toksikologi

17
GENERAL PRINCIPLES OF GENERAL PRINCIPLES OF MEDICAL TOXICOLOGY MEDICAL TOXICOLOGY

Upload: chairul-adilla-ardy

Post on 10-Dec-2014

80 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

toksikologi

TRANSCRIPT

Page 1: toksikologi

GENERAL PRINCIPLES OFGENERAL PRINCIPLES OFMEDICAL TOXICOLOGYMEDICAL TOXICOLOGY

Page 2: toksikologi

DefinisiDefinisi Toksikologi : Ilmu yang mempelajari efek yang

tak diingini dari suatu bahan beracun pada mahluk hidup (Klaassen, 1985).

Paracelsus : hanya dosis yang menentukan apakah itu obat atau jadi racun.

Semua zat (obat) adalah racun. Selain dosis yang berperan adalah frekuensi dan

lamanya terpapar B2 / B3. Perkembangan keracunan mengalami :

Pergeseran Peningkatan, khususnya di daerah industri.

PENDAHULUAN

Page 3: toksikologi

. Toksikologi

Salah satu ilmu tertua memperhatikan racun 3000 B.C.

Menes (Pharao) : Melaporkan mempelajari TO, koleksi binatang mineral dan racun nabati.

50 tahun menitikberatkan pada toksikologi, sekarang adalah bagaimana evaluasi keamanannya.

Saat ini kecelakaan dalam keracunan meningkat karena kesadaran masyarakat belum tinggi di samping :

• kurangnya pengetahuan

• terbatasnya sarana dan prasarana

• belum terkoordinasi lintas sektoral dengan baik

SejarahSejarah

Page 4: toksikologi

Masalah ToksikologiMasalah Toksikologi

Nasional, Regional dan Internasional. Angka keracunan semakin tinggi. Menuju negara industri : Limbah B3 / B2. Masalah yang timbul ada interaksi :

Manusia Lingkungan Perlu wadah : Speker dan Siker. Pengetahuan toksikologi bukan milik bidang

kesehatan saja.

Page 5: toksikologi

Pembagian ToksikologiPembagian Toksikologi

T.Obat T.Pestisida T.Lingkungan T.Peran

T.Bahan Makanan T.Industri T.Kecelekaan T.Sinar

Menurut Bahan (Mutschler, 1991)

Non Metallic Enviromental : Air Pollutants, Gas and Vapors, Pesticides

Metallic : Logam Berat : Pb, Hg, As, dll

Menurut Jenis (Klaassen, 1985)

Page 6: toksikologi

Toksikologi ObatToksikologi Obat Obat adalah zat kimia yang berpengaruh pada sel

mahluk hidup. Prinsip obat itu racun. Meso : Mempelajari efek yang tak diingini dari

obat pada manusia (ADR). Hati - hati penyimpanan obat :

Anak - anak Drug Abuse Bunuh Diri (Suicide)

Untuk pengurangan ESO penggunaan obat secara rasional.

Antidotium.

Page 7: toksikologi

No. Bahan

Fatal untuk anak1 – 3 tahun

1 Bensin 10 – 15 ML 2 Basa 5 – 10 ML3 Asam 10 – 15 ML4 Terpentin 10 – 15 ML

1 Analgetik / Antiperetik 2 – 3 ML2 Antiepileptika 1 – 2 ML3 Antihistamin 1 – 2 ML4 Antihipertensi 2 – 3 ML5 Antitusif 100 ML

BahanNo.

Bahan Obat

Fatal untuk Anak1 - 3 tahun

Tabel 1. Racun Rumah Tangga dan Obat-ObatanTabel 1. Racun Rumah Tangga dan Obat-Obatan

Page 8: toksikologi

Toksikologi PestisidaToksikologi Pestisida

Toksikologi Bahan MakananToksikologi Bahan Makanan Bahan makanan sering terkontaminasi

Bakteri E. Coli, Amoeba, Jamur, Pestisida, B2 / B3, Logam Berat, Botulismus (Makanan Kaleng), dll

April 1977, Murid SD keracunan Pestisida dari bubur kacang hijau (Lampung).

Jenis bakteri penyebab intoksikasi : C. botulinum, Stap. aureus, dan Pseudomonas cocovenenans

Sering dijumpai pada petani, rumah tangga, kecelakaan atau sengaja bunuh diri

Istilah ini mencakup untuk : Insektisida Rodentisida

FumiganFungisidaHerbisida

Page 9: toksikologi

InsektisidaInsektisida

Dipakai untuk pembunuh serangga baik untuk hama tanaman atau di rumah tangga (nyamuk).

