lapsus glaukoma akut jireh

15
LAPORAN KASUS Pembimbing : dr. Bagas Kumoro, Sp. M dr. Iwan Dewanto, Sp. M Oleh : Gibrael Jireh 10700376 LAB/ SMF ILMU KESEHATAN MATA FK WK - RSD dr. Soebandi Jember 2015

Upload: gibrael-jireh

Post on 18-Jan-2016

34 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

katarak

TRANSCRIPT

Page 1: Lapsus Glaukoma Akut Jireh

LAPORAN KASUS

Pembimbing :dr. Bagas Kumoro, Sp. Mdr. Iwan Dewanto, Sp. M

Oleh :Gibrael Jireh

10700376LAB/ SMF ILMU KESEHATAN MATAFK WK - RSD dr. Soebandi Jember

2015

Page 2: Lapsus Glaukoma Akut Jireh

IDENTITAS

• Nama : Ny. S• Umur :62 tahun• Jenis Kelamin : Perempuan• Suku : Madura• Agama : Islam• Alamat : bajang sargon patrang• Status : Menikah• Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga• No. RM : 63713• Tanggal MRS : 16 February 2015• Tgl Pemeriksaan : 17 February 2015

Page 3: Lapsus Glaukoma Akut Jireh

SUBYEKTIF

Keluhan utama : Pandangan kabur sejak 1 tahun yang laluRPS :

Pasien mengatakan penglihatan mata kanannya kabur. Hal tersebut dirasakan oleh pasien sejak 3 bulan yang lalu.pasien merasa semakin lama semakin kabur dan merasa seperti berpasir putih. Mata kanan tidak ada keluhan nyeri, cekot-cekot, silau apabila melihat cahaya, sering keluar air mata, ataupun gatal. Mata kiri merasa kabur sejak 1 tahun yang lalu. Pasien merasa semakin lama semakin kabur Mata kiri nyeri(-) tidak terasa cekot-cekot (-),tidak silau apabila melihat lampu,

Page 4: Lapsus Glaukoma Akut Jireh

• Pasien tidak pernah melihat bintik atau bentukan hitam pada mata kiri ,tidak pernah melihat bayangan pelangi saat melihat cahaya, pasien tidak mengeluh mual dan muntah.

Page 5: Lapsus Glaukoma Akut Jireh

SUBYEKTIF

• RPD : HT(-), DM(-),• Riwayat operasi mata : (-)• RPO : Dibawa ke puskesmas diberi rujukan ke rs • RPK : tidak ada keluarga yang memiliki gejala sama• RPKM : Pernah menggunakan kacamata

Page 6: Lapsus Glaukoma Akut Jireh

OBYEKTIF

• STATUS GENERALIS– KU : Cukup Kes : Kompos Mentis– TD : 120/80 mmHg RR : 20x/menit– Nadi : 84x/menit T.ax : 36,7oC– k/l : a/i/c/d : -/-/-/-– Tho : c/p : S1S2 tunggal

ves +/+ Rh -/- Wh -/-– Abd : cembung, BU (+), timpani, soepel– Eks : akral hangat di keempat ekstremitas

tidak edema di keempat ekstremitas

Page 7: Lapsus Glaukoma Akut Jireh

STATUS OFTALMOLOGI

OD OSVISUS LP(+) LP(+)

PALPEBRA Edema (-) Edema (-)

KONJUNGTIVA Hiperemi (-) Hiperemi (-)

SKLERA Putih Putih

KORNEA Jernih Jernih

BMD Cukup dalam Cukup dalam ,

PUPIL Reguler, Ø 3 mm, isokor Reguler, Ø 3 mm, isokor

IRIS Coklat, radier, regular Coklat, radier,regular

LENSA Keruh Keruh

TIO 18,9 mmHg 17,3 mmHg

Page 8: Lapsus Glaukoma Akut Jireh

RESUMEPasien mengatakan penglihatan mata kanannya kabur. Hal tersebut dirasakan oleh pasien sejak 3 bulan yang lalu.pasien merasa semakin lama semakin kabur dan merasa seperti berpasir putih. Mata kanan tidak ada keluhan nyeri, cekot-cekot, silau apabila melihat cahaya, sering keluar air mata, ataupun gatal. Mata kiri merasa kabur sejak 1 tahun yang lalu. Pasien merasa semakin lama semakin kabur Mata kiri nyeri(-) tidak terasa cekot-cekot (-),tidak silau apabila melihat lampu, Pasien tidak pernah melihat bintik atau bentukan hitam pada mata kiri ,tidak pernah melihat bayangan pelangi saat melihat cahaya, pasien tidak mengeluh mual dan muntah.

Page 9: Lapsus Glaukoma Akut Jireh

• Pada pemeriksaan fisik, diperoleh visus OD LP (+), visus OS LP(+). Lensa yang keruh pada mata kiri dan kanan, . Didapatkan TOD 18,9 mmHg TOS 17,3mmHg.

Page 10: Lapsus Glaukoma Akut Jireh

ASSESMENT

Diagnosis Kerja :ODS katarak Senilis Matur

Diagnosis Banding :ODS Katarak Komplikata

Page 11: Lapsus Glaukoma Akut Jireh

PLAN OF ACTION

POA Diagnosa- Slit Lamp- Funduskopi

Page 12: Lapsus Glaukoma Akut Jireh

Plan of action

POA TERAPI OD

Pro ECCE

POA REHABILITASI•Pemasangan IOL

Page 13: Lapsus Glaukoma Akut Jireh

PLAN OF ACTION

POA Rehabilitasi– Kontrol rutin

PrognosisOS Dubia ad bonam

Page 14: Lapsus Glaukoma Akut Jireh

Plan Of Action

POA EDUKASIMenjelaskan kepada pasien bahwa gangguan penglihatan pada mata kiri dan kanan disebabkan adanya lensa yang keruh. Kekeruhan pada lensa merupakan proses degeneratif yang umumnya terjadi pada usia lanjut.Pengobatan katarak satu-satunya adalah operasi.•Dalam waktu 6-8 minggu perlu diperhatikan agar pasien tidak membungkuk terlalu dalam atau memposisikan kepala terlalu ke bawah dan hendaknya menjaga mata dari kemungkinan trauma. •Pasien juga diharapkan kontrol sesuai jadwal yang diberikan untuk hasil yang maksimal

Page 15: Lapsus Glaukoma Akut Jireh

TERIMA KASIH