user manual froone desk 2015

Upload: nano-corpoorat

Post on 06-Jul-2018

214 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 User Manual Froone Desk 2015

    1/16

    USER MANUAL FROONE DESK UNLIMITED Bussiness Solution Software 

    Contact Email : [email protected] 1

    USER MANUAL FROONE DESK

    UNLIMITEDVersi 2.6 (2015)

    Contact Email: [email protected]

  • 8/18/2019 User Manual Froone Desk 2015

    2/16

    USER MANUAL FROONE DESK UNLIMITED Bussiness Solution Software 

    Contact Email : [email protected] 2

    Daftar Isi

    Daftar Isi ……………………………………………………………………………………………………………………… 2

    Persiapan Instalasi Froone Desk unlimited di PC / Laptop ………………………………………….. 3 

    Memulai Instalasi …………………………………………………………………………………………………………. 3

    A.  Membuka Aplikasi …………………………………………………………………………………………….. 5 

    B.  Login Aman ………………………………………………………………………………………………………. 5 

    C.  Pengenalan Menu Utama …………………………………………………………………………………. 6 

    D.  Entry data pemasok / Suplier barang ……………………………………………………………….. 7 

    E. 

    Entry Data Stock Barang …………………………………………………………………………………... 8

    F.  Import Data Stock Barang dari Excel ……………………………...…………………………….….. 10 

    G.  Transaksi Penjualan ………………………………………………………………………………………….. 11 

    H.  Konfigurasi ………………………………………………………………………………………………………. 13

    I.  Laporan penjualan …………………………………………………………………………………………… 14 

    J.  Karyawan …………………………………………………………………………………………………………. 14 

  • 8/18/2019 User Manual Froone Desk 2015

    3/16

    USER MANUAL FROONE DESK UNLIMITED Bussiness Solution Software 

    Contact Email : [email protected] 3

    Persiapan Instalasi Froone Desk Unlimited di PC/Laptop

    Spesifikasi Hardware: -  Operating System Windows. Windows Xp, Windows 7, Windows 8 32Bit -  RAM minimum 1 GB - 

    Processor Minimum Pentium 4 

    Memulai Instalasi

    -  Klik dua kali FrooneDeskUnlimited installation Master -  Notifikasi instalasi pada windows, klik YES -  Pilihan Bahasa instalasi Default pilih English, kemudian klik OK 

    -  Klik Next 

    -  Licence Agreements Pilih opsi “I Accept the Agreement” kemudian lanjutkan

    klik Next 

  • 8/18/2019 User Manual Froone Desk 2015

    4/16

    USER MANUAL FROONE DESK UNLIMITED Bussiness Solution Software 

    Contact Email : [email protected] 4

    -  Masukkan Password Installasi yang tersedia pada paket pembelian software

    Froone Desk Unlimited (Huruf Besar kecil pengaruh, atau bias Copy serialkemudian paste) 

    -  Setelah password diisi, lanjutkan dengan klik Next begitu juga di tahap

    berikutnya tunggu hingga proses instalasi selesai 

  • 8/18/2019 User Manual Froone Desk 2015

    5/16

    USER MANUAL FROONE DESK UNLIMITED Bussiness Solution Software 

    Contact Email : [email protected] 5

    Mengoperasikan Aplikasi Froone Desk Unlimited

    A. 

    Membuka Aplikasi

    Pada layar Desktop, Klik Start pilih All Programs, Klik Froone Desk Unlimited.

    Atau double klik icon aplikasi froone desk yang ada pada desktop.Klik accept ketika memerlukan izin apace dan sql firewall, sebab aplikasi

    membutuhkan akses database.

    B.  Login Aman Froone Desk

    Froone Desk Menggunakan login aman, agar data didalam aplikasi tidak disalah

    gunakan oleh orang lain. Dapat disetting dengan username dan password yang

    telah dibuat oleh pemilik toko.

