software project management plan (spmp) version...

23
SOFTWARE PROJECT MANAGEMENT PLAN (SPMP) VERSION 1.0 SISTEM INFORMASI ENGLISH LANGUAGE CENTER (ELC) UNIVERSITAS BINA DARMA KELOMPOK 1 A. MUTAKIN BAKTI FATMASARI KURNIAWAN M. NASIR MERRY AGUSTINA SUYANTO PROGRAM MAGISTER TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS BINA DARMA PALEMBANG 2010

Upload: trinhmien

Post on 02-Mar-2019

217 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

SOFTWARE PROJECT MANAGEMENT PLAN (SPMP) VERSION 1.0

SISTEM INFORMASI ENGLISH LANGUAGE CENTER (ELC)

UNIVERSITAS BINA DARMA

KELOMPOK 1

A. MUTAKIN BAKTI FATMASARI

KURNIAWAN M. NASIR

MERRY AGUSTINA SUYANTO

PROGRAM MAGISTER TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS BINA DARMA

PALEMBANG 2010

ii

Change History

SISTEM INFORMASI ENGLISH LANGUAGE CENTER (ELC) UNIVERSITAS BINA DARMA

SPMP Version 1.0 Release date: 10/07/2010 Baseline Version

iii

KATA PENGANTAR

Puji dan Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan Kehadirat Allah SWT, karena atas

Berkat, Rahmat dan Karunia-Nya lah sehingga penulis dapat menyelesaikan proyek

penelitian ini.

Didalam proyek ini, penulis mengerjakan Sistem Informasi English Language Center

(ELC)

Universitas Bina Darma dan mungkin ini masih jauh dari sempurna. Team proyek menyadari

masih banyak adanya kekeliruan yang disebabkan terbatasnya kemampuan yang team

proyek miliki, oleh karena itu team proyek sangat mengharapkan kritik dan saran yang

bersifat membangun unuk kesempurnaan proyek ini.

Dalam menyelesaikan proyek ini, penulis banyak sekali mendapatkan masukan,

bantuan dan bimbingan serta dorongan baik secara moril maupun materil dari banyak pihak

yang tidak dapat penulis sebutkan namanya satu persatu. Team proyek ingin mengucapkan

terima kasih yang sebesar - besarnya kepada Muhammad Izman Herdiansyah, S.T., M.M,

Ph.D. selaku penasehat proyek ini.

Palembang Juli 2010

Team Proyek

iv

DAFTAR ISI

Hal

Halaman Judul ................................................................................................................... i

Change History .................................................................................................................. ii

Kata Pengantar .................................................................................................................. iii

Daftar Isi ................................................................................................................... iv

Daftar Gambar .................................................................................................................. vi

Daftar Tabel ................................................................................................................... vii

1. Pendahuluan (Overview) ............................................................................................. 1

1.1. Ringkasan Proyek (Project Summary) .................................................................. 1

1.1.1. Tujuan, Ruang Lingkup dan Sasaran (Purpose, scope and Objectives) ..... 1

1.1.2. Asumsi dan Batasan(Assumptions and Constraints) ................................. 2

1.1.3. Daftar Penyampaian Proyek (Project Deliverables) .................................. 3

1.1.4. Penjadwalan dan Anggaran (Schedule and Budget Summary) ................. 3

1.2. Evolution of Plan .................................................................................................. 4

2. Referensi (References) ................................................................................................ 4

3. Definisi (Definitions) .................................................................................................... 4

