rpp fisika smk berkarakter.doc

20
 RPP Fisika SMK Berkarakter RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN NOMOR 01 Sekolah : SMK ............... Mata Pelajaran : FSKA  !in"kat # Se$ester : % # & Perte$'an : 1( ) Alokasi *akt' : +,-& Stan/ar Ko$etens i : Menerakan rinsi kerja eralatan Otik Ko/e Ko$etensi : 1) Ko$etensi asar : 1).1 Me$aha$i 2iri32iri 2er$in /an lensa n/ikator : 1. Men4e5'tkan si6at 5a4an"an 4an" /i5ent'k 2er$in ). Me$5'ktikan h'k'$ e$ant'lan $elal'i er2o5aan 7. Men'nj'kkan sika kerja sa$a /ala$ kelo$ok -. Men'nj'kkan sika ko$'nikati6 /ala$ $en4a$aikan hasil kerja kelo$ok &. Men""a$5arkan e$5ent'kan 5a4an"an a/a 2er$in +. Men'nj'kkan sika tek'n $en2ari in6or$asi /ari 5'k' 8. Men'nj'kkan sika ti/ak 5er"ant'n" a/a oran" lain /ala$ $en"erjakan t'"as 9. Me$5'ktikan h'k'$ Snelli's tentan" e$5iasan $elal'i er2o5aan . Men""a$5arkan e$5ent'kan 5a4an"an a/a lensa 10. Men4e5'tkan si6at 5a4an"an 4an" /i5ent'k lensa  

Upload: endah-wahyuni

Post on 05-Oct-2015

344 views

Category:

Documents


66 download

TRANSCRIPT

RPP Fisika SMK Berkarakter

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

NOMOR01

Sekolah: SMK ...............

Mata Pelajaran: FISIKA

Tingkat / Semester: XII / 5

Pertemuan: 1, 2

Alokasi Waktu: 6x45

Standar Kompetensi: Menerapkan prinsip kerja peralatan Optik

Kode Kompetensi: 12

Kompetensi Dasar: 12.1 Memahami ciri-ciri cermin dan lensa

Indikator:

1.Menyebutkan sifat bayangan yang dibentuk cermin

2.Membuktikan hukum pemantulanmelalui percobaan

3.Menunjukkan sikap kerja sama dalam kelompok

4.Menunjukkan sikap komunikatif dalam menyampaikan hasil kerja kelompok

5.Menggambarkan pembentukan bayangan pada cermin

6.Menunjukkan sikap tekun mencari informasi dari buku

7.Menunjukkan sikap tidak bergantung pada orang lain dalam mengerjakan tugas

8.Membuktikan hukum Snellius tentang pembiasan melalui percobaan

9.Menggambarkan pembentukan bayangan pada lensa

10.Menyebutkan sifat bayangan yang dibentuk lensa

A.Tujuan Pembelajaran

Pertemuan 1 :

1.Melalui praktikum dan pengkajian pustaka peserta didik dapat memahami ciri-ciri cermin

2.Peserta didik mampu menunjukkan sikap positif seperti kerja sama, komunikatif,gemar membaca dan mandiri

Pertemuan 2

1.Melalui praktikum dan pengkajian pustaka peserta didik dapat memahami ciri-ciri lensa

2.Peserta didik mampu menunjukkan sikap positif seperti kerja sama, komunikatif,gemar membaca dan mandiri

B.Materi Ajar

1.Sebuah benda di depancermin datar, akan dipantulkan oleh cermin itu dan menghasilkan bayangan yang bersifat : maya, sama besar dengan benda, sama tegak, menghadap berlawanan arah terhadap bendanya dan jarak benda terhadap cermin sama dengan jarak bayangan terhadap cermin.

2.Padacermin cekungberlaku :

-Benda di ruang I (antara O dan F ) bayangan di ruang IV bersifat maya, tegak diperbesar

-Benda di ruang II ( antara F dan P ) bayangan di ruang III bersifat nyata, terbalik, diperbesar

-Benda di ruang III ( antara P dan) bayangan di ruang II bersifatnyata, terbalik, diperkecil.

-Benda di ruang IV ( antara O dan) bayangan di ruang I bersifat maya, tegak, diperkecil.

-Benda di P, bayangan di P juga bersifat nyata, terbalik, sama besar

3.Sifat cermin cembung:

Benda yang diletakkan di depan sebuah cermin cembung selalu terbentuk bayangan maya, di belakang cermin, tegak dan diperkecil

4.Hukum Snellius tentangpemantulan:

Garis normal

Sinar datangi0r0sinar pantul

Sinar datang, sinar pantul dan garis normal berpotongan pada satu titik dan terletak pada satu bidang datar

Sudut datang (i0) sama dengan sudut pantul (r0)

5.Tigasinar istimewa pada cermin cekung

Sinar datang sejajar sumbu utama cermin akan dipantulkan melalui titik fokus

Sinar datang melalui fokus akan dipantulkan sejajar sumbu utama

Sinar datang melalui titik pusat kelengkungan dipantulkan kembali melalui titik pusat

6.Tigasinar istimewa pada cermin cembung

Sinar datang sejajar sumbu utama cermin dipantulkan seolah-olah berasal dari titik fokus

Sinar datang menuju titik fokus dipantulkan sejajar sumbu utama

Sinar datang menuju titik pusat kelengkungan cermin dipantulkan kembali seolah-olah berasal dari titik pusat kelengkungan

7.Hukum Snellius tentang Pembiasan

Sinar datang, sinar bias, dan garis normal terletak pada sebuah bidang datar

Sinar datang dari medium kurang rapat dibiaskan mendekati garis normal (gb a) Sebaliknya apabila sinar datang dari medium lebih rapat ke medium kurang rapat dibiaskan menjauhi garis normal (gb b)

Hal khusus : apabila sinar datang itu tegak lurus bidang batas, tidak dibiaskan melainkan diteruskan

NN

n1n2>n1n1n1