referat acos

Upload: asterisa-retno-putri

Post on 21-Feb-2018

228 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 referat acos

    1/10

    Pendahuluan

    Asma dan PPOK merupakan penyakit kronik yang sering ditemukan. Asma adalah penyakit

    heterogen yang biasanya ditandai dengan peradangan saluran nafas kronik. Hal ini

    didefinisikan dengan riwayat gejala mengi, sesak nafas, dan batuk yang bervariasi dari waktu

    dan intensitas dengan variabel keterbatasan aliran udara. Penyakit Paru Obstruktif Kronik

    sendiri merupakan penyakit umum yang dapat dicegah dan diobati, ditandai dengan hambatan

    aliran udara presisten yang biasanya progresif dan dihubungkan dengan respon peradangan

    kronik di saluran nafas dan paru terhadap partikel atau gas berbahaya. ksarsebasi dan

    komorbiditas berkontribusi terhadap tingkat keparahan dari individu secara keseluruhan.

    Asma PPOK sindrom overlap didefinisikan sebagai suatu hambatan jalan nafas yang tidak

    sepenuhnya reversibel, disertai dengan tanda atau gejala peningkatan reversibilitas obstruksi.

    Asma PPOK sindrom overlap ditandai dengan hambatan aliran udara presisten dengan

    beberapa gejala!tanda yang menyerupai asthma dan beberapa biasanya berhubungan dengan

    PPOK. Oleh karena itu, A"O# diidentifikasi dengan gejala!tanda yang bersamaan antara

    Asthma dan "OP$. Penderita A"O# memiliki faktor risiko gabungan antara perokok, atopik

    dan umumnya terjadi pada usia yang lebih muda dibandingkan dengan penderita PPOK.

    Pasien A"O# memiliki frekuensi dan keparahan yang lebih tinggi dibanding penderita

    PPOK.%,&

    Epidemiologi

    #tudi epidemiologi melaporkan peningkatan frekuensi diagnosa overlap dengan

    bertambahnya umur, dengan prevalensi diperkirakan '%() pada pasien berumur kurang dari

    *( tahun dan +*() pada pasien berusia ( tahun atau lebih. Kelompok pasien yang memiliki

    ciri overlap syndrome asma-PPOK adalah perokok dengan asma dan penderita bukan

    perokok dengan asma lama yang berkembang menjadi PPOK. Pada studi terhadap %*/

    pasien, dilaporkan bahwa penderita A"O# memiliki kualitas hidup yang buruk dibandingkan

    dengan penderita Asma atau PPOK sendiri. 0arco et al, melaporkan pada populasi di negara

    1talia, prevalensi asma PPOK sindrom overlap meningkat menurut usia yaitu %,/) usia &(-

    tahun, &,%) pada *-/ tahun, dan ,*) pada /*- tahun.2,

    1

  • 7/24/2019 referat acos

    2/10

    3ambar %. Persentasi jumlah pasien A"O# menurut usia/

    Patofisiologi

    A"O# didukung oleh 4$utch hypothesis4 yang menyatakan bahwa asma dan hipe rreaktivitas

    saluran napas mempengaruhi pasien untuk PPOK di kemudian hari. Asma, PPOK, bronkitis

    kronis, dan emfisema memiliki ekspresi atau komponen yang berbeda dari penyakit saluran

    napas tunggal. Adanya komponen-komponen ini dipengaruhi oleh faktor host dan

    lingkungan.2,,*

    5erdapat tiga karakterisitik klinik umum pada penyakit paru obstruktif, yaitu inflamasi

    saluran nafas, obstruksi saluran nafas dan hiperresponsif bronkial 67H89. 1nflamasi kronik

    ditandai dengan peningkatan eosinofilik yang di perantarai sel "$ pada asma, sedangkan

    neutrofilik diperantarai oleh "$ pada PPOK. Asap rokok dapat menimbulkan inflamasi dan

    remodelling yang muncul pada asma dan PPOK. Asap rokok menyebabkan pola inflamasi

    dan steroid menjadi resisiten. Penderita asma yang merokok memiliki lebih banyak neutrofil

    di saluran nafas dari pada eosinofil yang menyerupai PPOK. 7erdasarkan histopatologi dab

    studi lain inflamasi pada jaringan paru besar6diameter +&mm9 terjadi pada PPOK dan kecil

    6diameter '&mm9 pada asma.2

    Pada penyakit paru obstruktif dan sindrom overlap, kita dapat melihat fenomena remodelling.

