biologi sel

82
L/O/G/O Oleh : Reni Rosita, S.Pd BIOLOGI SEL

Upload: independent

Post on 14-Nov-2023

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

L/O/G/O

Oleh :Reni Rosita, S.Pd

BIOLOGI SEL

www.themegallery.com

HIRARKI

ORGANISASIKEHIDUPAN

www.themegallery.com

SEL

Robert Hook (1665)Sel merupakan Unit Struktural dan fungsional dari Makhluk hidup.

Teori Sel :• Makhluk hidup tersusun

atas satu sel atau lebih• Sel berasal dari sel

sebelumnya• Sel merupakan unit

terkecil dari Makhluk hidup

www.themegallery.com

Unit Struktural pada sel1. Membran Plasma2. Sitoplasma3. Inti sel/ Nukleus

Unit FungsionalMenjalankan reaksi-reaksi kimia (Metabolisme) untuk mempertahankan kehidupan.

www.themegallery.com

UKURAN DAN BENTUK SEL• Tidak semua sel sama.• Sel-sel berbeda dalam ukuran, bentuk dan fungsinya.• Sel telur betina adalah sel terbesar dalam tubuh dan dapat • dilihat tanpa mengunakan mikroskop. • Sel bakteri merupakan sel berukuran sangat kecil yang hanya • dapat dilihat dengan menggunakan mikroskop.

www.themegallery.com

• Sel memiliki bentuk yang beragam. Bentuk sel berkaitan erat • dengan fungsi sel tersebut. Misalnya sel syaraf bentuknya meanjang • untuk menghantarkan rangsangan ke tubuh; Sel darah berbentuk • cakram agar memudahkan berpindah dalam pembulum darah.

www.themegallery.com

BAGAIMANA SEL DIPELAJARI

Karena ukurannya kecil, sel tidak dapat dilihat dengan mata telanjang tetapi harus dengan menggunakan mikroskop.

Jenis-jenis mikroskop yang populer: 1. Mikroskop Cahaya (LM )• Spesimen disayat dulu debelum diamati maupun tidak • disayat baibenda yang ukurannya kecil.• Sumber cahaya bearal dari cermin atau lampu.• Perbesaran maksimum lensa (40X untuk lensa objektif dan • 10X untuk lensa okuler). Total perbesaran 40 x 10 = 400X.•Dapat mengamati bendadalam keadaan hidup.

www.themegallery.com

2. Mikroskop Elektron  

• Dapat melihat benda yang sangat kecil. Contoh : Bakteri

a. Transmission Electron Microscope   (TEM)•Dapat dilihat perbesaran objek 1000.000x•Tdak dapat melihat dalam keadaan hidup.•Benda hanya dapat dilihat dalam 2 dimensi.

www.themegallery.com

2. Scanning Electron Microscope (SEM)• Elektron sebagai sumber pencahayaan benda dapat dilihat 3 dimensi perbesaran objek 250.000x tidak dapat melihat benda dalam keadaan hidup.

www.themegallery.com

SEL DAUN YANG DIAMATI DENGANLM TEM

SEM

www.themegallery.com

www.themegallery.com

SEL PROKARIOTIK

Sel prokariotik merupakan jenis sel dengan inti yang tidak jelas hanya dalam sitoplasma tampak adanya bagian yang berwarna agak terang yang mengandung bahan DNA (seperti yang terdapat dalam inti) dan dimakan nukleoid.

www.themegallery.com

SEL PROKARIOTIKCiri-cirinya :1. Kurang kompleks2. Uniseluler3. Tidak punya nukleus4. Tidak punya organel yang dilingkupi membran5. Umumnya punya dinding sel yang melingkupi membran

sel6. Materi genetik berupa rantai tunggal, kromosom bentuk

loop terletak di dalam sitoplasmanya7. Meliputi bakteria dan alga biru-hijau8. Ditemukan dalam kingdom monera.

www.themegallery.com

SEL EUKARIOTIK

• Sel Eukariotik memiliki inti sel yang jelas karena inti sel ini mempunyai dinding atau membran inti. Sel-sel ini memiliki ukuran dan bentuk yang berbeda-beda, tergantung dari jenis dan fungsinya masing-masing.

