bahan hak cipta

Upload: daniar-brihawan

Post on 07-Aug-2018

234 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    1/28

     SEMINAR USULAN PENELITIAN

    PRINSIP ITIKAD BAIK DALAM PENGGUNAAN LAMBANG NEGARA

    SEBAGAI LOGO MEREK DAGANG SUATU PERUSAHAAN DITINJAU

    DARI UNDANG-UNDANG NOMOR 19 TAHUN 2002 TENTANG HAK

    CIPTA DAN UNDANG-UNDANG NOMOR 15 TAHUN 2001 TENTANG

    MEREK

    A. Latar Bea!a"#

    Perekonomian dunia sudah sangat berkembang, dan berlangsung

    sangat cepat, begitu pula dengan arus globalisasi dan perdagangan

    bebas yang didukung dengan kemajuan teknologi, telekomunikasi dan

    informasi telah memperluas ruang gerak transaksi barang dan/atau jasa

    produksi dalam negeri maupun barang impor, hal ini berpengaruh kedalam

    hubungan atar bangsa yang dalam bentuk nyata dapat dirasakan bahwa

    terjadi ketergantungan baik dalam hal kebutuhan, kemampuan dan

    kemajuan teknologi, hal-hal seperti ini juga menyebabkan kebutuhan akan

    komunikasi menjadi sangat maju dan pola perdagangan dunia sudah tidak

    terikat lagi dengan batas-batas negara1.

    1 Sudargo Gautama, Pembaharuan Hukum Merek Indonesia, P. !itra "ditya

    #akti, #andung, 1$$%, hlm.&.

    1

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    2/28

    'unia dan kawasan-kawasan didalamnya merupakan pasar bagi

    produksi-produksi pengusaha pemilik merek dagang dan jasa. Semua

    ingin produk mereka memperoleh akses yang sebebas-bebasnya ke

    pasar. Persoalan-persoalan mulai muncul seiring dengan perkembangan

    dan perubahan norma dan tatanan dagang yang telah bersifat global

    seperti ini dan hal tersebut harus dengan cepat untuk dapat di antisipasi

    oleh (ndonesia.

    )ak atas *ekayaan (ntelektual yang +selanjutnya disebut dengan

    )*(, adalah hak kebendaan, hak atas suatu benda yang bersumber dari

    kerja otak, hasil kerja itu berupa benda immateriil, benda yang tidak

    berwujud. erek merupakan salah satu bagian dari )*( yang menembus

    segala batas. *edudukan merek dalam memperkenalkan produksi suatu

    perusahaan mempunyai peranan yang sangat penting bagi pemilik suatu

    produk, hal tersebut disebabkan karena fungsi merek sendiri adalah untuk

    membedakan dalam memperkenalkan suatu barang dan/atau jasa dengan

    barang dan/atau jasa lainnya yang mempunyai kriteria dalam kelas barang

    dan/atau jasa lainnya yang mempunyai kriteria dalam kelas barang

    dan/atau jasa sejenis yang diproduksi oleh perusahaan yang berbeda.

    20*. Saidin, Aspek Hukum Kekayaan Intelektual , P. aja Grafindo Persada,

    2akarta, 33, hlm.$.

    3. 4ahya )arahap, Tinjauan Merek Secara Umum dan Hukum Merek di

    Indonesia Berdasarkan Undan!undan "o# $% Tahun $%%& , P. !itra "ditya

    #hakti, #andung, 1$$5, hlm.1$.

    2

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    3/28

    Seyogyanya merek tidak hanya mencangkup nama, ataupun kata-

    kata namun juga dapat berupa logo, simbol, dan tanda. 'alam upaya

    membedakan antara merek satu dengan merek yang lain, pemegang

    merek tersebut sering kali menggunakan logo sebagai ciri khas dari merek

    tersebut. 6ogo sendiri memiliki fungsi sebagai tanda, nama, istilah,

    simbol, lambang, rancangan atau desain, untuk menandakan atau

    mengidentifikasi suatu kelompok, organisasi, ataupun suatu produk untuk

    membedakan mereknya dengan merek orang lain. Secara hukum suatu

    logo berkaitan dengan +dua aspek yaitu7 8

    1. )ak cipta +copy riht 

    . erek dagang +trademark 

    9saha untuk menanggulangi terjadinya pelanggaran atas hak cipta

    adalah memberikan perlindungan hukum terhadap hak cipta dengan

    dibuatnya undang-undang hak cipta. 9ndang-undang hak cipta yang

    berlaku sekarang adalah 9ndang-9ndang :o 1$ tahun 33 tentang )ak

    !ipta +selanjutnya disebut 99 )ak !ipta yang merupakan

    penyempurnaan dari 9ndang-undang hak cipta terdahulu yaitu 9ndang-

    9ndang :o 1 tahun 1$$% tentang )ak !ipta&.

