trip assignment

10
1/23/2015 1 TRIP GENERATION ANALISIS KULIAH PERENCANAAN TRANSPORTASI PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL – FTSP ISTN Ismono Kusmaryono, ST,MT TAHAPAN PEMODELAN Zone Network Base Year Data FuturePlanning Data Database B Y Ft Trip Generation Trip Distribution Base Year Future Four Step Model Mode Split Trip Assignment Model

Upload: istn

Post on 27-Mar-2023

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

1/23/2015

1

TRIP GENERATION ANALISISKULIAH PERENCANAAN TRANSPORTASIPROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL – FTSP ISTN

Ismono Kusmaryono, ST,MT

TAHAPAN PEMODELANZone Network Base Year Data FuturePlanning

Data

Database

B Y F t

Trip Generation

Trip Distribution

Base Year Future

Four Step Model

Mode Split

Trip Assignment

Model

1/23/2015

2

PENGERTIAN TRIP GENERATION

Tahapan pemodelan yang memperkirakan jumlah pergerakanyang dibangkitkan atau berasal dari suatu zona atau tata gunalahan (trip production) dan jumlah pergerakan yang tertarikkepada suatu tata guna lahan (trip attraction).Keyword: bangkitan dan tarikan perjalanan, tata guna lahan, jumlahpergerakanPerjalanan : pergerakan satu arah dari zona asal (origin) ke zona tujuan(destination).Bangkitan dan Tarikan Perjalanan

Pergerakan yang meninggalkan suatu lokasi (trip production) home basetrip / non home base tripPergerakan yang menuju ke suatu lokasi (trip attraction) pergerakan ygtertarik oleh pergerakan non home base trip

Tata guna lahan: fungsi aktivitas yang menjadi dasari terjadinyapergerakan.

Trip Generation Analysis merupakan estimasibangkitan dan tarikan pergerakan yangterjadi pada masa sekarang yang akanterjadi pada masa sekarang yang akandigunakan untuk meramalkan pergerakanpada masa mendatangTrip production dianalisa secara terpisahdengan trip attractionJenis analisis yang umum digunakan adalahJenis analisis yang umum digunakan adalahModel regresi dan Model kategori

1/23/2015

3

FAKTOR YANG BERPENGARUHAsumsi yang digunakan dalam menentukanhubungan tersebut biasanya berdasarkan fungsihubungan tersebut biasanya berdasarkan fungsidari:

Pola tata guna lahan dan pengembangan daerah kajianKarakteristik sosial ekonomi penduduk pada daerahkajianJangkauan dan kemampuan sistem transportasi padadaerah kajian

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHITRIP PRODUCTION DAN TRIP ATTRACTION

Trip Production Pergerakan Orang dipengaruhi olehVariabel Sosial EkonomiVariabel Sosial Ekonomi

Pendapatan rumah tanggaJumlah anggota dan komposisi keluarga dalam rumah tanggaTingkat hunianJumlah kepemilikan kendaraan

LokasiPendudukKepadatan rumahKepadatan rumahJarak dari rumah ke pusat kota (CBD)

Kemudahan Angkutan UmumKedekatan dengan fasilitas angkutan umumEfisiensi dan keandalan angkutan umumTarif dan rute

1/23/2015

4

Trip Attraction Pergerakan Orang dipengaruhi oleholeh

Kegiatan Pertokoan / Luas kawasan tempat perbelanjaanKegiatan Perkantoran / Luas kawasan perkantoranKegiatan Industri/ Luas kawasan pabrikKesempatan kerja

Trip Atraction Pergerakan BarangJumlah Tempat Pemasaran.Luas Kawasan Industri.Total Daerah yang Ada.

METODE YANG DIGUNAKAN DALAMANALISIS

Faktor PertumbuhanMenggunakan tingkat pertumbuhan sebelumnya Menggunakan tingkat pertumbuhan sebelumnya untuk memprediksi pergerakan di masa mendatang, dapat korelasi dibangun dengan

Pertumbuhan lalu lintasPertumbuhan pendudukProduksi pertanian dan industriPanjang jalanKonsumsi bahan bakarKonsumsi bahan bakarPendapatan perkapita

1/23/2015

5

MODEL REGRESIMODEL REGRESI

PENGERTIAN MODEL REGRESI

Model regresi dibentuk melalui serangkaianModel regresi dibentuk melalui serangkaianprosedur statistikyang digunakan untukmemprediksi bentuk fungsional dari model.

Bentuk fungsional dinyatakan melalui suatupersamaan (equation) untuk menjelaskan:

i b l k b b ( j l h j lvariabel tak bebas (= jumlah perjalanan yangterbangkitkan/tertarik dari zona-zona perjalanan dlmwilayah studi) danvariabel bebas (= karakteristik tata guna lahan atauatribut populasi yang ada dalam zona tersebut).

1/23/2015

6

Variabel perlu diseleksi sehingga mendapatkanvariabel bebas yang layak dan optimum.variabel bebas yang layak dan optimum.Penyeleksian variabel dilakukan denganmengevaluasi beberapa besaran statistik(koefisien regresi variabel) yang diperolehi denganmenganalisis data-data di lapangan.

Regresi yang biasa digunakanadalah regresi linierRegresi yang biasa digunakanadalah regresi linier(jika hubungan fungsinya linier) dengan satuvariabel bebas (simple linear regression) dan lebihdari satu variabel (multi-linear regression).

