teori belajar

7
Teori Pembelajaran Matematika Pertemuan ke-4

Upload: iain-sekh-nurjati-cirebon

Post on 10-Aug-2015

79 views

Category:

Education


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Teori Belajar

Teori Pembelajaran Matematika

Pertemuan ke-4

Page 2: Teori Belajar

Belajar merupakan proses interaksi antara stimulus dan respon --trial and error 3 prinsip dalam pembelajaran law of readiness (hukum kesiapan)law of exercise (hukum latihan)law of effect (hukum efek)

Teori belajar Thorndike

Page 3: Teori Belajar

“belajar dilakukan dengan cara memahami tingkahlaku seseorang secara benar, memahami hubungan antara stimulus yang satu dengan lainya, serta memahami konsep yang mungkin dimunculkan dan berbagai konsekuensi yang mungkin timbul ”

Stimulus dan Respon 2 jenis respon (respondent response, operant response)

Perilaku belajar yang baik akan uncul bila diberikan reinforcement dan akan menghilang bila dikenakan hukuman

Teori belajar Skiner

Page 4: Teori Belajar

5 kategori dalam pencapain hasil belajar (keterampilan intelektual, informasi verbal, strategi kognitif, keterampilan motorik, sikap)

6 fase dalam belajar (motivasi, pengenalan, perolehan, pemanggilan, generalisasi, penampilan, umpan balik)

8 tipe pembelajaran (isyarat/signal, stimulus respons, rangkaian gerak, rangkaian verbal, memperbedakan, pembentukan konsep, pembentukan aturan )

Teori belajar Robert M Gagne

Page 5: Teori Belajar

siswa akan belajar dengan baik jika ; • isi pembelajaran (instructional content) terpenuhi• pengaturan kemajuan belajar (advace organizer)

menjadi standar ukur bagi guru3 macam Manfaat advace organizer

diantaranya :1) Menyediakan suatu rangkaian konseptual untuk

materi ajar2) Sebagai jembatan pengetahuan (saat ini – akan

datang )3) Membantu pemahaman siswa

Teori belajar Ausubel

Page 6: Teori Belajar

3 tahapan dan proses perkembangan kognitif :

1. Derivative subsumption peserta didik membangun konsep baru di atas konsep yang telah dikuasainya

2. Correlative subsumption kemampuan perluasan konsep pada aspek2 terkait dengan konsep lain

3. obliterative subsumptionkemampuan dalam menentukan dalam menentukan cara mempelajari konsep dan kaitanya

Lanjutan,,,

Page 7: Teori Belajar

Problem