    4 "gus i;al,

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    4/28

    ?ra perdagangan global hanya dapat dipertahankan jika terdapat

    iklim persaingan usaha yang sehat, merek memegang peranan yang

    sangat penting yang memerlukan sistem pengaturan yang lebih

    memadai5. #erdasarkan pertimbangan tersebut dan sejalan dengan

    perjanjian-perjanjian internasional yang telah diratifikasi (ndonesia serta

    pengalaman melaksanakan administrasi merek diperlukan

    penyempurnaan undang-undang merek. 9ndang-undang merek yang

    baru, yaitu 9ndang- 9ndang :omor 1& ahun 331 tentang erek

    +selanjutnya disebut dengan 99 erek, tercipta sebagai pengaturan

    merek dalam satu naskah sehingga lebih memudahkan masyarakat untuk

    menggunakannya.

    Penggunaan lambang negara lain ke dalam suatu logo merek adalah

    pelanggaran hak cipta dan merek dagang karena telah meniru dan

    menyerupai lambang suatu negara yang dapat menimbulkan kekeliruan

    bagi masyarakat tentang kebenaran barang yang dibelinya tersebut.

     "kibat dari tindakan ini tidak hanya menimbulkan kerugian bagi neraga

    yang bersangkutan, tetapi juga kerugian dalam hubungan antarnegara.

    indakan penggunaan lambang suatu negara dapat dikategorikan sebagai

    suatu perbuatan melanggar hukum +on rechmatie daad  karena mempunyai

    itikad tidak baik, yang oleh yurisprudensi di (ndonesia diartikan secara luas%, yaitu

    6 Sudargo Gautama, 'oc#(it#

    7*p#(it , hlm. 1&.

    4

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    5/28

    setiap perbuatan yang dipandang sebagai tidak patut, tidak wajar, atau tidak

    putus dalam pergaulan masyarakat. Sebagai suatu perbuatan melawan hukum,

    dapat dituntut tanggung jawab berupa pembatalan penggunaan merek dan

    perintah untuk menghentikan penggunaan merek yang dipandang melanggar 

    hukum tersebut.

    'i (ndonesia terdapat kasus ussel @ince dengan Perusahaan >en *en

    'rug yang merupakan salah satu contoh penggunaan logo merek yang

    menggunakan lambang suatu negara. *asus ini sampai sekarang belum juga

    memperoleh putusan yang berkekuatan hukum tetap. *asus ini menceritakan

    dugaan peniruan logo *"*( (G" yang telah dipakai sebagai lambang negara

    (sle of an oleh perusahaan >en *en 'rug asal Singapura dipakai sebagai logo

    merek !"P *"*( (G".

    Perbandingkan antara gambar logo !"P *"*( (G" dan lambang negara

    (sle 0f an, akan terlihat seperti berikut8

    Sepengetahuan penulis, terdapat karya tulis yang membahas hak

    merek dan hak cipta. *arya tulis tersebut dalam bentuk skripsi pada

    Aakultas )ukum 9niBersitas Padjadjaran yang membahas masalah

    5

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    6/28

    tersebut antara lain ditulis oleh *artini !orytien Pardosi pada tahun 313

    dengan judul en *en 'rug di (ndonesia, yang diduga menggunakan logo

    yang memiliki persamaan dengan lambang negara (sle 0f an.

    #erdasarkan latar belakang diatas, penulis tertarik untuk melakukan

    penulisan dalam skripsi dengan judul 8

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    7/28

    ahun 33 tentang )ak !ipta dan 9ndang-9ndang :omor 1&

    ahun 331 tentang erekD. #agaimana penerapan itikad tidak baik sebagai salah satu alasan

    pembatalan merek berdasarkan 99 :omor 1& ahun 331 tentang

    erekD

    C. T*+*a" Pe"e&t&a"

    #erdasarkan dengan adanya permasalahan yang telah penulis

    ungkapkan delam identifikasi masalah diatas, maka penelitian skripsi ini

    memiliki tujuan sebagai berikut 8

    1. 9ntuk mengkaji dan menganalisa penggunaan lambang negara

    sebagai logo merek dagang yang telah didaftarkan ke 'irektorat

    2endral )*( dapat dikatakan pelanggaran berdasarkan 9ndang-

    9ndang :omor 1$ ahun 33 tentang )ak !ipta dan 9ndang-

    9ndang :omor 1& ahun 331.. 9ntuk menentukan penerapan prinsip itikad tidak baik sebagai

    salah satu alasan pembatalan merek berdasarkan 99 :omor 1&

    ahun 331 tentang erek.

    D. Ke#*"aa" Pe"e&t&a"

    )asil penelitian ini diharapkan dapat memberikan kegunaan, baik

    kegunaan yang bersifat teoritis maupun yang bersifat praktis.