Bangkitan perjalanan dianalisa berdasarkanzona. Data tata guna tanah (variabel X), datazona. Data tata guna tanah (variabel X), datatrip production (P), dan data trip attraction(A).

1/23/2015

7

ANALISIS REGRESI LINIERSimple Linear Regression

• X = variabel bebas (variabel yang menentukan)• Y = variabel tidak bebas/terkait (variabel yang ditentukan)• a, b = koefisien konstan• R = korelasi

Analisis ini digunakan dalam memprediksi permintaan perjalanan dimasa y.a.d. dengan mengaitkan besaran bangkitan/tarikan

j l ( b i i b l t ik t) d l bih d i t i b l

Multi-linear Regression

perjalanan (sebagai variabel terikat) dengan lebih dari satu variabelsosial ekonomi (sebagai variabel bebas), menurut persamaan berikut:

Dimana:Y = bangkitan/tarikan perjalanan (variabel terikat)a0, …. , an = koefisien konstan untuk tiap variabel

pp XaXaXaaY ++++= ...22110

a0, …. , an koefisien konstan untuk tiap variabelX1, …. , Xn = variabel bebas

1/23/2015

1

Trip Generation Analysis

Pada tabel berikut disajikan data pergerakan kendaraan per hariyang dikaitkan dengan pendapatan jumlah anggota rumah

d b h l h ltangga pada sebuah zona. Buatlah trip generation analisisdengan menggunakan 2 buah model hubungan dan tentukanmodel mana yang tepat untuk menunjukkan bangkitanperjalanan pada zona tersebut.

Zona Perjalanan(kend/hari)

Pendapatan (ratusanribu rp)

Jumlahanggotakeluargakeluarga

1 2 50 3

2 4 100 5

3 6 150 7

4 4 200 6

5 5 250 10

Penyelesaian :

Variabel tidak bebas y = pergerakan

Variabel bebas x1 = pendapatan

x2 = jumlah anggota rumah tangga

Dengan menggunakan 2 kombinasi variabel bebas dapat dibuatmodel persamaan regresi sebagai berikut :

y1 = a1 + b1x1   (pergerakan dengan pendapatan)

y2 = a2 + b2x2   (pergerakan dengan jumlah anggota rumah tangga)

Dari kedua persamaan tersebut selanjutnya dicari mana yang memiliki korelasi yang sangat kuat

1/23/2015

2

x1 y x12 x1y y2

50 2 2500 100 4100 4 10000 400 16150 6 22500 900 36200 4 40000 800 16250 5 62500 1250 25

( ) ( )( ) 27501375005

2175034505−×

×−×=b

012,0=b

Persamaan I antara pendapatan dengan pergerakan

5)750012,0(21 ×−

=a

Σ 750 21 137500 3450 97

y   = pergerakan x1 = pendapatan4,2=a

( ) ( )( ) ( )[ ]( ) ( )[ ]22 219757501375005

2175034505

−×−×

×−×=R

639,0=R

Sehingga persamaan I adalah : 

y= 2,4 +0,012x   

dengan R = 0,639

( ) ( )( ) 2312195

21311425−××−×

=b

44,0=b

Persamaan II antara jumlah anggota rumah tangga dengan pergerakan

5)3144,0(21 ×−

=a

x2 y x22 x2y y2

3 2 9 6 45 4 25 20 167 6 49 42 366 4 36 24 1610 5 100 50 25

Σ 31 21 219 142 97

y   = pergerakan x1 = jumlah anggota rumah tangga472,1=a

( ) ( )( ) ( )[ ]( ) ( )[ ]22 21975312195

21311425

−×−×

×−×=R

768,0=R

Σ 31 21 219 142 97

Sehingga persamaan II adalah : 

y= 1,472 +0,44x   

dengan R = 0,768

1/23/2015

3

Kesimpulan:

• Model bangkitan pergerakan untuk kasus ini adalah• Model bangkitan pergerakan untuk kasus ini adalahmenggunakan persamaan II yaitu model hubungan antarapergerakan dengan jumlah anggota keluarga, karena memilikiR = 0,768 (mendekati 1) dibandingkan dengan persamaan I.Artinya antara variabel pergerakan dengan jumlah anggotakeluarga memiliki korelasi yang kuat

• Model bangkitan pergerakannya adalah:Model bangkitan pergerakannya adalah:

Y= 1,472 +0,44x

Pada tabel berikut disajikan data pergerakan dalam smp/tahunyang dikaitkan dengan jumlah penduduk, pendapatan danjumlah kepemilikan kendaraan pada sebuah zona. Buatlah tripgeneration analisis dengan menggunakan beberapa modelhubungan dan tentukan model mana yang tepat untukhubungan dan tentukan model mana yang tepat untukmenunjukkan bangkitan perjalanan pada zona tersebut.

Model Bangkitan Perjalanan

Nomor ZONA

Y X1 X2 X3

Jumlah Pergerakan dalam ribu smp/thn

Jumlah Penduduk dalam ribu orang

Jumlah Pendapatan dalam milyar rupiah

Jumlah Kepemilikan Kendaraan Roda 4

(ribu)

1 130 450 408 762 224 560 665 1323 123 240 198 1043 123 240 198 1044 657 690 887 1445 443 380 561 986 512 336 421 1337 382 560 788 1988 455 660 651 889 239 408 300 79

Jumlah 3165 4284 4879 1052

SoalHitunglah model bangkitan perjalanan menggunakan model regresi