laporan praktik bisnis

Upload: mina-maulidia

Post on 31-Oct-2015

142 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

praktik bisnis

TRANSCRIPT

BAB I

GAGASAN USAHA

1.1. DASAR GAGASAN USAHA

Perkembangan ekonomi yang sedang berkembang sekarang ini mempengaruhi kebutuhan masyarakat termasuk kebutuhan konsumsi. Masyarakat sekarang cenderung mengkonsumsi makanan sehat dan lebih berhati-hati dalam memilih makanan yang mereka konsumsi karena masyarakat mulai menyadari pentingnya kesehatan yang mereka miliki. Hal ini menyebabkan masyarakat mengkonsumsi makanan yang berkualitas tinggi, sehat tetapi memiliki harga yang terjangkau.

Perkembangan bisnis di bidang cemilan pada saat ini sedang berkembang khusunya di daerah Bandung seperti keripik mak icih, keripik karuhun, dan mie nyere yang merupakan makanan tradisional yang di kemas secara ekslusif dan memiliki nilai jual yang tinggi.

Dari kedua aspek di atas merupakan hal yang mendasari kami dalam menentukan bisnis kami yaitu Keripik Kentang. bisnis kripik ini tidak terlalu memerlukan banyak modal awal membangun usaha ini, serta proses produksi dari kripik pedas ini juga tidak sulit, kripik pedas dibuat dengan cara diiris/dibentuk bulat lalu dibersihkan ke dalam air setelah kering lalu digoreng dan dibumbui dengan aneka rasa sesuai selera. Walaupun cara pembuatan kripik ini sangat mudah untuk dilakukan tetapi kita juga harus dapat menciptakan cita rasa yang sedikit lebih berbeda dengan rasa produk makanan lainnya agar menciptakan cita rasa khas tersendiri dari usaha kripik ini.

1.1.1. Prospek Pasar

Salah satu industri yang banyak diminati ialah industri makanan ringan, dan faktanya dapat dilihat disepanjang jalan besar di berbagai kota banyak outlet baik yang berbentuk tetap seperti toko ataupun yang fleksibel seperti mobil yang menjual makanan dengan beranekaragam rasa dan kualitas. Perkembangan ini disebabkan mulai dari tingginya kebutuhan masyarakat akan makanan ringan (kegemaran ngemil) dan keinginan masyarakat untuk menikmati berbagai rasa yang berbeda yang ditawarkan dengan berbagai macam penampilan serta harga yang tidak terlalu mahal sehingga bisa dijangkau oleh masyarakat. Oleh karena itu semakin banyak pebisnis muda yang memiliki jiwa kewirausahaan membuka bisnis makanan ringan karena bisnis ini adalah bisnis yang tepat untuk dikembangkan.

Salah satu usaha makanan ringan yang sedang marak kita lihat di berbagai kota ialah usaha kripik. Usaha makanan ringan ini juga yang paling banyak peminatnya, karena selain memiliki cita rasa yang berbeda, harga dari produk ini juga relatif murah sehingga dapat dijangkau oleh masyarakat khususnya kalangan menengah ke bawah.

1.1.2. Manfaat Ekonomi

Usaha Kecil Menengah (UKM) mempunyai peran penting dan strategis bagi pertumbuhan ekonomi negara, baik negara berkembang maupun negara maju. Pada saat krisis ekonomi berlangsung di Indonesia, UKM merupakan sektor ekonomi yang memiliki ketahanan paling baik. Kemampuan UKM perlu diberdayakan dan dikembangkan secara terus menerus dengan berusaha mereduksi kendala yang dialami UKM, sehingga mampu memberikan kontribusi lebih maksimal terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat (Sutaryo, 2004). Atas dasar itulah usaha keripik ini didirikan dengan harapan dapat ikut serta dalam meningkatkan perekonomian / taraf hidup masyarakat khususnya didaerah Bandung Barat.

