anneahira - kamus medis.docx

28
Beberapa Istilah Medis dalam Kamus Medis Sederhana Ilustrasi kamus medis Dalam dunia medis, banyak istilah yang mungkin tidak dipahami oleh masyarakat awam. Istilah medis dapat kita temui dalam keterangan kandungan obat atau hasil rekam medis. Jika kita dapat memahami istilah-istilah yang tertera, tentu akan memudahkan kita melakukan tindakan atau pencegahan. Berikut beberapa istilah medis yang bisa dijadikan kamus medis sederhana.   Alergi rhinitis: radang selaput lendir hidung yang menyebabkan keluarnya ingus jernih dari

Upload: nadiya-afifah

Post on 14-Apr-2018

230 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 1/28

Beberapa Istilah Medis dalam KamusMedis Sederhana

Ilustrasi kamus medis 

Dalam dunia medis, banyak istilah yang mungkintidak dipahami oleh masyarakat awam. Istilah

medis dapat kita temui dalam keterangankandungan obat atau hasil rekam medis. Jika kitadapat memahami istilah-istilah yang tertera, tentuakan memudahkan kita melakukan tindakan ataupencegahan. Berikut beberapa istilah medis yangbisa dijadikan kamus medis sederhana.

•  Alergi rhinitis: radang selaput lendir hidung yangmenyebabkan keluarnya ingus jernih dari

Page 2: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 2/28

hidung.•  Anal fissure: rekahan pada bibir anus.•  Anemia: kekurangan haemoglobin dalam darah

yang disebabkan kekurangan zat besi.•  Anorexia: suatu gangguan kejiwaan yang

menyebabkan seseorang (umumnya remajaputri atau wanita muda) tidak mau makan.

•  Apendisitis: mulas perut yang disebabkan ususbuntu.

•  Abdomen Akut: Istilah medis yang mengacu padagejala nyeri perut yang datang tiba-tiba.Berbeda dengan nyeri perut umum yangbiasanya tidak berbahaya, abdomen akuthampir selalu merupakan gejala penyakitintra-abdomen.

•  Ablasi Retina: Lepasnya retina dari tisu

penopangnya yang menutupi permukaan dibagian belakang mata. Kondisi ini disebabkanoleh cedera pada mata atau wajah, rabun senjaekstrem (retina tipis sehingga yang lebihrentan untuk terlepas), dan operasi LASIK.Ablasi retina dapat menyebabkan kebutaanapabila retina tidak dilekatkan kembali dalam

waktu relatif singkat.• Barotrauma: hilangnya keseimbangan tekanan

udara antara bagian tengah dan bagian luartelinga, yang mudah timbul jika kita sedangdemam atau hidung tersumbat.

• Blepharitis: peradangan tepian kelopak mata atau

mengelupas kulit kepala.• Bulimia: jenis lain dari anorexia, yaitu mereka

Page 3: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 3/28

yang berusaha menghindari kenaikan beratbadan dengan memaksakan diri muntahsetelah makan.

• Bursitis: peradangan pada jaringan berisi cairan disekitar persendian.

• Diabetes melitus: suatu kelainan akibat kurangnyaproduksi hormon insulin.

• Dyslexia: kelainan pada anak yang menyebabkandia sulit bicara atau kesulitan dalam membacadan menulis pada anak normal.

• Exopthalmus: suatu kondisi atau keadaan matatersembul keluar.

• Gastritis: peradangan pada dinding lambung.• Gastroenteritis: radang pada saluran pencernaan

akibat infeksi atau keracunan.• Glossitis: suatu keadaan yang menyebabkan

 jaringan pelindung di permukaan lidah tidakterbentuk sempurna sehingga lidah terbukadan terasa perih.

• Haemorrhoids: pembengkakan pembuluh darah disekitar anus, juga dikenal sebagai wasir.