    8emodelling terdiri dari edema mukosa, inflamasi, hipersekresi mukus, pembentukan plak

    mukus, hipertrofi fan hiperplasia dari otot halus saluran nafas. Peningkatan ketebalan dinding

    pada pasien overlap dapat dilihat pada "5 scan resolusi tinggi, hasil ini merupakan obstruksi

    saluran nafas pada sebagian besar penyakit saluran nafas dan lebih sering pada asma

    dibanding PPOK. #elain itu, peningkatan dinding fibrosis saluran nafas dilaporkan terjadi

    pada asma dan PPOK. 8emodelling saluran nafas terjadi sepanjang traktus respiratorius,

    2

  • 7/24/2019 referat acos

    3/10

    tetapi remodelling pada saluran nafas kecil bertanggung jawab atas penurunan fungsi paru

    pada PPOK dan asma yang lama. Pada asma yang lama, kita dapat temukan obstruksi saluran

    nafas, sama seperti PPOK. #tudi melaporkan bahwa %/) penderita asma ditemukan memiliki

    inkomplet reversibilitas saluran nafas setelah &% sampai 22 tahun. 2,/

    Hiperresponsif bronkial 67H89 merupakan suatau respon berlebihan yang dapat terjadi pada

    penyakit inflamasi saluran nafas yang dapat mencetuskan bronkospasme. Pencetusnya antara

    lain, binatang, tepung, serangga, jamur, debu, dingin, polusi, asap rokok, uap kimia, aktifitas,

    stress, dan lainnya. Orang yang diketahui 7H8 pada beberapa pencetus didapatkan memiliki

    respon terhadap terapi bronkodilator. 7H8 dapat terlihat pada semua pasien asma, terutama

    pada mereka yang memiliki gejala. Prevalensi 7H8 meningkat sampai %(-&() pada

    penderita usia tua, perokok.2

    Asma dan PPOK mungkin dapat diselingi oleh proses eksarsebasi, tetapi pada sindrom

    overlap didapatkan peningkatan tiga kali lipat frekuensi dan keparahan eksarsebasi.

    ksarsebasi meningkatkan morbiditas, mortalitas dan beban ekonomi. ksarsebasi pada

    pasien overlap dapat terjadi & sampai &,* kali dari eksarsebasi PPOK. Pada studi P:A51;O,

    dilaporkan A"O# memiliki risiko tinggi terhadap eksarsebasi dibandingkan dengan PPOK.

    ksarsebasi dipicu kebanyakan oleh infeksi saluran nafas viral atau bakteri dan dapat

    menimbulkan hilangnya fungsi paru.2

    3ambar &. 0ekanisme ksarsebasi

    3

  • 7/24/2019 referat acos

    4/10

    Diagnosis

    %post bronkodilator '() dan =>" '?(). :alu kriteria minor seperti peningkatan

    pada =>%+%&) atau +&((ml post terapi bronkodilator dengan albuterol.

    7erikut, adalah ciri-ciri yang dapat membedakan Asma, PPOK dan A"O# menurut 31;A

    &(% @

    5abel %. "iri Asthma, PPOK dan A"O#%

    "iri Asthma, PPOK dan A"O#

    "iri Asma PPOK A"O#

    sia terjadi Onset

    7iasanya saat masa

    anak-anak, tetapi bisa

    terjadi pada umur

    kapanpun

    7iasanya pada usia

    +( tahun

    7iasanya pada usia

    +( tahun, mungkin

    memiliki gejala pada

    masa anak-anak

    Pola perjalanan

    penyakit

    3ejala mungkin

    bervariasi dari waktu

    ke waktu, sering

    terdapat keterbatasan

    aktivitas, dipicu oleh

    aktivitas, emosi, debu

    dan kontak alergen

    3ejala kronik yang

    berkelanjutan,terutama

    saat aktivitas

    3ejala saluran nafas

    termasuk sesak saat

    ekspirasi yang

    persisten

    =ungsi Paru

    5erjadi atau riwayat

    keterbatasan aliran

    udara, reversibel pada

    7$, AH8

    =>%mungkin

    membaik dengan

    terapi, tetapi post 7$=>%!=>" '(,?