• Ukurannya bervariasii, berdiameter antara 4mikron dan yang terbesar sampai beberapa Centimeter.

www.themegallery.com

SEL EUKARIOTIK

Ciri-cirinya :1. Struktur lebih kompleks2. Meliputi organisme Uniseluler dan Multiseluler3. Punya nukleus4. Organel dilingkupi oleh membran5. Seluruh sel eukariotk dilengkapi oleh membran sel6. Nukleus terletak di pusat sel7. Nukleus mengandung materi genetik DNA dan mengontrol

aktivitas sel8. Eukariot meliputi Sel Tumbuhan, hewan,fungi,alga dan protista9. Ditemukan dalam kingdom Protista, Fungi, Plantae, dan Animalia.10.Sel ragi merupakan contoh Eukariot Uniseluler11.Sel manusia, merupakan contoh Eukariot multiseluler.

www.themegallery.com

www.themegallery.com

PERSAMAAN PROKARIOTIK DAN EUKARIOTIK

1. Memiliki DNA sebagai materi genetik.2. Memiliki membran sel.3. Memiliki ribosom.4. Memiliki metabolisme dasar yang sama.

www.themegallery.com

3 Main Regions

www.themegallery.com

Membran Sel

www.themegallery.com

www.themegallery.com

PERMASALAHAN

1.Mengapa Struktur membran sel yang merupakan pospolipid selalu membentuk dua lapisan ?

2.Apa fungsi membran plasma, serta bagaimana mekanisme keluar masuknya zat-zat dari dan keluarnya sel melalui membran plasma ?

3.Bagaimanakah bentuk hubungan antara sel yang satu dengan sel yang lainnya ?

www.themegallery.com

Fungsi Membran sel• Memisahkan sitoplasma dengan lingkungan sekelilingnya.• Melindungi dan mengontrol meluar masuknya nutrisi, air dan mineral.• Bersifat selektif permiabel.• Tersusun atas lipid bilayer yang terbuat dari molekul phospholipid

• Bagian kepala hydrophilik dari fosfolipid bersifat polar dan tersusun atas• glyserol & phosphat group, menghadap sitoplasma dan lingkungan luar• sel.• Bagian ekor yang hydrophobic adalah nonpolar, saling berhadapan pada• pusat membran dan tersusun atas dua asam lemak.

www.themegallery.com

Jika fosfolipid dimasukan kedalam air, bagian kepala menghadap ke air, sedangkan bagian ekor menghindri air.

www.themegallery.com

• Ekor Phospholipid berada didalam lipid bilayer.

• Molekul‐molekul kecil CO2, H2O, & O2 dapat dengan mudahmelewati fosfolipid.

www.themegallery.com

Mekanisme keluar masuknya zat-zat melalui membran plasma

www.themegallery.com

• Proses transport melalui membran terjadi melalui 2 mekanisme, yaitu transport aktif dan transport pasif.

• Transport pasif terjadi tanpa memerlukan energi (Difusi dan Osmosis) lewat Poshpholipid.• sedangkan Transport aktif memerlukan energi, melibatkan protein membran, kolesterol

lewat protein chanel, lewat perubahan struktur dari membran konsentrasi rendah ke tinggi.

www.themegallery.com

• Transfor Aktif, ada 3 jenis :

www.themegallery.com

3 Pola Ikatan yang menyambung antar Sel

•Tight junction

•Intermediat junction

•Chanel junction

www.themegallery.com

NUCLEUSOrganel terbesar

Diameter 10-20nm

Struktur Inti sel

Ada yang memiliki Inti sel lebih dari satu dan ada yang tidak memiliki

Sebagai aktivitas sel

Di dalam inti sel terdapat kromosom yang berisi DNA untuk mengatur

sintesis protein.