• Hiperaktifitas: istilah untuk menggambarkanaktivitas fisik dan mental yang berlebihan pada

anak.• Impetigo: infeksi bakteri pada kulit yang biasa

menyerang bagian wajah.• Konjungtivitis: radang pada selaput pembungkus

mata dan pinggiran kelopak akibat infeksi.• Lumbar puncture: pemeriksaan untuk mendiagnosa

kelainan pada otak dan sistem saraf, terutamainfeksi seperti meningitis.

Page 4: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 4/28

•  Myringotomy: operasi kecil untuk mengatasitelinga yang tersumbat cairan karena alasanyang tidak masuk akal, seperti takut

kegemukan.• Sinusitis: peradangan selaput penutup rongga di

tengkorak yang dapat menyebabkan hidungtersumbat.

• Stapedektomi: operasi tulang telinga bagian tengahyang biasa dilakukan dalam kasus-kasus beratotosclerosis.

• Stroke: terputusnya pasokan darah ke otak karenapenyumbatan atau pecahnya pembuluh darah.

• Stye: infeksi mirip bisul di pangkal bulu mata.• Urticaria: sejenis alergi yang menimbulkan gejala

bintil merah yang di tengahnya berwarnaputih.

Istilah yang Tidak Ada dalam Kamus Medis

Seringkali kita mendengar istilah yang berkembangdi tengah masyarakat seputar dunia medis. Entahdari mana istilah itu berasal, yang pasti sudahsangat populer di tengah masyarakat. Bahkanorang awam lebih mengetahuinya dengan detail

daripada dokter. Mungkin istilah tersebut disebutdengan istilah yang lain dalam kamus medis, namun masyarakat tidak menggunakannya.Berikut beberapa istilah yang berkembang dalammasyarakat tetapi sebenarnya tidak ada dalamkamus medis:

1. Angin Duduk 

Page 5: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 5/28

Angin duduk di sini oleh masyarakat umumnyadidefinisikan sebagai kondisi perut kembung dandisertai dengan rasa sakit yang menusuk. Angin

duduk ini seperti ada gas yang terkurung di dalamrongga pencernaan kita. Lalu gas ini mendesakbagian dinding perut sehingga kita menjadi sesaknafas. Sebenarnya angin duduk tidak memilikipadanan istilah dalam kamus medis.

Angin duduk ini gejalanya berupa kesulitan

mengeluarkan gas dari saluran pencernaan kita,yang dsebabkan oleh gangguan pada saluran ususyang sifatnya ileus atau yang dikenal denganpenyumbatan total. Penyumbatan ini bisa terjadikarena gumpalan cacing, adanya tumor atauinvaginasi yang disertai kembung yang hebat,

muntah-muntah, dan kadang-kadang disertaidengan demam.

Ileus tadi juga bisa terjadi karena gangguan usussecara paralitik, artinya usus tidak mampu bekerjadengan baik seperti keadaan normal, sehinggasusah mengeluarkan sisa hasil pencernaan

termasuk dari anus.

2. Masuk Angin 

Siapa kira ternyata masuk angin yang begitupopuler juga tidak ada dalam kamus medis, maupundalam ilmu kedokteran. Di tengah masyarakat

masuk angin ini ditandai dengan otot pegal-pegalatau mengeras karena ada angin di dalamnya.

Page 6: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 6/28

Padahal, jika ditelusuri otot yang pegal tersebuttidak ada angin di dalamnya. Istilah ini munculmungkin terperangkapnya angin di dalam rongga

saluran pencernaan yang lalu mempengaruhiperasaan penderita yang akhirnya membuat tubuhtidak enak karena pegal. Adanya udara yangmasuk inilah yang lalu dikatakan masuk angin.

