silabus ipa viii ganjil

16
S I L A B U S Sekolah : SMP N 1 SUKASADA Mata Pelajaran : IPA Kelas / Semester : VIII / GANJIL Tahun Pelajaran : 2015 - 2016 Standar Kompetensi I . Memahami Berbagai Sistem dalam Kehidupan Manusia. Kompetensi Dasar Materi Pokok/ Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Nilai- nilai Karakter I n d I k a t o r Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar 1.1. Menganalisis pentingnya pertumbuhan dan perkembangan pada makhluk hidup Pengertian pertumbuhan dan Perkembangan Faktor- faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup. Perbedaan Metamorfosis dan Metagenesis. TATAP MUKA Membaca buku untuk mendapatkan informasi tentang konsep pertumbuhan dan perkembangan Mencari informasi melalui kegiatan membaca tentang factor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup. Mengamati melalui gambar proses metamorfosis dan metagenesis Melakukan percobaan pengaruh cahaya terhadap pertumbuhan tumbuhan. TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR Memberikan tugas pada siswa untuk mencari perbedaan antara metamorphosis dan metagenesis melalui pengamatan pada gambar. Melakulan pengamatan pada percobaan perkecambahan Jujur Disip lin Mandi ri Rasa ingin tahu Bertang gung jawab Membedakan pertumbuhan dan perkembangan Menyebutkan factor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan Menjelaskan pengaruh cahaya terhadap pertumbuhan tumbuhan. Menyebutkan jenis-jenis Fitohormon Membedakan metamorphosis dan metagenesis Jenis Penilaian : Tes dan Non Tes Teknik Penilaian : Tes Tertulis dan Tes Unjuk Kerja Bentuk Penilaian : 1. Uraian 2.Uji petik kerja prosedur. 3 x 40 menit Buku siswa, carta metamorfosi s dsn metagenesis .

Upload: susan-n-n-santini

Post on 18-Feb-2016

28 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

top

TRANSCRIPT

Page 1: Silabus IPA VIII Ganjil

S I L A B U SSekolah : SMP N 1 SUKASADAMata Pelajaran : IPA Kelas / Semester : VIII / GANJILTahun Pelajaran : 2015 - 2016Standar Kompetensi I . Memahami Berbagai Sistem dalam Kehidupan Manusia.

Kompetensi Dasar Materi Pokok/ Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran

Nilai-nilai Karakter I n d I k a t o r Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

1.1.Menganalisis pentingnya pertumbuhan dan perkembangan pada makhluk hidup

Pengertian pertumbuhan dan Perkembangan

Faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup.

Perbedaan Metamorfosis dan Metagenesis.

TATAP MUKA Membaca buku untuk mendapatkan informasi

tentang konsep pertumbuhan dan perkembangan

Mencari informasi melalui kegiatan membaca tentang factor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup.

Mengamati melalui gambar proses metamorfosis dan metagenesis

Melakukan percobaan pengaruh cahaya terhadap pertumbuhan tumbuhan.

TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR Memberikan tugas pada siswa untuk mencari

perbedaan antara metamorphosis dan metagenesis melalui pengamatan pada gambar.

Melakulan pengamatan pada percobaan perkecambahan selama 5 hari di rumah.

Melaporkan hasil percobaan dalam bentuk laporan.

JujurDisiplinMandiriRasa ingin tahuBertanggung jawab

Membedakan pertumbuhan dan perkembangan

Menyebutkan factor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan

Menjelaskan pengaruh cahaya terhadap pertumbuhan tumbuhan.

Menyebutkan jenis-jenis Fitohormon Membedakan metamorphosis dan

metagenesis

Jenis Penilaian: Tes dan Non Tes

Teknik Penilaian :Tes Tertulis dan Tes Unjuk Kerja

Bentuk Penilaian :1. Uraian2. Uji petik kerja

prosedur.

3 x 40 menit Buku siswa, carta metamorfosis dsn metagenesis.

1.2Mendeskripsikan tahapan perkembangan manusia

Tahap-tahap perkembangan Manusia.

Ciri-ciri anak-anak, remaja, dewasa dan masa tua.

TATAP MUKA Membaca buku tentang tahap-tahap

perkembangan manusia Melihat gambar perkembangan Manusia.

Mengkaji pustaka tentang karakteristik setiap tahapan perkembangan manusia.

TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR Memberikan tugas rumah kepada semua

siswa untuk mencari cirri-ciri setiap tahapan

JujurDisiplinMandiriRasa ingin tahu.

Bertanggung jawab.

Mendeskripsikan tahapan perkembangan manusia mulai dari bayi, anak-anak, remaja dan dewasa

Membedakan cirri anak-anak dan remaja

Jenis Penilaian: Tes

Teknik Penilaian :Tes Tertulis

Bentuk Penilaian :1. Isian2. Uraian

3 x 40 menit Buku siswa, gambar perkembangan manusia

Page 2: Silabus IPA VIII Ganjil

perkembangan manusia, di bahas minggu depan.

1.3Mendeskripsikan system gerak pada manusia dan hubungannya dengan kesehatan

Organ-organ penyusun system gerak

Fungsi rangka. Tulang rawan dan

tulang keras Macam-macam otot Macam-macam

sendi Kelainan dan

penyakit yang berkaitan dengan tulang dan otot

TATAP MUKA Melalui membaca dapat mengetahui macam

organ penyusun system gerak pada manusia Melalui membaca dapat membedakan antara

tulang rawan dan tulang keras. Menyebutkan jenis-jenis tulang Menyebutkan macam-macam otot dan sendi. Menjelaskan fungsi sendi. Melalui demonstrasi, menjelaskan cara kerja

otot antagonis

TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR Memberikan kesempatan semua siswa untuk

mendiskusikan perbedaan otot polos, otot lurik dan otot jantung, 10 menit.

Memberikan tugas berkelompok untuk mencari contoh kelainan dan penyakit yang berkaitan dengan tulang dan otot dalam kehidupan sehari-hari.

Rasa ingin tahuJujurDisiplinKerja keras

Menyebutkan organ penyusun system gerak pada manusia

Membedakan tulang keras dan tulang rawan sebagai pembentuk tubuh.

Menjelaskan jenis-jenis tulang penyusun rangka tubuh.

Membandingkan macam- macam sendi dan fungsinya

Membedakan ciri-ciri otot berkontraksi dan relaksasi.

Menjelaskan cara kerja otot antagonis Membedakan ciri-ciri otot polos, otot

jantung dan otot rangka. Menyebutkan tiga contoh kelainan dan

penyakit yang berkaitan dengan tulang dan otot yang biasa dijumpai dalam kehidupan sehari-hari dan upaya mengatasinya

Jenis Penilaian: Tes dan Non Tes

Teknik PenilaianTes Tertulis , Tes unjuk kerja dan Penugasan.

Bentuk Penilaian1. Pilihan Ganda2. Lembar observasi3. Tugas Rumah

6 x 40 menit

Buku siswa, Gambar rangka / model rangka manusia.

1.4Mendeskripsikan system Pencernaan pada manusia dan hubungannya dengan kesehatan

Saluran pencernaan dan kelenjar pencernaan.

Pencernaan Mekanik dan kimiawi.

Jenis-jenis makanan berdasarkan kandungan zat di dalamnya.

Contoh kelainan dan penyakit pada system pencernaan.

TATAP MUKA Menjelaskan macam organ penyusun system

pencernaan pada manusia Membaca buku referensi untuk mengetahui

tentang jenis makanan berdasarkan kandungan zat yang ada di dalamnya

Melakukan Percobaan tentang kandungan zat yang ada di dalamnya ( Uji Makanan )

Membaca buku untuk merumuskan pengertian pencernaan mekanik dan kimiawi.

TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR Memberikan tugas rumah untuk mencari

contoh-contoh kelainan dan penyakit pada system pencernaan yang dijumpai dalam kehidupan sehari-hari dan upaya mengatasinya.

tahu.

Membedakan antara saluran pencernaan dan kelenjar pencernaan sebagai penyusun system pencernaan pada manusia

Membandingkan pencernaan mekanik dan kimiawi

menyebutkan jenis makanan berdasar kandungan zat yang ada di dalamnya

Menyebutkan contoh kelainan dan penyakit pada system pencernaan yang biasa dijumpai dalam kehidupan sehari-hari dan upaya mengatasinya

Jenis Penilaian: Tes dan Non Tes

Teknik PenilaianTes Tertulis dan Tes Unjuk kerja penugasan

Bentuk Penilaian1. Essay2. Unjuk Kerja3. Tugas rumah

6 x 40 menit Buku siswa, LKS alat praktikum uji makanan

1.5Mendeskrip sikan system pernapasan pada manusia dan hubungannya dengan kesehatan

Organ-organ penyusun Sistem Pernapasan

Proses Ekspirasi dan Inspirasi

TATAP MUKA Menjelaskan macam organ penyusun system

pernapasan pada manusia. Menjelaskan perlakukan udara yang masuk ke

rongga hidung.