1.1.3. Manfaat Sosial

Data menunjukkan bahwa angka pengangguran di Indonesia tahun 2010 diperkirakan masih akan berada sekitar 10%. Oleh karena itu, sebagai mahasiswa kami berniat menciptakan lapangan pekerjaan baru yang fokus di kota sekitar kampus. Sehingga lambat laun seiring dengan berkembangnya usaha ini kami dapat meminimalisasi tingkat pengangguran di Kab. Bandung Barat pada khususnya.

Selain itu dengan usaha yang kami lakukan diharapkan dapat memompa semangat kewirausahaan dikalangan mahasiswa, sehingga calon wirausahawan-wirausahawan baru dapat terus bermunculan dan terus membuka banyak lapangan pekerjaan baru.1.2. VISI, MISI DAN TUJUAN

Visi :

Menjadikan Keripik Kentang Mpotato sebagai makanan ringan yang terkenal di berbagai kalangan atas, menengah maupun bawah.

Misi :

1. Mengutamakan kepuasan para konsumen dengan memberikan pelayanan terbaik.2. Menjaga dan mempertahankan kualitas.3. Selalu memperbaharui produk yang ditawarkan dengan inovatif.4. Menjadikan merk Mpotato terkemuka sebagai produsen cemilan pedas terbaik di kota Bandung.

Tujuan :

1. Menambah pengetahuan dan wawasan pemikiran pemilik usaha tentang cara mengembangkan suatu usaha.

2. Menciptakan usaha kecil menengah yang efektif dan efisien dalam rangka meningkatkan perekonomian di sektor riil.

3. Memperkenalkan produk dengan aneka cemilan dengan sensasi bumbu rasa yang berbeda di daerah Bandung.

4. Memenuhi salah satu tugas mata kuliah Entrepreneur and Business Creation.1.3. IDENTITAS PERUSAHAAN DAN PEMILIK

Nama Perusahaan: Mpotato

Bidang Usaha

: Makanan ringan

Alamat

: Jalan Sarijadi Blok 24 No 27 Bandung

Email

: [email protected]

Facebook/Twitter: keripik mpotato/@keripikmpotato

Bentuk Usaha: PerseoranganNPWP: 54.488.437.2-428.0001. Seftiani Siti MaulidawatiNama Lengkap: Seftiani Siti Maulidawati

Tempat, Tgl Lahir: Cianjur, 5 September 1992

Alamat

: Pondok Haturan No 62 Jl. Terusan Gegerkalong Hilir

Desa Ciwaruga

Hp

: 085 723 349 551

Email

: [email protected]

Pendidikan Terakhir: SMA

2. Putri Kemala Destiani

Nama Lengkap: Putri Kemala Destiani

Tempat, Tgl Lahir: Bandung, 20 Desember 1991

Alamat

: Sarijadi Blok 24 No. 27

Hp

: 085659220206

Email

: [email protected]

Pendidikan Terakhir: SMA

3. Resti Pujiastuti

Nama Lengkap: Resti Pujiastuti

Tempat, Tgl Lahir: Bandung, 16 Januari 1992

Alamat

: Jl. Mustika I no 30, komp Baturaden Ciwastra, Bandung

Hp

: 087 722 457 126

Email

: [email protected]

Pendidikan Terakhir: SMA

4. Mina Maulidia Nurisman

Nama Lengkap: Mina Maulidia Nurisman

Tempat, Tgl Lahir: Tasikmalaya, 4 Oktober 1991

Alamat: Perum Alexandria, Siena No. 5 Jl. Cipicung Rt/Rw 03/06

Kel. Empangsari Kec. Tawang Kota Tasikmalaya 46113Hp

: 085226737433

Email

: [email protected]

Pendidikan Terakhir: SMA

5. Rini Nurhidayanti

Nama Lengkap: Rini Nurhidayanti

Tempat, Tgl Lahir: Bandung, 15 Mei 1992

Alamat

: Perum Bina Karya Blok B No 35/36 RT 05/18 Padalarang

Bandung Barat 40553

Hp

: 085795007147

Email

: [email protected]

