quick basick

10
Soal : 1. Apa yang anda ketahui mengenai Quick Basic? 2. Sebutkan 5 kekurangan dan 5 kelebihan program Quick Basic ! 3. Buatlah program beserta flowchartnya, program menghitung gaji Harian Karyawan disuatu perusahaan dengan ketentuan : a) 1 jam jam kerja = Rp5000 b) 1 jam jam lembur = Rp4000 Boleh menggunakan LET/REM/READ-DATA sertakan statement IF- THEN dengan syarat: jika total gaji dalam 30 hari<5000000 beri keterangan dia dalam kategori tidak aman, sedangkan jika total gaji>5000000 beri keterangan dia dalam kondiusi aman. 4. Buatlah program beserta flowchartnya, program yang berhubungan dengan teknik kimia ! ( boleh berupa konversi satuan). 1 Nama :Indah Nur Laila NPM/Semester :1531010115 Romb/Grup : X / H TemanPraktek :Naufal Alif LABORATORIUM TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI UPN “VETERAN” JAWATIMUR Praktikum : PemrogamanKomputer Percobaan : Quick Basick Tanggal :5 November 2015 Pembimbing : Ir. AtikWidiati, MT. LAPORAN RESMI

Upload: independent

Post on 13-Nov-2023

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Soal :

1. Apa yang anda ketahui mengenai Quick Basic?

2. Sebutkan 5 kekurangan dan 5 kelebihan program Quick Basic !

3. Buatlah program beserta flowchartnya, program menghitung gaji

Harian Karyawan disuatu perusahaan dengan ketentuan :

a) 1 jam jam kerja = Rp5000

b) 1 jam jam lembur = Rp4000

Boleh menggunakan LET/REM/READ-DATA sertakan statement IF-

THEN dengan syarat: jika total gaji dalam 30 hari<5000000 beri

keterangan dia dalam kategori tidak aman, sedangkan jika total

gaji>5000000 beri keterangan dia dalam kondiusi aman.

4. Buatlah program beserta flowchartnya, program yang berhubungan

dengan teknik kimia ! ( boleh berupa konversi satuan).

1

Nama :Indah Nur LailaNPM/Semester :1531010115Romb/Grup : X / HTemanPraktek :Naufal Alif

LABORATORIUM TEKNIK KIMIAFAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

UPN “VETERAN” JAWATIMUR

Praktikum : PemrogamanKomputerPercobaan : Quick Basick

Tanggal :5 November 2015 Pembimbing : Ir. AtikWidiati, MT.

LAPORAN RESMI

Jawab:

1. Pengertian Quick Basick

Quick Basic merupakan bahasa pemrograman yang

menggunakan bahasa basic, Quick Basick adalah salah satu produk

Microsoft Qbasic yang cukup baik untuk belajar dasar pemrograman,

Quick Basick adalah bahasa tingkat tingggi yang dibuat oleh John G.

Kemmeny dan Thomas E. Kurtz.

Tipe data padaQbasic :

Tipe data numerik integer

Tipe Ukuran memory jangkauan nilai

Byte 1 byte 0 .. 255

Shortint 1 byte -128 .. 127

Integer 2 byte -32768 .. 32767

Word 2 byte 0 .. 65535

Longint 4 byte -2147483648

Tipe data numerik real

Tipe konstanta numerik real berkisar dari 1E-38 sampai dengan

1E+38, nilai numerik

real menempati memory sebesar 6 byte.

Tipe data karakter

Nilai karakter berupa sebuah karakter yang ditulis diantara tanda

petik tunggal.

Tipe data string

Berupa kumpulan beberapa karakter yang terletak diantara tanda

petik tunggal.

Tipe data boolean.

Tipe data ini mempunyai dua nilai yaitu true & false.

STATEMEN KONDISI

- Goto (kondisi tak bersyarat),seperti telah dijelaskan diatas

- if then + goto (kondisi bersyarat, hanya satu syarat)

2

- if then + else (kondisi bersyarat dengan 2 atau lebih syarat

- select case : menyeleksi atau mengeksekusi kondisi yang ditest

STATEMEN PERULANGAN

- For ..next

Mengulangi suatu perintah / instruksi dalam jumlah yang telah

ditentukan, serta besar kenaikannya.