4. Organisasi Proyek (Project Organization) ................................................................... 4

4.1. Hubungan dengan Pihak Eksternal (External Interface) ...................................... 4

4.2. Struktur Internal (Internal Structure) .................................................................. 5

4.3. Tugas dan Tanggungjawab (Roles and Responsibility) ........................................ 5

5. Perencanaan Proses Manajerial (Managerial Process Plans) ..................................... 6

5.1. Perrencanaan Awal (Start-Up Plan)

5.1.1. Perencanaan Perkiraan (Estimation Plan) ................................................. 6

5.1.2. Perencanaan Staf (Staffing Plan) .............................................................. 6

5.1.3. Perencanaan Alokasi Sumber Daya (Resource Allocation Plan) ............... 6

5.1.4. Perencanaan Pelatihan Staf Proyek (Project Staff Training Plan) ............. 7

v

5.2. Perencanaan Pekerjaan (Work Plan) ................................................................... 7

5.2.1. Aktivitas Kerja(Work Activities) ................................................................. 7

5.2.2. Alokasi Jadwal (Schedule Allocation)......................................................... 9

5.2.3. Alokasi Sumber Daya (Resource Allocation) .............................................. 9

5.2.4. Alokasi Anggaran (Budget Allocation) ....................................................... 9

5.3. Rencana Pengendalian (Control Plan) ................................................................. 10

5.3.1. Rencana Persyaratan Pengendalian (Requirements Control Plan) ........... 10

5.3.2. Rencana Pengendalian Jadwal (Schedule Control Plan) ............................ 10

5.3.3. Rencana Pengendalian Anggaran (Budget Control Plan) .......................... 11

5.3.4. Rencana Pengendalian Kualitas (Quality Control Plan) ............................. 11

5.3.5. Rencana Pelaporan (Reporting Plan) ........................................................ 11

5.3.6. Metrics Collection Plan.............................................................................. 11

5.4. Rencana Manajemen Resiko (Risk Management Plan) ....................................... 11

5.5. Closeout Plan ....................................................................................................... 12

6. Rencana Proses Teknik (Technical Process Plan) ........................................................ 12

6.1. Model Proses (Process Model) ............................................................................ 12

6.2. Metode, Peralatan dan Teknik (Methods, Tools and Technique) ........................ 14

6.3. Rencana Infrastruktur (Infrastructure Plan) ........................................................ 15

6.4. Rencana Penerimaan Produk (Product Acceptance Plan) ................................... 15

7. Rencana Pendukung Proses (Supporting Process Plan) .............................................. 15

7.1. Rencana Konfigurasi Manajemen (Configuration Management Plan) ............... 15

7.2. Rencana Verifikasi dan Validasi (Verification & Validation Plan) ........................ 15

7.3. Rencana Dokumentasi (Documentation Plan) ..................................................... 16

7.4. Rencana Penjaminan Kualitas (Quality Assurance Plan) ..................................... 16

7.5. Review dan Audit (Reviews and Audits) .............................................................. 16

7.6. Rencana Resolusi Masalah (Problem Resolution Plan) ........................................ 16

7.7. Rencana Manajemen Subkontraktor (Subcontractor Management Plan) ......... 16

7.8. Rencana Proses Pengembangan (Process Improvement Plan) ........................... 16

vi

DAFTAR GAMBAR

Gambar Hal

1. Struktur Organisasi ..................................................................................................... 5

2. Perencanaan Staf ........................................................................................................ 6

3. Perencanaan Alokasi Sumber Daya ............................................................................ 7

4. Alokasi Jadwal ............................................................................................................. 9

5. Alokasi Sumber Daya .................................................................................................. 9

6. Model Proses Sistem .................................................................................................. 13

vii

DAFTAR TABEL

Tabel Hal

1. Penjadwalan Proyek ................................................................................................... 3

2. Anggaran Proyek ......................................................................................................... 4

3. Daftar Aktivitas Pekerjaan .......................................................................................... 7

4. Alokasi Anggaran ......................................................................................................... 10

Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma 2010

Kelompok 1. IT Project Management Page 1

Sistem Informasi English Language Center (ELC)

Universitas Bina Darma

5. Pendahuluan (Overview)

Universitas Bina Darma telah memiliki jaringan yang terintegrasi antar Kampus, hal ini

sebagai dampak perkembangan teknologi informasi yang diharapkan dapat melayani

mahasiswa, orang tua, serta masyarakat terhadap layanan informasi yang dapat dilihat

dimana dan kapan saja. Salah satu layanan yang diberikan UBD terhadap mahasiswa

yaitu ELC sebagai pusat pengembangan bahasa Inggris.