    persists

    Keterbatasan aliran

    udara tidak

    sepenuhnya

    reversibel, tetapisering pada riwayat

    atau variabilitas

    sekarang

    =ungsi paru

    dengan gejala

    0ungkin normal

    dengan gejala

    Keterbatasan aliran

    udara yang persisten

    Keterbatasan aliran

    udara yang persisten

    8P$ dan 8PK

    Kebanyakan pasien

    memiliki riwayat alergi

    dan asma pada masa

    kecil

    8iwayat terhadap

    paparan berbahaya

    dan gas 6asap rokok,

    dan asap kendaraan9

    8iwayat terdiagnosa

    asma, alergi, dan

    8PK asma dan

    riwayat paparan

    Perjalanan

    Penyakit

    0embaik secara

    spontan atau denganterapi

    7iasanya progresif,

    meskipun denganterapi

    3ejala biasanya

    berkurang denganterapi, progesifitas

    biasanya terjadi dan

    4

  • 7/24/2019 referat acos

    5/10

    sangat membutuhkan

    terapi

    B foto 5horaks 7iasanya normal

    Hiperinflasi dan

    kelainan lain pada

    PPOK

    #ama dengan PPOK

    ksarsebasi

    ksarsebasi dapat

    terjadi, tetapi risiko

    dapat diturunkan

    dengan terapi

    ksarsebasi dapat

    diturunkan dengan

    terapi. Cika terjadi

    komorbiditas

    berhubungan terhadap

    gangguan

    ksarsebasi mungkinlebih sering dari

    PPOK tetapi dapat

    diturunkan dengan

    terapi. komorbiditas

    berhubungan

    terhadap gangguan

    5ipe 1nflamasi

    saluran nafasosinofil

    ;eutrofil di sputum,

    limfosit di saluran

    nafas, dapat memiliki

    inflamasi sistemik

    osinofil dan atau

    ;etrofil di sputum

    7erdasarkan 31;A &(%, A"O# didiagnosis dengan cara @%,?

    %. 8iwayat penyakit obstruksi jalan nafas kronik, yang hanya dapat dikonfirmasi dengan

    spirometri

    &. 8iwayat pajanan pajanan asap rokok, dan pencetus lainnya

    2. Pada pemeriksaan fisik didapatkan sinusitis, wheeDing dan ronkhi

    . B foto thoraks

    *. Asma kontrol tes atau PPOK assesment test.

    /. 0enggunakan algoritma * langkah 31;A untuk diagnosis dan pengobatan awal.

    Algortima ini merekomendasikan pendekatan klinis yang mendukung diagnosis asma

    atau PPOK diikuti pembandingan jumlah fitur yang mendukung asma atau PPOK.

    ?. 0engevaluasi kepastian diagnosis asma atau PPOK atau menyarankan A"O# sebagai

    diagnosis

    5abel &. Perbandingan spirometri Asma, PPOK dan A"O#

    %

    5

  • 7/24/2019 referat acos

    6/10

    6

  • 7/24/2019 referat acos

    7/10

    3ambar &. Algoritma diagnostik A"O#%

    7

  • 7/24/2019 referat acos

    8/10

    Penatalaksanaan

    5ujuan dari pemberian terapi pada keterbatasan jalan nafas kronik adalah untuk mengontrol

    gejala dan mencegah eksarsebasi untuk mengurangi morbiditas dan mortalitas. Oleh karena

    sindrom ini sering muncul pada populasi dengan usia tua, mungkin probabilitas tinggi

    terhadap adverse reactionpada terapi kortikosteroid inhalasi maupun sistemik. 0artineD et al,

    merekomendasikan terapi denggan kombinasi kortikosteroid inhalasi61"#9, long acting E

    agonis 6:A7A9 dengan atau tanpa long acting anticholinergic agent6:A0A9. Penghentian

    merokok, suplementasi oksigen, rehabilitasi paru dan vaksin bertujuan untuk intervensi. #aat

    ini, masih belum ada data klinik untuk membantu penerapan terapi intervensi pada A"O#.*,?,

    7erdasarkan pengalaman klinik, kami merekomendasikan pendekatan terhadapa gejala.

    ntuk obstruksi dinamik atau hiperinflasi, bronkodilator mungkin sangat berguna.

    Penggunaan :A0A dosis tunggal atau dengan kombinasi :A7A mungkin tepat dalam

    penanganan sindrom overlap, tetapi ini masih harus dijelaskan lebih lanjut. Pada pasien

    dengan bronkospasme dideskripsikan dan didemonstrasikan penggunaan bronkodilator dan

    1"#. 5erapi tambahan seperti reseptor leukotriene antagonis, *-lipoFygenase inhhibitor,

    methylFanthines atau omaliDumab layak dipelajari lebih lanjut dan diberikan pada spesialis

    paru dan alergi.*,

    Oleh karena prevalensi A"O# meningkat pada usia tua, penargetan non respiratorius

    berkaitan dengan usia dapat mempengaruhi penyakit respiratorius. Hal ini terdiri dari gejala

    obstruksi nasal 6non alergi atau rhinitis alergi, mucosal dryness atau gejala vasomotor9

    dengan irigasi nasal, steroid nasal dan antikolinergik nasal. #elain itu, penanganan faktor

    komorbiditas seperti gagal jantung atau aspirasi kronik penting, terutama 38$ atau >"$.

