target luaran

1
Target Luaran Dari PKM Kewirausahaan ini didapatkan suatu produk siomay berbahan dasar ikan lemuru serta penggunaan tepung mocaf sebagai bahan campuran kulit siomay. Selain bahan yang telah disebutkan, digunakan juga penambahan sayur-sayuran untuk melengkapi kandungan gizi dari produk ini dan yang tidak kalah penting adalah produk yang dihasilkan tidak menggunakan bahan penyedap dan pengawet tahap buatan agar memenuhi standar kesehatan. Dalam hal pemasaran, produk siomay yang dihasilkan akan dipasarkan dengan merek dagang Jas Merah dengan tag line Jantung Sehat Masa Depan Cerah. Agar semakin menarik, dibuat pula desain produk berupa logo dan kemasan yang dibuat semenarik mungkin. Produk ini dapat dipasarkan secara bertahap mulai dari lingkup fakultas, kemudian lingkungan universitas, hingga minimal dapat mencakup luas wilayah Jember Untuk harga, produk ini dapat dijual dengan harga yang cukup murah karena bahan utama ikan lemuru bisa didapat dengan harga yang murah, sehingga keuntungan yang didapat tetap besar. Dengan begitu produk ini amampu menjadi produk siomay unggulan, karena selain sehat dan bergizi, produk ini juga memiliki harga yang terjangkau.

Upload: farmitalia-n-tristianti

Post on 15-Jan-2016

217 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Target Luaran

TRANSCRIPT

Page 1: Target Luaran

Target Luaran

Dari PKM Kewirausahaan ini didapatkan suatu produk siomay berbahan dasar ikan

lemuru serta penggunaan tepung mocaf sebagai bahan campuran kulit siomay. Selain bahan yang

telah disebutkan, digunakan juga penambahan sayur-sayuran untuk melengkapi kandungan gizi

dari produk ini dan yang tidak kalah penting adalah produk yang dihasilkan tidak menggunakan

bahan penyedap dan pengawet tahap buatan agar memenuhi standar kesehatan.

Dalam hal pemasaran, produk siomay yang dihasilkan akan dipasarkan dengan merek

dagang Jas Merah dengan tag line Jantung Sehat Masa Depan Cerah. Agar semakin menarik,

dibuat pula desain produk berupa logo dan kemasan yang dibuat semenarik mungkin. Produk ini

dapat dipasarkan secara bertahap mulai dari lingkup fakultas, kemudian lingkungan universitas,

hingga minimal dapat mencakup luas wilayah Jember

Untuk harga, produk ini dapat dijual dengan harga yang cukup murah karena bahan

utama ikan lemuru bisa didapat dengan harga yang murah, sehingga keuntungan yang didapat

tetap besar. Dengan begitu produk ini amampu menjadi produk siomay unggulan, karena selain

sehat dan bergizi, produk ini juga memiliki harga yang terjangkau.