materi 1 probabilitas pendahuluan

18
Materi 1 Pendahuluan

Upload: adi-nugraha

Post on 14-Oct-2015

55 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

probabilitas

TRANSCRIPT

  • Materi 1Pendahuluan

  • MENGGUNAKAN STATISTIK DAN TEORI PROBABILITAS UNTUK MEMECAHKAN PERMASALAHAN DALAM BIDANG REKAYASA KHUSUSNYA BIDANG REKAYASA TEKNIK SIPIL DIMANA TERDAPAT BANYAK PARAMETER PERENCANAAN YANG BERSIFAT ACAK YANG TIDAK DAPAT DITENTUKAN SECARA TEPAT

  • PENGENALAN TERHADAP PERANAN STATISTIK DAN TEORI PROBABILITAS DALAM PERANCANGAN DAN PERENCANAAN.KETERKAITAN STATISTIK DENGAN METODA PENELITIAN.KONSEP-KONSEP DASAR TEORI PROBABILITAS MELIPUTI ANTARA LAIN : RUANG SAMPLE, PERISTIWA, HUKUM MATEMATIKA PROBABILITAS (PROBABILITAS BERSYARAT, TEOREMA PROBABILITAS TOTAL, KEBEBASAN STATISTIK, DLL)MODEL ANALITIS VARIABEL ACAK DAN FUNGSINYA YANG MELIPUTI ANTARA LAIN : VARIABEL ACAK, PARAMETER VARIABEL ACAK, RATA-RATA, EVIASI, VARIANSI, DISTRIBUSI NORMAL, DISTRIBUSI, BINOMIAL, DLL.TEORI SAMPLE YANG MELIPUTI METODA SAMPLING, DISTRIBUSI SAMPLING DALAM HUBUNGAN ANTARA SAMPLE DAN POPULASIANALISIS REGRESI DAN KORELASI YANG MELIPUTI ANALISA REGRESI SEDERHANA DAN ANALISIS MULTIPLE REGRESI

  • PROBABILITY CONCEPTS IN ENGINEERING PLANNING AND DESIGN BY ALFREDO H.S. ANG & WILSON H. TANGPROBABILITY STATISTIC AND DECESION FOR CIVIL ENGINEER BY JACK BENYAMIN AND CALLING CORNELPROBABILITY AND STATISTICS FOR ENGINEERS AND SCIENTIST BY RONALD E. WALPOLE & RAYMOND H. MYERSSTATISTIKA UNTUK PENELITIAN OLEH Sugiono,DR.1999. Bandung. CV Alfabeta.Miles, Matthew B. And A. Michael Huberman. 1992. Qualitative Data Analysis. New York. Sage Publishing.Nazir,Moh.,PhD. 1988. Metode Penelitian. Jakarta. Balai Aksara DLL

  • BERBAGAI BIDANG DALAM KEHIDUPAN, TERMASUK DALAM TEKNIK SIPILCONTOHPERENCANAAN (BANGUNAN, JALAN, KEAIRAN, DLL)PENGAWASAN PELAKSANAAN

  • STATISTIK ADALAH DATA KUANTITATIF ATAU SEBAGAI KUMPULAN ANGKA-ANGKA.STATISTIK MODERN ATAU DISEBUT METODA STATISTIKA ADALAH ILMU PENGETAHUAN YANG MELIPUTI METODA PENGUMPULAN DATA, PENGOLAHAN, MENYAJIKAN DAN MENGANALISA DATA.

  • PEMODELAN MASALAH-MASALAH REKAYASA DAN PENILAIAN PRESTASI SISTEM YANG BERADA PADA KONDISI KETIDAKPASTIANPENENTUAN KRITERIA PERANCANGAN DENGAN SISTEMATIK SECARA KHUSUS, PENTING UNTUK MEMPERHITUNGKAN KETIDAKPASTIAN.KERANGKA LOGIS UNTUK PENAKSIRAN RESIKO KEUNTUNGAN RELATIF TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN

  • KESALAHAN MODELSalah membuat modelPerbedaan hasil matematis model dengan keadaan sebenarnyaKESALAHAN AKIBAT INFORMASI TIDAK LENGKAPKESALAHAN BAKAT -> ASUMSIBanyak hal yang seringkali diabaikan karena dianggap tidak dominanBanyak parameter yang mempengaruhi tapi diabaikan / terabaikanKESALAHAN MANUSIA

