pemeriksaan payudara

11
Mediana Sutopo Liedapraja PPDS Tahap Basic Departemen Obstetri dan Ginekologi FKUI RSCM November 2014 Pemeriksaan Payudara

Upload: university-of-indonesia

Post on 17-Jul-2015

53 views

Category:

Health & Medicine


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pemeriksaan payudara

Mediana Sutopo LiedaprajaPPDS Tahap Basic

Departemen Obstetri dan Ginekologi

FKUI – RSCM

November 2014

Pemeriksaan Payudara

Page 2: Pemeriksaan payudara

Anatomi

Mosby’s Guide To Physical Examination. 7th Ed. Chapter 16. 2011. p.455-481

• Muscle

• Fat

• Connective

tissue

• Lobules

• Ducts

• Nipples

Page 3: Pemeriksaan payudara

Hal yang perlu diperhatikan:

• Peka terhadap kekhawatiran dan ekspresi ibu.

• Jangan melakukan pemeriksaan dengan terburu-buru

• Hargai Privasi Ibu

• Jelaskan tujuan dan langkah

• Berikan rasa nyaman

Page 4: Pemeriksaan payudara

Langkah pemeriksaan:

Inspeksi

• Bentuk dan Ukuran

• Kerutan atau Lekukan

• Kulit

• Puting

• Pembengkakan, Kehangatan dan Nyeri

Simetris Skin changes Puting

Retraksi, Discharge

Page 5: Pemeriksaan payudara

Inspeksi

1. Angkat kedua tangan ke atas kepala

2. Tangan di pinggang

3. Bungkukan badan

(payudara tergantung simteris atau tidak)

Page 6: Pemeriksaan payudara

Palpasi1. Ibu berbaring

2. Letakkan bantal dibawah punggung

3. Dengan permukaan 3 jari

Palpasi spiral dari sisi luar

Ada nyeri?? Benjolan??

4. Tekan puting

5. Minta Ibu duduk ( palpasi pangkal ketiak)

Lymph nodes (axilla, supra dan intraclavicular)

Page 7: Pemeriksaan payudara

Waktu memeriksa

• Sebaiknya 7-10 hari setelah hari pertamamenstruasi

• Periksa 1 bulan sekali (bahkan setelahmenopause)

• Dilakukan saat mandi atau sebelum tidur

SA-DA-RI(pemeriksaan payudara sendiri)

Page 8: Pemeriksaan payudara

SA-DA-RI(pemeriksaan payudara sendiri)

Page 9: Pemeriksaan payudara

VIDEO

Page 10: Pemeriksaan payudara

Acronym

BREAST

• Breast mass

• Retraction

• Edema

• Axillary mass

• Scaly nipple

• Tender breast

Ingat – Ingat !! (^_^)

Page 11: Pemeriksaan payudara

TERIMA KASIH