abstrak manuskrip nami.docx

3
HIPERTENSI GRADE II DAN TB PARU PADA PRIA USIA PERTENGAHAN DENGAN DUKUNGAN KELUARGA YANG KURANG OPTIMAL Oleh: Namira Caroline Ercho, S.Ked Mahasiswa FK Unila (Juni 2015) ABSTRAK Latar Belakang: Hipertensi adalah keadaan tekanan darah sistolik lebih dari 140 mmHg dan diastolik lebih dari 90 mmHg .Peningkatan indeks massa tubuh (IMT) erat kaitannya dengan penyakit hipertensi baik pada laki-laki maupun pada perempuan. Kenaikan berat badan (BB) sangat berpengaruh pada mekanisme timbulnya kejadian hipertensi pada orang yang obesitas, akan tetapi mekanisme terjadinya hal tersebut belum dipahami secara jelas namun diduga pada orang yang obesitas terjadi peningkatan volume plasma dan curah jantung yang akan meningkatkan tekanan darah Tuberkulosis (TB) masih menjadi masalah kesehatan global utama. Sepertiga dari populasi dunia sudah tertular dengan TB dimana sebagian besar penderita TB adalah usia produktif (15-55 tahun). Tujuan: Penerapan pelayanan dokter keluarga berbasis evidence based medicine pada pasien dengan mengidentifikasi faktor risiko, masalah klinis, serta penatalaksanaan pasien berdasarkan kerangka penyelesaian masalah pasien dengan pendekatan pasien centre dan family approach. Metode:. Penulisan ini dibuat dalam bentuk laporan kasus. Data primer diperoleh melalui anamnesis (autoanamnesis dan alloanamnesis dari istri pasien). Pemeriksaan fisik dan kunjungan rumah, untuk melengkapi data keluarga, dan psikososial serta lingkungan. Data sekunder di dapat dari rekan medis terdahulu. Dan tinjauan kepustakaan penilaian diagnosis holistik dari awal, proses dan akhir studi secara kuantitatif dan kualitatif. Hasil: Tn. Y, 55 tahun, TD 160/100mmHg memiliki riwayat hipertensi sejak 2 tahun yang lalu disertai dengan pengobatan TB Paru bulan ke 4. Faktor risiko lain yang teridentifikasi dalam perkembangan penyakit hipertensi dan TB paru pada pasien yaitu usia yang telah lanjut, keturunan, lifestyle yang

Upload: namira-caroline-ercho

Post on 09-Dec-2015

221 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Abstrak manuskrip nami.docx

HIPERTENSI GRADE II DAN TB PARU PADA PRIA USIA PERTENGAHAN DENGAN DUKUNGAN KELUARGA YANG KURANG OPTIMAL

Oleh:Namira Caroline Ercho, S.Ked

Mahasiswa FK Unila (Juni 2015)

ABSTRAK

Latar Belakang: Hipertensi adalah keadaan tekanan darah sistolik lebih dari 140 mmHg dan diastolik lebih dari 90 mmHg .Peningkatan indeks massa tubuh (IMT) erat kaitannya dengan penyakit hipertensi baik pada laki-laki maupun pada perempuan. Kenaikan berat badan (BB) sangat berpengaruh pada mekanisme timbulnya kejadian hipertensi pada orang yang obesitas, akan tetapi mekanisme terjadinya hal tersebut belum dipahami secara jelas namun diduga pada orang yang obesitas terjadi peningkatan volume plasma dan curah jantung yang akan meningkatkan tekanan darah Tuberkulosis (TB) masih menjadi masalah kesehatan global utama. Sepertiga dari populasi dunia sudah tertular dengan TB dimana sebagian besar penderita TB adalah usia produktif (15-55 tahun).

Tujuan: Penerapan pelayanan dokter keluarga berbasis evidence based medicine pada pasien dengan mengidentifikasi faktor risiko, masalah klinis, serta penatalaksanaan pasien berdasarkan kerangka penyelesaian masalah pasien dengan pendekatan pasien centre dan family approach.

Metode:. Penulisan ini dibuat dalam bentuk laporan kasus. Data primer diperoleh melalui anamnesis (autoanamnesis dan alloanamnesis dari istri pasien). Pemeriksaan fisik dan kunjungan rumah, untuk melengkapi data keluarga, dan psikososial serta lingkungan. Data sekunder di dapat dari rekan medis terdahulu. Dan tinjauan kepustakaan penilaian diagnosis holistik dari awal, proses dan akhir studi secara kuantitatif dan kualitatif.

Hasil: Tn. Y, 55 tahun, TD 160/100mmHg memiliki riwayat hipertensi sejak 2 tahun yang lalu disertai dengan pengobatan TB Paru bulan ke 4. Faktor risiko lain yang teridentifikasi dalam perkembangan penyakit hipertensi dan TB paru pada pasien yaitu usia yang telah lanjut, keturunan, lifestyle yang buruk, dan kurangnya pengetahuan pasien akan penyakit hipertensi dan TB paru. Kemudian dilakukan tatalaksana pada pasien dan keluarga berupa edukasi penyakit hipertensi dan TB paru dan anjuran untuk melakukan pengobatan hipertensi dan TB paru secara teratur.

Kesimpulan: Didapatkan faktor internal usia 55 tahun, memiliki riwayat keluarga yang mengalami keluhan yang sama, kurang memperhatikan gaya hidup, pola berobat kuratif; pengetahuan yang kurang tentang hipertensi dan TB paru. Faktor eksternal: kondisi rumah berada didaerah padat penduduk, peran keluarga amat penting dalam tanggung jawab bersama dan tindakan pencegahan penyakit

Kata Kunci: Hipertensi, Evidance Base Medicine, TB paru

Page 2: Abstrak manuskrip nami.docx

GRADE II HYPERTENSION AND PULMONARY TB IN THE MIDDLE AGES OF A MAN WITH LESS FAMILY SUPPORT

By:Namira Caroline Ercho,

Medical Student Lampung University (June 2015)

ABSTRACT

Background: Hypertension is a condition in systolic blood pressure over 140 mmHg and diastolic over 90 mmHg .Increase of body mass index (BMI) is closely related to hypertension both in men and in women. Increase in body weight (BW) is very influential on the mechanism of the onset of hypertension in obese people, but the mechanism of this hasn't be understood clearly but it occurs in people who are obese increase in plasma volume and cardiac output will increase blood pressure Tuberculosis (TB) remains a major global health problem. One over third of the world's population is infected with TB where the majority of TB patients are productive age (15-55 years).

Purpose: The implementation of family physician services based on evidence based medicine in patients with identified risk factors, clinical problems, and patient management frame work based on a patient with a problem solving approach to patient and family center approach.

Method: Writing is made in the form of case reports. The primary data obtained through anamnesis (autoanamnesis and alloanamnesis of the patient's wife). Physical examination and home visits, to complete the family data, and psychosocial and environmental. Secondary data obtained from previous medical colleagues. And review of literature holistic assessment of the initial diagnosis, the process and the end of quantitative and qualitative studies.

Result: Mr. Y, 55 years, TD 160 / 100mmHg had a history of hypertension since 2 years ago accompanied by pulmonary TB treatment in fourth months. Other risk factors identified in the development of TB disease and pulmonary hypertension in patients that have advanced age, heredity, bad lifestyle, and the lack of knowledge of the patient and the TB pulmonary hypertension. Then do the management of the patient and family education in the form of TB disease and pulmonary hypertension and recommendation for treatment of hypertension and pulmonary TB regularly.

Conclusion: Obtained internal factors are the age of 55 years, have a family history of similar complaints, lack of attention to lifestyle, curative treatment patterns; less knowledge about hypertension and pulmonary tuberculosis. External factors are the condition of the house is a densely populated area, the role of the family is the most important thing in shared responsibility and prevention of diseases.

Keywords: Hypertension, Evidance Base Medicine, Pulmonary Tuberculosis