    Login Awal setelah proses instalasi adalah (username : admin) (Password : pass)

    Kemudian Klik Masuk

  • 8/18/2019 User Manual Froone Desk 2015

    6/16

    USER MANUAL FROONE DESK UNLIMITED Bussiness Solution Software 

    Contact Email : [email protected] 6

    C.  Pengenalan Menu Utama

    -  Tampilan Halaman Utama 

    Fungsi Menu :1.  Kembali ke Menu Utama Aplikasi

    2.  Mengelola data Pelanggan, digunakan saat toko membutuhkan data pelanggan untuk

    pembuatan member, kartu pelanggan

    3.  Mengelola Stock Barang

    4.  Mendata paket yang masuk, biasanya satu paket berisi barang sejenis dalam jumlah banyak,

    dapat digunakan untuk menambah stock barang atau jika toko juga sebagai supplier, maka

    item paket dapat dijual ke konsumen

    5.  Mengelola data Suplier / Pemasok Barang di toko anda

  • 8/18/2019 User Manual Froone Desk 2015

    7/16

    USER MANUAL FROONE DESK UNLIMITED Bussiness Solution Software 

    Contact Email : [email protected] 7

    6.  Mengelola rincian laporan laba / rugi serta laporan stock, transaksi,pelanggan dan lainnya

    7.  Mengelola Penerimaan barang masuk

    8.  Transaksi penjualan

    9.  Mengelola data karyawan, serta hak akses karyawan dalam menggunakan aplikasi

    10.  Membuat kartu pelanggan, membutuhkan data pelanggan, menentukan nilai saldo kartu

    pelanggan

    11.  Konfigurasi mengatur tampilan aplikasi, tampilan kwitansi, nama toko dan data kepemilikan

    toko

    12.  Menu pintasan Transaksi penjualan

    13. Menu pintasan membuat laporan pembukuan

    14. Menu pintasan melihat laporan grafik penjualan

    15. Menu pintasan melihat barang masuk

    16. Menu pintasan laporan stock barang

    17. Menu pintasan melihat stock barang rendah / akan habis

    D. 

    Entry Data Pemasok / Suplier Barang

    Proses diawali dengan melakukan pendataan pemasok/supplier barang.

    -  Klik icon menu “Pemasok” 

    -  Akan tampil beberapa sampel data pemasok, data ini hanya contoh. Silahkan

    dihapus dan diganti dengan data supplier barang toko anda

  • 8/18/2019 User Manual Froone Desk 2015

    8/16

    USER MANUAL FROONE DESK UNLIMITED Bussiness Solution Software 

    Contact Email : [email protected] 8

    -  Untuk input data klik tombol “Pemasok Baru” 

    -  Isikan Form dengan data supplier toko anda kemudian klik “Kirim” 

    E.  Entry Data Stock barang

    Proses Entri data stock barang meliputi input nomor ISBN barang / Kode Barang,Nama Barang, Harga stock barang, Harga jual barang ke konsumen, beserta

     jumlah stock barang yang tersedia

    Proses input barang:

    -  Klik menu “Stock Barang” 

  • 8/18/2019 User Manual Froone Desk 2015

    9/16

    USER MANUAL FROONE DESK UNLIMITED Bussiness Solution Software 

    Contact Email : [email protected] 9

    -  Pada proses awal terdapat sampel data barang / hanya contoh, untuk mengisi

    data setock barang toko anda mulai kosongkan dengan centang semua list

    kemudian Klik tombol Hapus.

    -  Mulai menginput data stock barang toko anda dengan klik tombol “Buat Item

    Baru” 

    -  Isi semua Form, kosongkan jika tidak digunakan. Form dengan tulisan merah

    wajib diisi supaya data stock valid

    -  Lanjutkan dengan Klik tombol “Kirim” 

  • 8/18/2019 User Manual Froone Desk 2015

    10/16

    USER MANUAL FROONE DESK UNLIMITED Bussiness Solution Software 

    Contact Email : [email protected] 10

    F.  Import Data Stock barang dari Excell

    Import excel digunakan untuk lebih mudah menggabungkan data dari File

    Microsoft Excel ke dalam database aplikasi, sehingga data otomatis akan

    ditambahkan

    Klik menu “Stock Barang” 

    -  Klik menu “Excel Import” 

    -  Jika sebelumnya format excel tidak sesuai form aplikasi, klik tombol

    “Download Import Excel Template” 