Pendidikan Terakhir:SMA

6. Widya Chatarina Dewi

Nama Lengkap: Widya Chatarina Dewi

Tempat, Tgl Lahir: Bandung, 02 Januari 1993

Alamat

: Jalan Otto Iskandar Dinata Gg. Kebon karet no. 14 5/c

Hp

: 085721001995

Email

: [email protected]

Pendidikan Terakhir: SMA7. Subhan Awaludin

Nama Lengkap: Subhan Awaludin

Tempat, Tgl Lahir: Ciamis,08 Desember 1991

Alamat

: Jln.sukamulya No 152 RT 02/RW 21 CIAMIS

Hp

:(0265)775851/ 087822262809/081320376696

Email

: [email protected]

Pendidikan Terakhir: SMA

BAB IIPASAR DAN PEMASARAN

2.1Gambaran Umum Pasar Sasaran

Gambaran umum prospek usaha yang baik adalah dengan menciptakan sebuah unit usaha bisnis yang prospektif dan menguntungkan dalam jangka pendek dan jangka panjang sebagai tempat untuk melakukan investasi.

Kentang sebagai bahan baku utama dalam usaha keripik kentang Mpotato akan disukai oleh semua kalangan umur, karena beragam rasa yang kami tawarkan. Selain itu dalam setiap olahan kentang menjadi keripik dapat menjadi nilai kegunaan bagi kesehatan tubuh sendiri. Dengan didasari hal ini maka terbuka peluang untuk mendirikan usaha keripik kentang Mpotato.

2.1.1 Jenis Produk yang dipasarkan

Produk yang akan dipasarkan oleh kami, ini keripik kentang dengan berbagai rasa. Jenis keripik kentang yang kami olah diantaranya:

a. Keripik Mpotato rasa Original

b. Keripik Mpotato rasa Keju

c. Keripik Mpotato rasa Pedas2.1.2Wilayah Pemasaran

Wilayah pemasaran merupakan wilayah yang akan dijadikan tempat untuk memasarkan produk kami. Keripik Mpotato ini akan fokus pada daerah kota Bandung bagian barat, khususnya daerah kalangan mahasiswa seperti Politeknik Negeri Bandung. Secara realisasi kami melakukan pemasaran dengan metode business to consumen di POLBAN dan untuk pemasaran di lingkungan eksternal POLBAN kami menjual dengan metode business to consumen atau business to business.

2.2 Permintaan Produk

Permintaan akan makanan camilan akhir-akhir ini sedikit menurun dari penjualan sebelumnya. Hal tersebut dikarenakan semakin banyak pebisnis yang membuka bisnis di bidang kuliner dan juga munculny pesaing yang berpotensial. Untuk meningkatkan kembali penjualan keripik kentang mpotato, kami melakukan inovasi dengan merubah bentuk kemasan produk tersebut juga menambah rasa baru pada varian produk tersebut. Realisasi permintaan pasar terhadap produk keripik Mpotato dapat terlihat pada tabel berikut ini:

Tabel 2.1 Jumlah Permintaan

TanggalJenis ProdukTotalJumlah

(Rp)Jumlah Per Bulan (Rp)

Original 50 grKeju 50 grPedes 50 grOriginal 100 grKeju 100 grPedes 100 gr

27 Februari20 pcs26 pcs32 pcs7 pcs5 pcs6 pcs103 pcs600.0001.065.000

4 Maret40 pcs21 pcs38 pcs0 pcs0 pcs0 pcs114 pcs495.000

4 April7 pcs8 pcs7 pcs2 pcs2pcs3pcs29 pcs180.0001.155.000

7 April18 pcs15 pcs14 pcs9 pcs8 pcs9 pcs70 pcs495.000

24 April15 pcs15 pcs25 pcs8 pcs7 pcs8 pcs78 pcs505.000

19 Mei11 pcs2 pcs11 pcs4 pcs2 pcs5 pcs35 pcs230.000230.000

Jumlah2.475.000

2.3 Pangsa Pasar (Market Share)Ruang lingkup produk yang ditawarkan adalah makanan camilan berbahan dasar kentang. Dimana usaha ini akan berkembang karena semua orang menyukai jajanan sehat.Menurut segmentasi, konsumen kami dibagi ke dalam dua kategori, yaitu:

