tol trans jawa percepat - aptrindo

27

Upload: others

Post on 29-Oct-2021

10 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO
Page 2: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

Tol Trans Jawa Percepat

Investasi Masuk Jateng

Konsep rest area di Kilometer (Km) 369

yang terintegrasi dalam satu kawasan

transit oriented development (TOD)

modern berbasis jalan tol nantinya bisa

menampung 70% UMKM yang terdampak

sebelumnya.

Tak hanya di Batang, Kota Semarang juga

sudah bersiap memacu infrastruktur yang

bisa mendorong konektivitas.

https://www.suaramerdeka.com/smcetak/baca/210138/to

l-trans-jawa-percepat-investasi-masuk-jateng

Page 3: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

Kab. JeparaKab.Pemalang

Kab. Tegal

Kota. Tegal

Kab.

Pekalongan

Kota Pekalongan

Kab. BatangKab. Kendal

Kab. Pati Kab. Rembang

Kab. BloraKab.Grobongan

Kab. Karanganyar

Kab. Wonogiri

Kab. Semarang

Kota. Salatiga

Kab. Magelang

Kota Magelang

Kab. Temanggung

Kab. Wonosobo

Kab. Purworejo

Kab. Kebumen

Kab. Banjarnegara

Kab. Purbalingga

Kab. Banyumas

Kab. Cilacap

Kab.Klaten

YOGYAKARTA

KotaSemarang

Kab. Kudus

KotaSurakarta

Kab Boyolali

Kab. Sukoharjo

Kab. Sragen

Kab.

Jepara

Kab. Demak

JAWA

TIMUR

2Kab. Brebes

PETA PENGEMBANGAN

INVESTASI BERDASARKAN

KEWILAYAHANSAMPAN :

Agrobisnis (perikanan) dan industri

manufaktur

KEDUNGSAPUR :

Industri manufaktur dan perdagangan

WANARAKUTI :

Industri pengolahan kayu, Industri

Manufaktur, dan perikanan

BANGLOR :

Industri pertambangan dan energi

BARLINGMASCAKEB :

Agrobisnis (perkebunan) dan energi

PURWOMANGGUNG :

Agrobisnis (hortikultura) dan pariwisata

SUBOSUKOWONOSRATEN :

Industri Manufaktur, Industri kreatif dan

pariwisata

Page 4: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

PANJANG RUAS/SEKSI TOL TRANS JAWA SUDAH OPERASIONAL DI JAWA TENGAHNo. RUAS JALAN TOL PANJANG RUAS JUMLAH REST AREA

1 Kanci - Pejagan 13,00 Km 13,00 Km -

2 Pejagan - Pemalang 57,50 Km 3

1) Pejagan - Brebes Barat 14,20 Km

2) Brebes Barat - Brebes Timur 6,00 Km

3) Brebes Timur - Tegal Timur 10,40 Km

4) Tegal Timur - Pemalang 26,90 Km

3 Pemalang - Batang 39,20 Km 0

1) Pemalang - Pekalongan 25,04 Km

2) Pekalongan - Batang (Kandeman) 14,16 Km

4 Batang - Semarang 75,00 Km 4

1) Batang - Weleri 37,35 Km

2) Weleri - Kendal 12,05 Km

3) Kendal - Kaliwungu 14,50 Km

4) Kaliwungu - Semarang (Krapyak) 11,10 Km

5 Semarang ABC 24,75 Km 24,75 Km 1

6 Semarang - Solo 72,50 Km 5

1) Banyumanik - Ungaran 11,85 Km

2) Ungaran - Bawen 12,70 Km

3) Bawen - Salatiga 17,53 Km

4) Salatiga - Colomadu 30,42 Km

7 Solo - Ngawi 90,20 Km 6

1) Colomadu - Karangnyar 20,90 Km

2) Karanganyar - Sragen 35,10 Km

3) Sragen - Ngawi 34,20 Km

TOTAL 359,15 Km 359,15 Km 19

Page 5: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

DAMPAK OPERASIONAL JALAN TOL DI JATENG

11%Peningkatan

investasi

42%Efisiensi waktu

tempuh

59%Rata-rata

peningkatan upah

• Investasi meningkat signifikan pada wilayah Jawa Tengah yang dilalui jalan tol

• Kinerja pertumbuhan kredit mengalami peningkatan yang signifikan pada Kabupaten Semarang

dan Kabupaten Boyolali

• Waktu tempuh antara Semarang – Solo berkurang 39%

• Sektor Perdagangan meningkat, khususnya pada kawasan hulu yang menjadi sentra pertanian

yaitu Kabupaten Boyolali

• Perusahaan logistik pertanian mengalami peningkatan penjualan dan peningkatan armada

masing-masing sebesar 14% dan 7%, pasca operasional jalan tol

• Lapangan pekerjaan meningkat, dengan indikasi peningkatan rata-rata upah 59%

Page 6: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

BANGKITAN TERHADAP INDUSTRI

RENCANA

KAWASAN INDUSTRI

TERPADU BREBES

(PERPRES 79/2019)