3. Darah Kotor 

Istilah darah kotor seringkali kita dengar di tengahmasyarakat. Terutama bagi wanita, masamenstruasi bisa dikatakan sebagai pengeluarandarah kotor. Tetapi dalam ilmu kedokteran dankamus medis tidak ditemukan istilah ini.Sebenarnya darah kotor ini merupakan anggapanyang salah tetapi sudah memasyarakat. Masyarakatbranggapan jika darah yang kotor itu bisamenimbulkan jerawat, bisul, kulit kemerahan.Padahal tidak ada darah yang kotor.

Semua darah itu bersih dan bisa digunakan denganbaik. Memang, ada darah yang mengandung

banyak CO2 atau karbon dioksida, hasil darimetabolisme tubuh dan sedikit oksigen. Biasanyadarah yang berada dalam pembuluh darah balik.Dalam dunia kedokteran, darah ini harus melaluiproses pembersihan sebelum digunakan untukmetabolisme kembali.

4. Darah Manis 

Page 7: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 7/28

Seringkali masyarakat awam mengatakan jika kitagampang terluka karena digigit nyamuk atausering digigit nyamuk karena darah kita manis.

Padahal, anggapan ini salah. Jika kita mudahbentol, teriritasi, mudah mengalami infeksi dansulit atau lama sembuhnya karena digigit serangga,hal itu bukan dikarenakan darah kita rasanyamanis, melainkan lebih karena asma kulit. Mungkinsaja kita menderita prurigo, semacam alergi kulit,yang membuat kita mudah sekali bentol,mengalami iritasi, dan infeksi.

5. Rabun Ayam 

Sebenarnya rabun ayam ini dalam ilmu kedokteranadalah padanan dari rabun senja, tetapi orangawam menyebutnya dengan rabun ayam. Hal inidikarenakan pada aktu senja, ayam sulit melihatdengan baik, dan bila kita mengalami hal yangsama pada waktu senja hari, berarti sama dengan siayam ini, sehingga disebut dengan rabun ayam.Rabun senja disebabkan kekurangan vitamin A. Jika kekurangan asupan vitamin A ini dibiarkan

saja, tanpa ada perawatan dan penenganan khusus,kemungkinan besar lanjutannya akan menjadi buta.

Untuk mengatasi rabun senja ini diperlukan asupnavitamin A yang cukup. Sumber vitamin A bisa kitadapatkan dari buah-buahan, seperti tomat danwortel. Mengonsumsi vitamin A secara baik dan

teratur biasanya akan menyembuhkan penderita

Page 8: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 8/28

rabun senja.

6. Paru-Paru Basah 

Istilah ini muncul karena masyarakat awamberanggapan paru-paru memang benar-benarbasah. Memang benar ada semacam cairan dibagian rongga pleura di bagian bawah, yangdisebut dengan efusi pleura, jadi itu bukan paru-paru. Pleura ini adalah sebuah rongga yang

memiliki dua selaput, dan rongga ini berada di luarparu-paru, tepatnya di sekeliling paru-paru. Jikaterjadi radang di bagian pleura di sekeliling paru-paru ini, maka akan muncul cairan. Nah, cairan inisemakin banyak dan akan menumpuk di dalamrongga tersebut dan sulit untuk dikeluarkan.

Manfaat Kamus Medis

Berdasarkan uraian di atas bisa kita katakan bahwatidak semua istilah yang berkembang atau populerdi tengah masyarakat itu ada atau berasal darikamus medis dan ilmu kedokteran. Jadi, sebaiknyakita lebih perhatikan lagi istilah medis yangsebenarnya dalam kamus medis. Terkadang apayang berkembang dalam masayarakat tidaksepenuhnya benar, meskipun sudah populer.

 Jadi, kamus medis sangat diperlukan terutama bagikita yang memang masih awam dengan berbagaiistilah kedokteran. Dengan adanya kamus medisini, kita bisa menjadi lebih tahu secara detail apa

Page 9: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 9/28

saja yang ada dalam istilah medis dan kedokteran.