    1. *egunaan eoritis

    7

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    8/28

    1 emberikan sumbangan pemikiran dalam rangka

    pengembangan ilmu hukum, khususnya )ukum )ak

    *ekayaan (ntelektual di bidang merek. enambah bahan kepustakaan khususnya mengenai

    merek dagang dan pemakain lambang negara sebagai

    merek dalam hubungannya dengan 9ndang-9ndang

    :omor 1$ ahun 33 tentang )ak !ipta dan 9ndang-

    9ndang :omor 1& ahun 331.. *egunaan Praktis

    1 Sebagai sumber informasi bagi masyarakat umum,

    khususnya akademisi, pemerhati )ak *ekayaan

    (ntelektual, pengamat, dan praktisi hukum dalam

    memahami perlindungan merek dan pemakain lambang

    negara dalam 9ndang-9ndang :omor 1$ ahun 33

    tentang )ak !ipta dan 9ndang-9ndang :omor 1& ahun

    331 tentang erek. emberikan masukan kepada pihak yang terkait dalam

    pelaksanaan 9ndang-9ndang :omor 1$ ahun 33

    tentang )ak !ipta dan 9ndang-9ndang :omor 1&

    ahun 331 tentang erek dan (Ps terhadap

    penyelesaian perkara merek di (ndonesia.

    E. Kera"#!a Pe,&!&ra"

    8

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    9/28

    erek merupakan satu inoBasi adaptif dari sebuah produk, sehingga

    mampu terlihat unik, berbeda dengan yang lain serta memiliki nilai lebih

    pada penjualan produk tersebut yakni dengan diberikannya suatu tanda

    atau nama unik yang tidak dimiliki oleh produk yang lain. anda atau nama

    yang unik tersebut disebut merek, artinya adalah sesuatu +gambar atau

    nama yang dapat digunakan untuk mengidentifikasikan suatu produk atau

    perusahaan di pasaran.=

    Aungsi merek dalam perkembangannya mengarah sebagai sarana

    promosi +means o trade promotion bagi produsen atau para pengusaha

    yang memperdagangkan barang dan jasa. 'i luar negeri merek seringkali

    digunakan untuk mempertahankan ood-ill di mata konsumen, dan merek

    itu merupakan brand   yang dapat digunakan pihak pedagang untuk

    memperluas pasarannya diluar negeri, serta mempertahankan pasaran

    tersebut.

    'i (ndonesia fungsi merek dipergunakan sebagai sarana untuk

    merangsang pertumbuhan industri, perdagangan yang sehat dan

    menguntungkan bagi semua pihak. )al ini diakui oleh !"A( +(ommercial 

     Ad.isory /oundation in Indonesia, bahwa mengenai copyriht   dan

    trademark  di (ndonesia memiliki peranan yang penting di dalam ekonomi

    8 im 6indsey, et#al , Hak Kekayaan Intelektual Suatu Penantar , P. "lumni, #andung,

    33, hlm.11.

    9

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    10/28

    (ndonesia, terutama berkenaan dengan berkembangnya usaha-usaha

    industri dalam rangka penanaman modal$.

    Permasalahan )*( khususnya bidang merek merupakan suatu

    permasalahan yang terus akan berkembang mengikuti perkembangan

    dunia ilmu pengetahuan, seni dan sastra. Perkembangan ini tidak hanya

    bersifat insidental dan pada satu titik saja, tetapi mengarah ke semua

    bidang sasaran tanpa mengenal batasan. Pada dunia usaha para

    produsen memberikan tanda atau citra tersendiri pada barang dan jasa

    hasil produksi mereka yang la;im disebut merek yang digunakan untuk

    membedakan suatu produk dengan produk lain, terutama untuk barang

    atau jasa yang sama dan sejenis13. Pemerintah mempunyai peran untuk

     mengikuti perkembangan ;aman, peraturan perundang-udangan negara

    harus terus melihat, merasakan, serta mengikuti arus perkembangan

     jaman supaya aturan tersebut benar-benar mengisi perlindungan hukum

    bagi masyarakat.

    )al yang paling mendasar diberikannya perlindungan hukum kepada

    indiBidu terhadap ciptaannya bermula dari teori yang tidak terlepas dari

    pemikiran ma;hab atau doktrin hukum alam yang menekankan pada

    9 uhamad 'jumhana E 'jubaedilah, Hak Milik Intelektual0 Sejarah, Teori dan

    Praktek , P. !itra "ditya #akti, #andung, 1$$, hlm. 153.

    10 #inka Sanjaya, Perlindunan Hukum terhadap Hak Merek , www.pustaka.net/

    resourceFcenter/perlidungan-hukum-terhadap-merek, diunduh pada tanggal % ei 31,

     jam 3. >(#.