Pelabuhan Tanjung Mas

+/- 185 KM (2 Jam 25

Menit)

Bandara A Yani

+/- 180 KM (2 Jam 17 Menit)

Pelabuhan Patimban

+/- 170 KM (2 Jam)

Kota Brebes

+/- 25 KM (40 Menit)

Bandara Kertajati

+/- 110 KM (1 Jam 45

Menit)

LUAS = 3.976 Ha

TOTAL INVESTASI = 27,137 T

TENAGA KERJA = Target 397.600 pekerja

Lokasi Rencana KI

Brebes

KETERANGAN :

JALUR TOL JALUR

PANTURA

JALUR KERETA API

Jalur Via Tol

Page 7: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

Akses Tol

Rencana Pelabuhan

(Tahap 2)

Stasiun Kereta

Double Track

Rel Kereta Api

Jalan Sekunder

Kawasan

Jalan Utama

Kawasan

Dryport

Konektifitas

Kawasan Industri Terpadu Batang

Page 8: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

KAWASAN EKONOMI KHUSUS KENDAL

(PERPRES 79/2019 DAN PP 85/2019)

LUAS : 1.000 Ha.

TENAGA KERJA : 8.590 (target 20.000)

BANGKITAN INVESTASI:

USD. 1,30 M setara Rp. 18,87 T (target USD 5 Miliar)

TENANT : 64 (target 300)

DAMPAK SEKTORAL :

• RESTORAN DAN HOTEL: +6,75%

• TRANSPORTASI: +2,11%

• PERDANGANGAN: +0,63%

• PERTANIAN DAN PERIKANAN: -0,7%

Page 9: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

BANGKITAN TERHADAP PARIWISATA

PEMBANGUNAN JATENG VALLEY (PERPRES 79/2019)LUAS = 381,32 Ha

INVESTASI = 1,00 T

KM.426+520

Page 10: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

DAMPAK JALAN TOL TERHADAP PARIWISATA

-

2,000

4,000

6,000

-

500,000

1,000,000

2012 2013 2014 2015 2016 2017 2018 2019

Wisnus Wisman

Pembukaan Toll Brexit pada tahun 2016 dan Toll

Pejagan – Semarang mempersingkat perjalanan

dari Jakarta-Semarang mendorong peningkatan

jumlah wisatawan yang berkunjung ke OBYEK

WISATA GUCI KAB TEGAL lebih dari 50%

dibanding sebelum ada jalan toll.

KUNJUNGAN WISATAWAN KE OBYEK WISATA GUCI KAB. TEGAL

Sebelum ada toll Setelah ada toll

Page 11: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

LUAS ANJUNGAN CERDAS : 7,5 Ha

INVESTASI : 1,10 T

PENYERAPAN TENAGA KERJA: 750 Pekerja

TARGET WISATAWAN : 7,07 Juta Wisatawan

(Integrated Tourism Masterplan Borobudur Yogyakarta Prambanan)

ANJUNGAN CERDAS BOROBUDUR

BANGKITAN TERHADAP PARIWISATA

Page 12: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

1 2

3

4

Jalan Tol (eksisting) 300,090 km (Pejagan – Pemalang – Batang – Semarang – Solo – Mantingan)

Jalan Tol (rencanapembangunan)

Jalan Raya

Revisi trase dan finalisasi DED

4. Jalan Tol Solo – Jogja

1. Seksi 1 (Semarang-Sayung)

Pembebasan lahan (30%), sisa

lahan masih terkendala rob;

2. Seksi 2 (Sayung Demak)

Progres Pembangunan (8%).