Kromosom akan menentukan corak hidup, cara hidup, dan memeberi warna pada sifat Makhluk hidup

www.themegallery.com

Tidak memiliki Inti sel

“eritrosit”

PolinuclearEx. Sel otot

jantung, osteoklas,

beberapa jenis ganggang.

www.themegallery.com

Struktur nukleus1. Nuclear envelope2. Kromatin3. Nukleolus

Nuclearenvelope NucleolusChromatic Pore

www.themegallery.com

Permasalahan1. Jelaskan bagian-bagian dari membran Nukleus?

2. Apa yang dimaksud dengan kromatin & jelaskan bagian

kromatin berdasarkan daya serap/ikat terhadap warna?

3. Pada Nukleous terdapat bagian kromosom yang

mengandung gen yang dinamakan nucleolar organizer,

jelaskan fungsi dari gen tersebut dan apa hubungannya

dengan sintesis protein?

www.themegallery.com

Nuclear envelope, Selubung Nuklear, Membran inti- Struktur Membran inti terdiri atas : 1. Nuclear lamina merupakan struktur yang menyerupai jaring yang terdiri dari

filament protein dan berfungsi untuk memperkuat struktur nukleus.*Lipid bilayer :2. membran dalam, yg berisi protein spesifik yg mengikat kromatin dan lamina inti. 3. membran luar, yang berlanjut/berhubungan dengan membran organel lain yaitu

reticulum endoplasma. 4. Selaput inti tidak massive, tapi berpori dengan diameter per pori sekitar 100 nm dan

Fungsi pori pada selaput inti adalah untuk mengatur keluar masuknya makromolekul dan partikel tertentu yang berukuran besar.

www.themegallery.com

Di dalam inti, istilah yang digunakan untuk merujuk kepada kromoatin adalah DNA yang berasosiasi dengan protein histon.

Komposisi kimia dari Kromosom :-RNA 12%- DNA 16%- Protein 72%

www.themegallery.com

www.themegallery.com

Sindrom Down  Sindrom Turner

Manusia normal memiliki sel-sel tubuh yang terdiri dari 46 kromosom. Bila ditambahkan satu kromosom ekstra menjadi 47, maka

hasilnya bukannya membuat Anda menjadi manusia super, tetapi akan membuat Anda

memiliki kondisi yang disebut Sindrom Down

Wanita normal memiliki kromosom seks XX dengan

jumlah total kromosom sebanyak 46, namun pada penderita sindrom Turner

hanya memiliki kromosom seks XO dan total

kromosom 45

www.themegallery.com

Nukleous (Anak Inti)• Nukleolus (‘nukleus kecil’) adalah struktur

reticular fibrogranular di dalam nukleus yang terspesialisasi untuk transkripsi ribosomal RNA dan pengepakannya ke dalam subunit pre-ribosomal.

• Fungsi anak inti sebagai tempat pembuatan protein yang akan digunakan untuk membuat ribosom dan juga sebagai tempat mengadakan sintesis RNA.

• Gen Nucleolar organizer merupakan bagian tertentu dari kromosom . Kromosom adalah komponen sel yang terdapat dalam inti sel. Gen Nucleolar organizer berfungsi sebagai pengontrol aktivitas pembuatan protein di dalam anak inti.

• Protein yang dihasilkan anak inti ditranskripsi ke ribosom untuk proses sintesis protein yang berlangsung di ribosom.

www.themegallery.com

Tugas Individu

1. Jelaskan Organel dalam sitoplasma

beserta fungsinya ?

2. Jelaskan perbedaan antara sel hewan

dan sel tumbuhan?

3. Jelaskan persamaan antara sel hewan

dan sel tumbuhan?

www.themegallery.com

ORGANEL SEL

www.themegallery.com

SITOPLASMASitoplasma merupakan bagian terbesar

dari sel yang didalamnya mengandung bagian-bagian sel seperti organel.

Penyusun utama dari sitoplasma adalah air (90%), berfungsi sebagai pelarut zat-zat kimia serta sebagai media terjadinya reaksi kimia sel.