Sejauh ini proses penyampaian informasi yang diberikan pihak ELC hanya

menghandalkan papan (media) pengumuman yang ditempelkan secara periodik di setiap

kampus (Utama, A, B, C, dan D) dengan menghilangkan informasi-informasi sebelumnya.

Informasi ini berupa pengumuman, informasi peserta ujian dan tingkat kelulusan,

informasi kursus bahasa Inggris beserta tes yang ditawarkan, serta persyaratan yang

harus dipenuhi oleh user dalam mengikuti kegiatan-kegiatan ELC.

5.1. Ringkasan Proyek (Project Summary)

5.1.1. Tujuan, Ruang Lingkup dan Sasaran (Purpose, scope and Objectives)

Adapun tujuan pembuatan software ini adalah untuk mengotomatisasi sistem

informasi yang berjalan saat ini yang dibuat secara online. Sistem ini berlaku

bagi user dan pihak ELC dalam penyampaian dan mendapatkan informasi.

Sejauh ini proses penyampaian informasi yang diberikan pihak ELC hanya

menghandalkan papan (media) pengumuman yang ditempelkan secara periodik

di setiap kampus (Utama, A, B, C, dan D) dengan menghilangkan informasi-

informasi sebelumnya. Informasi ini berupa pengumuman, informasi peserta

ujian dan tingkat kelulusan, informasi kursus bahasa Inggris beserta tes yang

ditawarkan, serta persyaratan yang harus dipenuhi oleh user dalam mengikuti

kegiatan-kegiatan ELC.

Saat ini Universitas Bina Darma telah memiliki jaringan yang terintegrasi antar

Kampus, hal ini sebagai dampak perkembangan teknologi informasi yang

Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma 2010

Kelompok 1. IT Project Management Page 2

diharapkan dapat melayani mahasiswa, orang tua, serta masyarakat luas

terhadap layanan informasi yang dapat dilihat dimana dan kapan saja.

Dengan adanya sistem informasi yang dibangun secara online ini diharapkan

dapat memperluas dan mempermudah penyebaran informasi bagi pihak ELC

sehingga kegiatan-kegiatan yang akan maupun telah dilakukan dapat diketahui

oleh mahasiswa terutama lagi bagi orang tua.

Ruang lingkup pembuatan sistem informasi ini berupa aplikasi berbasis web

memiliki beberapa fasilitas yaitu:

a. Menampilkan produk-produk tes bahasa Inggris

b. Menampilkan informasi berita dan kegiatan serta informasi pengumuman

yang dapat dibuat secara up-to-date.

c. Menyediakan sarana bagi user untuk dapat memberi saran dan kritik

terhadap kegiatan-kegiatan pihak ELC

d. Menyediakan fasilitas data dan dokumen bagi user yang membutuhkannya.

5.1.2. Asumsi dan Batasan(Assumptions and Constraints)

Sistem informasi ini dapat diakses oleh pihak ELC, mahasiswa, orang tua dan

Masyarakat umum. Akses pegawai ELC terhadap sistem ini dilakukan dengan

menggunakan username dan password yang hanya dimiliki oleh pegawai saja.

Diasumsikan perlindungan fisik terhadap sistem ini sudah ditangani pihak yang

berwenang.

Sistem yang dibuat merupakan aplikasi yang akan digunakan untuk mengolah

semua aktifitas dalam penyediaan informasi dari pihak ELC. Oleh karena itu

kinerja sistem informasi ini akan sangat bergantung pada kegiatan dan

informasi yang ada di ELC untuk disampaikan ke publik. Diasumsikan respon

dari sistem ini merupakan respon yang benar dan dapat dipercaya baik dalam

segi pengolahan data maupun proses penyampaian informasi.