Contoh Insektisida : Organokhlorin : DDT, Aldrin, Dieldrin, Heptakhlor dan

Endrin Gol. Hidrokarbon : Heksakhloroheksoheksan sebagai

lindan, toksafen, mireks dan khlordekon insektisida organofosfor insektisida karbamat insektisida botanik

Page 10: toksikologi

FungisidaFungisida

RodentisidaRodentisida Tak begitu toksik bagi manusia. Contoh Rodentisida ;

Warfarin, Red Squill, Fluor Asetat Na, Fosforus, Fosfid Zn, Alfa Naftiltiourea dan Thallium

Pemberantas fungi yang merugikan. Contoh Fungisida :

Ditiokarbamat, Heksakhlorobensen dan Pentakhlorofenol Mengontrol Penyakit Jamur pada tanaman dan biji-

bijian Petani, Pegawai bulog.

Page 11: toksikologi

HerbisidaHerbisida Untuk memberantas rumput-rumputan yang

merugikan. Contoh Herbisida ;

Ikatan Khlorofenoksi, Dinitrofenol, Ikatan Bypyridil, Gol. Karbamat (Propham, Barban), Gol. Urea (Monuron, Diuron), Gol. Triazin (Atrazin, Ikatan Aminotriazol), Derivat Anilin (Alakhlor, Propakhlor, Propanil), Derivat Dinitroanilin (Triflualin), Der. As. Bensoas (Amiben).

Fumigen untuk digunakan untuk serangga, roden, nematoda.

Contoh Fumigan : Sianida, Metil Bromida, Dibromokhlopropan dan Etilin

Dibromid.

FumiganFumigan

Page 12: toksikologi

Bergantung industri apa. Menggunakan berbagai jenis zat / bahan. Contoh Industri :

Industri farmasi zat / bahan kimia berbahaya, industri accu, industri tekstil (zat warna), industri nuklir (Chernobyl, Batan).

Sering menjadi masalah pada kesehatan terutama kulit (dermatitis), ISPA (pneumokoniosis, asbestosis, silikosis).

Toksikologi IndustriToksikologi Industri

Page 13: toksikologi

Toksikologi LingkunganToksikologi Lingkungan

Lingkungan yang buruk pada udara, air, tanah Non Metallic Environmental Dapat ditimbulkan oleh perubahan fisika dan kimia

Fisika : Peningkatan suhu (rumah kaca), kebisingan (pabrik, kendaraan bermotor)

Kimiawi : berdasarkan kerja kimia, Alifatik H.C, Gasolin, H. C Halogen :

• CCl4, Alkohol Alifatik (Isopropanol), Glikol (Etilen Glikol, Dietilin Glikol, Propilen Glikol, Eter, H. C aromatik)

Page 14: toksikologi

Contoh Non Metallic Environmental Polusi udara (98%) : Asap kendaraan bermotor, rokok,

pabrik, dll. 5 bahan polusi udara :

• CO (52%)

• Sulfur Oksida (18 %)

• H.C (12%)

• Partikel (10%)

• Nitrogen Oksida (6%)

Bahan Limbah : bergantung dari industri limbah B3 perlu kesadaran pengusaha.

Page 15: toksikologi

Toksikologi KecelakaanToksikologi Kecelakaan

Unsur tak sengaja Anak-anak. Unsur kesengajaan minum baygon

usaha bunuh diri (2/3 kasus) 25 % tak sengaja 10 % kecelakaan industri

Bergantung senjata yang digunakan senjata kimia, nuklir, kuman, gas air mata

Umumnya untuk tujuan militer

Toksikologi PerangToksikologi Perang

Page 16: toksikologi

Toksikologi PenyinaranToksikologi Penyinaran

Sinar radioaktif : radiologi, industri nuklir dan sinar-sinar lain yang berbahaya bagi tubuh manusia (03).

Page 17: toksikologi

Macam Terjadinya KeracunanMacam Terjadinya Keracunan Keracunan sendiri (selfpoisoning)

tak sengaja coba-coba bekerja terus-menerus pada tempat berbahaya

Keracunan kesengajaan bunuh diri (suicide) : baygon

Keracunan kecelakaan (accidental poisoning) karena kecelakaan semata

Keracunan kriminal (homocidal poisoning) dengan maksud tertentu

Keracunan akut Keracunan khronis