1. Berdasarkan Ekonomi. Segmentasi menurut golongan ekonomi terdiri dari:

a. Kalangan ekonomi atas (A)

b. Kalangan ekonomi menengah (B)

2. Sedangkan segmentasi menurut usia terdiri dari :

a. Anak-anak ( usia 5 s/d 10 tahun )b. Remaja (usia 11 s/d 18 tahun)c. Dewasa (usia 18 tahun ke atas)

Target pasar dari Keripik Mpotato adalah semua kalangan, segala usia yang berada di kota Bandung. 2.5 Strategi Pemasarana. Product

Produk yang kami jual ini adalah keripik kentang dengan aneka rasa seperti rasa original, keju dan pedas yang semuanya berbahan dasar kentang yang memiliki kandungan gizi yang baik, nikmat dan juga menyehatkan tubuh.

b. Place

Kami menempatkan produk kami ini ditempat sekitar kalangan mahasiswa, yaitu di Politeknik Negeri Bandung yang berlokasi di Jalan Gegerkalong Hilir Desa Ciwaruga, dan di Universitas Pariwisata Bandung (NHI) yang berlokasi di Jalan Setiabudhi Bandung.c. PriceProduk variatif dengan cita rasa yang unik tapi dengan harga yang masih terjangkau, seperti bisa dilihat pada tabel di bawah ini :Tabel 2.3 Harga ProdukNamaHargaKeterangan

Keripik Mpotato rasa original 90 grRp. 10.000,-Kemas

Keripik Mpotato rasa keju 90 grRp. 10.000,-Kemas

Keripik Mpotato rasa pedas 90 grRp. 10.000,-Kemas

Keripik Mpotato rasa original 45 grRp. 5.000,-Kemas

Keripik Mpotato rasa keju 45 grRp. 5.000,-Kemas

Keripik Mpotato rasa pedas 45 grRp. 5.000,-Kemas

d. Promotion

Dari 4 rencana kegiatan yang dilakukan untuk memperkenalkan keripik Mpotato kepada masyarakat, hanya dua kegiatan yang terealisasi yaitu :a. Menawarkan dan menjual langsung kepada calon konsumen.b. Menyediakan tester untuk calon konsumen.e. SegmentingMenurut segmentasi, konsumen kami dibagi ke dalam dua kategori, yaitu:1. Psychografis Segmentation, Segmentasi menurut golongan ekonomi terdiri dari:A. Kalangan ekonomi atas (A)B. Kalangan ekonomi menengah (B)

2. Sedangkan segmentasi menurut usia terdiri dari :A. Anak-anak ( usia 5 s/d 10 tahun )B. Remaja (usia 11 s/d 18 tahun)C. Dewasa (usia 18 tahun ke atas)3. Geografis SegmentationSegmentasi secara geografis yaitu menargetkan wilayah sekitar Bandung yaitu wilayah yang biasanya ramai dengan mahasiswa di sekitar Bandung bagian barat.f. Positioning

Disini kami menargetkan bagaimana caranya agar perusahaan kami menjadi perusahaan makanan camilan yang diingat oleh konsumen. Oleh karena itu kami memilih nama Keripik Mpotato sebagai nama perusahaan kami, Rasakan kedahsyatan di setiap kriukannya sebagai tagline kami dan kami pun mempunyai ciri khas untuk menyapa pelanggan kami dengan mengucapkan Salam cemal cemil. Kami adalah perusahaan yang memberikan inovasi kepada makanan olahan dari bahan baku Kentang yang kami sebut Mpotato dan kami tekankan bahwa kami ini menjual sesuatu yang berbeda dan unik.BAB III