Menyebutkan macam organ penyusun system pernapasan pada manusia

Menjelaskan perlakuan udara yang masuk ke rongga hidung.

Jenis Penilaian: Tes dan Non Tes

Teknik Penilaian

6 x 40 menit Buku siswa, gambar system pernapasan

Page 3: Silabus IPA VIII Ganjil

Pernapasan dada dan perut

Contoh kelainan dan penyakit pada system pernapasan.

Melihat gambar tentang proses ekspirasi dan inspirasi pada proses pernapasan

Membaca buku untuk mengatahui perbedaan pernapsan perut dan pernapasan dada.

TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR Memberikan tugas rumah untuk mencari

contoh-contoh kelainan dan penyakit pada system pernapasan yang dijumpai dalam kehidupan sehari-hari dan upaya mengatasinya.

tahu. Menjelaskan fungsi paru-paru sebagai organ pernapasan.

Membandingkan proses ekspirasi dan inspirasi pada proses pernapasan

Membedakan antara pernapsan perut dan pernapasan dada.

Menjelaskan volume pernapasan. Mendata contoh kelainan dan penyakit

pada system pernapasan yang biasa dijumpai dalam kehidupan sehari-hari dan upaya mengatasinya

Tes Tertulis dan Penugasan.

Bentuk Penilaian1. Essay2. Tugas rumah

1.6Mendeskripsikan system peredaran darah pada manusia dan hubungan nya dengan kesehatan

Organ-organ penyusun system peredaran darah.

Fungsi jantung, pembuluh darah dan darah

Bagian-bagian penyusun darah

Peredaran darah kecil dan besar.

TATAP MUKA Menyebutkan macam organ penyusun system

peredaran darah pada manusia Membaca buku referensi tentang fungsi

jantung, pembuluh darah dan darah Melihat gambar tentang peredaran darah

manusia, untuk mengetahui peredaran darah kecil dan besar.

DISKUSI KELOMPOK Mendiskusikan tentang fungsi sel darah

merah( Eritrosit), sel darah putih ( Leukosit ), plasma darah dan trombosit ( keeping darah).

Mendiskusikan perbedaan antara pembuluh nadi( Arteri) dan pembuluh balik ( Vena )

TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR Memberikan tugas rumah untuk mencari

contoh kelainan dan penyakit yang berkaitan dengan peredaran darah.

tahu.

Menyebutkan organ penyusun system peredaran darah pada manusia.

Membedakan pembuluh nadi ( Arteri) dan pembuluh balik ( Vena ).

Menjelaskan fungsi darah. Menjelaskan transfusii darah pada

manusia. Menyebutkan bagian-bagian jantung. Menjelaskan peredaran darah manusia. Mendata contoh penyakit yang

berhubungan dengan system peredaran darah yang biasa dijumpai dalam kehidupan sehari-hari.

Jenis Penilaian: Tes dan Non Tes

Teknik PenilaianTes Tertulis dan Penugasan.

Bentuk Penilaian1. Pilihan ganda2. Tugas rumah

6 x 40 menit Buku siswa, LKS, gambar peredaran darah besar dan kecil.

Standar Kompetensi 2. Memahami Sistem dalam Kehidupan Tumbuhan

Kompetensi Dasar Materi Pokok/ Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Nilai-nilai Karakter I n d I k a t o r Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar

2.1Mengidentifikasi Struktur dan fungsi

Struktur tumbuhanFungsi jaringan

TATAP MUKA Mengamati struktur tubuh pada

tumbuhan.

Menyebutkan organ penyusun tubuh tumbuhan

Menjelaskan fungsi akar,

Jenis Penilaian: Tes dan Non Tes

4 x 40 menit Buku siswa, mikroskop, preparat dan carta struktur

Page 4: Silabus IPA VIII Ganjil

jaringan pada akar, batang dan daun pada tumbuhan.

Melalui pengamatan di bawah mikroskop, mengidentifikasi jaringan yang menyusun akar, batang dan daun pada tanaman dikotil dan monokotil.

Membedakan susunan jaringan pengangkut pada tanaman monokotil dan dikotil.