- Do while … loop

Mengulangi perintah selama suatu kondisi memenuhi syarat (true)

dan berhenti bila tidaklagi memenuhi syarat (false)

- Do until … loop

mengulangi instruksi selama kondisi tidak memenuhi syarat (false)

dan berhenti bila kondisi memenuhi syarat (true)

- While … wend

sama dengan do while … loop tetapi bentuk penulisannya hanya satu

dan tidak memiliki perintah exit untuk menghentikan proses yang

berulang sebelum berakhir.

(Anonim,2011)

2. 5 kekurangan dan 5 kelebihan program Quick Basic

Kelebihan:

Quick Basic

• Dapat digunakan secara mudah bagi para pemula.

• Dapat ditambahi fitur-fitur tambahan dan tingkat lanjut untuk para

ahli, tetapi tetap mempertahankan kesederhanaan bahasa untuk para

pemula.

• (Interactive Users), mengetahui respon dari apa yang telah diketik

kedalam terminal yang dihubungkan dengan komputer, secara

langsung, dan dibuat sesederhana dan semudah mungkin.

• Pesan-pesan kesalahannya jelas dan mudah dipahami.

• Merespons dengan cepat untuk program-program yang kecil.

•Tidak harus membutuhkan pengetahuan dan pemahaman perangkat

3

keras komputer..

• Pengguna juga tidak harus tahu mengenai sistem operasi

Kekurangan:

File Distribusi runtime-nya lebih besar dari kepunyaan c++

Tidak mempunyai fungsi-fungsi untuk mengambil feature-feature

dari OS sebanyak c++

Meskipun sudah terkompilasi jadi bahasa mesin, DLL bernama

MSVBVMxx.DLL tetap dibutuhkan

Tidak memiliki database sendiri dan biasanya vb menggunakan

database seperti:mysql,sql,sever,microsoft access

Dokumentasi sebenarnya lengkap dalam MSDN, namun untuk

instalasi MSDN membutuhkan biaya dan space hardisk besar

(rifai,2011)

3. Program Gaji Harian

Program Gaji Harian

10 PRINT"===================================="

20 PRINT "GAJI HARIAN KARYAWAN PT. INDAH JAYA"

30 PRINT "===================================="

40 INPUT "masukkkan jam kerja= ";jk

50 INPUT "masukkan jam lembur=";jb

60 PRINT "===================================="

70 GP=(jk*5000)

80 PRINT "GAJI POKOK=";GP

90 GL=(jb*4000)

100 PRINT "GAJI LEMBUR=";GL

110 GH=GP+GL

120 PRINT "TOTAL GAJI=";GH

130 PRINT "===================================="

140 GB=GH*30

150 PRINT "GAJI PERBULAN=";GB

4

160 IF GB < 5000000 THEN PRINT "ANDA TIDAK AMAN"

170 IF GB > 5000000 THEN PRINT "ANDA AMAN"

180 END

Hasil Program Gaji Harian

5

Floiwchart Program Gaji Harian

6

7

4. program yang berhubungan dengan teknik kimia

Program Konversi Satuan

10 PRINT "*********************************"

20 PRINT "* MENGHITUNG KONVERSI SATUAN *"

30 PRINT "*********************************"

40 INPUT "MASUKKAN Pa=";Pa

50 mmHg = Pa*0.00752

60 atm = Pa*9.8692*0.000001

70 bar = Pa*0.00001

80 PRINT "mmHg=";mmHg;"atm=";atm;"bar=";bar;

90 END

Hasil Program Konversi Satuan

8

Flowchart Program Konversi Satuan

DAFTAR PUSTAKA

9

Anonim.2011.pengertianqbasic.(http://stevenwahid.blogspot.co.id/

2009/10/pengertian-qbasic.html). Diakses pada 10 november

2015 pukul 18.30

Rifai.2011.”Sejarah

Basic”.(http:/rifaisukasuka.blogspot.co.id/2011/10/sejarah

basic.html). Diakses pada 10 November 2015 pukul 19.52

10