PRODUK DAN PRODUKSI

3.1Produk

1) Ciri-Ciri Produk

Saat ini keripik keripik yang sedang banyak dikenal dan disukai masyarakat itu keripik yang bahan utamanya terbuat dari singkong dan cita rasanya pedas. Dilihat dari banyaknya yang menjual produk tersebut, produk yang kami buat bahan utamanya terbuat dari kentang dan cita rasanya berbeda dengan keripik yang sedang banyak di jual pada saat ini. Dengan menjual keripik kentang yang bahan utamanya terbuat dari kentang dan memiliki cita rasa yang berbeda, itu salah satu cara untuk menimbulkan daya tarik masyarakat untuk membelinya . Secara keseluruhan, produk kami memiliki beberapa ciriciri, diantaranya :

Beberapa jenis rasa yang di tawarkan seperti, rasa original, rasa keju, dan rasa pedas Rasa kentang yang terasa.

Kerenyahan dari keripik yang kami tawarkan.

Merek dan labelnya mudah di ingat.

Memiliki 2 kemasan.

Semua bahan halal

2) Kegunaan Utama Produk

Produk yang kami buat adalah produk yang berkualitas bagus, dengan cita rasa kentang yang sangat terasa dan rasa bumbu yang berbeda beda menimbulkan rasa enak dan gurih. Semua bahan-bahan yang kita pakai berkualitas baik terutama bahan pokonya menggunakan bahan pilihan. Dengan bahan bahan yang kami pakai yang berkualitas baik tetapi harga yang kami tawarkan masih terjangkau . Konsumen yang mengkonsumsi dapat mendapatkan beberapa manfaat diantaranya :

1. Mendapatkan cemilan dengan kualitas yang baik dan rasa yang enak dan gurih.

2. Dengan cemilan ini, tubuh menjadi sehat karena bahan baku utama yang kita pakai mengandung karbohidrat.

3. Pengganti kerupuk pada saat makan nasi.

3.2 Proses Produksi

Produk yang kami buat adalah keripik kentang dengan berbagai macam rasa. Produk tersebut kami memproduksi sendiri dengan beberapa tahap proses produksi. Berikut ini siklus produksi dari pembuatan produk hingga produk siap di pasarkan :

Gambar 3.1 Siklus Produksi

Dilihat dari siklus produksi diatas, berikut ini penjelasan dari siklus produksi tersebut:

1. Purchasing of Raw Materials and Tools. Dalam siklus yang pertama ini melakukan pembelian bahan baku, bumbu, beserta alat alat yang di bututuhkan dalam proses produksi.

2. Quality control Materials and Tools, Dalam siklus ini, mengontrol semua bahan baku, bumbu, dan alat alat yang dibutuhakan dalam proses produksi.

3. Making Product, Proses ini adalah proses dimana pembuatan product dari bahan mentah menjadi barang jadi. Dalam proses pembuatan produk ini terdiri dari beberapa tahapan, yaitu:

Mengupas kentang yang tersedia lalu di masukan dalam wadah yang sudah disediakan air.

Lalu kentang yang sudah di kupas dipotong tipis menggunakan alat pemotong kentang.

Sesudah semuanya selesai, kentang yang sudah dipotong dicuci dengan bersih hingga kentang tidak berbusa.

Setelah itu kentang yang telah dicuci, direndam selama 15 menit menggunakan kapur siri.

Kemudian kentang yang sudah direndam, dicuci kembali hingga bersih

Proses terakhir kentang di goreng hingga matang, dan kentang pun renyah.

4. Quality control product, Ketika produk telah jadi, dibutuhkan proses mengontrol produk yang telah jadi tersebut. Biasnya kita menngontrol keripik kentang yang tidak renyah dan keripik kentang yang gosong.

5. Packaging, Dalam proses ini di lakukan packaging untuk produk yang telah kami buat untuk menarik konsumen agar membeli produk yang kami tawarkan. Beriakut ini proses pada saat packaging, yaitu:

Keripik kentang yang telah jadi, dimasukan dalam pelastik.