  • WAKTUMASA DEPANMASA KINIMASA LALU PELUANGPELUANG SUBJEKTIFContoh : survey lapangan, saat musim hujanPELUANG LOGIS Contoh : dadu, mata uangPELUANG EKSPERIMENTContoh : percobaan laboratorium

  • DEFINISI : CARA ILMIAH UNTUK MENDAPATKAN DATA DENGAN TUJUAN DAN KEGUNAAN TERTENTUCARA ILMIAH:RASIONAL EMPIRIS (teramati oleh indra manusia, ilmiah)SISTEMATIS (langkah sistematis dan logis)DATAVALID -> DERAJAT KETEPATAN Contoh survey panjang jalan, diukur dgn odometer / spedometer (tingkat validitas berbeda)RELIABEL -> DERAJAT KONSISTENSI Contoh konsitensi interval pengumpulan dataOBJECTIVE -> DERAJAT PERSAMAAN PERSEPSIContoh presepsi sama atau tidak dalam memandang suatu hal.

  • MENURUT ANDA .GAMBAR APA INI?

  • TUJUANPENEMUANPEMBUKTIANPENGEMBANGANVARIABEL PENELITIANVARIABEL INDEPENDENTVARIABEL DEPENDENTVARIBEL MODERATOR

  • Basic research (penelitian dasar) adalah penelitian yang dikerjakan untuk menguji teori dengan sedikit atau hal tidak dipikirkan dari aplikasi pada hasil penelitian untuk latihan memecahkan permasalahan. Penelitian dasar yang dipikirkan secara exklusif dengan pengetahuan, penjelasan dan perkiraan secara alami dan fenomena sosial, di mulai dari teori, prinsip dasar, atau generalisasi. Suatu teori mungkin atau mungkin tidak mempunyai dukungan empiris. Ketika teori telah dipikirkan mempunyai dukungan empiris, disebut scientific law. Abstrak diperlukan untuk setiap teori pada penelitian dasar. Basic research tidak di desain untuk memecahkan masalah-masalah sosial, meskipun demikian basic research mempengaruhi praktek sosial hanya dalam waktu tertentu.Applied research (penelitian terapan) dilaksanakan pada bidang praktis umum dan dikaitkan dengan aplikasi dan pengembangan dari penelitian yang berbasis pengetahuan yang berkait dengan pelatihan tersebut. Obat-obatan, rekayasa, pekerjaan sosial dan pendidikan adalah bidang terapan yang menggunakan pengetahuan sains, tetapi mereka sendiri bukan sains. Penelitian terapan (sebagai lawan dari penelitian dasar) menghasilkan pengetahuan yang berkaitan untuk memberikan solusi (generalisasi) pada permasalahan umum. Pengujian penelitian terapan tidak berguna pada teori sains dan menentukan hubungan empiris dan analitis pada bidang tertentu. Sebagai contoh, seorang ilmuwan mungkin akan menyelidiki kepandaian manusia pada berbagai situasi, termasuk sekolah. Evaluation research (penelitian evaluasi) difokuskan pada data sesungguhnya / fakta di lapangan yang pada pelaksanaannya mungkin berupa program, produk atau proses, tetapi di lapangan hal itu merupakan hal penting. Riset evaluasi menguji kemampuan dan nilai yang menjadi bagian dari tata nilai pelaksanaan. Evaluasi mengukur intensitas pelaksanaan kerja. Juga mengevaluasi biaya pengembangan, pelaksanaan, atau adopsi. Juga evaluasi ongkos material, ruang, pengembangan staf, pengembangan individu maupun kelompok.

  • Metode KualitatifMetode KuantitatifTekanannya pada pemahamanFokus pada pemahaman dari sudut pandang para respondenPendekatan interpretasi dan rasionalObservasi dan pengukuran dalam setting alamiahBersifat subjektif dan dekat dengan dataOrientasinya pada eksplorasiOrientasinya pada prosesPerspektif holistikGeneralisasi melalui perbandingan sifat-sifat dan konteks dari organisme individuTekanannya pada pengujian dan verifikasiFokus pada fakta-fakta dan atau alasan-alasan peristiwa sosialPendekatan logika dan kritisPengukuran terkontrolObjektif dan mengambil jarak dengan dataHipotesisi deduktif dan fokus pada pengujian hipotesisBerorientasi pada hasilPartikularistik dan analitikGeneralisasi melalui keanggotaan populasi