0 program uks dan dokter kecil oleh abdul halim harahap, s.ked

17
PROGRAM USAHA KESEHATAN SEKOLAH (UKS) & PROGRAM DOKTER KECIL OLEH : ABDUL HALIM HARAHAP, S.Ked Pada Acara Pelatihan Dokter Kecil 19-20 Februari 2014 SDN Kec. Amplas Medan

Upload: brazong

Post on 07-Feb-2016

41 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

program uks

TRANSCRIPT

Page 1: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

PROGRAM USAHA KESEHATAN SEKOLAH (UKS) & PROGRAM DOKTER KECIL

OLEH :ABDUL HALIM HARAHAP, S.Ked

Pada Acara Pelatihan Dokter Kecil19-20 Februari 2014

SDN Kec. Amplas Medan

Page 2: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

I. PROGRAM UKS

A. Pengertian

UKS adalah Program Kesehatan Anak Usia Sekolah

Program UKS mendorong siswa berperan sebagai

Subjek bukan sekedar Objek Pelayanan Kesehatan

Upaya pendekatan melalui “ Pendekatan Teman Sebaya”

(PEER GROUP).

Page 3: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

I. PROGRAM UKS

B. Landasan Hukum

Landasan Hukum UKS UU RI No. 23 Tahun 1992 Tentang

Kesehatan.

C. Tujuan

Tujuan Umum UKS :

1. Meningkatkan Derajat Kesehatan Peserta Didik

2. Membentuk Perilaku Hidup Bersih dan Sehat

(PHBS) Peserta didik

Page 4: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

I. PROGRAM UKS

Tujuan Khusus UKS :

1. Memiliki Pengetahuan, Sikap, Keterampilan PHBS

2. Sehat Fisik, Mental dan Sosial

3. Terhindar dari Penyalahgunaan NAPZA

4. Sasaran

Peserta didik Tingkat Pendidikan Dasar & Tingkat Pendidikan Menengah

Page 5: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

I. PROGRAM UKS

E. Ruang Lingkup

TRI Program UKS yang dikenal TRIAS UKS

1. Pendidikan Kesehatan

a. Kegiatan Kurikuler

b. Kegiatan Ekstra Kulikuler

- Kegiatan oleh Peserta didik atau Guru UKS

1. Kerja Bakti Sosial

2. Lomba di Bidang Kesehatan

3. Aktivitas Kader Kesehatan Sekolah

(Dokter Kecil/Kader Kesehatan Remaja, PMR, Piket Sekolah, Dll).

Page 6: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

I. PROGRAM UKS

- Bimbingan Hidup Bersih dan Sehat

- Kegiatan Penyuluhan Kesehatan, Latihan

Keterampilan, Partisipasi & Pelayanan Kesehatan

2. Pelayanan Kesehatan

a. Kegiatan Peningkatan Kesehatan (Promotif)

b. Kegiatan Pencegahan (Preventif)

c. Kegiatan Penyembuhan & Pemulihan

(Kuratif & Rehabilitatif)

Page 7: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

I. PROGRAM UKS

3. Pembinaan Lingkungan Kehidupan Sekolah Sehat

- Kegiatan bina Lingkungan Fisik

- Kegiatan bina Lingkungan Mental dan Sosial

Page 8: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

II. PROGRAM DOKTER KECIL

A. Pengertian

Dokter Kecil adalah Peserta didik yang memenuhi kriteria dan telah dilatih untuk ikut melaksanakan sebagian usaha pemeliharaan dan peningkatan kesehatan diri sendiri, teman, keluarga dan lingkungannya.

B. Tujuan

a. Umum

Meningkatnya Partisipasi Peserta Didik dalam Program UKS

Page 9: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

II. PROGRAM DOKTER KECIL

b. Khusus

- Peserta didik sebagai Penggerak Hidup Sehat di Sekolah, Rumah dan Lingkungannya.

- Peserta didik dapat Menolong dirinya sendiri, sesama dan orang lain untuk Hidup Sehat

Page 10: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

II. PROGRAM DOKTER KECIL

C. Kriteria Dokter Kecil

1. Peserta Didik Kelas 4 dan 5 SD/MI

2. Berprestasi Sekolah

3. Berbadan Sehat

4. Berwatak Pemimpin & Bertanggung Jawab

5. Berpenampilan Bersih & Berperilaku Sehat

6. Berbudi Pekerti Baik dan Suka Menolong

7. Izin Orang Tua

Page 11: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

II. PROGRAM DOKTER KECIL

D. Tugas dan Kewajiban Dokter Kecil

1. Selalu Bersikap dan Berprilaku Sehat

2. Mampu Menggerakkan sesama teman

3. Berusaha tercapainya kesehatan lingkungan yang baik di sekolah dan di rumah

4. Membantu guru dan petugas kesehatan

5. Berperan aktif dalam rangka peningkatan kesehatan : Pekan Kesehatan Kebersihan, Pekan Gizi, Pekan Penimbangan BB dan TB, Pekan Kesehatan Gigi, Pekan Kesehatan Mata, dan lain-lain.

Page 12: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

II. PROGRAM DOKTER KECIL

E. Kegiatan Dokter Kecil

1. Menggerakkan dan Membimbing teman

a. Pengamatan Kebersihan dan Kesehatan Pribadi

b. Pengukuran tinggi badan dan berat badan

c. Penyuluhan Kesehatan

2. Membantu Petugas Kesehatan Melaksanakan Pelayanan

Kesehatan di Sekolah :

a. Distribusi obat cacing, Vitamin dll

b. Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan (P3K)

c. Pertolongan Pertama pada Penyakit

Page 13: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

II. PROGRAM DOKTER KECIL

3. Pengenalan dini tanda-tanda penyakit

4. Pengamatan kebersihan ruang UKS, Warung Sekolah dan Lingkungan Sekolah

5. Pengamatan Kebersihan Sekolah ( Halaman Sekolah, Ruang Kelas, Perlengkapan, Persediaan Air Bersih, Tempat cuci WC, Kamar Mandi, Tempat Sampah, Saluran Pembuangan, Termasuk Pemberantasan sarang nyamuk (PSN)

6. Pencatatan & Pelaporan, Buku Harian “Dokter Kecil”

7. Melaporkan hal-hal khusus ke Guru UKS dan

Kepala Sekolah

Page 14: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

II. PROGRAM DOKTER KECIL

F. Hasil yang Diharapkan :

1. Dokter Kecil

a. Meningkatnya pengetahuan, sikap dan perilaku

hidup bersih dan sehat.

b. Memiliki upaya keterampilan dalam upaya kesehatan

yang sederhana

c. Mampu Bertindak sebagai teladan, penggerak dan

pendorong hidup sehat

d. Mempunyai rasa kepedulian sosial

Page 15: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

II. PROGRAM DOKTER KECIL

2. Peserta didik Lainnya

Ikut tergerak dan terbiasa untuk berperilaku hidup bersih

dan sehat

3. Guru

Meningkatnya kerjasama antara guru dan orang tua

peserta didik dan petugas kesehatan dalam meningkatkan

PHBS

Page 16: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

4. Orang tua Peserta Didik

Meningkatnya kesadaran orang tua dalam PHBS diri

sendiri, keluarga dan lingkungan. Serta Berperan aktif

dalam peningkatan kesehatan Sekolah

5. Masyarakat

- Masyarakat tergerak untuk hidup bersih dan sehat

- Kualitas lingkungan hidup sehat akan meningkat

Page 17: 0 Program UKS Dan DOKTER KECIL Oleh Abdul Halim Harahap, S.ked

TERIMA KASIH