5.1.3. Daftar Penyampaian Proyek (Project Deliverables)

Daftar deliverables proyek adalah:

Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma 2010

Kelompok 1. IT Project Management Page 3

1. Rencana Pengelolaan Proyek

2. Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak

3. Desain Perangkat Lunak

4. Rencana Jaminan Kualitas Perangkat Lunak

5. Sistem Bekerja dengan Database MySQL

5.1.4. Penjadwalan dan Anggaran (Schedule and Budget Summary)

Adapun penjadwalan dari proyek ini dibuat dengan bantuan aplikasi Microsoft

Project dengan detail jadwal sebagai berikut :

Tabel 1. Penjadwalan Proyek

Sedangkan anggaran dalam pelaksanaan proyek ini sebesar Rp. 3.500.000

dengan rincian sebagai berikut :

Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma 2010

Kelompok 1. IT Project Management Page 4

Tabel 2. Anggaran Proyek

Jenis Pekerjaan Biaya Keterangan

Royalti Development Tim Rp. 2.500.000 Termasuk biaya akomodasi, transportasi, modifikasi sistem, pengumpulan data, maintenance, dan administrasi proyek

Entry Data Rp. 500.000 Fixed

Instalasi dan Pelatihan Sistem

Rp. 500.000 Termasuk biaya hosting, domain

Total Rp 3.500.000

5.2. Evolution of Plan

Draft awal dari Sistem Informasi ELC UBD akan diserahkan kepada pihak manajemen

ELC dan setelah disetujui, salinan yang sama akan didistribusikan kepada team

proyek untuk memulai dan melaksanan pekerjaan proyek.

6. Referensi (References)

1. Standar IEEE nomor ANSI / IEEE Std 1058.1-1987 (reaffirmed 1993).

2. http://www.elc-brighton.co.uk

3. http://www.elcbristol.co.uk

4. http://www.pb-uinjkt.org

5. http://www.elc.edu

6. http://www.lc.itb.ac.id

7. Definisi (Definitions)

Beberapa definisi, istilah dan singkatan dapat dilihat sebagai berikut:

a. ELC : English Language Center (Pusat Bahasa Inggris)

b. SRS : Software Requirement Specifications (Spesifikasi kebutuhan perangkat lunak.

c. IEEE : Institute of Electrical and Electronics Engineer.

8. Organisasi Proyek (Project Organization)

8.1. Hubungan dengan Pihak Eksternal (External Interface)

Dalam hal ini interface eksternalnya adalah pihak ELC UBD Palembang yang meliputi

staff pengajar, staff administrasi dan direktur ELC.

Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma 2010

Kelompok 1. IT Project Management Page 5

8.2. Struktur Internal (Internal Structure)

Pembagian kerja dalam pelaksanaan proyek ini didelegasikan kepada pihak-pihak

yang berkepentingan sesuai dengan kedudukan dan wewenangnya. Untuk

menggambarkan hal itu, maka bisa dilihat dari struktur organisasi berikut ini :

Gambar 1. Struktur Organisasi

8.3. Tugas dan Tanggungjawab (Roles and Responsibility)

8.3.1. Manajer Proyek

1. Bertanggung jawab terhadap kelancaran proyek

2. Memimpin dan berkoordinasi dengan koordinator proyek.

8.3.2. Koordinator Proyek

1. Bertanggung jawab kepada manager proyek

2. Bertanggung jawab pelaksanaan proyek.

3. Memimpin dan berkoordinasi dengan unit proyek.

8.3.3. Administrasi

1. Mendokumentasikan administrasi proyek

MANAGER PROYEK

A Mutakin Bakti

KOORDINATOR PROYEK

Kurniawan

SOFTWARE ENGINEERING

Database : M. Nasir

Analis Sistem : Suyanto

Web Design : Kurniawan

ADMINISTRASI

Fatmasari

QUALITY CONTROL

Merry Agustina

Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma 2010

Kelompok 1. IT Project Management Page 6

2. Membuat draf proposal proyek.

8.3.4. Software Engineering

1. Bertanggung jawab kepada koordinator proyek.

2. Melaksanakan pekerjaan proyek.

8.3.5. Quality Control

1. Bertanggung jawab kepada koordinator proyek

2. Melakukan pengendalian penjaminan keberhasilan proyek.

9. Perencanaan Proses Manajerial (Managerial Process Plans)

9.1. Perrencanaan Awal (Start-Up Plan)

9.1.1. Perencanaan Perkiraan (Estimation Plan)

Sesuai pada butir 1.1.4 Penjadwalan dan Anggaran (Schedule and Budget

Summary)

9.1.2. Perencanaan Staf (Staffing Plan)

Proyek ini membutuhkan staf-staf proyek guna mendukung dan menyelesaikan

pekerjaan sesuai yang tercantum pada tabel 1 tentang penjadwalan proyek.