Idealnya kita tidak boleh tergantung sepenuhnya

dengan keterangan dokter saja, jika berkonsultasisoal penyakit atau istilah yang tidak kita mengerti,apalagi hanya dengan orang awam. Kita sebaiknya juga mencari tahu sendiri, supaya informasi yangkita kumpulkan tidak semata berdasarkan asumsibelaka.

SOURCE: http://www.anneahira.com/kamus-medis.htm 

Page 10: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 10/28

Selusin Istilah Medis untuk Obat-Obatan

Ilustrasi istilah medis 

 Jika kita membaca keterangan kandungan obatyang tertera pada kemasan, tentu kita akan

membaca komposisi obat yang berguna untukmeringankan atau menyembuhkan sakit tertentu.Istilah-istilah medis untuk jenis obat tersebut punbermacam-macam, seperti analgesik, antibiotik,antihistamin, dan antasid.

Pentingnya Mengetahui Istilah Medis

Tak harus menjadi seorang mahasiswa kedokteran

Page 11: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 11/28

atau kebidanan baru belajar mengetahui istlah yangterdapat dalam dunia medis. Obat-obatan yangsebenarnya merupakan bahan kimia itu harus

diketahui walaupu tak mendalam. Pasti adamanfaat yang sangat besar ketika mengetahui artidan makna istilah-istilah yang ada dalam duniaobat-obatan itu. Memangn tak bisa dipungkiribahwa sebenarnya agak sulit memahami semuaistilah yang asing dalam kehidupan sehari-hari itu.Tetapi kalau dilihat dan mencoba memahaminyadengan hati demi masa depan yang lebih baik,maka lambat laun akan teringat dengan sendirinya.

 Jadi kalau suatu ketika mengalami sakit tertentudan membutuhkan obat tertentu juga, paling tidakmengerti mengapa dokter meresepkan satu buah

obat yang diharapkan bisa menyembuhkan sakititu. Jika ragu dengan resep yang diberikan olehdokter, bisa bertanya. Pertanyaan ini tentunyabukan menguji dan mengajak sang dokter berdebat.Paling tidak kalau tahu kandungan obat, dan jugatahu kalau merek obat tertentu dengan kandunganyang sama itu bisa mempunyai harga yang

berbeda.

Bila menemui hal di atas, bisa meminta tolongkepada apoteker untuk memberikan merek obatdari perusahaan tertentu yang lebih murah. Bilaperlu meminta obat generik dengan kandunganyang sama. Yang penting itu adalah kandungan

obatnya bukan merek perusahaannya. Apalagi

Page 12: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 12/28

kalau versi generiknya sudah ada. Buat apamembayar mahal satu merek obat kalau bisamembeli merek lain dengan kandungan yang sama.

Tidak akan mengambil tindakan membeli mereklain dari yang dianjurkan dokter kalau tiadak tahuistilah medis dalam bidang obat-obatan.

Pasti Manfaat

Mengetahui berbagai macam istilah yang ada

dalam dunia medis juga mungkin akanmenjauhkan diri dari malpraktik yang tidak perlu.Saat seorang dokter mengatakan tentang tumor.Bagi seorang dokter istilah tumor itu mengacuhkepada semua pertumbuhan yang tidak normal.Tahi lalat yang berwarna agak terang saja bisadikatakan sebagai tumor. Jadi, tidak perlu kagetdengan apa yang diucapkan oleh dokter. Kalauseorang bidan mengatakan tentang hal yangmenyangkut anatesi, itu artinya tentangpembiusan. Pembiuasan ini sendiri membutuhkankeahlian khusus. Lain orang dengan berat badanyang berbeda dan kondisi yang berbeda, harus

mendapatkan komposisi anastesi yang berbedapula.