Setelah itu plastik tersebut di rekatkan memakai lilin.

Proses yag terakhir, pelastik yang sudah berisi keripik kentang dimasukan dalam mika.

6. Labelling, Dalam memasarkan produk, perlu adanya label dalam produk tersebut untuk menarik konsumen dan memudahkan konsumen untuk mengingat produk yang kami tawarkan. Kami memiliki 2 jenis label, yaitu label stiker dan label kertas. Setelah produk dimasukan dalam pelastik ataupun mika label tersebut ditempelkan dan di masukan dalam mika tersebut.

7. Distributing, Setelah 6 proses proses tersebut telah dilaksanakan, produk yang kami buat telah siap untuk di pasarkan. Setelah itu produk yang kami buat di pasarkan ke tempat pemasaran yang telah di tentukan.

Untuk memproduksi produk dengan hasil yang maksimal, ada beberapa hal yang perlu disiapkan diantaranya:

1. Tenaga Kerja

Pada 1 bulan awal produksi saat ini, tenaga kerja masih mengandalkan pemilik perusahaan sebanyak 7orang dan ditambah 1 orang pekerja yang kami bayar secara profesional.

2. Alat alat produksi

Pada awal produksi, kami menggunakan alat yang yang sederhana. Beberapa alat kami peroleh dengan cara membelinya dengan uang modal yang kami punya dan ada beberapa alat lainnya yang kami sewa. Alat alat produksi tersebut antara lain, pisau (pemotong khusus keripik), pisau (pengupas kentang), Baskom besar, katel, serokan, kompor, gas, timbangan, hand glove, dan perekat pelastik (lilin).

Berikut ini gambar dari alat alat produksi :

Pisau pemotong

Pisau pengupas

Baskom Katel

Serokan Kompor

SerokanKompor

Gas Timbangan

Hand Glove Lilin

3.3 Produksi

3.3.1 Realisasi produksi

Realisasi produksi pada bulan November, sebagai berikut :

Tabel 3.3.1 Produksi bulan november

TanggalPelastikToples

OriginalKejuPedasOriginalKejuPedas

22 Nov121516176610

26 Nov12138--1

30 Nov125161711317

Jumlah21354271928

Total9854

Realisasi produksi bulan desember sebagai berikut: Tabel 3.3.2 Produksi bulan desemberTanggalPlastikToples

OriginalKejuPedasPizzaOriginalKeju Pedas

4 Des124627-3618

7 Des121167-181512

8 Des12---22---

12 Des1281512-9197

17 Des1212727-52329

Jumlah24547322356366

Total173164

Jumlah realisasi produksi pada satu bulan ini adalah 271 bungkus pelastik dan 218 toples.

3.4 Kebutuhan bahan dan pembelian bahan

3.4.1 Kebutuhan bahan

Bahan baku dan tambahan lainnya yang kami butuhkan per bulan digambarkan pada tabel di bawah ini,

Tabel 3.4.1 Tabel kebutuhan bahanNoNama BahanJumlah

Bulan 1

1Kentang164 kg

2Minyak (Liter)21 lt

Minyak (Kg)3,5 Kg

3Gas 3Kg6 Tabung

4Bumbu Atom (Dus)2 Dus

Bumbu Atom (bungkus)38 Bungkus

5

Bumbu Keju (chiki)3 Pcs

Bumbu Keju (asin)4 Bungkus

6

Bumbu Pedas (AIDA)1 Bungkus

Bumbu pedas (rawit)3 Bungkus

Bumbu pedas (biasa)3 Bungkus

7

Plastik (25x15)5 Pcs

Pelastik (besar)3 buah

8Mika220 buah

9Solatip2 buah

10Label stiker8 Pcs

11Label Kertas15 Lembar

3.4.2 Pembelian bahan baku

Tabel 3.4.2 Tabel pembelian bahan

TanggalNama BahanJumlah

Jumlah

Harga (Rp)

