tugas integrasi energi terbarukan.pptx

10
Integerasi Energi Terbarukan TKF 5012 – 2 sks Jurusan Teknik Fisika FT UGM

Upload: widya-astuti

Post on 15-Jan-2016

9 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: tugas integrasi energi terbarukan.pptx

Integerasi Energi Terbarukan

TKF 5012 – 2 sksJurusan Teknik Fisika FT UGM

Page 2: tugas integrasi energi terbarukan.pptx

ENERGI TERBARUKANEnergi Terbarukan• Energy yang dimanfaatkan dari sumber energy yang terbarukan,

Sumber energy terbarukan dapat berupa Air, Angin, Matahari, Biomassa, Panas Bumi.

• Kelompok energi terbarukan mewakili berbagai sumber yang secara alami akan tersedia secara berkelanjutan.

• Siklus alam membuat sumber energi ini terbarukan dalam rentang periode yang pendek.

Faedah pemanfaatan energy terbarukan• Manfaat dari energy terbarukan sangat baik untuk menyokong sumber

energy yang ada di Indonesia.• dari segi ekonomi mampu memberikan manfaat sebagai penyedia

lapangan pekerjan, pengembangan potensi dan kompetensi dalam negeri, .

• dari segi lingkungan mampu mengurangi emisi gas rumah kaca, membentuk habitat baru, dan menjaga kelestarian lingkungan yang ada.

Page 3: tugas integrasi energi terbarukan.pptx

Tantangan Kebijakan Energi Terbarukan

1. Permasalahan Pasar

• Terdapat monopoli pemerintahan di sector energy, hal ini sebagai penghalang investasi di sector energy terbarukan

Sektor energy dengan regulasi sangat ketat

• Teknologi tidak tersedia atau tersedia tapi mahal, hal ini dikarenakan mekanisme transfer teknologi yang tidak berjalan

Akses terhadap teknologi yang terbatas

• terjadi subsidi BBM secara berlebihan, hal ini berpengaruh pada daya saing berbasis energi terbarukan

Keberpihakan kepada energi fosil

Page 4: tugas integrasi energi terbarukan.pptx

Tantangan Kebijakan Energi Terbarukan

2. Permasalahan Ekonomi dan Finansial

• hal ini disebabkan oleh tingginya biaya produksi, sumber daya, biaya adaptasi, biaya pemakaian, dll

Ketidak layakan secara ekonomis

• relatif masih kecil permintaan, dikarenakan pasar

Volume pasar terlalu kecil

• mengakibatkan sedikitnya jumlah pemain sehingga tidak tercapai tingkat kompetisi yang optimal

Kurangnya institusi dan instrumen keuangan pendukung penngembangan teknologi Energi Terbarukan

Page 5: tugas integrasi energi terbarukan.pptx

Tantangan Kebijakan Energi Terbarukan

3. Permasalahan Teknis

• disebabkan karena kurangnya tekat untuk melakukan standarisasi, kurang kemampuan institusi yang berhak

Belum tersedianya berbagai standar dan sistem tersertifikasi yang memadai

• disebabkan karena kurang memadai ketersediaan tenaga ahli dan fasilitas sehingga mempengaruhi akseptabilitas produk.

Belum memadainya ketersediaan fasilitas dan SDM handal untuk O & M

• hal ini dikarenakan relatif masih kecil keuntungan dan berbagai kondisi yang belum sepenuhnya kondusif, sehingga kompetisi tidak tumbuh.

belum banyak wirausahawan handal

Page 6: tugas integrasi energi terbarukan.pptx

Rekomendasi Kebijakan Pengembangan Energi

TerbarukanMemperhatikan dan memperhitungkan biaya eksternal dan politik

• biaya politik dan biaya eksternal adalah biaya yang sulit untuk di kuantifikasi dan diperkirakan , dan biaya politik adalah biaya yang paling sulit untuk di kendalikan

• Biaya eksternal adalah biaya yang bisa disebut dengan biaya efek samping dimana dalam penerapan suatu teknologi akan menghasilkan dampak lainnya

Subsidi

• Memberlakukan kebijakan subsidi pada industry lokal di bidang energy terbarukan untuk menghidari supaya dapat bersaing dengan kompetitor – kompetitor asing

Environmental Disclosure

• Mengharuskan setiap jasa penedia listrik memberikan profil tentang sumber – sumber energy yang di manfaatkan , beserta profil emisi hingga dampaknya terhadap lingkungan

Renewable Portofolio Standard

• Kebijakan yang presentase jumlah energy terbarukan yang wajib dimanfaatkan sebagai sumber energy pada suatu wilayah ,baik skala nasional maupun daerah

Page 7: tugas integrasi energi terbarukan.pptx

Rekomendasi Kebijakan Pengembangan Energi

TerbarukanFeed in tariff untuk energy terbarukan

• Suatu pembangkit energy terbarukan mendapatkan akses kedalam jaringan listrik untuk kemudian dijual dalam jaringan listrik tersebut

System Benefits Charge

• Melakukan pungutan legal yang di masukan kedalam tarif listrik yang nantinya besaran pungutan tersebut di jadikan sebagai dana untuk subsidi berbagai kegiatan pengembangan energy terbarukan .

Page 8: tugas integrasi energi terbarukan.pptx

Kebijakan Energi di Indonesia

Kebijakan energi di Indonesia didasarkan pada Undang-undang No 30 Tahun 2007 dengan tujuan utama kebijakan ini adalah terciptanya kemandirian energy, kemakmuran rakyat, dan ketahanan nasional.

kebijakan diversifikasi (mencapai penggunaan energi yang optimal, lebih mengarah pada sisi sumberdaya) dan konservasi enegy (dalam pemanfaatan energy yang mempertimbangkan sustainability).

Dalam pengembangannya, energy terbarukan memiliki sebuah roadmap untuk membentuk kemampuan nasional yang berasas pada manfaat, efisiensi, berkelanjutan, optimalisasi pemanfaatan energy.

Page 9: tugas integrasi energi terbarukan.pptx

Kebijakan Energi di IndonesiaAturan yang tertuang dalam Peraturan Menteri Energy dan Sumber daya mineral no 31/2009. Isinya diantaranya:

• PLN wajib membeli tenaga listrik dari pembangkit tenaga listrik yang menggunakan energy terbarukan skala kecil dan menengah.

• Pembedaan harga listrik dari energy terbarukan dan yang bukan menggunakan energy terbarukan• Pembedaan harga pembelian listrik di berbagai wilayah • Peraturan dalam penyediaan, pemanfaatan dan tata niaga bahan bakar

Pengelolaan energy yang bertujuan termanfaatkannya energy secara efisien untuk meningkatkan ketahanan energy nasional (Dalam pasal 3 UU no 30/2007 )

(PP 70/2009) Keberlanjutan peningkatan efisiensi energy dapat dilakukan dengan:

• Melakukan konservasi energy dalam setiap tahap pelaksanaan usaha• Mengguanakan teknology yang efisien• Menghasilkan produk/jasa yang hemat energy

Page 10: tugas integrasi energi terbarukan.pptx

REFERENSI

Disusun oleh :

Ridho Restu Adi 12/329995/TK/39190Galih Pambudi 12/330279/TK/39457Singgih Adi .P 12/333062/TK/39658Irwan Hanung .S 12/333702/TK/40045

Budiarto, Rachmawan. 2014 .Kebijakan Energi . Yogyakarta .