Bagian sitoplasma :1. Ektoplasma : bagian luar dekat

membran plasma yang mempunyai granula lebih banyak .

2. Endoplasma : bagian tengah yang terdapat sedikit granula.

www.themegallery.com

Sifat Fisiologis Sitoplasma1. Iritabilitas : kemampuan untuk bereaksi terhadap rangsang. Ex. retina mata, selaput

lendir hidung, selaput lendir mulut2. Konduktivitas : Kemampuan untuk meneruskan (rangsang) gelombang eksitasi mulai

dari tempat menerima rangsang sampai ke pusat penerima rangsang atau sebaliknya. Ex. Sel saraf

3. Kontraktilitas : Kemampuan sel untuk memanjang atau memendek sehingga keseluruhan atau sebagian sel akan berubah panjangnya. Ex.Sel otot

4. Absorbsi dan asimilasi : Kemampuan untuk mengambil bahan-bahan di sekitar sel (absorbsi) dan kemudian menggunakannya untuk membentuk energi yang diperlukan oleh sel (asimilasi). Ex. Absorbsi : Epitel Usus, Asimilasi : Sel-sel pada Hati

5. Ekskresi dan Sekresi : Eksresi,Kemampuan untuk mengeluarkan bahan-bahan yang tidak di butuhkan atau berbahaya bagi sel. Ex. Sel Epitel tubuli ginjal.Sekresi, Kemampuan sitoplasma untuk mengeluarkan bahan-bahan yang dihasilkan oleh sel untuk di pergunakan oleh sel lain atau jaringan lain. Ex. Pada semua sel kelenjar (organel badan Golgi)

6. Respirasi : Kemampuan pengolahan bahan makanan menjadi energi dengan bantuan oksigen (organel mitokondria)

7. Pertumbuhan dan Pembelahan : Bagian dari siklus sel. Ex. Sel kelamin.

www.themegallery.com

Organel : bangunan dalam sitoplasma yang dianggap sebagai organ/alat sel, serta merupakan

substansi hidup yang berfungsi penting dalam kehidupan sel.

Organel dalam sitoplasma

Organel yang aktif dalam metabolisme:1. Ribosom2. Mitokondria3. Retikulum Endoplasma4. Aparatus Golgi/Badan Golgi5. Lisosom6. Vakuola/gelembung.

Organel yang tidak aktif dalam metabolisme :

1. Sentriol2. Mikrotubul3. Fibril-fibril4. Mikrobodi

www.themegallery.com

RIBOSOM

Free Ribosome : untuk mengadakan sintesis protein yang akan digunakan sendiri oleh sel yang nantinya akan digunakan untuk pertumbuhan sel dan pembelahan sel.Ribosome Associated RE : untuk mengadakan sintesis protein yang akan dikeluarkan dari sel melalui organel yang mempunyai fungsi sekresi.

1.Apa itu Ribosom & fungsinya ?2.Apa fungsi Free ribosom dan Ribosom Associated

with the rough endoplasmic reticulum?

www.themegallery.com

Sub unit besar yang akan mengikat tRNA. Sub unit kecil yang akan mengikat mRNA.Ribosom yang menempel pada RE memasukkan hasil produksinya kedalam RE.

www.themegallery.com

RIBOSOM

• Tersusun atas protein dan RNA• Tempat berlangsungnya sintesis protein di dalam sel.• melekat/menempel pada permukaan membran

retikulum endoplasma

ribosom inegularly terdiri dari dua sub unit

ada empat situs tRNA yg mengikat. kodon &antikodon berinteraksi antara tRNA dan mRNA Terjadi

hanya pada situs P dan A

www.themegallery.com

MITOKONDRIA

1. Apa fungsi dari organel mitokondria?

2. Struktur mitokondria dan fungsinya?

3. Matrix didalam mitokondria berisi apa?

www.themegallery.com

STRUKTUR MITOKONDRIA

www.themegallery.com

Mitokondria• Organel penghasil energi.• Fungsi

– Respirasi seluler– Menghasilkan ATP

• Dari pemecahan gula, lemak dan bahan-bahan lainnya

• Dalam keberadaan oksigen– Memecah molekul yang lebih besar menjadi lebih

kecil untuk menghasilkan energi = katabolisme– Menghasilkan energi dalam keberadaan

oksigen = respirasi aerob

www.themegallery.com

STRUKTUR MITOKONDRIA

• Membran luar yang halus, melingkupi seluruh struktur mitokondria.

