1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

19
PENGANTAR MIKROBIOLOGI LINGKUNGAN MISNARLIAH (P1506213403 ) MIKROBIOLOGI LINGKUNGAN

Upload: maz-rali-ramzi

Post on 06-Jul-2015

771 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

PENGANTAR MIKROBIOLOGI

LINGKUNGAN

MISNARLIAH

(P1506213403 )

MIKROBIOLOGI LINGKUNGAN

Page 2: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

Mikrobiologi Lingkungan merupakan salah satu

cabang ilmu mikrobiologi yang memberi dasar-dasar

pemahaman akan konsep-konsep peranan mikroba di

lingkungan terkait dengan dinamika yang terjadi di

biosfer dan pengaruhnya pada kehidupan manusia.

Ekologi mikroba yaitu ilmu yang mempelajari interrelasi

atau interaksi antara mikroba dengan lingkungannya baik

lingkungan biotik maupun abiotik.

EKOLOGI MIKROBA

Page 3: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

SEJARAH MIKROBIOLOGI LINGKUNGAN

• 1970-an, dikenalkan mikrobiologi lingkungan dengan

pokok tinjauan pada kesehatan masyarakat dan lingkungan

dan terus berkembang hingga mencakup bidang yang luas

dan berkait dengan bidang ilmu lainnya.

• Hurst et al. (1997) mendefinisikan bahwa mikrobiologi

lingkungan merupakan studi tentang keberadaan mikroba

pada lingkungan alami maupun buatan.

• Maier et al. (1999) mikrobiologi lingkungan didefinisikan

sebagai ilmu yang mempelajari pengaruh penerapan mikroba

pada lingkungan, aktivitas, kesehatan dan kesejahteraan

manusia.

Page 4: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

KLASIFIKASI MIKROORGANISME

Page 5: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

Three Domain System ( Carl Woese, 1978)

Page 6: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

EKOSISTEM ALAMI

Ekosistem adalah suatu sistem ekologi yang

terbentuk oleh adanya hubungan timbal balik

antara makhluk hidup dengan lingkungannya.

Ekosistem bisa dikatakan juga suatu tatanan

kesatuan secara utuh dan menyeluruh antara

segenap unsur lingkungan hidup yang saling

mempengaruhi

Ekosistem terdiri dari ekosistem alami dan

ekosistem buatan .

Page 7: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

Satuan-Satuan Makhluk Hidup Penyusun Ekosistem

Page 8: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

a. Komponen autotrof , organisme yang mampu

menyediakan/mensintesis makanan sendiri yang berupa

bahan organik dari bahan anorganik dengan bantuan energi

seperti matahari dan kimia. Komponen autotrof berfungsi

sebagai produsen, contohnya tumbuh-tumbuhan hijau.

b. Komponen heterotrof , organisme yang memanfaatkan

bahan-bahan organik sebagai makanannya dan bahan

tersebut disediakan oleh organisme lain. Yang tergolong

heterotrof adalah manusia, hewan, jamur, dan mikroba

c. Komponen tak hidup (abiotik). Bahan tak hidup yaitu

komponen fisik dan kimia.

Susunan Ekosistem

Page 9: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

Aliran energi merupakan proses mengalirnya energi

dimulai dari cahaya matahari ke produser (diubah dalam

bentuk energi kimia), konsumen, kemudian tersebar ke

lingkungan dalam bentuk panas.

Energi beredar dalam ekosistem dalam bentuk rantai

makanan dan jaring-jaring makanan dari suatu tingkat

trofik ke tingkat trofik berikutnya

Sifat Energi :

Dapat berubah dari satu bentuk ke bentuk lain

(transformasi energi)

Aliran Energi dalam Ekosistem

Page 10: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

Skema Aliran Energi

Page 11: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

Rantai makanan

Rantai makanan merupakan proses aliran energi melalui

memakan dan dimakan antarorganisme yang berlangsung

secara teratur dan membentuk suatu garis tertentu. Misal:

Rumput-Ulat-Burung Kecil-Kucing

Page 12: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

Jaring-Jaring Makanan

Jaring-jaring makanan adalah kumpulan dari rantai

makanan yang komplek saling berhubungan dan membentuk

skema mirip jaring.

Page 13: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

Aliran Energi dan Standing Crop

Penyimpanan energi dalam ekosistem dapat berupa

materi-materi dalam tumbuhan atau hewan. Jumlah nyata

dari materi hidup yang terkandung dalam ekosistem

dipahami sebagai “standing crop”.

Para ahli ekologi biasanya mengkaji standing crop ini

untuk setiap tingkat trofik yang nantinya akan

memberikan gambaran pola aliran energi melalui sistem.

Hasil kajian dari standing crop untuk setiap tingkatan

trofik ini bila diekspresikan dalam bentuk histogram akan

menggambarkan suatu piramida tingkat trofik atau lebih

dikenal dengan piramida ekologi.

Page 14: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

Piramida Ekologi

Gambaran susunan antar trofik dapat disusun berdasarkan

kepadatan populasi, berat kering, maupun kemampuan

menyimpan energi pada tiap trofik yang disebut piramida

ekologi

Page 15: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

1. Piramida Energi

Piramida energi adalah piramida yang menggambarkan

hilangnya energi pada saat perpindahan energi makanan di

setiap tingkat trofik dalam suatu ekosistem

Page 16: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

2. Piramida Biomassa

Piramida biomassa yaitu suatu piramida yang

menggambarkan berkurangnya transfer energi pada setiap

tingkat trofik dalam suatu ekosistem

Page 17: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

3. Piramida Jumlah

Piramida jumlah yaitu suatu piramida yang menggambarkan

jumlah individu pada setiap tingkat trofik dalam suatu

ekosistem.

Page 18: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan

Peranan Mikroba Dalam Ekosistem

Mikroba berperan sebagai dekomposer (pengurai)

Mikroorganisme bekerja dalam proses pengurian bahan

organik. Tanpa kerja mikroorganisme, hewan dan tanaman

yang mati akan tertimbun dan memenuhi permukaan bumi,

demikian juga bahan anorganik esensial seperti nitrogen dan

posfor yang dibutuhkan untuk kehidupan biologi akan cepat

menghilang.

Bahan yang tidak terurai dalam lingkungan dapat

menyebabkan perubahan pada tanah, air dan udara.

Hilangnya materi esensial dan adanya zat toksik dapat pula

menyebabkan gangguan terhadap lingkungan.

Page 19: 1. misnarliah pengantar mikrobiologi lingkungan