    10

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    11/28

    faktor manusia dan hukum akal11, hal tersebut mengartikan bahwa ciptaan

    adalah merupakan hasil kreasi dan akal budi manusia. "sal usul konsepsi

    hukum alam dapat ditelusuri kembali sejak jaman 4unani kuno, lebih

    kurang &33 tahun yang lalu, dan muncul dalam berbagai bentuk

    pemikiran. "liran ini timbul karena kegagalan umat manusia dalam

    mencari keadilan yang absolut. "tas pandangan tersebut, hukum alam

    dipandang sebagai hukum yang berlaku uniBersal dan abadi.1

    #erdasarkan pemikiran tersebut, maka dapat dipahami bahwa hak

    kekayaan intelektual pada prinsipnya dipandang dan diakui sebagai hasil

    karya, kreasi dan perkerjaan yang menggunakan kemampuan intelektual

    manusia, sehingga pribadi yang menghasilkannya mendapat hak

    kepemilikannya secara alamiah +natural ac1uisition1. #erdasarkan

    pemikiran 6ocke tentang intanible rihts, yang bermaksud bahwa hak

    kekayaan intelektual termasuk didalamnya, sejak awal abad ke 3 muncul

    kekayaan intelektual sebagai respon atas tumbuh dan berkembanganya

    ilmu pengetahuan dan teknologi sehingga dibutuhkan perlindungan atas

    karya intelektual, di mana setiap bentuk penggunaan atas hak kekayaan

    11 ?ddy 'amian, Hukum Hak (ipta, 2disi Kedua ! (etakan Ke!3, P. "lumni,

    #andung, 33&, hlm. 1%.

    12 'arji 'armodihardjo E Sidharta, Pokok!Pokok /ilsaat Hukum0 Apa dan

    baaimana /ilsaat Hukum Indonesia, P. Gramedia Pustaka 9tama, 2akarta,

    1$$&, hlm. =5.

    13 uhamad 'jumhana E 'jubaedilah, *p#(it#, hlm. 1&.

    11

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    12/28

    intelektual milik orang lain harus disertai ijin dari penciptanya atau

    pemiliknya17.

    Perlindungan terhadap kepentingan manusia adalah fungsi utama

    dari hukum1&. )ukum harus dilaksanakan dan diterapkan dalam setiap

    kehidupan masyarakat agar kepentingan-kepentingan manusia dapat

    terlindungi. )ukum dapat hidup dalam kehidupan manusia secara normal

    dan damai, namun dalam prakteknya dapat juga terjadi suatu

    pelanggaran-pelanggaran. )ukum harus ditegakkan dan berfungsi

    menjadi kenyataan dalam masyarakat. Supaya hukum dapat ditegakkan

    dalam kehidupan bermsyarakat, ada tiga unsur utama yang harus

    diperhatikan yakni kepastian hukum +4echtssicherheit , kemanfaatan

    +5-eckmassikeit , dan keadilan +6erechtikeit 15.   *eberadaan hukum

    tidak boleh disia-siakan, hukum harus dapat dillaksanakan dan

    ditegakkan.

    Perlindungan hukum berarti harus memberikan perlindungan hukum

    terhadap semua pihak tanpa melihat status hukumnya karena setiap

    orang memiliki kedudukan yang sama dimata hukum1%. Setiap aparat

    penegak hukum wajib menegakkan hukum sesuai dengan tugasnya dan

    14 aman *usmana,

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    13/28

    fungsinya masing-masing sesuai aturan hukum, maka secara tidak

    langsung hukum memberikan perlindungan terhadap setiap hubungan

    hukum atau segala aspek dalam kehidupan masyarakat yang diatur oleh

    hukum. Perlindungan hukum merupakan bentuk nyata dari berjalannya

    fungsi hukum dalam mewujudkan tujuan-tujuan hukum, yakni kepastian

    hukum, kemanfaatan dan keadilan1=.

    Pada dasarnya )*( merupakan suatu hak yang timbul sebagai hasil

    kemampuan intelektual manusia yang nantinya akan menghasilkan suatu

    proses atau produk karya yang bermanfaat. *arya-karya di bidang ilmu

    pengetahuan, seni, sastra, ataupun inBensi di bidang teknologi merupakan

    contoh karya cipta sebagai hasil kreatiBitas intelektual manusia, melalui

    cipta, rasa, dan karsanya, sehingga karya cipta tersebut menimbulkan )*(

    bagi pencipta atau penemunya1$.

    (ndonesia adalah salah satu negara yang turut serta menyetujui

    perjanjian multilateral dalam kerangka Persetujuan 9mum tentang arif 

    dan Perdagangan +6eneral Areement on Tari and Trade 8 G" di

    arakest aroko tahun 1$$7. Perjanjian ini merupakan perjanjian yang

    17 *hud;aifah 'imyati, Teorisasi Hukum!Studi Tentan Perkembanan

    Pemikiran Hukum di Indonesia, uhammadiyah, Surakarta, 337, hlm.17.

    18 Satjipto ahardjo. 'oc#(it .

    192eanne 4aualine ani, Perlindunan Hak Atas Merek Produk /ashion

    8Studi Kasus Merek Ina. By Intan A.antie 7i Kota Semaran9, esis, 9niBersitas

    'iponegoro, 313, hlm. $.

