bab v

2
BAB V PENUTUP A.Kesimpulan Pada Field lab yang dilaksanakan di balai kesehatan paru nasional pada hari Senin 2 November 2015 pukul 08.00- 10.30 didapatkan salah satu kasus yang menarik bagi kami untuk dibahas yaitu pasien dengan diagnosis tuberkulosis ekstra paru. Tuberculosis ekstra paru merupakan penyakit yang disebabkan oleh Micobacterium tuberculosis yang menyerang di bagian selain paru. Diketahui bahwa pasien seorang laki-laki berumur 18 tahun yang sedang mengalami pengobatan tuberculosis ekstra paru yang telah dijalani 6 bulan ini. Saat masih kecil diketahui bahwa pasien pernah operasi hernia dan pada bulan Maret mengalami operasi usus buntu/ apendisitis. Kemudian pada bukan April kemarin pasien di diagnosis mengalami tuberculosis ekstra paru yaitu pada bagian usus. Pasien tinggal di sebuah pondok dengan teman kamar sebelahnya mengalami batuk yang tak kunjung sembuh. Pemeriksaan foto thorax yang dilakukan tidak terlihat kelainan pada paru pasien. B.Saran Pada Field lab kali ini telah dilaksanakan dengan lancar dan baik. Preseptor lapangan juga telah banyak membantu kami dengan berbagi ilmu yang baru bagi kami dengan berinteraksi dengan pasien langsung. Dan mengamati proses pelayanan kesehatan yang dilakukan di balai kesehatan paru nasional. Walaupun balai pengobatan masih

Upload: bagus-susetio

Post on 19-Feb-2016

218 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

respirasi

TRANSCRIPT

Page 1: BAB V

BAB V

PENUTUP

A.Kesimpulan

Pada Field lab yang dilaksanakan di balai kesehatan paru nasional pada hari Senin 2

November 2015 pukul 08.00- 10.30 didapatkan salah satu kasus yang menarik bagi kami

untuk dibahas yaitu pasien dengan diagnosis tuberkulosis ekstra paru. Tuberculosis ekstra

paru merupakan penyakit yang disebabkan oleh Micobacterium tuberculosis yang menyerang

di bagian selain paru. Diketahui bahwa pasien seorang laki-laki berumur 18 tahun yang

sedang mengalami pengobatan tuberculosis ekstra paru yang telah dijalani 6 bulan ini. Saat

masih kecil diketahui bahwa pasien pernah operasi hernia dan pada bulan Maret mengalami

operasi usus buntu/ apendisitis. Kemudian pada bukan April kemarin pasien di diagnosis

mengalami tuberculosis ekstra paru yaitu pada bagian usus. Pasien tinggal di sebuah pondok

dengan teman kamar sebelahnya mengalami batuk yang tak kunjung sembuh. Pemeriksaan

foto thorax yang dilakukan tidak terlihat kelainan pada paru pasien.

B.Saran

Pada Field lab kali ini telah dilaksanakan dengan lancar dan baik. Preseptor lapangan

juga telah banyak membantu kami dengan berbagi ilmu yang baru bagi kami dengan

berinteraksi dengan pasien langsung. Dan mengamati proses pelayanan kesehatan yang

dilakukan di balai kesehatan paru nasional. Walaupun balai pengobatan masih dalam

pembangunan namun tidak terlalu menganggu kegiatan Field lab kali ini. Mungkin kedepan

bisa diberikan waktu untuk diskusi tentang alur pengobatan di balai pengobatan.