    8ekomendasi ini didapatkan berdasarkan pengalaman klinis pada populasi A"O# di

    "$0".*,

    Kesimpulan

    Asma PPOK sindrom overlap didefinisikan sebagai suatu hambatan jalan nafas yang tidak

    sepenuhnya reversibel, disertai dengan tanda atau gejala peningkatan reversibilitas obstruksi.

    Asma PPOK sindrom overlap ditandai dengan hambatan aliran udara presisten dengan

    beberapa gejala!tanda yang menyerupai asthma dan beberapa biasanya berhubungan dengan

    PPOK. #tudi epidemiologi melaporkan peningkatan frekuensi diagnosa overlap dengan

    bertambahnya umur. Kelompok pasien yang memiliki ciri overlap syndrome asma-PPOK

    8

  • 7/24/2019 referat acos

    9/10

    adalah perokok dengan asma dan penderita bukan perokok dengan asma lama yang

    berkembang menjadi PPOK. Penderita A"O# memiliki kualitas hidup yang buruk

    dibandingkan dengan penderita Asma atau PPOK sendiri. A"O# didukung oleh 4$utch

    hypothesis4 yang menyatakan bahwa asma dan hipe rreaktivitas saluran napas mempengaruhi

    pasien untuk PPOK di kemudian hari. Asma, PPOK, bronkitis kronis, dan emfisema memiliki

    ekspresi atau komponen yang berbeda dari penyakit saluran napas tunggal. Adanya

    komponen-komponen ini dipengaruhi oleh faktor host dan lingkungan. 5erdapat tiga

    karakterisitik klinik umum pada penyakit paru obstruktif, yaitu inflamasi saluran nafas,

    obstruksi saluran nafas dan hiperresponsif bronkial 67H89. ntum mengemukakan diagnosis

    A"O# terdapat kriteria mayor pada, yaitu tenaga medis mendiagnosa asma dan PPOK pada

    pasien yang sama, riwayat atopik6alergi9 dengan peningkatan total 1g, usia lebih dari (

    tahun, riwayat merokok lebih dari %( tahun, post bronkodilator =>% dengan hasil '() dan

    =>%.=>" '?(). :alu kriteria minor seperti peningkatan pada =>%+%&) atau +&((ml post

    terapi bronkodilator dengan albuterol. 7erdasarkan 31;A, A"O# dapat didiagnosis dengan

    menggunakan algoritma lima langkah. 5erapi A"O# dilakukan dengan kombinasi

    kortikosteroid inhalasi61"#9, long acting E agonis 6:A7A9 dengan atau tanpa long acting

    anticholinergic agent6:A0A9. Penghentian merokok, suplementasi oksigen, rehabilitasi paru

    dan vaksin bertujuan untuk intervensi. #aat ini, masih belum ada data klinik untuk membantu

    penerapan terapi intervensi pada A"O#.

    Daftar Pustaka

    %. 3lobal 1nitiative for Asthma. $iagnosis of diseases of chronic airflow limitation@

    asthma, "OP$ and Asthma-"OP$ Overlap #yndrome 6A"O#9.

    &(%. www.ginasthma.org!local!uploads!files!Asthma"OP$Overlap.pdf.

    &. 0atu A. 5horacic emergency. #A. "linic review articles emergency medicine clinics

    of north america, &(%&.2. Pappaiwanou A,

  • 7/24/2019 referat acos

    10/10

    /. 3ibson P3, #impson C:. 5he overlap syndrome of asthma and copd @ what are its

    features and how important is it. Australia. 3roup.bmj.com, &(%. $iunduh dari @

    www.thoraF.bmj.com

    ?. ol. *.

    http@!!www.consultant2/(.com!articles!diagnosing-asthma-copd-overlap-syndrome

    . Asthma focus. 5he asthma copd overlap syndrome. >o. %(.

    www.suarepharma.com.bd

    10

    http://www.thorax.bmj.com/http://www.consultant360.com/articles/diagnosing-asthma-copd-overlap-syndromehttp://www.squarepharma.com.bd/http://www.thorax.bmj.com/http://www.consultant360.com/articles/diagnosing-asthma-copd-overlap-syndromehttp://www.squarepharma.com.bd/