Adapun daftar staf-staf tersebut bisa dilihat dari gambar 2 berikut ini :

Gambar 2. Perencanaan Staf

9.1.3. Perencanaan Alokasi Sumber Daya (Resource Allocation Plan)

Penggunaan sumber daya pada pekerjaan proyek ini didistribusikan berdasrkan

jenis-jenis pekerjaan yang sesuai dengan keahlian masing-masing. Uraian

pekerjaan untuk masing-masing sumber daya dapat dilihat pada gambar 3

berikut ini.

Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma 2010

Kelompok 1. IT Project Management Page 7

Gambar 3. Perencanaan Alokasi Sumber Daya

9.1.4. Perencanaan Pelatihan Staf Proyek (Project Staff Training Plan)

Tidak ada.

9.2. Perencanaan Pekerjaan (Work Plan)

9.2.1. Aktivitas Kerja(Work Activities)

Daftar aktivitas yang akan dikerjaan dalam proyek ini meliputi semua aktivitas

pembangunan perangkat lunak yaitu mulai dari pendefinisian perangkat lunak

sampai dengan administrasi proyek. Detil aktivitas tersebut bisa dilihat pada

tabel 3 berikut ini:

Tabel 3. Daftar Aktivitas Pekerjaan

WBS GUGUS TUGAS (TASK) PROYEK

1 Pendefinisian Perangkat Lunak

1.1 Definisi Software

1.2 Definisi Kebutuhan

1.3 Sumber Daya

Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma 2010

Kelompok 1. IT Project Management Page 8

1.4 Kontrol Proses

2 Pengajuan Proposal

3 Pembangunan Software

3.1 Perencanaan

3.1.1 Kebutuhan Pengguna

3.1.2 Kebutuhan Software

3.1.3 Kriteria Persetujuan

3.2 Design

3.2.1 Desain Tampilan

3.2.2 Desain Struktur dan database

3.3 Coding

3.4 Testing

3.4.1 Melakukan test terhadap program.

3.4.2 Memberikan catatan list perbaikan .

3.5 Instalasi Program

3.5.1 Setting infrastruktur & software pendukung.

3.5.2 Instalasi program ke server UBD

4 Training User / SDM

4.1 Melakukan pelatihan kepada user.

5 Dokumentasi

5.1 User & Admin Manual

6 Administrasi Proyek

Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma 2010

Kelompok 1. IT Project Management Page 9

9.2.2. Alokasi Jadwal (Schedule Allocation)

Gambar 4. Alokasi Jadwal

9.2.3. Alokasi Sumber Daya (Resource Allocation)

Gambar 5. Alokasi Sumber Daya

9.2.4. Alokasi Anggaran (Budget Allocation)

Nama Proyek : Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma

Manajer

Proyek

: A Mutakin Bakti

Bidang : IT Development

Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma 2010

Kelompok 1. IT Project Management Page 10

Dibuat oleh : Kurniawan – (Koordinator Proyek)

