leaflet

2
Apa itu Metode Kanguru? Metode Kanguru atau biasa disebut Kangaroo Mother Care merupakan metode khusus asuhan bagi bayi berat lahir rendah atau bayi prematur. Lalu apa tujuan dari Metode Kanguru? Menstabilkan denyut jantung, pola pernafasan dan saturasi oksigen Memberikan kehangatan pada bayi Meningkatkan durasi tidur Mengurangi tangisan bayi dan kebutuhan kalori Mempercepat peningkatan berat badan dan perkembangan otak Meningkatkan hubungan emosional ibu dan bayi Meningkatkan keberhasilan dan memperlama durasi menyusui Apa saja kriteria kondisi bayi untuk dilakukan Metode Kanguru? Berat badan lahir kurang dari 2500 gram Keadaan umum stabil selama 3 hari berturut-turut Tidak ada kelainan atau penyakit yang menyertai Perkembangan selama di inkubator baik Bagaimana prosedur Metode Kanguru?

Upload: asyroful-anam-gucio

Post on 09-Nov-2015

3 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

kii

TRANSCRIPT

Apa itu Metode Kanguru?Metode Kanguru atau biasa disebut Kangaroo Mother Care merupakan metode khusus asuhan bagi bayi berat lahir rendah atau bayi prematur.Lalu apa tujuan dari Metode Kanguru? Menstabilkan denyut jantung, pola pernafasan dan saturasi oksigen Memberikan kehangatan pada bayi Meningkatkan durasi tidur Mengurangi tangisan bayi dan kebutuhan kalori Mempercepat peningkatan berat badan dan perkembangan otak Meningkatkan hubungan emosional ibu dan bayi Meningkatkan keberhasilan dan memperlama durasi menyusui

Apa saja kriteria kondisi bayi untuk dilakukan Metode Kanguru? Berat badan lahir kurang dari 2500 gram Keadaan umum stabil selama 3 hari berturut-turut Tidak ada kelainan atau penyakit yang menyertai Perkembangan selama di inkubator baik

Bagaimana prosedur Metode Kanguru?1. Cuci tangan, keringkan dan gunakan gel handscrub. 2. Ukur suhu bayi dengan termometer. 3. Pakaikan baju kanguru pada ibu. 4. Bayi dimasukkan dalam posisi kanguru5. Letakkan bayi di dada ibu6. Posisi bayi diamankan dengan kain panjang atau pengikat lainnya7. Ikatkan kain dengan kuat agar saat ibu bangun dari duduk8. Setelah posisi bayi baik, baju kanguru diikat untuk menyangga bayi