    13

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    14/28

    paling lengkap yang pernah dihasilkan oleh putaran G" dan merupakan

    hasil perundingan yang disebut dengan istilah Uruay 4ound yang salah

    satunya memuat Persetujuan tentang "spek-aspek 'agang )ak "tas

    *ekayaan (ntelektual +Trade 4elated    Aspects o Intellectual Property 

    4ihts +(Ps3.

    (Ps telah menggariskan bahwa bidang )*( meliputi8 )ak !ipta

    +copyriht H erek 'agang +trademarksH Paten + patent H 'esin produk

    industri +industrial desinsH (ndikasi geografi +eoraphical   indicationH

    'esin tata letak +toporaphy  sikuit terpadu atau lay!out   desain

    +toporaphy o interated circuitsH dan Perlindungan informasi yang

    dirahasiakan + protection o undisclosed inormation, dan kontrol terhadap

    praktek persaingan usaha tidak sehat dalam perjanjian lisensi1.

    Seiring berkembangnya kreatifitas dan kemudahan akses informasi,

    maka kemudahan akan mendapatkannya hal-hal yang dibutuhkan pun

    semakin mudah. "ntara lain dalam hal mencari ide dalam membuat logo

    yang akan dijadikan rand ambassador  dari suatu merek. :amun harus

    disadari oleh para pelaku usaha masing-masing bahwa itikad baik harus

    selalu dikedepankan dalam hal penggunaan logo yang akan digunakan

    dalam mereknya tersebut harus tidak bertentangan dengan peraturan

    20*holis oisah, Implementasi Perjanjian T4IPs tentan Perlindunan Hukum Terhadap

    Hak Atas Merek Terkenal 8Asin9 7i Indonesia, esis, 9niBersitas 'iponegoro, 331, hlm.

    13.

    21im 6indsey, *p#(it , hlm. .

    14

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    15/28

    yang ada, karena pada akhirnya masyarakat akan menyadari bahwa

    penggunaan logo adalah salah satu hal yang terpenting dalam suatu

    merek.

    Penggunaan logo dalam merek pun sudah sangat beragam, mulai

    dari hasil karya seni sendiri perusahaan tersebut sampai dengan

    menirukan logo dari merek lain yang sudah lebih dulu tedaftar, namun ada

    masalah yang baru muncul dalam dunia )*(, yaitu mengenai penggunaan

    lambang negara sebagai logo suatu merek dagang.

    Suatu lambang negara dapat pula dikatakan sebagai wujud identitas

    suatu negara, karena lambang negara juga merupakan suatu wujud yang

    mewakilkan kepribadian bangsa, apabila ada yang memakai lambang

    negara tanpa i;in dari negara tersebut +pemerintah maka dapat dikatakan

    bahwa yang telah memakai lambang negara tersebut telah melakukan

    perbuatan yang tidak mencirikan itikad baik.

    Pengaturan mengenai penggunaan lambang negara juga diatur dalam

    9ndang-9ndang :omor 7 ahun 33$ tentang #endera, #ahasa, 'an 6ambang

    :egara, Serta 6agu *ebangsaan +selanjutnya disebut 99 7/33$. 'alam 99

    7/33$ terdapat hal-hal yang diperbolehkan dan dilarang khususnya

    penggunaan lambang negara. 6ambang negara merupakan wujud inspirasi

    semangat suatu masyarakat. (ndonesia sebagai negara yang menghormati dan

    22 uladi, < Identitas "asional Proses Berbansa dan BernearaC,

    www.edukasi/identitas-nasional.net , diunduh kamis 1= "pril 31 jam 1.7% >(#.

    15

    http://www.edukasi/identitas-nasional.nethttp://www.edukasi/identitas-nasional.net

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    16/28

    menghargai identitas negara lain berarti juga harus melindungi hal-hal yang

    berkenaan dengan identitas suatu negara, khususnya lambang negara.

    (ndonesia sebagai negara peserta dalam *onBensi Paris wajib

    menjamin adanya perlindungan yang efektif dalam hukum nasional

    terhadap tindakan-tindakan yang beritikad tidak baik yang dapat

    menimbulkan kerugian bagi pihak lainnya. )al ini diharapkan akan dapat

    mencegah atau menekan segala tindakan yang bermula dari itikad tidak

    baik.

    Pasal =& 99 erek menyatakan pihak yang haknya dirugikan dapat

    meminta kepada hakim pengadilan niaga berdasarkan bukti yang cukup

    untuk menerbitkan penetapan sementara tentang pencegahan masuknya

    barang yang berkaitan dengan pelanggaran merek serta penyimpangan

    alat bukti yang berkaitan dengan dengan pelanggaran merek tersebut.