Kalau anastesi yang didapatkan seseorang sama,maka bisa jadi akan berakibat yang tidak baik bagioarng tersebut. Bisa jadi karena obat anastesi ituseseorang menderita serangan jantung karena

ternyata ia alergi terhadap suatu jenis obat. Harus

Page 13: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 13/28

ada rangkaian pengujian bagi seseorang yang akanmendapatkan anastesi secara menyeluruh. Apapunzat kimia yang akan masuk ke dalam tubuh,

memang harus diperiksa dan tidak sembarangan.Bagaimanapun zat kimia itu akan memberikan efeksamping yang luar biasa.

Kisah tentang apa yang terjadi dengan antibiotik,penesilin, mungkin memberikan pengaruh yangsangat luar biasa terhadap dunia pengobatan

modern. Ketika penesilin ditemukan, semua orangsangat berharap dengan obat yang terlanjurdianggap sebagai dewa ini. Sakit apapun akandiserang dengan penesilin. Akhirnya, mulaiberjatuhan korban penesilin. Para korban itu tidakkuat terhadap obat antibiotik tersebut. Melihat

kejadian yang semakin banyak, para pakar obatmulai membuat berbagai penelitian sehingga kinibanyak ditemukan turunan penesilin. Tetap saja,apapun yang namanya antibiotik seberapapunringan campuran kimianya, harus diwaspadai dantidak boleh dikonsumsi dengan semena-mena.

Istilah Obat-Obatan

Istilah obat-obatan ini mungkin awalnya sulitdipahami, namun kalau memang ingin belajar,tidak ada yang sulit. Kalau banyak orang bisamenjadi dokter atau perawat, apoteker, dan ahliobat-obatan lainnya, maka Anda pun bisa

mempelajarinya dan berusaha memahaminya.

Page 14: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 14/28

Berikut beberapa penjelasan mengenai istilahdalam obat-obatan tersebut.

Analgesik 

Analgesik adalah obat pereda nyeri. Digunakan juga untuk mengurangi peradangan dan demam.Obat yang termasuk analgesik adalah parasetamolatau aspirin untuk orang dewasa dan parasetamolcair untuk anak-anak. Walaupun obat ini dijual

bebas, penggunaannya tetap saja tidak bolehsembarangan. Kalau mampu dan mau,menghubungi dokter setelah sakit yang dialamitelah berjalan selama 3 hari, adalah langkah yangsangat bijaksana.

Antasid 

Antasid adalah obat penetral asam lambung.Mengandung bahan kimia sederhana sepertisodium karbonat, kalsium karbonat, alumuniumhidroksida, dan atau magnesium trisilikat. Obat inisangat dibutuhkan oleh orang dengan kandunganasam lambung yang sangat banyak ketika maagnyakambuh. Maag kronis ini bisa mengakibatkanpenderita muntah-muntah hingga berjam-jam.Muntah itu tidak akan berhenti sebelum semuaasam lambungnya keluar.

Untuk mencegah agar penderita muntah-muntahhingga berjam-jam, sebaiknya memang diberikanobat yang mengandung antasid ini. Ada obat yang

Page 15: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 15/28

membuat rasa mual itu mereda dan ada obat yangmembuat sang penderita mau makan lagi sehinggaisi perut yang telah dimuntahkannya tadi bisa

segera diganti agar tidak terjadi dehedrasi.Penderita pasti sangat lemah dan pusing karena takberdaya diserang rasa mual yang luar biasa. Rasamau muntah itu tak tertahankan sama sekali.

Antibiotik 

Antibiotik adalah zat-zat yang mampu membunuhatau mencegah tumbuhnya bakteri di dalam tubuh.Setiap jenis antibiotik akan efektif hanya terhadapbakteri tertentu saja, walaupun ada jenis antibiotikyang bisa melawan infeksi bakteri cukup beragam.Terkadang ada bakteri yang menjadi kebalterhadap bakteri tertentu dan penggantinya harusdipilih berdasarkan pemeriksaan laboratorium.