1. Pra Konstruksi 2020

2. Konstruksi 2021

1. Kementerian KKP telah menerbitkan Surat No.

B-359/MEN-KP/VII/2020 Tanggal 3 Juli 2020

Tentang Rekomendasi Pemanfaatan Ruang Laut

2. Desain 2021 bekerja sama dengan BPJT (KPBU);

3. Pembebasan Lahan 2021;

4. Konstruksi 2022.

JALAN TOL DI JAWA TENGAH

3. Jalan Tol Bawen – Jogja

(71,56 km)

2. Jalan Tol Semarang - Demak

(25,26 km)

1. Jalan Tol Semarang Harbour

(Semarang – Kendal)

Rencana:

Page 13: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

Panjang Rute: 141,82 km

Jumlah Lokasi Simpang Susun:

1. Slawi

2. Karanganjar

3. Ajibarang

4. Purwokerto

5. Purbalingga

6. Adjibarang

7. Wangon

JALAN TOL TEGAL-CILACAP

BANGKITAN TERHADAP

KONEKTIVITAS TOL TRANS JAWA

Page 14: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

DATA INVESTASI (Rp.)

Perkiraan Biaya Tanah 6.800 Milyar

Masa Konsesi 35 tahun

Tarif Awal Gol. I (2018) Rp.1000/km

Asumsi inflasi untuk

tarif tahun operasi

6% per tahun

DEMAK

SEMARANG

BANGKITAN TERHADAP KONEKTIVITAS TOL TRANS JAWA

JALAN TOL

SEMARANG-

DEMAK

Page 15: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

BANGKITAN TERHADAP

KONEKTIVITAS TOL

TRANS JAWA

JALAN TOL BAWEN-JOGJA

Panjang : 68,1 km

V rencana : 80 km/jam

Lajur : initial stage 2x2x3,6 m

Lebar bahu : luar 3,0 m

dalam 1,5 m

Lebar Median : 2,5 m (termasuk bahu dalam)

Terintegrasi dengan Anjungan Cerdas (Surat Gubernur Jawa Tengah No.

620/0002443 tgl 7 Februari 2020 dan Surat Menteri PUPR No.

BM.07.02-Mn/1333 tgl 30 Juli 2020 Perihal Integrasi Pembangunan

Jalan Tol Yogyakarta-Bawen dengan Anjungan Cerdas Candi Borobudur)

DATA TEKNIS YOGYA – BAWEN

Page 16: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

BANGKITAN TERHADAP KONEKTIVITAS TOL TRANS JAWA

JALAN TOL

SOLO-JOGJA

Panjang : 96,574 KM

Lokasi : Jateng dan DIY (7 Kabupaten)

PJPK : Badan Pengatur Jalan Tol

Jenis Kontrak : KBPU Unsolicited

Nilai Investasi : Rp26,637 T

Tanggal Kontrak : 9 September 2020

Pemegang Konsesi : PT Jogjasolo Marga Makmur

Masa Konsesi : 40 Tahun

DATA TEKNIS

Page 17: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

JALAN TOL CILACAP - JOGJA

BANGKITAN TERHADAP

KONEKTIVITAS TOL TRANS JAWA

Page 18: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

International Airport

Local Airport

International Seaport

Local Seaport

B A N D A R A

D A N P E L A B U H A N

2 BandaraInternasional

• Ahmad YaniSemarang

• Adisumarmo Solo

2 PelabuhanInternasional

• Tanjung Mas Semarang

• Tanjung Intan Cilacap

E KS I S T IN G :

• Pelabuhan Kendal

Progres: Proses penyusunan study

kelayakan teknis dan komersial

R E N C A N A :

Page 19: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

DAMPAK EKONOMI INFRASTRUKTUR BANDARA

DI JAWA TENGAH

• Peluang Pekerja lokal (selama pandemi belum ada

pengurangan pegawai)

• Pertumbuhan ekonomi di sekitar bandara meningkat

• Pariwisata domestik tahun 2019 meningkat 23%

dibandingkan tahun 2018 (2020 menurun -68%)

• Perdagangan via Cargo naik 18% tahun 2019

dibandingkan 2018 (2020 menurun 12%)

• Pendapatan perusahaan AP1 untuk 2020 naik 3%

• Peluang tenaga kerja Taxi dan rental hidup

• Nilai investasi di bandara memungkinkan untuk sirkulasi

perputaran uang di Kota Semarang semakin baik

Page 20: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

J A L U R

K E R E T A

A P I

Menghubungkan Kota-Kota

Utama dan Sedang di bagian

Utara, Selatan, Barat,Tengah

: 894 km• Beroperasi

• Tidak

Beroperasi : 663 km

Ja lur KeretaApi

J a l a n Raya

: 1,557 km

Total Panjang

jalur

JARINGAN K.A

Page 21: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

19,711,021 18,334,400

25,624,133 24,638,063

2016 2017 2018 2019

Jumlah penumpang (orang)

