web based control relay

29
Prasidang Tugas Akhir

Upload: pranataindonesia

Post on 26-Mar-2023

0 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Prasidang Tugas Akhir

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Pengembangan Sistem Informasi Pengontrolan Relay Menggunakan

Mikrokontroler Dengan Berbasis WEB

Dony Suciono109080640141S1 TEHNIK INFORMATIKA

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Sering terjadinya lupa mematikan peralatan listrik sehingga meningkatnya biaya energi listrik.Seseorang perlu menyalakan dan mematikan peralatan listrik dengan mendatangi pemutus arus.

LATAR BELAKANG

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Bagaimana mengembangkan sistem informasi pengontrolan peralatan listrik dari sisi hardware ?

Bagaimana agar hardware dapat dicontrol dimana saja dan kapan saja tanpa adanya batas dengan teknologi web dari sisi software?

Permasalahan

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Penggunaan PC-Link USB SMART I/O yang sudah diintegrasikan dengan Mikrokontroler ATMEGA 16U4-32U4 dan DT I/O Relay Board

Pemanfaatan web dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP sebagai kendali akses tanpa jarak dan batasan waktu.

Batasan Masalah

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Mengendalikan biaya listrik oleh siapa saja dan dimana saja.

Pengembangan sistem informasi ini ditujukan untuk Rumah Tinggal maupun Industri dengan biaya rendah.

TUJUAN

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

PC-Link USB SMART I/OTeori Materi Pembahasan

PC-LINK USB SMART I/O merupakan sebuah divais USB yang berfungsi sebagai pengendali beberapa jalur input/output dan antarmuka. Membaca sinyal analog dari sensor, sebagai pembaca kondisi saklar, penghitung pulsa counter, komunikasi dengan modul-modul via antarmuka UART, komunikasi dengan sensor/RTC/EEPROM via antarmuka I2C®, dan lain-lain.

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Software Basic PC-Link USB SMART I/O

Teori Materi Pembahasan

Software Basic PC-Link USB SMART I/O sebagai acuan pengembangan sistem informasi pengontrolan relay untuk mengetahui alamat dari perintah register.

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Software ELTIMA Monitoring Serial Port

Teori Materi Pembahasan

Software ELTIMA Monitoring Serial Port digunakan untuk memonitor alamat perintah register yang dikirimkan dari Software Basic PC-Link USB SMART I/O berupa character Hexadesimal yang nanti akan dikonversi ke bilangan desimal untuk dituliskan kedalam bahasa pemrograman PHP.

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

DT I/O Relay BoardTeori Materi Pembahasan

DT I/O Relay Board merupakan suatu modul yang terdiri dari relay dimana masing – masing memiliki konektor Common (Comx), Normally Open (NOx), dan Normally Close (NCx). Tegangan Koil yang dipakai 12 Volt, tegangan koil didapat dari tegangan yang dihubungkan ke VRELAY. Contact rating (besar arus dan tegangan yang dapat dilewatkan ke terminal relay) terdapat pada bodi relay. Input logika pada konektor INPUT HEADER berlevel teganganTTL atau CMOS.

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Applikasi XAMPPTeori Materi Pembahasan

Xampp merupakan tool yang menyediakan paket perangkat lunak ke dalam satu buah paket. Dengan menginstall XAMPP maka tidak perlu lagi melakukan instalasi dan konfigurasi web server Apache, PHP dan MySQL secara manual. XAMPP akan menginstalasi dan mengkonfigurasikannya secara otomatis atau auto konfigurasi. Software ini bisa didownload pada http://www.apachefriends.org/en/xampp-window.html.

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Applikasi Adobe Dreamweaver CS3

Teori Materi Pembahasan

Adobe Dreamweaver CS 3 adalah aplikasi yang digunakan untuk web editor. Salah satu kemampuannya adalah mendukung pemrograman script server seperti Active Server Pages (ASP), ASP.NET, Coldfusion, Java Server Pages (JSP) dan PHP. Selain itu, tentunya mendukung pemrograman client side yang sangat terkenal dan banyak dipakai orang yakni HTML , PHP dan Javasript.

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Applikasi Mozilla FirefoxTeori Materi Pembahasan

Mozilla Firefox adalah sebuah broser untuk menampilkan halaman web dalam bentuk HTML (Hyper Text Markup Language). Applikasi inilah yang akan jalan di client server untuk menampilkan program PHP yang akan dibuat.

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Blok Diagram Sistem

PC/Php Software

PC-Link USB

DT-I/O Relay Board

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Langkah Penelitian Mengkoneksi Hardware PC-Link USB SMART I/O dan DT I/O Relay Board dengan PC/LaptopMenginstalasi driver PC-Link USB SMART I/O plus Basic Software dan keperluan Software penunjang lainnya seperti Eltima Monitoring Serial Port, XAMPP, Adobe dreamweaver CS3 dan Mozilla Firefox.Mencari nilai character Hexadesimal yang dikirimkan ke PC-Link USB SMART I/O oleh Basic Softwarenya. Mengkonversi nilai character Hexadesimal ke Desimal untuk dituliskan kedalam bahasa pemrograman PHP.