Ada banyak jenis antibiotik di pasaran karenamemang hampir setiap tahun ada jenis antibiotikbaru. Obat ini tidak boleh dikonsumsi secarasembarangan. Tidak boleh juga memakan antibiotik

yang diresepkan kepada orang lain. Bila telahmengkonsumsi sedikit dari paket antibiotik yangdiberikan, maka paket itu harus dihabiskan dantidak boleh berhenti ketika misalnya telah merasalebih sehat. Serangan bakteri bisa lebih dahsyatketika sering tidak menghabiskan antibiotik yangtelah diresepkan.

Antihistamin 

Page 16: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 16/28

Antihistamin adalah obat pelawan gejala alergiakibat pelepasan histamin, sejenis zat tubuh.Gejalanya meliputi ingus mengalir dan mata berair,

gatal-gatal, serta uticaria. Atihistamin dapatdiberikan secara oral atau dalam bentuk salep danspray yang disapukan pada ruam dikulit. Antihipertensi 

Antihipertensi adalah obat penurun tekanan darah.Obat yang dipakai adalah jenis-jenis beta-blocker

dan diuretika. Obat yang lebih mutakhir adalahinhibitor enzim atau blocker receptor (yangmempengaruhi kerja hormon pengatur tekanandarah).

Bronkhodilator 

Bronkhodilator adalah obat pembuka saluranbronki yang menyempit oleh denyutan otot.Bronkhodilator memudahkan bernapas pada parapengidap penyakit sejenis asma, umumnya tersediadalam bentuk semprotan aerosol. Selain itu, ada juga yang berbentuk tablet, cairan, dan obat sisip

(suppositoria).

Kortikosteroid 

Kelompok obat anti-radang yang secara kimiwaisama dengan hormon-hormon yang secara alamidiproduksi oleh kelenjar-kelenjar adrenalin padasaat tubuh bereaksi terhadap stres. Bisa diberikansecara oral, disuntikkan, dioleskan ke kulit dalam

Page 17: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 17/28

Page 18: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 18/28

obat yang mencegah atau mengurangi reaksi tubuhterhadap penyakit atau jaringan asing. Obat inidigunakan untuk mengatasi penyakit-penyakit

yang bersumber dari perusakan jaringan sendirioleh organ-organ tubuh atau untuk memudahkantubuh menerima organ-organ cangkokan.

Laksatif 

Laksatif adalah obat untuk mempersering dan

memudahkan buang air besar. Bekerja denganmerangsang dinding usus, dengan menambah isiusus atau dengan menambah kadar air tinja.

Itulah di antara istilah medis untuk jenis obat.

SOURCE: http://www.anneahira.com/istilah-

medis.htm 

Page 19: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 19/28

Kumpulan Informasi dalam JurnalKedokteran Gratis

Ilustrasi jurnal kedokteran gratis 

 Jurnal kedokteran gratis adalah sebuah jurnal yangmemberikan informasi bermanfaat bagi siapa pun

mengenai hal-hal yang berkaitan dengan kesehatanpada umumnya. Kali ini,  jurnal kedokteran gratis akan membahas dampak  penicillin dan penyakitdemensia. 

Apakah Penicillin Itu?

Singkatnya, penicillin adalah antibiotik yangditemukan oleh Sir Alexander Fleming. Penicillin

Page 20: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 20/28

Page 21: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 21/28

Page 22: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 22/28

Page 23: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 23/28

Page 24: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 24/28

Penyakit ini tidaklah sama dengan retardasimental,  pseudodemensia. Berbagai gangguanintelektual dan daya ingat yang muncul akan

terjadi seiring dengan terus meningkatnya usiaketika fungsi pada mental akan mengurangiingatan kita, atau bahkan menghilangkan. Hal inisesuai tingkat demensia yang dialami. Penderitademensia dapat menunjukkan perubahankarakteristik sebagai berikut.

• Perubahan aktivitas sehari-hari.• Gangguan kognitif, yang meliputi gangguan daya

ingat, gangguan berbahasa, dan gangguanfungsi visuospasial.