    -  Apabila data barang sudah diisi lengkap barulah file di import dengan klik

    tombol “Choose File” lalu dilanjutkan klik “Kirim” 

  • 8/18/2019 User Manual Froone Desk 2015

    11/16

    USER MANUAL FROONE DESK UNLIMITED Bussiness Solution Software 

    Contact Email : [email protected] 11

    G.  Transaksi Penjualan

    -  Klik menu penjualan, isikan nama produk atau kode barang atau ISBN Barang 

    -  Secara otomatis system akan menemukan daftar barang yang dicari kemudian

    menempatkan dalam list penjualan 

    -  Untuk mengubah jumlah pembelian, isikan jumlah barang yang dibeli kemudian klik

    tombol “ubah item” harga total akan berubah secara otomatis 

    -  Untuk menyelesaikan pembelian, Ubah nilai pembayaran dari pembeli untuk

    menghitung nilai kembalian 

    -  Klik tombol “Terima”, Lanjutkan dengan klik “Entri Penjualan” 

  • 8/18/2019 User Manual Froone Desk 2015

    12/16

    USER MANUAL FROONE DESK UNLIMITED Bussiness Solution Software 

    Contact Email : [email protected] 12

    -  Data pembelian otomatis menampilkan kwitansi, Lanjutkan dengan Klik Tombol

    “Print” 

    Jika Pembelian sudah selesai, klik menu penjualan untuk memulai transaksi baru 

  • 8/18/2019 User Manual Froone Desk 2015

    13/16

    USER MANUAL FROONE DESK UNLIMITED Bussiness Solution Software 

    Contact Email : [email protected] 13

    H.  Konfigurasi

    -  Klik Menu Konfigurasi untuk mengatur tampilan aplikasi, Mengubah Nama

    toko, deskripsi pada kwitansi penjualan dan catatan tambahan lainnya-  Kemudian Klik Simpan, untuk menyimpan perubahan.

  • 8/18/2019 User Manual Froone Desk 2015

    14/16

    USER MANUAL FROONE DESK UNLIMITED Bussiness Solution Software 

    Contact Email : [email protected] 14

    I.  Laporan Penjualan

    Laporan penjualan digunakan untuk menampilkan detail laba rugi penjualan toko,

    membantu dalam membuat pembukuan tahunan, bulanan, mingguan maupun

    menampilkan grafik penjualan toko anda.

    -  Klik menu laporan

    -  Untuk menampilkan laporan dalam bentuk grafik/chart pilih sub menu

    “Laporan Dalam Bentuk Grafis” 

    -  Untuk menampilkan detil laporan, eksport data laporan ke dalam file excel

    pilih sub menu “Ringkasan Laporan” 

    -  Untuk menampilkan rincian laporan pembelian, penjualan dan data lain pilih

    sub menu “Perincian Laporan” 

    -  Untuk menampilkan stok barang inventori pilih sub menu “Laporan Inventori” 

    J.  Karyawan

    Pengaturan karyawan untuk mengatur hak akses karyawan ketika menggunakan

    aplikasi.

    -  Klik menu Karyawan

  • 8/18/2019 User Manual Froone Desk 2015

    15/16

    USER MANUAL FROONE DESK UNLIMITED Bussiness Solution Software 

    Contact Email : [email protected] 15

    -  Klik menu Karyawan baru untuk menambah karyawan

    Isi semua form sesuai data karyawan, buat username dan password, kemudiancentang hak akses menu yang dapat diakses oleh karyawan

    -  Lanjutkan dengan klik Kirim.

  • 8/18/2019 User Manual Froone Desk 2015

    16/16

    USER MANUAL FROONE DESK UNLIMITED Bussiness Solution Software 

    Contact Email : developer@froone com 16

    Info seputar pemasaran dan pengembangan produk Software FrooneDesk hubungi

    melalui email resmi

    [email protected] 

    http://localhost/var/www/apps/conversion/tmp/scratch_2/[email protected]://localhost/var/www/apps/conversion/tmp/scratch_2/[email protected]://localhost/var/www/apps/conversion/tmp/scratch_2/[email protected]