Tanggal : 10 Mei 2010

Tabel 4. Alokasi Anggaran

Level Task Proyek Durasi

Tarif

tenaga

kerja

Jumlah

tenaga

kerja

Biaya tenaga

kerja

Biaya lain-

lainTotal per-task

1 Pendefinisian Perangkat Lunak 4 days 440,000Rp

1.1 Definisi Software 1 day 150000 1 150,000Rp

1.2 Definisi Kebutuhan 2 days 75000 1 75,000Rp

1.3 Sumber Daya 1 day 100000 1 100,000Rp

1.4 Kontrol Proses 1 day 100000 1 100,000Rp

2 Pengajuan Proposal 3 days 15000 1 15,000Rp

3 Pembangunan Software 29 days

3.1 Perencanaan 6 days 150,000Rp

3.1.1 Kebutuhan Pengguna 3 days 50000 1 50,000Rp

3.1.2 Kebutuhan Software 2 days 50000 1 50,000Rp

3.1.3 Kriteria Persetujuan 1 day 50000 1 50,000Rp

3.2 Design 4 days

3.2.1 Desain Tampilan 3 days 70000 1 70,000Rp 1,060,000Rp

3.2.2 Desain Struktur dan database 1 day 100000 1 100,000Rp

3.3 Coding 13 days 890000 1 890,000Rp

3.4 Testing 3 days

3.4.1 Melakukan test terhadap program. 3 days 100000 1 100,000Rp 200,000Rp

3.4.2 Memberikan catatan list perbaikan . 1 day 100000 1 100,000Rp

3.5 Instalasi Program 3 days -Rp

3.5.1 Setting infrastruktur & software pendukung.1 day 150000 1 150,000Rp 200,000Rp

3.5.2 Instalasi program ke server UBD 3 days 50000 1 50,000Rp

4 Training User / SDM 2 days -Rp

4.1 Melakukan pelatihan kepada user. 2 days 100000 1 100,000Rp 100,000Rp

5 Dokumentasi 3 days

5.1 User & Admin Manual 3 days 150000 1 150,000Rp 150,000Rp

6 Administrasi Proyek 39 days 1200000 1 1,200,000Rp 1,200,000Rp

3,500,000Rp Total RAB

9.3. Rencana Pengendalian (Control Plan)

9.3.1. Rencana Persyaratan Pengendalian (Requirements Control Plan)

Ketika ada perubahan setelah SRS telah disepakati, maka perubahan tersebut

akan dibahas dalam forum rapat antara team proyek dengan pihak ELC. Setiap

perubahan yang diajukan harus mendapat persetujuan dari kedua belah pihak

selama sesuai dengan ketentuan yang ada pada SRS yang telah disepakati

sebelumnya dan sesuai dengan butir 1.1.2.

9.3.2. Rencana Pengendalian Jadwal (Schedule Control Plan)

Jika pekerjaan yang dijadwalkan dalam bagian 1.1.4 terjadi keterlambatan,

team proyek siap untuk menghabiskan waktu ekstra pada proyek tersebut

untuk mengejar waktu yang hilang dan mengusahakan penyelesaian proyek

tepat waktu.

Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma 2010

Kelompok 1. IT Project Management Page 11

9.3.3. Rencana Pengendalian Anggaran (Budget Control Plan)

Untuk mengendalikan biaya dan memperoleh informasi finansial, manajer

menggunakan anggaran dan laporan dari berbagai kepala departemen.

Anggaran merupakan program kondisi operasi yang diperkirakan untuk periode

tertentu di masa depan. Tahap pengendalian anggaran tidak hanya sekedar

menyusun perencanaan.

9.3.4. Rencana Pengendalian Kualitas (Quality Control Plan)

Untuk penjaminan kualitas, akan dibahas pada bab Rencana Penjaminan

Kualitas Perangkat Lunak (Quality Assurance Plan).

9.3.5. Rencana Pelaporan (Reporting Plan)

Software Project Management Plan (SPMP) yang telah diperbarui akan

disosialisasikan sebagaimana disebutkan dalam jadwal bagian 1.1.4. Setiap versi

awal dari semua dokumen dan laporan yang diupdate akan dikirim dan dibahas

dengan team dokumen yang disetujui akan dilaporkan ke anggota team proyek.

9.3.6. Metrics Collection Plan

Tidak ada.

9.4. Rencana Manajemen Resiko (Risk Management Plan)

1. Kekurangan dalam pengetahuan dan pemahaman tentang masalah dan

solusinya

Hal ini menunjukkan bahwa pengembang tidak memiliki pemahaman yang

lengkap dari masalah. Ini akan mempengaruhi kualitas proyek dalam hal

persyaratan produk dan pemenuhan mereka, yang tidak diinginkan.

Membangun prototipe untuk model proyek dan melakukan pencarian literatur

yang luas dapat mengatasi hal ini. Ini akan membantu pengembang untuk

menghadirkan produk yang efisien dan berkualitas.

