kebutuhan eliminasi urin

4

Click here to load reader

Upload: ricky-dwi-cahyo

Post on 26-Nov-2015

77 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Kebutuhan Eliminasi Urine

KasusTn. SM, 55 tahun, dirawat diruang penyakit dalam karena menderita stroke. Kesadaran compos mentis, terlihat lemah, terpasang infus pada tangan kanan, dan bagian tubuh sebelah kiri mengalami kelumpuhan. Pasien mengatakan ia tidak dapat mengontrol BAK. Pasien merasakan ingin BAK, tetapi dia tidak dapat menahannya. Istri pasien mengatakan seprai pasien sering diganti karena sering mengompol. Dari pemeriksaan tanda-tanda vital didapatkan hasil: tekanan darah 140/90 mmHg, nadi 90 x/menit. Pernapasan 28 x/menit, dan suhu 37,5OC Pengkajian

1. Identitas Pasien: Nama: Tuan SM Umur : 55 Tahun Jenis Kelamin: Laki-laki

2. Data Subjektif: Pasien tidak dapat mengontrol BAK, Pasien merasakan ingin BAK, tapi tidak dapet menahannya.

3. Data Objektif: Kesadaran Compos Mentis, dan terlihat lemah Bagian tubuh sebelah kiri mengalami kelumpuhan Tekanan darah = 140/90 mmHg Nadi = 90 x/menit Pernapasan = 28 x/menit Suhu = 37,5OC Analisis Data

Ketidakmampuan pemenuhan kebutuhan dasar: Eliminasi urine berhubungan dengan penyakit pasien; strokeNoDataProblemEtiologi

1.DS: Pasien tidak dapat mengontrol BAK, Pasien merasakan ingin BAK, tapi tidak dapet menahannyaDO: Kesadaran Compos Mentis, dan terlihat lemah Bagian tubuh sebelah kiri mengalami kelumpuhan Tekanan darah = 140/90 mmHg Nadi = 90 x/menit Pernapasan = 28 x/menit Suhu = 37,5OCKetidakmampuan dalam melaksanakan prosedur eliminasi urinePasien menderita stroke

Diagnosa Keperawatan1. Ketidakmampuan dalam melaksanakan prosedur eliminasi urine dikarenakan penyakit pasien yaitu stroke. Perencanaan KeperawatanDiagnosis KeperawatanTujuan dan Kriteria HasilRencana tindakan

Ketidakmampuan pemenuhan kebutuhan dasar: eliminasi urine berhubungan dengan penyakit pasien; StrokeTujuan: Masalah ketidakmampuan eliminasi urine yang tidak teratur teratasiKriteria Hasil: Pasien tidak lagi melakukan eliminasi urin di kasur. Melakukan prosedur pemasangan kateter urine sementara / menetap

ImplementasiHari/tanggal/jamNo. Diagnosa keperawatanTindakanHasilTanda Tangan

Senin, 06 desember 2012, pkl. 10.001

Memasangkan katetep menetap pada pasien Eliminasi urin pasien terkontrol Pasien berhenti melakukan eliminasi urin langsung pada kasur

EvaluasiHari/tanggal/jamNo. Diagnosa keperawatanPerkembanganTanga Tangan

Senin, 06 desember 2012 pkl. 13.001S: istri pasien mengatakan bahwa Pasien tidak lagi melakukan eliminasi urin pada kasurO: pasien Melakukan BAK secara teratur dan ditampung ke urine bagA: Masalah Ketidakmampuan dalam melaksanakan prosedur eliminasi urine teratasiP: tindakan dicek secara teratur, tetap pantau kondisi pasien.