struktur otak

15
Struktur Otak CHIN SUI MICHAEL YOHANA

Upload: yeong21

Post on 06-Jul-2015

503 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Struktur Otak

5/7/2018 Struktur Otak - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/struktur-otak 1/15

 

Struktur Otak

CHIN SUI

MICHAEL

YOHANA

Page 2: Struktur Otak

5/7/2018 Struktur Otak - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/struktur-otak 2/15

 

PENDAHULUAN

� Latar Belakang

Otak sebagai organ yang mempunyai

fungsi dalam berpikir.� Permasalahan

 Apa saja struktur yang terdapat otak?

� Perumusan MasalahSebagai organ berpikir yang terstuktur,

bagaimana fungsi fisiologis otak?

Page 3: Struktur Otak

5/7/2018 Struktur Otak - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/struktur-otak 3/15

 

KERANGK A BERPIKIR

� Sebagai organ yang memiliki fungsi,

tentunya otak memiliki struktur dan

bagian-bagian tersendiri. Bagian-bagianini dapat berperan dalam peyampaian

informasi, proses berpikir, dan lain-lain.

Sehingga terdapat fungsi dari setiap

bagiannya. Hal inilah yang akan dibahasdalam presentasi.

Page 4: Struktur Otak

5/7/2018 Struktur Otak - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/struktur-otak 4/15

 

PEMBAHASAN

� Otak

� Otak memiliki fungsi mengatur dan mengkordinir 

sebagian besar, gerakan, perilaku dan fungsi

tubuh homeostasis seperti detak jantung,

tekanan darah, keseimbangan cairan tubuh dan

suhu tubuh. Otak juga bertanggung jawab atas

fungsi seperti pengenalan, emosi. ingatan,

pembelajaran motorik dan segala bentuk

pembelajaran lainnya.

Page 5: Struktur Otak

5/7/2018 Struktur Otak - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/struktur-otak 5/15

 

� Otak terdari dari 3 bagian besar: otak depan,

otak tengah, dan otak belakang.� Otak depan

Terdapat di bagian otak depan. Otak besar 

terdiri dari dua belahan, yaitu belahan kiri dan

kanan. Setiap belahan mengatur dan melayanitubuh yang berlawanan. Tiap-tiap belahan otak

besar yang disebutkan di atas dibagi menjadi

empat lobus lobus frontalis (bagian dahi), lobus

 parietalis (bagian ubun-ubun), lobus temporalis(bagian pelipis), lobus oksipitalis (bagian

belakang kepala).

Page 6: Struktur Otak

5/7/2018 Struktur Otak - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/struktur-otak 6/15

Page 7: Struktur Otak

5/7/2018 Struktur Otak - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/struktur-otak 7/15

� Otak Tengah

� Otak tengah (diensefalon) manusia cukup kecil

dan tidak menyolok, terletak di depan otak kecildan jembatan Varol (Pons Varolii). yangberfungsi membantu koordinasi gerak mata,ukuran Pupil mata (melebar/menyempit), danrefleks pendengaran tertentu. Selain itu, otak

tengah mengandung pusat-pusat yangmengendalikan keseimbangan dan serabutsaraf yang menghubungkan bagian otakbelakang dengan bagian otak depan, jugaantara otak depan dan mata. Otak tengah

merupakan baguan atas batang otak. Semuaberkas serabut saraf yang membawa informasisensori melewati otak tengah.

Page 8: Struktur Otak

5/7/2018 Struktur Otak - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/struktur-otak 8/15

 

Page 9: Struktur Otak

5/7/2018 Struktur Otak - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/struktur-otak 9/15

� Otak Belakang

� Otak belakang meliputi jembatan Varol( pons Varolii), sumsum lanjutan (medulaoblongata), dan otak kecil (serebelum).Ketiga bagian ini membentuk batang otak .

1. Jembatan varol (Pons Varolii)Jembatan Varol berisi serabut saraf yangmenghubungkan lobus kiri dan kanan otak

kecil, serta menghubungkan otak kecildengan konteks otak besar.

 

Page 10: Struktur Otak

5/7/2018 Struktur Otak - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/struktur-otak 10/15

2. Sum sum lanjutan (Medula Oblongata)

� Sumsum lanjutan atau medula oblongatamembentuk bagian bawah batang otak sertamenghubungkan pons Varoli dengan sumsumtulang belakang (Medula Spinalis). Sumsumlanjutan berperan sebagai pusat pengatur 

pernapasan dengan cara meneruskan implussaraf yang merangsang otot antara tulang rusukdan diafragma. Selain itu juga berperan sebgaipusat pengatur refleks fisiologi, seperti detak

 jantung, tekanan udara, suhu tubuh, pelebaran

atau penyempitan pembuluh darah, gerak alatpencernaan, dan sekrresi kelenjar pencernaan.Fungsi lainnya ialah mengatur gerak refleks,seperti batuk, bersin, dan berkedip

 

Page 11: Struktur Otak

5/7/2018 Struktur Otak - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/struktur-otak 11/15

3. Otak Kecil

Otak kecil, terletak di bawah bagianbelakang otak belakang, terdiri atas dua

belahan yang berliku-liku sangat dalam.

Otak kecil berperan sebagai pusat

keseimbangan, koordinasi kegiatan otak,koordinasi kerja otot dan rangka.

Page 12: Struktur Otak

5/7/2018 Struktur Otak - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/struktur-otak 12/15

 

Page 13: Struktur Otak

5/7/2018 Struktur Otak - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/struktur-otak 13/15

� Sumsum tulang belakang

� Sumsum tulang belakang terletak di dalam

rongga ruas-ruas tulang belakang,yaitu lanjutan

dari medula oblongata memanjang sampai

tulang punggung tepatnya sampai ruas tulang

pinggang kedua (c analis c entralis vertebrae).

� Sumsum tulang belakang berfungsi sebagai

pusat gerak refleks, penghantar impuls sensorik

dari kulit atau otot ke otak, dan membawa

impuls motorik dari otak ke efektor. Di dalamtulang punggung terdapat sumsum punggung

dan cairan serebrospinal.

 

Page 14: Struktur Otak

5/7/2018 Struktur Otak - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/struktur-otak 14/15

� Pada potongan melintang bentuk sumsum

tulang belakang tampak dua bagian yaitu bagian

luar berwarna putih sedang bagian dalamnyaberwarna abu-abu. Bagian luar berwarna putih

karena mengandung dendrit dan akson dan

berbentuk seperti tiang, sedangkan bagian

dalam berwarna abu-abu berbentuk sepertisayap atau huruf H. Sayap (huruf H), yang

mengarah ke perut disebut sayap ventral dan

banyak mengandung neuron motorik dengan

akson menuju ke efektor. Sedangkan sayap

yang mengarah ke punggung disebut sayap

dorsal, mengandung badan neuron sensorik.

Page 15: Struktur Otak

5/7/2018 Struktur Otak - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/struktur-otak 15/15