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Langkah Penelitian

Mengkoneksi Hardware PC-Link USB SMART I/O dan DT I/O Relay Board dengan PC/Laptop

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Langkah Penelitian

Menginstalasi driver PC-Link USB SMART I/O plus Basic Software dan keperluan Software penunjang lainnya seperti Eltima Monitoring Serial Port, XAMPP, Adobe dreamweaver CS3 dan Mozilla Firefox.

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Hasil Penelitian

Nilai character Hexadesimal yang termonitoring oleh Software Serial Port Monitor

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Hasil Penelitian

Mengkonversi nilai character Hexadesimal ke Desimal untuk dituliskan kedalam bahasa pemrograman PHP.

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Flowchart Program

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Listing Program Dasar On <?php

 //Control Coil 1if (isset($_GET['relay_coil1'])) {

`mode com1: BAUD=57600 PARITY=N data=8 stop=1 flowcontrol=none`;$fp = fopen ("COM1:", "w+");

if (!$fp) { echo "Port tidak terbuka.";

}//analisa data yang didapatkanif ($_GET['relay_coil1'] == "on") {

//chr(88) => merupakan dec dari 0x58 => merupakan data untuk start bit

fwrite($fp, chr(88));sleep(0.1);//chr(4) => merupakan dec dari 0x04 => merupakan data untuk byte

countfwrite($fp, chr(4));sleep(0.1);//chr(19) => merupakan dec dari 0x13 => merupakan data untuk

commandfwrite($fp, chr(19));sleep(0.1);//chr(0) => merupakan dec dari 0x00 => merupakan data untuk mode

digital i/ofwrite($fp, chr(0));sleep(0.1);//chr(0) => merupakan dec dari 0x00 => merupakan data untuk

pemilihan bit ( dari 0 - 7 )fwrite($fp, chr(0));sleep(0.1);//chr(1) => merupakan dec dari 0x01 => merupakan data untuk

nilai keluaran 0 atau 1fwrite($fp, chr(1));sleep(0.1);//chr(144) => merupakan dec dari 0x90 => merupakan data untuk

LRCfwrite($fp, chr(144));sleep(0.1);

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Listing Program Dasar Off } else if ($_GET['relay_coil1'] == "off") {

//chr(88) => merupakan dec dari 0x58 => merupakan data untuk start bit

fwrite($fp, chr(88));sleep(0.1);//chr(4) => merupakan dec dari 0x04 => merupakan data untuk byte

countfwrite($fp, chr(4));sleep(0.1);//chr(19) => merupakan dec dari 0x13 => merupakan data untuk

commandfwrite($fp, chr(19));sleep(0.1);//chr(0) => merupakan dec dari 0x00 => merupakan data untuk mode

digital i/ofwrite($fp, chr(0));sleep(0.1);//chr(0) => merupakan dec dari 0x00 => merupakan data untuk

pemilihan bit ( dari 0 - 7 )fwrite($fp, chr(0));sleep(0.1);//chr(0) => merupakan dec dari 0x00 => merupakan data untuk

nilai keluaran 0 atau 1fwrite($fp, chr(0));sleep(0.1);//chr(145) => merupakan dec dari 0x91 => merupakan data untuk

LRCfwrite($fp, chr(145));

}//tutup port serialfclose ($fp);

  }?>

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Perancangan Web

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Tampilan Program

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Hasil

Relay dapat diaktifkan dan dinonaktifkan lewat web

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Kesimpulan

Bahasa pemograman PHP dapat juga berfungsi sebagai antarmuka sistem informasi pengontrolan jarak jauh.

Mikrokontroler yg sudah terintegrasi dalam PC-Link USB memudahkan dalam pembuatan pengembangan sistem informasi pengontrolan relay.

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

SaranAgar sistem dapat terlihat sesuai realitas sebaiknya program PHP di upload pada server dan dijalankan di client baik dari PC, Laptop, atau SMART Phone dan diapplikasikan kedalam peralatan listrik baik industri maupun rumah tinggal.

Agar mikrokontroler yang diintegrasikan dalam PC-Link dikembangkan dengan output analog yang lebih banyak lagi sehingga dapat memenuhi kebutuhan industrial yang lebih luas dengan biaya terjangkau.

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

Saran

internet

User 1

User 2 User

3

webserver PC-Link dan

Relay Board

Pompa air

AC

Lampu

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTERPRANATA INDONESIA

TERIMA KASIH