    Penyelesaian sengketa merek dapat dilakukan baik melalui proses

    perdata maupun pidana. enurut Pasal %5 +1 jo Pasal %% 99 erek,

    seorang pemilik merek atau penerima lisensi merek dapat menuntut

    seseorang yang tanpa i;in, telah menggunakan merek yang memiliki

    persamaan pada pokoknya atau kesuluruhan untuk barang atau jasa yang

    sama. Pengadilan niaga kemudian akan menyidangkan kasus tersebut

    +Pasal %5 99 erek, atas putusan pengadilan niaga dapat diajukan

    kasasi ke ahkamah "gung +Pasal %$ 99 erek.

    23 im 6indsey, *p#(it , hlm. 175.

    16

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    17/28

    Pasal =7 99 erek menyatakan selain penyelesaian gugatan

    melalui Pengadilan :iaga, para pihak dapat menyelesaiakan sengketa

    melalui arbitrase dan alternatif Penyelesaian sengketa. )al tesebut diatur 

     juga dalam 9ndang-9ndang :omor 3 ahun 1$$$ tentang "rbitrase dan

     "lternatif Penyelesaian Sengketa. enurut Pasal 1 angka 13 undang-

    undang tersebut menyatakan penyelesaian sengketa di luar pengadilan

    dikenal dengan beberapa cara, yaitu8

    1. "rbitraseH

    . *onsultasiH

    . :egosiasiH

    7. ediasiH

    &. *onsiliasiH atau

    5. Penilaian ahli.

    'iantara keenam cara penyelesaian sengketa di luar pengadilan

    tersebut, hanya penyelesaian sengketa melalui arbitrase yang

    menghasilkan putusan memaksa yang dijatuhkan oleh pihak ketiga, yaitu

    arbiter atau majelis arbiter, sedangkan cara lainnya yang tergolong dalam

    alternatif penyelesaian sengketa, penyelesaiannya diserahkan kepada

    para pihak ketiga yang memfasilitasi perundingan antara para pihak.7

    . Met%e Pe"e&t&a"

    24 "hmadi iru, )ukum Merek (ara Mudah Mempelajari Undan!Undan Merek , P.

    ajagrafindo Persada, 2akarta, 33&, hlm. 131-13.

    17

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    18/28

    Penelitian ini bermaksud untuk menemukan hukum bagi suatu

    kenyataan +In (oncreto, maka jenis penelitian ini termasuk dalam

    penelitian hukum normatif. Pada penelitian jenis ini, terlebih dahulu akan

    dikemukakan hukum In Abstracto-nya dan akan ditetapkan terhadap

    kenyataan +In (oncreto&.

    1. Spesifikasi PenelitianSpesifikasi penelitian dalam skripsi ini adalah 'eskriptif analisis,

    yaitu mengungkapkan dan menganalisa gejala-gejala hukum yang ada

    pada saat ini5. Penelitian ini dikaitkan dengan perundang-undangan yang

    berlaku serta objek yang menjadi pokok permasalahan dalam skripsi ini

    dalam praktek pelaksanaannya yang menyangkut peniruan lambang suatu

    negara sebagai merek dagang.. etode Pendekatan

    etode yang digunakan dalam penelitian skripsi ini adalah metode

    pendekatan yuridis normatif yaitu penelitian yang penekanannya ditujukan

    kepada ilmu hukum dan mempelajari serta meneliti perjanjian

    internasional dan peraturan perundang-undangan yang berlaku di

    (ndonesia yang berkaitan dengan masalah peniruan lambang suatu

    negara sebagai merek dagang%.. ahap Penelitian

    25 ony )anityo Sumitro, Metodoloi Penelitian Hukum dan :urimetri ,

    (ndonesia, 2akarta, 1$$=, hlm. .

    26 Soejono Soekanto, Penantar Penelitian Hukum, 9( Press, 2akarta, 1$=5,

    hlm. 13.

    27 . "bdul *adir, Hukum dan Penelitian Hukum, P. !itra "ditya #akti,

    #andung, 337, hlm. 115.

    18

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    19/28

    Penelitian ini akan dilakukan melalui tahap penelitian kepustakaan

    dan tahap penelitian lapangan. ahap penelitian kepustakaan dilakukan

    dengan menggunakan data sekunder yang didapat dari 81 #ahan hukum primer, yaitu antara lain Perjanjian (Ps

    + Areement Trade 4elated Aspect o Intelektual Property 4ihts,

    Includin Trade In (ounterit 6oods, Paris (on.ention  1==,

    9ndang-9ndang :omor 1$ ahun 33 tentang )ak !ipta,

    9ndang-9ndang :omor 1& ahun 331 tentang erek, 9ndang-

    9ndang :omor 7 tahun 33$ tentang #endera, #ahasa dan

    6ambang :egara, serta 6agu *ebangsaan, dan Peraturan

    Pemerintah :omor 7 tahun 1$&= tentang Penggunaan 6ambang

    :egara. #ahan hukum sekunder, yaitu antara lain hasil-hasil penelitian dan

    hasil-hasil karya dari kalangan hukum yang berkaitan dengan hak

    atas kekayaan intelektual dan penggunaan lambang negara. #ahan hukum tersier, seperti kamus dan lossary .