Bulan 1Kentang164 kg 968.000

Minyak (Liter)21 lt 391.900

Minyak (Kg)3,5 Kg33.500

Gas 3Kg6 Tabung89.500

Bumbu Atom (Dus)2 Dus40.000

Bumbu Atom (bungkus)38 Bungkus19.000

Bumbu Keju (chiki)3 Pcs57.000

Bumbu Keju (asin)4 Bungkus19.800

Bumbu Pedas (AIDA)1 Bungkus20.000

Bumbu pedas (rawit)3 Bungkus17.000

Bumbu pedas (biasa)3 Bungkus1.500

Plastik (25x15)5 Pcs30.000

Pelastik (besar)3 buah1500

Mika220 buah488.000

Solatip2 buah3.000

Label stiker8 Pcs31.200

Label Kertas15 Lembar12.500

Jumlah pembelian bahan2.223.400

BAB IV

LAPORAN KEUANGAN

Jurnal Umum

Mpo'tato

tanggalKeterangan Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb4Kas1392000 -

modal -1392000

18Pembelian Bahan Baku482300 -

kas -482300

18Pembelian Peralatan95000 -

Kas -95000

18Biaya transpotasi6000 -

kas -6000

25Upah Pegawai50000 -

kas -50000

26Pembelian Mesin seal100000 -

kas -100000

27Pemb label12000 -

kas -12000

27Pembelian minyak37800 -

kas -37800

27pembelian Gas15000 -

Kas -15000

maret2Upah Pegawai50000 -

kas -50000

4kas1015000 -

penjualan -1015000

4Piutang100000 -

kas -100000

20pembelian kemasan131000 -

kas -131000

21pemb keripik (taster)15000 -

kas -15000

21pembelian nota dan kuitansi6000 -

kas -6000

22pembelian keripik110000 -

kas -110000

23pembelian Bumbu51000 -

kas -51000

24Print Label3000 -

kas -3000

24pembelian stiker35000 -

kas -35000

25Pembelian Bumbu30000 -

kas -30000

26Kas50000 -

Piutang -50000

26kas180000 -

Penjualan -180000

Buku Besar Mpotato

Nama Akun : Kas

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb4ModalJU 113920001392000

18Pembelian bhn bakuJU 1482300909700

18pembelian peralatanJU 195000814700

18Biaya TransportJU 16000808700

25Upah PegawaiJU 150000758700

26pembelian mesin sealJU 1100000658700

27Pembelian LabelJU 112000646700

27pembelian MinyakJU 137800608900

27Pembelian GasJU 115000593900

maret2Upah PegawaiJU 150000543900

4penjualanJU 110150001558900

4piutangJU 11100001448900

20Pembelian KemasanJU 11310001317900

21Pembelian KeripikJU 1150001302900

21Pembelian Nota & kwitansiJU 160001296900

22Pembelian KeripikJU 1150001281900

23Pembelian BumbuJU 1510001230900

24Print labelJU 130001227900

24Pembelian stiker/labelJU 1350001192900

25Pembelian BumbuJU 1300001162900

26piutangJU 1500001212900

27penjualanJU 11800001392900

Nama akun : Bahan Baku

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb18KasJU 1482299482299

Buku Besar Pembantu Bahan Baku

Keripik Mpotato

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb18KasJU 1325000325000

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb18KasJU 17380073800

27KasJU 137800111600

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

Feb18KasJU 12000020000

27KasJU 11500035000

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

Feb18KasJU 150005000

Nama akun : Modal

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb4KasJU 113921001392100

Nama akun : Peralatan

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb18KasJU 19500095000

Nama akun : Biaya Transport

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb18KasJU 160006000

maret27kas1000016000

Nama Akun : Upah Pegawai

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb25KasJU 15000050000

Maret2KasJU 150000100000

Nama akun : Penjualan

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

Maret4KasJU 110150001015000

27kasJU 11800001195000

Nama Akun : Piutang

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

Maret4KasJU 1100000100000

26kasJU 15000050000

Nama Akun : Bumbu