• Membran dalam yang berlipat, melingkupi matriks mitokondria yang disebut krista.– Terdapat ruang yang berisi

cairan di antara 2 membran– Ruang internal yang berisi cairan

• Matriks mitokondria• Pada matriks terdapat DNA, ribosom

& enzymes

www.themegallery.com

• Dua membran

• Membran dalam berlipat-lipat

Matriks mengandung enzim-enzim siklus TCA

Membran dalam memiliki transporter metabolit dan rantai transport elektron

www.themegallery.com

MITOKONDRIA• Hampir semua sel eukariot memiliki

mitokondria– Terdapat 100 sampai 1000 mitokondria

dalam individu– Jumlah mitokondria berhubungan

dengan aktivitas metabolik aerob– Semakin banyak aktivitas , semakin

banyak energi yang diperlukan , maka semakin banyak mitokondria = more mitokondria

2005-2006

www.themegallery.com

Mitokondria memiliki DNA dan Ribosom sendiri

Mitokondria memiliki DNA sendiri, ribosom, dapat membuat protein sendiri. DNA mitokondria berbentuk sirkular dan terdapat di matriks mitokondria.

mitochondrialDNA

www.themegallery.com

Walaupun memiliki genom sendiri, kebanyakan protein mitokondria dikode di nukleus, dibuat di sitoplasma dan diimpor ke mitokondria.

www.themegallery.com

RETIKULUM ENDOPLASMA

www.themegallery.com

RETIKULUM ENDOPLASMA

www.themegallery.com

RETIKULUM ENDOPLASMA

www.themegallery.com

RETIKULUM ENDOPLASMA

• Membran berlipat-lipat yang mentranspor materi-materi di dalam sel.

• Peran: RE (Retikulum endoplasma) merupakan bagian dari sistem tranportasi internal; tranportasi protein dan karbohidrat ke badan Golgi.

• Struktur RE: merupakan membran atau tabung yang saling terhubung; lapisan membran berupa lipid-protein.

www.themegallery.com

Fungsi REFungsi Retikulum Endoplasma Menjadi tempat penyimpan Calcium, bila sel berkontraksi

maka calcium akan dikeluarkan dari RE dan menuju ke sitosol Memodifikasi protein yang disintesis oleh ribosom untuk

disalurkan ke kompleks golgi dan akhirnya dikeluarkan dari sel.

Mensintesis lemak dan kolesterol, ini terjadi di hati (RE kasar) Menetralkan racun (detoksifikasi) misalnya RE yang ada di

dalam sel-sel hati (RE kasar dan RE halus) Transportasi molekul-molekul dan bagian sel yang satu ke

bagian sel yang lain (RE kasar dan RE halus)

www.themegallery.com

PERBEDAAN RE HALUS DAN KASAR

• Terbagi menjadi 2:– RE Kasar

• Ditempeli ribosom• Untuk sintesis protein

– RE Halus• tidak punya ribosom• Untuk sintesis lemak

www.themegallery.com

BADAN GOLGI

www.themegallery.com

BADAN GOLGI• Struktur: Terdiri dari kantong-kantong pipih

dan vesikel.• Fungsi: memodifikasi protein yang dibuat

sel; membungkus dan mengeksport protein.

