sifat-sifat asam basa

16

Upload: nur-diniyah-abdi

Post on 06-Jul-2015

401 views

Category:

Education


0 download

DESCRIPTION

Sifat Asam dan Basa (Praktek)

TRANSCRIPT

Page 1: Sifat-Sifat Asam Basa
Page 2: Sifat-Sifat Asam Basa

KELOMPOK 5

• NUR DINIYAH ABDI (05)

• REZKY AULIA ILHAM (10)

• NUR ZHAFIRA MAHDI (15)

• A. NUR FAHMI AULIA (20)

• FADZHULRAHMAN B. (25)

• YUNITHA PRATIWI (30)

KELAS XI IPA 1

Page 3: Sifat-Sifat Asam Basa

KEGIATAN 1

Kertas Lakmus

1. Air Suling 2. Larutan Cuka 3. Air sabun

Kertas Lakmus

Kertas Lakmus

Page 4: Sifat-Sifat Asam Basa

Masukkan kertas lakmus merah dan kertas lakmus biru secara

bergantian ke dalam ketiga tabung reaksi yang telah diisi air suling,

larutan cuka dan air sabun, catat pengamatan pada tabel berikut :

NO. Bahan Larutan Perubahan Warna Lakmus

Sifat

Merah Biru Netral Asam Basa

1. Air Jerruk Merah Merah Ya

2. Larutan Cuka Merah Merah Ya

3. Air Kapur Biru Biru Ya

Page 5: Sifat-Sifat Asam Basa

KEGIATAN 2Tujuan : Untuk mengetahui sifat larutanAlat :

1. Tabung reaksiBahan :Air sabunAir jerukAlcohol Larutan gulaLarutan asam kloridaLarutan garam dapurlarutan karbonatLarutan amoniakLarutan ammonium kloridaKertas Lakmus (merah dan biru)

Page 6: Sifat-Sifat Asam Basa

CARA KERJA

1. masukkan kertas lakmus merah & kertaslakmus biru secara bergantian ke dalam ke-10 tabung reaksi yang telah diisi air sabun,airjeruk,alcohol,larutan asam klorida,larutangaram dapur,larutan karbonat,larutanamoniar,larutan ammonium klorida.

2. Kemudian catat hasil penelitian pada table berikut

Page 7: Sifat-Sifat Asam Basa

TABEL PENGAMATAN

NO Bahan/larutan Perubahan warna lakmus

Sifat larutan

merah biru Netral Asam Basa

1 Air sabun biru Biru Ya

2 Air jeruk merah Merah Ya

3 Alkohol Merah biru Ya

4 Larutan gula merah biru Ya

5 Larutan asam klorida Merah merah Ya

6 Larutan garam dapur Merah Biru Ya

7 Larutan natrium hidroksida

biru Biru Ya

8 Larutan natrium karbonat

biru Biru Ya

9 Larutan amoniak biru biru Ya

Page 8: Sifat-Sifat Asam Basa

KEGIATAN 3Tujuan :• Untuk mengetahui indicator alam

Alat :• Plat tetes

Bahan :• Kunyit• Air jeruk• Air kapur

Page 9: Sifat-Sifat Asam Basa

CARA KERJA :

• Masukkan kunyit kedalam kedua tabung reaksiyang telah di tetesi air jeruk dan air kapur

• Kemudian catat hasil pengamatan pada table berikut.

PENGAMATAN :NO Warna kunyit

sebelum ditetesi

Warna kunyit setelah ditetesi

Air Jeruk Air Kapur

1. Kuning tua Orenge ke merahan

kekuningan

Page 10: Sifat-Sifat Asam Basa

Bahan diskusi

Data eksperimen daya hantar listrik padamateri kelas X menunjukkan bahwa :

• Larutan alcohol dan larutan gula tidakmenghantar listrik

• Larutan amoniak dan larutan cuka daya hantarlistrik lemah

• Larutan asam klorida, larutan garam dapur, larutan natrium hidroksida, daya hantarlistriknya kuat

Page 11: Sifat-Sifat Asam Basa

Berdasarkan kenyataan di atas :

1. Bandingkan hasil pengujian daya hantar listrik dengan pengujian bahan-bahan yang sama terhadap kertas lakmus!

Jawab : Bisa, karena larutan asam, basa dan garam semuanya bisa menghantarkan arus listrik, karena dapat terurai menjadi ion-ion.

2. Apakah kunyit dan wortel dapat digunakan sebagai indikator? Jelaskan!

Jawab : Bisa, karena merupakan trayek pH 10,1 –12,0. pH < 10,1 larutannya bersifat asam dan larutan berwarna kuning. pH > 12,0 larutannya bersifat basa dan larutan berwarna merah.

Page 12: Sifat-Sifat Asam Basa

KEGIATAN 4

Memperkirakan pH larutan dengan menggunakan indikator universal dengan rentang pH 0-14.

Larutannya

• NBHB KERTAS INDIKATOR UV

Page 13: Sifat-Sifat Asam Basa

CARA KERJA

1. Masukkan larutan ke dalam plat tetes.

2. Masukkan kertas indikator pengukur pH ke dalam larutan

3. Amati perubahan yang terjadi pada kertas indikator tersebut.

4. Catatlah hasil dari perubahan warna pada kertas indikator

Page 14: Sifat-Sifat Asam Basa

Tabel Pengamatan

No Larutan Perkiraan pH

0-7 7 7-14

1 Larutan sabun YA

2 Larutan air jeruk YA

3 Larutan alkohol YA

4 Larutan air kapur YA

5 Larutan asam klorida YA

6 Larutan natrium klorida YA

7 Larutan natrium karbonat YA

8 Larutan natrium hidroksida YA

9 Larutan amoniak YA

10 Larutan asam cuka YA

Page 15: Sifat-Sifat Asam Basa

PERTANYAAN1. Kelompokkan larutan ke dalam :

a. pH < 7 : larutan air jeruk, larutan asam klorida dan larutan asam cuka

b. pH = 7 :larutan alkohol dan larutan natrium klorida

c. pH > 7 : larutan sabun, larutan air kapur, larutan amoniak, larutan natrium karbonat dan larutan natrium hidroksida.

2. Adakah hubungan perubahan warna lakmus dengan pH pada percobaan diatas?

Jawab : Ada,

Page 16: Sifat-Sifat Asam Basa

KESIMPULAN DARI

PERCOBAAN

Jadi, kesimpulannya perubahan warna pada lakmus memiliki hubungan pada sifat larutan dan pH larutannyanya. Dikatakan Asam, apabila warna lakmus biru menjadi warna merah dan warna merah tetap merah. Sedangkan, dikatakan Basa apabila warna lakmus merah menjadi biru dan warna biru tetap biru.