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

Maret23KasJU 15100051000

25KasJU 13000081000

27kasJU 152000133000

Nama Akun : Kemasan

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

Maret21KasJU 1131000131000

Nama Akun : Mesin Seal

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

Feb26KasJU 1100000100000

Nama Akun : Pembelian Keripik

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

maret21KasJU 11500015000

22KasJU 1110000125000

27kasJU 1220000345000

Nama Akun : Pembelian Label

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb27KasJU 11200012000

maret24KasJU 1300015000

24KasJU 13500050000

Nama Akun : Pembelian Nota dan Kuitansi

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

maret21KasJU 160006000

Buku Besar Pembantu BumbuNama Akun : Pembelian Bumbu Atom

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb18kasJU 190009000

maret23KasJU 1900018000

27KasJU 11800027000

Nama Akun : Pembelian Bumbu Keju

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb18kasJU 13200032000

maret23KasJU 13200064000

27KasJU 11800096000

Nama Akun : Pembelian Bumbu Pedes

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb18kasJU 11100011000

maret23KasJU 11100022000

27KasJU 12200033000

Buku Besar Bahan Pembantu Bahan Baku

Nama Akun : Kentang

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb18KasJU 1325000325000

Nama Akun : Minyak

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb18KasJU 17380073800

27KasJU 137800111600

Nama Akun : Gas

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb18KasJU 12000020000

27KasJU 11500035000

Nama Akun : Kapur Sirih

TanggalKeteranganRefDebit (Rp)Kredit (Rp)Saldo

Debit (Rp)Kredit (Rp)

feb18KasJU 150005000

Laporan Laba Rugi

keripik Mpotato

Periode 18 februari - 26 maret

penjualanRp 5000 x 177 = Rp 885000Rp1.295.000

Rp 10000 x 41 = Rp 410000

PembelianRp839.300

Laba kotorRp455.700

Biaya Usaha

Biaya nota dan kuitansiRp6.000

Biaya transportasiRp16.000

Biaya Upah pegawaiRp10.000

total Biaya usahaRp32.000

Laba bersihRp423.700

Laporan Perubahan Modal

Keripik Mpotato

Modal awalRp1.392.000

(+) LabaRp423.700

Modal AkhirRp1.815.700

Neraca

Keripik Mpotato

Kas Rp 1825700Modal Rp 1825700

BAB V

ANALISIS BISNIS

Setelah menjalankan bisnis ini selama kurang lebih satu bulan, terlihat adanya penurunan permintaan yang disebabkan oleh beberapa faktor diantaranya :

Reseller berkurang

Rasa bosan dari beberapa konsumen mpotato

Semakin banyak produk pengganti untuk jenis makanan cemilan

Munculnya pesaing baru yang mempunyai bidang usaha dan jenis produk yang sama

Hal tersebut dapat menjadi pemicu menurunnya tingkat permintaan dari konsumen, untuk itu kami melakukan beberapa inovasi untuk tetap mencapai tujuan perusahaan. Berikut adalah inovasi yang dilakukan :

Mengganti kemasan untuk produk mpotato dengan tujuan agar cemilan mpotato terlihat menarik dan dapat dijual di beberapa toko oleh oleh.

Mencari keripik kentang rasa original dengan tujuan untuk sedikit mengurangi biaya produksi dan mengefektifkan waktu. Menambah variant rasa keripik mpotato. Mempromosikan produk mpotato ke tempat penjualan oleh oleh dengan tujuan agar keripik mpotato dapat dikenal oleh para wisatawan dan meningkatkan penjualan produk.Manajer

Putri Kemala Destiania

Administrasi

Widya Chatarina Dewi

Keuangan

Seftiani Siti M

Produksi

Resti Pujiastuti

Inventori

Mina MaulidiaRini Nurhidayanti

Marketing

Subhan Awaludin

Nama Akun : Pembelian Kentang

Nama Akun : Pembelian Minyak

Nama Akun : Pembelian Kapur Sirih

Nama Akun : Pembelian Gas