• Protein di sintesis di RE dipindah ke badan golgi ditambahkan karbohidrat protein yang dimodifikasi dikeluarkan dalam bentuk vesikel.

www.themegallery.com

BADAN GOLGI (APARATUS GOLGI)

• Terdiri atas sekelompok Cisternae yang pipih tersusun paralel• Fungsi : proses sekresi gula, polisakarida, kompleks

polisakarida-protein

www.themegallery.comRE

ribosom

Vesikula transisi

Kompleks Golgi

vesikula vakuola

Permukaan luar / pembentukan sisterna

Ke arah RE

Permukaan dalam / matang / trans

Ke arah permukaan sel

Enzim dominan: enzim transferase, dengan enzim marker glikosiltransferase

www.themegallery.com

LISOSOM

Merupakan organel yang memakan bagian sel.

Mengandung enzim pencerna.

Struktur: ukurannya kecil, dilapisi membran.

Fungsi: memecah molekul besar menjadi molekul kecil; menghancurkan organel sel yang sudah tua.

www.themegallery.com

makanan

Penelanan Partikel

Vakuola makanan

Pencernaan

Tempat berhidrolisis senyawa-

senyawa yang tidak berfungsi

Transportasi Vesikel

( mengandung enzim hidrolitik

aktif )

LISOSOM

www.themegallery.com

LISOSOM

KOMPETENSI: Menjelaskan struktur organel-organel sel dan fungsinya

http://www.people.virgiia.edu/~rjh9u/lysosome.html

Lisosom adalah organel yang termasuk dalam sistem endomembran, produk dari ER kasar dan Golgi apparatus.

Nama lisosom berasal dari dua kata Latin yang berarti badan pemecahan.

Lisosom terdiri atas enzim-enzim pencernaan (hidrolitik) yang dikemas dalam suatu kantung bermembran

Lisosom menggambarkan tema pokok struktur sel eukariotik yaitu kompartemenalisasi atau perkamaran

www.themegallery.com

Membran lisosom sebagai suatu kompartemen di mana enzim pencernaan disimpan dan secara aman terpisah dari bagian sitoplasma yang lain.

Lisosom memiliki beberapa tipe fungsi pencernaan.

Lisosom bergabung dengan vakuola makanan sehingga makanan dapat dicerna enzim yang dimiliki lisosom menjadi molekul-molekul kecil

Molekul kecil hasilnya meninggalkan lisosom dan digunakan lagi oleh sel.

LISOSOM

KOMPETENSI: Menjelaskan struktur organel-organel sel dan fungsinya

www.themegallery.com

Lisosom juga berfungsi menghancurkan bakteri yang membahayakan.

Sel darah putih memasukkan bakteri ke dalam vakuola sel, lalu organel lisosom sel darah putih memasukkan enzimnya ke dalam vakuola untuk mencernakkan dinding sel bakteri

LISOSOM

Lisosom juga berfungsi penting pada perkembangan embrio.Contohnya, enzim lisosom menghancurkan sel-sel selaput yang menghubungkan antara jari-jari pada tahapan perkembangan awal manusiaLisosom yang abnormal menyebabkan penyakit yang fatal atau menyebabkan kematian

KOMPETENSI: Menjelaskan struktur organel-organel sel dan fungsinya

www.themegallery.com

VAKUOLAVakuola adalan kantung bermebran tunggal dalam sitoplasma sel yang mempunyai berbagai fungsi.

www.themegallery.com

Vakuola• Vakuola memiliki satu lapis membran.• Sel tumbuhan muda sering memiliki banyak vakuola kecil,

tetapi stelah matang vakuola-vakuola tersebut membentuk• vakuola sentral yang besar.• Membran vakuola sentral disebut tonoplast• Berfungsi sebagai tempat menyimpan cadangan protein,

ion,sampah, dan produk sel seperti glukose• Dapat mengandung racun untuk menjaganya agar tidak

dimakan hewan• Pada sel hewan, vakuola lebih kecil dan digunakan untuk

proses pencernaan sel, menyimpan cadangan makanansementara atau tanportasi.

www.themegallery.com

INKLUSIO

Merupakan benda-benda mati yang terdapat dalam sitoplasma yang mungkin merupakan hasil dari aktivitas sel.1. timbunan makanan2. Butir-butir sekresi3. Pigmen

www.themegallery.com

SITOSKELETON

www.themegallery.com

1. Apa yang dimaksud dengan sitoskleton dan sebutkan fungsi dari sitoskleton?

2. Jelaskan tipe-tipe sitoskleton?

www.themegallery.com

SITOSKELETON• Sitoskeleton atau kerangka sel adalah

jaring berkas-berkas protein yang menyusun sitoplasma dalam sel.