2. Kurangnya Keterampilan dan pengetahuan tentang peralatan yang diperlukan

untuk analisis statistik

Hal ini berarti bahwa pengembang tidak memiliki pengetahuan tentang alat dan

pengetahuan bekerja pada analisis statistik. Dalam hal ini, pengembang

diharapkan untuk memperbarui / nya pengetahuan tentang utilitas yang

tersedia untuk tujuan ini dan memutuskan salah satu yang akan digunakan

dalam proyek dan menguasainya.

Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma 2010

Kelompok 1. IT Project Management Page 12

9.5. Closeout Plan

Tidak ada.

10. Rencana Proses Teknik (Technical Process Plan)

10.1. Model Proses (Process Model)

Diagram berikut menggambarkan model proses yang terjadi di dalam sistem

informasi ELC. Dari diagram tersebut diketahui ada 2 (dua) tipe user yang akan

menggunakan Sistem Informasi ELC yaitu user biasa dan koordinator ELC . Dari

gambar ini juga diketahui apa saja menu-menu yang bisa diakses oleh masing-

masing user.

Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma 2010

Kelompok 1. IT Project Management Page 13

KOORD. AKADEMIK ELC

Menampilkan

Informasi Profil

Menampilkan Informasi

'Activity Program'

Background

Vission and Mission

Organization

Structure

Menampilkan Informasi

'Lecturers / Our Staff'

Menampilkan

Informasi 'Visitor Comment'

Menginput 'Visitor

Comment'

Login

Menghapus pesan

dari visitor

Mengolah Berita

Melakukan Contact

Menampilkan 'News

and Events'

Menambah Berita

Mengedit Berita

Menghapus BeritaMengolah Data

Pengumuman

Menampilkan

'Announcement'

Menambah Pengumuman

Mengedit Pengumuman

Menghapus

Pengumuman

Mengolah Dokumen

Download

Menampilkan

Dokumen Download

Menambah Dokumen

Download

Mengedit Dokumen

Download

Menghapus Dokumen

Download

Link

USER

Menampilkan

Informasi TOEFL

Menampilkan

Informasi BULATS

Menampilkan

Informasi ESOL Examination

Change Password

Gambar 6. Model Proses Sistem

Dari Gambar 6 di atas dapat dijelaskan bahwa yang terlibat (aktor) dalam sistem

informasi ini yaitu:

1. User (meliputi mahasiswa, orang tua, dan masyarakat luas)

Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma 2010

Kelompok 1. IT Project Management Page 14

2. Koordinator Akademik ELC (Admin)

Aktivitas yang tergambar di dalam Gambar 6 di atas dapat dilihat pada Tabel 3

sebagai berikut:

Tabel 4. Aktivitas Aktor

No Aktor Aktivitas

1 User a. Menampilkan informasi profil meliputi background,

vission and mission, organization structure ELC.

b. Menampilkan informasi ‘Activity Program’

c. Menampilkan informasi ‘Lecturers/Staff ELC’

d. Menampilkan informasi ‘Visitor Comment’

e. Menginput ‘Visitor Comment’

f. Melakukan ‘Contact’

g. Menampilkan ‘News and Events’

h. Menampilkan ‘Announcement’

i. Menampilkan dan men-download dokumen

j. Melakukan Link

k. Menampilkan informasi TOEFL

l. Menampilkan informasi BULATS

m. Menampilkan informasi ESOL Examination

2 Admin a. Login

b. Mengolah (menambah, mengedit, menghapus) berita

c. Mengolah data (menambah, mengedit, menghapus)

pengumuman

d. Mengolah (menambah, mengedit, menghapus) dokumen

download

e. Menghapus pesan dari visitor

f. Merubah password

10.2. Metode, Peralatan dan Teknik (Methods, Tools and Technique)

Pada pembangunan proyek Sistem Informasi ELC ini, pengembang menggunakan

metode pengembangan perangkat lunak Web Engineering. Sedangkan tools yang

digunakan dalam perancangan proses adalah UML (Unified Modeling Language),

bahasa program yang digunakan adalah PHP, untuk mengelola database

menggunakan MySQL. Untuk keperluan server (web server), maka menggunakan

Apache dan teknik pengumpulan data yang digunakan dalam pengembangan

perangkat lunak ini adalah observasi, wawancara dan dokumentasi.

Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma 2010

Kelompok 1. IT Project Management Page 15

10.3. Rencana Infrastruktur (Infrastructure Plan)

Sumber daya perangkat keras yang digunakan adalah 1 buah server. Sedangkan

untuk client adalah komputer user masing-masing bisa dengan sistem operasi apa

saja tidak terbatas pada Windows XP saja. Hal ini dikarenakan Sistem Informasi ELC

yang dibangun ini berbasis Web sehingga harus bisa diakses oleh siapa saja, kapan

saja dan dimana saja.

10.4. Rencana Penerimaan Produk (Product Acceptance Plan)

Team pengembang akan melakukan pengujian akhir perangkat lunak pada website

setelah proses hosting selesai dikerjakan. Selain pengembang, pengujian pada tahap

akhir ini juga dilakukan oleh klien dalam hal ini adalah pihak ELC dan apabila

semuanya dirasa cukup dan bisa berjalan lancar maka baru akan diserahkan ke

pihak ELC.

11. Rencana Pendukung Proses (Supporting Process Plan)

11.1. Rencana Konfigurasi Manajemen (Configuration Management Plan)

Semua pelaksanaan proyek harus dianggap sebagai item konfigurasi. Item

konfigurasi serta file-nya akan diberi nama setelah dokumen seperti SRS (Software

Requirement Specification) dan SDD (Software Design Documentation) disertakan

sesuai dengan nomor versinya. Sebagai contoh, semua versi awal yang disampaikan

kepada manajer proyek untuk diperiksa akan diberi nama dengan singkatan diikuti

dengan 0.1, 0.2. Setelah manajer proyek menyetujui SPMP (Software Project

Management Plan) dasar, dokumen ini akan diberi versi 1.0 dan didistribusikan

kepada semua anggota proyek dan juga stakeholder. Update informal dari manajer

akan diberi nomor dengan 1.1, 1.2, dll dan akan didistribusikan kepada anggota

proyek dengan versi 2.0. Dan seterusnya.

11.2. Rencana Verifikasi dan Validasi (Verification & Validation Plan)

Sebuah Rencana Verifikasi dan Validasi sebagai bagian dari Jaminan Kualitas

Perangkat Lunak dan Rencan Verifikasi dan Validasi akan dikembangkan dan

direkomendasikan standar departemen. Lihat bagian 1.1.4 untuk tanggal

penjadwalan.

Sistem Informasi ELC Universitas Bina Darma 2010

Kelompok 1. IT Project Management Page 16

11.3. Rencana Dokumentasi (Documentation Plan)

Standar IEEE akan diikuti untuk semua tujuan dokumentasi. Semua dokumen akan

dibahas dan ditinjau dengan manajer proyek sebelum versi awal diterbitkan dan

didistribusikan kepada anggota proyek.

11.4. Rencana Penjaminan Kualitas (Quality Assurance Plan)

Sebuah Rencana Jaminan Kualitas Perangkat Lunak akan dikembangkan berikut

direkomendasikan standar departemen. Lihat bagian 1.1.4 yang telah disampaikan.

11.5. Review dan Audit (Reviews and Audits)

Review dan Audit merupakan bagian dari Jaminan Kualitas Perangkat Lunak dan

Rencana Verifikasi dan Validasi yang akan dikembangkan berikut direkomendasikan

oleh bagian standar.

11.6. Rencana Resolusi Masalah (Problem Resolution Plan)

Tidak ada, masalah itu akan diselesaikan secara informal antara pengembang dan

stakeholder atau pemakai.

11.7. Rencana Manajemen Subkontraktor (Subcontractor Management Plan)

Tidak ada.

11.8. Rencana Proses Pengembangan (Process Improvement Plan)

Belum ada, ini adalah pengalaman pengembangan perangkat lunak tunggal dan

pelajaran akan dicantumkan dalam dokumen.