sejarah revolusi amerika

16
SEJARAH KELOMPOK : AHDAN BASSAM CELIA ADINDA WIBOWO DEVI RAHMAHDANI MONIKA INDRIANA NADIA FERNANDA PUTRI NAFLA AMMAR WISTA NILAM PUTRI PUSPITASARI RANGGIT PRASETYO SHELA KOMALA RAHMI SITI SORAYA ANNISA

Upload: independent

Post on 26-Nov-2023

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

SEJARAH

KELOMPOK :AHDAN BASSAM

CELIA ADINDA WIBOWODEVI RAHMAHDANIMONIKA INDRIANA

NADIA FERNANDA PUTRINAFLA AMMAR WISTA

NILAM PUTRI PUSPITASARIRANGGIT PRASETYO

SHELA KOMALA RAHMISITI SORAYA ANNISA

REVOLUSI AMERIKA

REVOLUSI AMERIKA

Latar Belakang Pendiri kolonial Amerika adalah pelarian-pelarian agama

dari Inggris Paham kebebasan dalam perdagangan Inggris butuh dana besar setelah Perang Tujuh Tahun

dengan Perancis Peristiwa The Boston Tea Party, Desember 1773

PERANG 7 TAHUNINGGRIS - PERANCIS

THE BOSTON TEA PARTY

LANJUTAN

Perang Kemerdekaan Amerika pada mulanya hanya merupakan penentang kebijakan pemerintah Inggris yang dianggap semena-mena. Pada saat itu belum ada tujuan untuk mencapai kemerdekaan.Pada tahun 1776, Thomas Paine mengutarakan pendapatnya dalam sebuah karangan yang berjudul Comon Sense (Akal Sehat). Yang berisi gagasan kemerdekaan. Pendapat Paine tersebut menyadarkan penduduk koloni Amerika untuk mengubah perjuangan mereka dari hanya menentang kebijakan pemerintah Inggris menjadi perjuangan mencapai kemerdekaan.

Thomas Paine denga bukunya yang berjudul Common sense

LANJUTAN

Pada tanggal 14 Juli 1776 ditandatangani Declaration of Independent dan tanggal tersebut dijadikan Hari Kemerdekaan Amerika (Independent Day).Kongres pun kemudian menyepakati adanya Articles of Cofederation sehingga terbentuklah United State of Amerika (USA).

Penandatanganan dan teks Deklarasi Kemerdekaan(Declaration of Independence)

LANJUTAN

Dalam Perjanjian Paris tahun 1783 Inggris akhirnya mengakui kemerdekaan Amerika.Deklaration of independent, 4 Juli 1776 sebagai pernyataan kemerdekaan Amerika terhadap Inggris mengandung nilai-nilai penghargaan terhadap hak asasi manusia (Human Right), deklarasi tersebut kemudian mengilhami perjuangan bangsa-bangsa lain untuk mencapai kemerdekaan.

Revolusi AmerikaPerang antara Amerika

Serikat yang dibantu oleh Perancis melawan Inggris, akhirnya dimenangkan oleh

Amerika Serikat.

GambarGeorge Washington

(Pemimpin pasukan Amerika Serikat) dengan Lafayette (pasukan dari Perancis)

DAMPAK REVOLUSI AMERIKA BAGI INDONESIA

1. Penjajahan selama ratusan tahun telah membuat hak asasi bangsa Indonesia terinjak-injak. Hal itulah yang melahirkan berbagai perlawanan terhadap penjajah, baik secara fisik bersenjata maupun perlawanan dengan menggunakan organisasi modern.

2. Munculnya golongan terpelajar dan semakin luasnya hubungan antar bangsa khususnya setelah dibukanya Terusan Suez,telah membuka kesadaran akan perlunya hak asasi manusia.

3. Kaum terpelajar telah berkesimpulan bahwa untuk mengangkat harkat dan martabat bangsa Indonesia tidak mungkin diperoleh dati tangan penjajah, melainkan harus diperjuangkan dengan kekuatan sendiri. Anggapan ini diyakinai oleh organisasi-organiasi pergerakan nasional seperti Budi Utomo, Serikat Islam, Indische Partij, Perhimpunan Indonesia, dan PNI.

4. Di dalam tujuan Indische Partij dituliskan bahwa organisasi ini hendak menumbuhkan dan meningkatkan integrasi semua golongan untuk memajukan tanah air dengan dilandasi jiwa nasional dan mempersiapkan kehidupan rakyat yang merdeka. Sikap tegas Indische Partij tampak dalam semboyan “ Indie untuk Indiers”.

5. Perhimpunan Indonesia secara lebih tegas menuliskan tujuannya , yaitu berjuang untuk memperoleh suatu pemerintahan untuk Indonesia. Hal ini akan dicapai tanpa meminta pertolongan siapa pun, juga tidak bekerjasama dengan pemerintah kolonial. Kemerdekaan Indonesia akan dicapai dengan aksi bersama yang serentak oleh rakyat Indonesia.

6. PNI secara jelas menyatakan tujuannya adalah “ Indonesia Merdeka”. Tujuan tersebut akan diapai dengan asas “ percaya pada diri sendiri “.