uas statfarmasi

4
Ujian Akhir Semester (UAS) Statistika Farmasi Tahun Akademik 2013/2014 Senin, 20 Januari 2013 Dosen: Memi Nor Hayati, S.Si, M.Si Sifat Ujian: Take Home 1. Jelaskan perbedaan antara statistika parametrik dan statistika non-parametrik! 2. Dua macam obat diet diberikan kepada mereka yang berat badannya over weight untuk jangka waktu 2 bulan. Obat A diberikan pada 10 orang dan obat B pada 11 orang. Berikut ini adalah hasil pengukuran berat badan setelah 2 bulan (dalam kg): Obat A Obat B 9 5 7 4 7 9 8 9 7 8 6 6 8 4 4 6 7 3 5 3 4 Ujilah apakah ada perbedaan dalam daya menurunkan berat badan kedua macam obat tersebut dengan α=5% dan apabila ada, obat jenis mana yang paling efektif untuk diet! 3. Dari empat macam obat sakit kepala yang diberikan kepada 20 orang dicatat berapa lama obat tersebut dapat mengurangi rasa sakit (menit). Ke-20 orang tersebut dibagi secara random ke dalam empat kelompok dan masing-masing kelompok diberi satu jenis obat. Adapun hasil percobaannya adalah sebagai berikut: Jenis Obat Sakit Kepala P Q R S 8 9 9 7 4 3 8 7 7 10 12 13

Upload: arlene-shelton

Post on 22-Oct-2015

38 views

Category:

Documents


13 download

DESCRIPTION

desna

TRANSCRIPT

Page 1: UAS StatFarmasi

Ujian Akhir Semester (UAS) Statistika FarmasiTahun Akademik 2013/2014

Senin, 20 Januari 2013Dosen: Memi Nor Hayati, S.Si, M.Si

Sifat Ujian: Take Home

1. Jelaskan perbedaan antara statistika parametrik dan statistika non-parametrik!2. Dua macam obat diet diberikan kepada mereka yang berat badannya over weight untuk

jangka waktu 2 bulan. Obat A diberikan pada 10 orang dan obat B pada 11 orang. Berikut ini adalah hasil pengukuran berat badan setelah 2 bulan (dalam kg):

Obat A Obat B9574798978

66844673534

Ujilah apakah ada perbedaan dalam daya menurunkan berat badan kedua macam obat tersebut dengan α=5% dan apabila ada, obat jenis mana yang paling efektif untuk diet!

3. Dari empat macam obat sakit kepala yang diberikan kepada 20 orang dicatat berapa lama obat tersebut dapat mengurangi rasa sakit (menit). Ke-20 orang tersebut dibagi secara random ke dalam empat kelompok dan masing-masing kelompok diberi satu jenis obat. Adapun hasil percobaannya adalah sebagai berikut:

Jenis Obat Sakit KepalaP Q R S8991011

74334

87797

101213913

a. Ujilah dengan α=5% apakah ada perbedaan lama mengurangi sakit kepala di antara 4 jenis obat tersebut!

b. Bila ada perbedaan kelompok mana saja yang berbeda?c. Obat jenis mana yang paling baik untuk mengurangi sakit kepala?

4. Sebuah survei berminat mengetahui hubungan antara pemakaian kontrasepsi oral (OC) dan tekanan darah pada wanita. Delapan wanita usia subur yang bukan pemakai OC diukur tekanan darahnya dengan hasil sebagai berikut: 115, 115, 104, 112, 105, 107, 126 dan 119. Kemudian selama satu tahun, ke-8 wanita tersebut menggunakan OC dan pada akhir tahun tekanan darahnya diukur lagi. Adapun datanya adalah sebagai berikut: 117, 128, 102, 120, 112, 115, 130 dan 120. Berdasarkan data tersebut, dapatkah anda menyimpulkan bahwa pemakaian OC dapat menaikkan tekanan darah sistolik?

Page 2: UAS StatFarmasi

5. Jelaskan secara singkat apa yang dimaksud dengan analisis korelasi dan regresi sederhana?

NB:

1. Untuk soal no 1 dan 5 silahkan search jawaban di internet atau buku-buku statistika.

2. Untuk soal no 2 dan 4 lakukan analisis secara lengkap dan sistematis. Silahkan pilih

salah satu software yang akan anda gunakan.

3. Untuk soal no 3, lakukan analisis secara lengkap dan sistematis. Kerjakan dengan dua

software (SPSS dan MINITAB).

Jawaban :

1. Statistik Parametrik, yaitu ilmu statistik yang mempertimbangkan jenis sebaran atau

distribusi data, yaitu apakah data menyebar secara normal atau tidak. Dengan kata lain,

data yang akan dianalisis menggunakan statistik parametrik harus memenuhi asumsi

normalitas. Pada umumnya, jika data tidak menyebar normal, maka data seharusnya

dikerjakan dengan metode statistik non-parametrik, atau setidak-tidaknya dilakukan

transformasi terlebih dahulu agar data mengikuti sebaran normal, sehingga bisa

dikerjakan dengan statistik parametrik.

Statistik Non-Parametrik, yaitu statistik bebas sebaran (tidak mensyaratkan bentuk

sebaran parameter populasi, baik normal atau tidak). Selain itu, statistik non-parametrik

biasanya menggunakan skala pengukuran sosial, yakni nominal dan ordinal yang

umumnya tidak berdistribusi normal.

2.

3.

Page 3: UAS StatFarmasi

4. Analisis Regresi Sederhana : digunakan untuk mengetahui pengaruh dari variabel bebas

terhadap variabel terikat atau dengan kata lain untuk mengetahui seberapa jauh

perubahan variabel bebas dalam mempengaruhi variabel terikat.

Analisis Korelasi merupakan suatu analisis untuk mengetahui tingkat keeratan hubungan

antara dua variabel. Tingkat hubungan tersebut dapat dibagi menjadi tiga kriteria, yaitu

mempunyai hubungan positif, mempunyai hubungan negatif dan tidak mempunyai

hubungan.