• Perubahan perilaku serta psikis yang biasadisebut behavior-psycological changes. 

Pasti ada saja gangguan baik dalam psikologismaupun dari tingkah laku yang kita temuiBehavioral & Psychological Symptoms of Dementia (BPSD). Segala yang terjadi itu sifatnyabiopsikososial atau multifaktor yang wajar bisamemunculkan berbagai masalah cenderung bersifatgelisah, bila pergi tanpa tujuan yang jelas, dan ini

adalah pengaruh yang sangat bahaya bagi kita.

Berbagai masalah yang timbul dalam penyakitdemensia ini biasanya sering sekali berhalusinasi.Untuk lebih memahami akan penyakit demensia inidalam jurnal juga dijelaskan dgejala yang timbul.

Gejala yang timbul

Page 25: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 25/28

1. Kesulitan Mengingat Kembali Kata

Gejala awal yang timbul pada penyakit demensia

adalah sulit untuk mengingat baik tulisan maupunkata-kata yang baru saja dia temukan. Sinonimadalah hal yang ia keluarkan pada saat kesulitandalam mengingat kata-kata itu. Fakta yang terjadidemensia vaskular selalu bergelut dengan kesulitanverbal. Masalah mengingat sederhana ini bahkandapat menjadi tanda awal dari penyakit Alzheimer.

2. Kelupaan

Kebiasaan lupa adalah tanda yang sangat wajaruntuk prenderita penyakit demensia. Saatmengalami fase atau tingkatan ini, hal yang palingbahaya ialah ketika dia sudah lupa akan namanya

sendiri. Langkah atau fase berikutnya penderitademensia bahkan tidak dapat ingat akan wajahnyasendiri.

Hal yang paling wajar lainnya ketika dia lupatempat dimana dia menaruh barang. Jadi janganheran apabila para penderita demensia seringingkar janji. hal ini dikarenakan karena kurangnyakinerja otak merekia seiring berjalannya waktu.

3. Kesulitan dalam Melakukan Tugas Harian

Bila dalam kesehariannya para penderita demensiamungkin kesulitan dalam melakukan aktivitasnyasehari-hari. Baik dalam kerja di kantor maupun

Page 26: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 26/28

Page 27: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 27/28

membuat jurnal ramuan untuk mengatai penuaanyang terdapat pada otak lebah. Penelitian ini terjadiatas dorongan yang timbul dari penyakit demensia.

Faktanya mengatakan bahawa penurunan atasfungsi otak tidak berpengaruh pada seiring jalannya penuaan.

Penelitian yang dilakukan oleh ilmuwan tersebutmenghasil kesimpulan bahwa cara keja otaklebahdan manusia memiliki kesamaan. Dengan hal

ini memperkuat bahwa tidak ada keterkaitan yang jelas antara penuaan denagn kelupaan yang kitaalami.

Lebah dijadikan hewan percobaan jurnal olehilmuwan ini karena binatang ini sangat peka biladiberikan aroma. Mereka akan datang menyerbuaroma itu. Hal ini hampir sama dengan tingkahlaku anak-anak yang sangat bahagia dan mudahdiajak adaptasi bila diiming-imingi permenataupun coklat.

Tapi lebah yang muda dan lansia saat dijadikan

percobaan jurnal menghasilkan hasil yang berbeda.Bahwa cara kerja antara lebah muda dan tua cukupberbeda. Lebah muda sangat aktif dalam menerimarangsangan sedangkan lebah tua akan lama dalammemahami aroma yang timbul itu.

 Jadi bisa disimpulkan penuaan yang terjadi ada

pengaruhnya juga terhadap kinerja ingatan kita.

Page 28: ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

7/27/2019 ANNEAHIRA - KAMUS MEDIS.docx

http://slidepdf.com/reader/full/anneahira-kamus-medisdocx 28/28