    Sedangkan tahap penelitian lapangan dilakukan dengan melakukan

    penelitian secara langsung di Pengadilan :iaga dan *antor )ukum yang

    terkait dengan permasalahan yang diteliti. )asil dari penelitian ini

    diharapkan dapat mendukung data sekunder yang di dapat selama tahap

    penelitian kepustakaan.7. eknik Pengumpulan 'ata

    eknik Pengumpulan data dilakukan dengan cara Penelitian

    *epustakaan +'ibrary 4esearch, yaitu penelitian yang dilakukan dengan

    cara meneliti bahan pustaka atau disebut dengan data sekunder. "dapun

    19

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    20/28

    data yang digunakan dalam penulisan skripsi ini antara lain berasal dari

    perpustakaan, artikel-artikel, baik yang diambil dari media cetak maupun

    elektronik, dokumen-dokumen pemerintah, termasuk peraturan

    perundang-undangan.&. etode "nalisis 'ata

    etode analisis data dari hasil yang dipergunakan dalam menarik

    kesimpulan dari hasil penelitian yaitu metode normatif kualitatif. Penelitian

    bertitik tolak dari peraturan-peraturan yang ada sebagai norma hukum

    posotif yang berkaitan dengan masalah peniruan lambang suatu negara

    sebagai merek dagang.5. 6okasi Penelitian

    Penelitian ini dilakukan di #andung dan 2akarta yang meliputi

    tempat-tempat sebagai berikut 8a Perpustakaan )ukum ochtar *usuma "tmadja Aakultas

    )ukum 9niBersitas Padjadjaran, 2alan 'ipati 9kur :o. &

    #andung.b Pengadilan :iaga pada Pengadilan :egeri 2akarta Pusat,

    2alan Gajah ada :o.1% 2akarta Pusat

    c *antor 'irektorat 2endral )ak *ekayaan (ntelektual, 2alan

    'aan ogot *m.17 2akarta #arat

    G. S&(te,at&!a Pe"*&(a"'alam menghasilkan karya ilmiah, maka pembahasannya harus

    diuraikan secara sistematis. 9ntuk mempermudah penulisan skripsi ini

    maka diperlukan adanya sistematika penulisan yang teratur yang terbagi

    20

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    21/28

    dalam bab perbab yang saling berangkaian satu sama lain. "dapun

    sistematika penulisan skripsi ini adalah 8#"# (8 'alam bab ini menguraikan pendahuluan yang merupakan

    pengantar yang di dalamnya terurai mengenai latar 

    belakang penulisan skripsi, identifikasi masalah, kemudian

    dilanjutkan dengan tujuan penelitian, kegunaan penelitian,

    kerangka pemikiran, metode penelitian, yang kemudian

    diakhiri dengan sistematika penulisan.

    #"# (( 8 'alam bab ini menguraikan mengenai t injauan pustaka

    yang berisi prinsip itikad baik, perlindungan hukum

    terhadap hak cipta, penggunaan lambang negara, dan

    pendaftaran dan pembatalan merek yang berhubungan

    dengan judul dan masalah yang diteliti yang memberikan

    landasan atau kerangka teori serta diuraikan juga

    mengenai konsep kerangka pemikiran.

    #"# ((( 8 'alam bab ini menguraikan objek penelitian meliputi

    sejarah pamakaian lambang Triskelion  +kaki tiga oleh

    negara (sle of an dan oleh perusahaan >en *en 'rug,

    dan pendaftaran merek !ap *aki iga di (ndonesia.

    #"# (@ 8 'alam bab ini menguraikan hasil dan analisis yang terdiri

    dari deskripsi objek penelitian yang akan dihubungkan

    21

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    22/28

    dengan identifikasi masalah dan ditinjau dari tinjauan

    pustaka.

    #"# @ 8 'alam bab ini menguraikan penutup yang berisi

    kesimpulan dari hasil penelitian dan saran-saran bagi pihak

    yang terkait dengan masalah penelitian.

    DATAR PUSTAKA

     "hmadi iru, )ukum Merek (ara Mudah Mempelajari Undan!Undan 

    Merek , P. ajagrafindo Persada, 2akarta, 33&.

    'arji 'armodihardjo E Sidharta, Pokok!Pokok /ilsaat Hukum0 Apa dan

    baaimana /ilsaat Hukum Indonesia, P. Gramedia Pustaka

    9tama, 2akarta, 1$$&.

    22

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    23/28

    ?ddy 'amian, Hukum Hak (ipta, 2disi Kedua ! (etakan Ke!3, P. "lumni,

    #andung, 33&.

    2eanne 4aualine ani, Perlindunan Hak Atas Merek Produk /ashion

    8Studi Kasus Merek Ina. By Intan A.antie 7i Kota Semaran9,

    esis, 9niBersitas 'iponegoro.