1,480,612 1,617,727

1,939,9402,056,546

2016 2017 2018 2019

Jumlah barang terangkut (ton)

DOUBLE TRACK KERETA API DI JAWA TENGAH

• Berkontribusi positif mendukung aktifitas ekonomi Jateng

• Meningkatkan frekuensi, menurunkan waktu tempuh

• Meningkatkan jumlah produksi angkut kargo barang lewat kereta api (dalam 4 tahun

terakhir meningkat 38,90%)

Double track kereta api di Jawa Tengah selesai di bangun dan

beroperasi sejak tahun 2014

Page 22: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

BANGKITAN EKONOMI UMKM PADA REST AREA

DI SEPANJANG JALAN TOL TRANS JAWA SUDAH BEROPERASI

Semarang-Solo

1. TIP KM 429 A (49 UMKM/173 Pekerja)

2. TIP KM 456 A (28 UMKM/97 Pekerja)

3. TIP KM 456 B (24 UMKM/66 Pekerja)

4. TIP KM 487 A (12 UMKM/17 Pekerja)

5. TIP KM 487 B (10 UMKM/17 Pekerja)

Solo-Ngawi

1. TIP KM 519 A (23 UMKM/32 Pekerja)

2. TIP KM 519 B (17 UMKM/32 Pekerja)

3. TIP KM 538 A (7 UMKM/13 Pekerja)

4. TIP KM 538 B (7 UMKM/13 Pekerja)

5. TIP KM 575 A (28 UMKM/21 Pekerja)

6. TIP KM 575 B (31 UMKM/21 Pekerja)

Batang-Semarang

1. TIP KM 379 A (32 UMKM/96 Pekerja)

2. TIP KM 389 B (33 UMKM/99 Pekerja)

3. TIP KM 391 A (10 UMKM/20 Pekerja)

4. TIP KM 360 B (36 UMKM/13 Pekerja)

Pejagan-Pemalang

1. TIP KM 252 A (12 UMKM/33 Pekerja)

2. TIP KM 275 A (13 UMKM/38 Pekerja)

3. TIP KM 294 B (13 UMKM/38 Pekerja)Semarang ABC

1. TI KM 424 A (10 UMKM/20 Pekerja)

Tempat Istirahat dan Pelayanan

Pemalang-Batang

BELUM ADA

Terdapat 19 Rest Area; 395 UMKM; dan 859 Pekerja

Page 23: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

Ketersediaan energi listrik di Jawa Tengah akan sangat mendukung daya tarik investasi masuk ke Jawa Tengah

0

10

20

30

40

50

60

70

0

5,000

10,000

15,000

20,000

25,000

30,000

2009 2010 2011 2012 2013 2014 2015 2016 2017 2018 2019 2020

PERKEMBANGAN KONSUMSI LISTRIK DAN INVESTASI DI JATENG

TOTAL (GWh) Investasi (Triliun Rp)

KONSUMSI LISTRIK DAN INVESTASI DI JATENG

Page 24: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO
Page 25: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

• Pemanfaatan potensi perikanan dan

budidaya serta penangkapan

• Pencegah dan pengandali banjir

• Cadangan air musim kemarau

• Memenuhi kebutuhan irigasi pertanian

• Dimanfaatkan sebagai lokasi wisata

PEMBANGUNAN

WADUK

DI JAWA TENGAH

Page 26: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO

DAMPAK EKONOMI

PEMBANGUNAN TOL

TRANS JAWA• Mobilitas barang, logistik, dan orang lebih efisien

(Jakarta-Surabaya lebih cepat 5 jam)

• Membuka daerah dengan pusat pertumbuhan

ekonomi,kawasan pariwisata terintegrasi sehingga

meningkatkan daya saing dan nilai tambah

pertumbuhan ekonomi regional

• Lokasi dekat pintu keluar-masuk tol akan berkembang

• Pembangunan tol di pesisir utara berfungsi sebagai

tanggul laut

• Meningkatkan PDRB seiring naiknya investasi di Jateng

Page 27: Tol Trans Jawa Percepat - APTRINDO