struktur dan fungsi sistem respirasi

11
STRUKTUR DAN FUNGSI SISTEM RESPIRASI Respirasi adalah pertukaran gas, yaitu oksigen (O²) yang dibutuhkan tubuh untuk metabolisme sel dan karbondioksida (CO²) yang dihasilkan dari metabolisme tersebutdikeluarkan dari tubuh melalui paru.STRUKUTR SISTEM RESPIRASI Sistem respirasi terdiri dari:1. Saluran nafas bagian atasPada bagian ini udara yang masuk ke tubuh dihangatkan, disarung dandilembabkan 2. Saluran nafas bagian bawahBagian ini menghantarkan udara yang masuk dari saluran bagian atas ke alveoli 3. Alveoliterjadi pertukaran gas anatara O2 dan CO24. Sirkulasi paruPembuluh darah arteri menuju paru, sedangkan pembuluh darah vena meninggalkan paru.5. Paruterdiri dari :a. Saluran nafas bagian bawah b. Alveolic. Sirkulasi paru6. Rongga PleuraTerbentuk dari dua selaput serosa, yang meluputi dinding dalam ronggadada yang disebut pleura parietalis , dan yang meliputi paru atau pleuraveseralis 7. Rongga dan dinding dadaMerupakan pompa muskuloskeletal yang mengatur pertukaran gas dalam proses respiras https://books.google.co.id/books? id=pGouqExB2WYC&pg=PA5&dq=struktur+sistem+respirasi&hl=id&sa=X&ei =2Fb1VNHrLsqdugTXkYK4Dw&ved=0CBsQ6AEwAA#v=onepage&q=struktur %20sistem%20respirasi&f=false

Upload: gendis001

Post on 23-Dec-2015

235 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Anatomi dan Fisiologi Sistem Respirasi pada Manusia

TRANSCRIPT

 STRUKTUR DAN FUNGSI SISTEM RESPIRASI Respirasi adalah pertukaran gas, yaitu oksigen (O²) yang dibutuhkan tubuh untuk metabolisme sel dan karbondioksida (CO²) yang dihasilkan dari metabolisme tersebutdikeluarkan dari tubuh melalui paru.STRUKUTR SISTEM RESPIRASI Sistem respirasi terdiri dari:1. Saluran nafas bagian atasPada bagian ini udara yang masuk ke tubuh dihangatkan, disarung dandilembabkan 2. Saluran nafas bagian bawahBagian ini menghantarkan udara yang masuk dari saluran bagian atas kealveoli 3. Alveoliterjadi pertukaran gas anatara O2 dan CO24. Sirkulasi paruPembuluh daraharterimenuju paru, sedangkan pembuluh darahvenameninggalkan paru.5. Paruterdiri dari :a. Saluran nafas bagian bawah b. Alveolic. Sirkulasi paru6. Rongga PleuraTerbentuk dari dua selaput serosa,yang meluputi dinding dalam ronggadada yang disebut pleura parietalis, dan yang meliputi paru atau pleuraveseralis 7. Rongga dan dinding dadaMerupakan pompamuskuloskeletal yang mengatur pertukaran gas dalam proses respirashttps://books.google.co.id/books?id=pGouqExB2WYC&pg=PA5&dq=struktur+sistem+respirasi&hl=id&sa=X&ei=2Fb1VNHrLsqdugTXkYK4Dw&ved=0CBsQ6AEwAA#v=onepage&q=struktur%20sistem%20respirasi&f=false