    *holis oisah, Implementasi Perjanjian T4IPs tentan Perlindunan

    Hukum Terhadap Hak Atas Merek Terkenal 8Asin9 7i Indonesia,

    esis, 9niBersitas 'iponegoro.

    *hud;aifah 'imyati, Teorisasi Hukum!Studi Tentan Perkembanan

    Pemikiran Hukum di Indonesia, uhammadiyah, Surakarta, 337.

    uhamad 'jumhana E 'jubaedilah, Hak Milik Intelektual0 Sejarah, Teori 

    dan Praktek , P. !itra "ditya #akti, #andung, 1$$.

    . "bdul *adir, Hukum dan Penelitian Hukum, P. !itra "ditya #akti,

    #andung, 337.

    . 4ahya )arahap, Tinjauan Merek Secara Umum dan Hukum Merek di 

    Indonesia Berdasarkan Undan!undan "o# $% Tahun $%%& , P.

    !itra "ditya #hakti, #andung, 1$$5.

    0*. Saidin,  Aspek Hukum Kekayaan Intelektual , P. aja Grafindo

    Persada, 2akarta, 33.

    ony )anityo Sumitro, Metodoloi Penelitian Hukum dan :urimetri ,

    (ndonesia, 2akarta, 1$$=.

    Satjipto ahardjo, Sisi!Sisi lain dari Hukum di Indonesia, (etakan Kedua,

    #uku *ompas, 2akarta, 335.

    23

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    24/28

    Soejono Soekanto, Penantar Penelitian Hukum, 9( Press, 2akarta, 1$=5.

    Sudargo Gautama, Pembaharuan Hukum Merek Indonesia, P. !itra

     "ditya #akti, #andung, 1$$%.

    im 6indsey, et#al , Hak Kekayaan Intelektual Suatu Penantar , P. "lumni,

    #andung, 33.

    U"%a"#-U"%a"# /

    9ndang-9ndang :omor 3 ahun 1$$$ tentang Penyelesaian Sengketa

    9ndang-9ndang :omor 1& ahun 331 tentang erek

    9ndang-9ndang :omor 1$ ahun 33 tentang )ak !ipta

    9ndang-9ndang :omor 7 tahun 33$ tentang #endera, #ahasa, 'an

    6ambang :egara, Serta 6agu *ebangsaan

    I"ter"et /

     "gus i;al,

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    25/28

    aman *usmana,

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    26/28

    CIPTA DAN UNDANG-UNDANG NOMOR 15 TAHUN 2001 TENTANG

    MEREK

    BAB I PENDAHULUAN

     ". 6atar #elakang

    #. (dentifikasi asalah

    !. ujuan Penelitian

    '. *egunaan Penelitian

    ?. *erangka Pemikiran

    A. etode Penelitian

    G. Sistematika Penulisan

    BAB II PRINSIP ITIKAD BAIK PERLINDUNGAN HUKUM

    TERHADAP HAK CIPTA PENGGUNAAN LAMBANG

    NEGARA DAN PENDATARAN DAN PEMBATALAN

    MEREK

     ". "spek )ukum )ak !ipta

    1. Pengertian )ak !ipta

    . !iptaan 4ang 'ilindungi

    . Prinsip-Prinsip 'asar )ak !ipta

    #. "spek )ukum erek

    1. Pengertian erek

    26

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    27/28

    . Pendaftaran erek

    . Prinsip-Prinsip erek

    7. untutan Pembatalan erek idak Sah

    &. Penggunaan Pengadilan :iaga Sebagai 6embaga

    Penyelesaian Sengketa

    !. Penggunaan 6ambang :egara

    BAB III PRAKTIK DUGAAN PENGGUNAAN LAMBANG NEGARA

    ISLE O MAN PADA LOGO MEREK CAP KAKI TIGA

     ". Penggunaan 6ambang *aki iga +Triskelion9 0leh :egara

    (sle 0f an

    #. Penggunaan 6ambang *aki iga  0leh Perusahaan >en

    *en 'rug

    !. Pendaftaran erek !ap kaki iga 0leh Perusahaan >en

    *en 'rug *epada 'irektorat 2endral )ak "tas *ekayaan

    (ntelektual

    BAB I ANALISIS PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP

    PENGGUNAAN LAMBANG NAGARA SEBAGAI MEREK

    DAGANG DAN PENERAPAN PRINSIP ITIKAD TIDAK

    BAIK SEBAGAI SUATU ALASAN PEMBATALAN MEREK

     ". Pelanggaran Penggunaan 6ambang :egara (sle 0f an

    4ang 'idaftakan Sebagai erek 'agang

    (G"C 0leh Perusahaan >en *en 'rug

    27

  • 8/20/2019 Bahan Hak Cipta

    28/28

    #. Prinsip (tikad idak #aik Sebagai Salah Satu Pembatalan

    erek

    BAB KESIMPULAN DAN SARAN