ulangan tengah semester genap

5
ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2010/2011 SEKOLAH DASAR NEGERI SARUNI 1 UPT DINAS PENDIDIKAN KECAMATAN MAJASARI KABUPATEN PANDEGLANG Mata Pelajaran : Seni Budaya dan Keterampilan Kelas : VI (enam) Semester : II (dua) I. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar ! 1. Bahan/ alat-alat perlengkapan untuk membatik diantaranya…. 2. Peralatan khas untuk membatik sejenis pena disebut… 3. Batik bengkulu sangat dipengaruhi oleh kebudayaan… 4. Batik Jambi sangat lekat dengan kehidupan… 5. Motif batik Yogya didominasi oleh warna… 6. Lagu es lilin berasal dari daerah… 7. Alat musik tradisional Sunda contohnya… 8. Tarling adalah sejenis musik Sunda yang berasal dari daerah… 9. Lagu Indonesia Raya diciptakan oleh… 10. Musik dangdut pertama kali muncul pada tahun… II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat! 1. Sebutkan 5 macam lagu wajib nasional! 2. Sebutkan 5 macam lagu daerah yang tergolong lagu nasional! III. Gambarlah suasana di sebuah desa!

Upload: ikha-lespriyoreyisi

Post on 01-Jul-2015

147 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAP

ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAPTAHUN PELAJARAN 2010/2011

SEKOLAH DASAR NEGERI SARUNI 1UPT DINAS PENDIDIKAN KECAMATAN MAJASARI

KABUPATEN PANDEGLANG

Mata Pelajaran : Seni Budaya dan KeterampilanKelas : VI (enam)Semester : II (dua)

I. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar !1. Bahan/ alat-alat perlengkapan untuk membatik diantaranya….2. Peralatan khas untuk membatik sejenis pena disebut…3. Batik bengkulu sangat dipengaruhi oleh kebudayaan…4. Batik Jambi sangat lekat dengan kehidupan…5. Motif batik Yogya didominasi oleh warna…6. Lagu es lilin berasal dari daerah…7. Alat musik tradisional Sunda contohnya…8. Tarling adalah sejenis musik Sunda yang berasal dari daerah…9. Lagu Indonesia Raya diciptakan oleh…10. Musik dangdut pertama kali muncul pada tahun…

II.Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat!1. Sebutkan 5 macam lagu wajib nasional!2. Sebutkan 5 macam lagu daerah yang tergolong lagu nasional!

III.Gambarlah suasana di sebuah desa!

Page 2: ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAP

ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAPTAHUN PELAJARAN 2010/2011

SEKOLAH DASAR NEGERI SARUNI 1UPT DINAS PENDIDIKAN KECAMATAN MAJASARI

KABUPATEN PANDEGLANG

Mata Pelajaran : Seni Budaya dan KeterampilanKelas : V (lima)Semester : II (dua)

I. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar !1. Lagu “Panon Hideung” berasal dari daerah….2. Lagu Indonesia Raya diciptakan oleh…3. Alat musik gesek contohnya…4. Alat musik yang dipukul diantaranya…5. Lagu Hari Merdeka mengisahkan tentang…6. Lagu Gugur Bunga diciptakan oleh…7. Yang termasuk alat musik modern diantaranya…8. Tari Seudati berasal dari daerah…9. Tarian Sunda yang paling terkenal adalah…10. Tarian Jawa dan Bali diiringi oleh…

II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat!1. Tuliskan 5 buah lagu wajib Nasional yang kamu ketahui!2. Sebutkan 5 macam alat musik petik!

III. Gambarlah seekor hewan yang berkaki empat!

Page 3: ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAP

ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAPTAHUN PELAJARAN 2010/2011

SEKOLAH DASAR NEGERI SARUNI 1UPT DINAS PENDIDIKAN KECAMATAN MAJASARI

KABUPATEN PANDEGLANG

Mata Pelajaran : Seni Budaya dan KeterampilanKelas : IV (empat)Semester : II (dua)

I. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar !1. Gambar ilustrasi adalah…2. Cerita bergambar adalah…3. Tusuk jelujur digunakan untuk…4. Menyulam pada kain strimin biasanya menggunakan tusuk…5. Salah satu musik daerah Betawi adalah…6. Lagu-lagu daerah yang berasal dari Jawa Barat contohnya…7. Alat musik dari Sumatera diantaranya….8. Kolintang adalah sejenis alat musik yang berasal dari daerah…9. Yang termasuk alat musik melodis contohnya…10. Lagu Merah Putih diciptakan oleh…

II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat!1. Sebutkan 5 macam lagu wajib Nasional!2. Sebutkan 5 macam lagu daerah yang tergolong lagu Nasional!

III. Gambarlah sebuah wajah manusia dewasa lengkap dengan tata riasnya!

Page 4: ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAP

ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAPTAHUN PELAJARAN 2010/2011

SEKOLAH DASAR NEGERI SARUNI 1UPT DINAS PENDIDIKAN KECAMATAN MAJASARI

KABUPATEN PANDEGLANG

Mata Pelajaran : Seni Budaya dan KeterampilanKelas : III (tiga)Semester : II (dua)

Selesaikan gambar-gambar di bawah ini!1. Hiasan Tepi motif garis lurus

2. Hiasan tepi motif garis lengkung

3. Hiasan tepi motif garis lurus dan garis lengkung

4. Hiasan tepi motif hewan

5. Hiasan tepi motif tumbuhan

Page 5: ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAP