10 macam definisi pelanggan

1
10 Macam Defenisi Pelanggan Pelanggan adalah orang yang tidak tergantung pada kita, tetapi kita yang tergantung padanya. Pelanggan adalah orang yang membawa kita kepada apa keinginannya. Pelanggan adalah pembeli atau pemakai akhir produk. Pelanggan merupakan orang yang membayar untuk menggunakan produk yang dihasilkan. Pelanggan adalah semua orang yang menuntut perusahaan untuk memenuhi suatu standar kualitas tertentu yang akan memberikan pengaruh pada performa kita atau perusahaan manajemen. Pelanggan adalah pembeli atau pengguna barang-barang jasa kita secara lebih dari satu kali pembelian. Pelanggan adalah seseorang atau lembaga yang menjalin hubungan baik dalam bidang usaha dengan pihak lain. Pelanggan adalah rekan atau mitra yang telah sekian lama menjalin kerja sama usaha. Pelanggan adalah bagian yang sangat penting dari lingkup bisnis/usaha kita. Pelanggan adalah orang-orang yang datang kepada kita (perusahaan atau petugas pelayanan) dengan maksud, tujuan dan harapan tertentu untuk mendapatkan apa yang diinginkan dengan cara yang menyenangkan. Pelanggan adalah raja atau tamu istimewa kita. Oleh karena itu, hubungan baik dan saling menghormati dengan pelanggan harus selalu kita bina, karena dari pelangganlah kelangsungan hidup usaha kita terlaksana.

Upload: awan-kuku-yamada-taro

Post on 31-Jul-2015

403 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: 10 Macam Definisi Pelanggan

“10 Macam Defenisi Pelanggan”

Pelanggan adalah orang yang tidak tergantung pada kita, tetapi kita yang

tergantung padanya.

Pelanggan adalah orang yang membawa kita kepada apa keinginannya.

Pelanggan adalah pembeli atau pemakai akhir produk.

Pelanggan merupakan orang yang membayar untuk menggunakan produk yang

dihasilkan.

Pelanggan adalah semua orang yang menuntut perusahaan untuk memenuhi

suatu standar kualitas tertentu yang akan memberikan pengaruh pada performa

kita atau perusahaan manajemen.

Pelanggan adalah pembeli atau pengguna barang-barang jasa kita secara lebih

dari satu kali pembelian.

Pelanggan adalah seseorang atau lembaga yang menjalin hubungan baik dalam

bidang usaha dengan pihak lain.

Pelanggan adalah rekan atau mitra yang telah sekian lama menjalin kerja sama

usaha.

Pelanggan adalah bagian yang sangat penting dari lingkup bisnis/usaha kita.

Pelanggan adalah orang-orang yang datang kepada kita (perusahaan atau

petugas pelayanan) dengan maksud, tujuan dan harapan tertentu untuk

mendapatkan apa yang diinginkan dengan cara yang menyenangkan.

Pelanggan adalah raja atau tamu istimewa kita. Oleh karena itu, hubungan baik

dan saling menghormati dengan pelanggan harus selalu kita bina, karena dari

pelangganlah kelangsungan hidup usaha kita terlaksana.