• Jaring-jaring terdiri dari 3 tipe dasar, yaitu :

a) Mikrofilamen (filamen aktin)b) Mikrotubulusc) Filamen Perantara (intermediate)• Setelah lama dianggap hanya

terdapat di sel eukariota, sitoskeleton ternyata juga dapat ditemukan pada sel prokariota. 

• Dengan adanya sitoskeleton, sel dapat memiliki bentuk yang kokoh, berubah bentuk, mampu mengatur posisi organel, berenang, serta merayap di permukaan.

www.themegallery.com

Fungsi sitoskeleton1. Memberikan dukungan mekanis dan

mempertahankan bentuk sel2. Penempatan berbagai organel sel3. Pergerakan materi-materi dan organel

dalam sel4. Pergerakan sel (motilitas)5. Tempat pelekatan mRNA dan membantu

translasi mRNA6. Komponen penting dalam pembelahan sel.

www.themegallery.com

www.themegallery.com

MIKROFILAMEN

Mikrofilamen adalah rantai ganda protein yang saling bertaut dan tipis, terdiri dari protein yang disebut aktin (suatu protein globular) dan miosin (seperti pada otot). Filamen berdiameter antar 5-6 nm. Mikrofilamen berperan dalam pergerakan sel dan peroksisom atau badan mikro.

www.themegallery.com

MIKROTUBULUSMikrotubulus adalah tabung yang disusun dari mikrotubulin. Bersifat lebih kokoh dari aktin, mikrotubulus mengatur organel didalam sel. Mikrotubulus memiliki 2 ujung, ujung negatif yang berhubungan dengan pusat pengaturan mikrotubulus dan ujung positif yang berada di dekat membran plasma. Organel dapat muncul disepanjang mikrotubulus untuk mencapai posisi yang berbeda didalam sel, terutama saat pembelahan sel.

www.themegallery.com

Fungsi mikrotubula :

Memberi dan mendukung selMengatur posisi organel di dalam selSebagai jalur yang dapat digunakan organel yang melengkapi dengan molekul motor untuk dapat bergerak.Pergerakan kromosom dalam pembelahan sel, mikrotubula berguna dalam pembentukan sentriol, flagela, dan silia.

www.themegallery.com

FILAMEN INTERMEDIET

Tersusun atas 4-5 Protofilamen yang tersusun melingkar, bersifat liat, stabil dan tersusun atas protein fibrosa. Sebagian besar filamen intermediet berfungsi untuk menyokong sel dan inti sel. Letak filamen ini biasanya terpusat di sekitar inti. Contoh filamen intermediet antara lain kertin, vimentin, neurofilamen, lamina, nuklear, dan keratin. Filamen intermediet ialah peralatan sel yang lebih permanen dari pada mikrofilamen dan mikrotubula, yang sering dibongkar pasang dalam berbagai macam bagian sel.

www.themegallery.com

Persamaan Sel Tumbuhan dengan Sel Hewan

1. Membran Plasma 2. Inti Sel3. Sitoplasma 4. Sitoskeleton5. Ribosom 6. Retikulum

Endoplasma 7. Badan Golgi 8. Lisosom 9. Peroksisom 10. Mitokondria

www.themegallery.com

Perbedaan Sel Tumbuhan dan Hewan

No Nama Organel Hewan Tumbuhan1 Sentriol Ada Tiada2 Dinding Sel Tiada Ada3 Vakuola Kecil Besar4 Plastida Tiada Ada