TANYA JAWAB Menanyakan fungsi dari masing-

masing jaringan yang menyusun akar, batang dan daun pada tumbuhan.

Praktikum Membuat preparat anatomi akar,

batang dan daun, untuk mengetahui letak epidermis, korteks dan stele, dan jaringan tiang, bunga karang dan stomata pada daun. Yang kemudian diamati di bawah mikroskop.

Menggambarkan hasil yang dilihat di mikroskop.

batang dan daun. Menjelaskan struktur dan

fungsi jaringan pada Akar dan batang.

Mengamati struktur jaringan akar, batang dan daun tanaman dikotil dan monokotil dibawah mikroskop.

Teknik PenilaianTes Tertulis dan Unjuk kerja

Bentuk Penilaian1. Pilihan ganda2. Uji petik kerja

prosedur.

tubuh tumbuhan.

2.2Mendeskripsikan proses perolehan nutrisi dan transformasi energi pada tumbuhan hijau

Konsep FotosintesisFaktor-faktor yang mempengaruhi fotosintesis

TATAP MUKA Melalui membaca dapat merumuskan

tentang konsep fotosintesis dan transformasi energy

TANYA JAWAB Menanyakan beberapa factor-faktor

yang mempengaruhi proses fotosintesis

Menanyakan hasil dari proses fotosintesis.

Rasa ingin tahunKreatifJujurBertanggung jawab

Menuliskan reaksi kimia Fotosintesis

Menjelaskan tahap-tahapan Fotosintesis

Menyebutkan factor-faktor yang mempengaruhi fotosintesis

Jenis Penilaian: Tes

Teknik PenilaianTes Tertulis

Bentuk Penilaian1. Pilihan ganda

3 x 40 menit Buku siswa,

2.3Mengidentifikasi macam-macam gerak pada tumbuhan

Gerak pada tumbuhan bersifat pasif.Macam-macam gerak

TATAP MUKA Membaca buku untuk merumuskan

bahwa tumbuhan dapat bergerak dengan pasif.

Menjelaskan macam-macam gerak pada tumbuhan

Mengidentifikasi berbagai macam

Rasa ingin tahuTanggung jawabJujur

Mendeskripsikan macam-macam gerak pada tumbuhan

Menjelaskan perbedaan gerak tropisme dengan gerak nasti

Jenis Penilaian: Tes dan Non Tes

Teknik PenilaianTes Tertulis dan Penugasan

3 x 40 menit Buku siswa, LKS, beberapa tumbuhan.

Page 5: Silabus IPA VIII Ganjil

gerak pada tumbuhan disekitar lingkungan.

TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR Melakukan pengamatan pada tanaman

bunga matahari dan putrid malu di lingkungan sekitar untuk membuktikan gerak tropisme dan nasty pada tumbuhan.

Melaporkan hasil pengamatan secara tertulis.

Bentuk Penilaian1. Pilihan ganda2. Tugas

pengamatan

2.4Mengidentifikasi hama dan penyakit pada organ tumbuhan yang dijumpai dalam kehidupan sehari-hari

Perberdaan Hama, Gulma dan PenyakitContoh Hama pada tanaman.Contoh Gulma pada tanaman.Contoh penyakit pada tanaman.

TATAP MUKA Membaca buku untuk dapat

merumuskan konsep hama, gulma dan penyakit pada tanaman.

TANYA JAWAB Menanykan contoh-contoh yang

termasuk hama, gulma dan penyakit.

TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR Mencari data tentang contoh Hama,

gulma dan penyakit pada tanaman, yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari pada petani.

KreatifTanggung jawabJujurKerja keras

Menjelaskan perbedaan hama, gulma dan penyakit

Mendata contoh hama, gulma dan penyakit pada organ tmbuhan yang dijumpai dalam kehidupan sehari-hari

Jenis Penilaian: Tes dan Non Tes

Teknik PenilaianTes Tertulis dan Penugasan

Bentuk Penilaian1. Pilihan ganda2. Tugas rumah

2 x 40 menit Buku siswa, LKS dan Petani.

Standar Kompetensi 3. Menjelaskan Konsep Partikel

Kompetensi Dasar Materi Pokok/ Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Nilai-nilai Karakter I n d I k a t o r Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar

3.1Menjelaskan Konsep Atom, Ion dan Molekul

Pengertian Atom, Ion dan Molekul

Contoh-contoh materi

TATAP MUKA Studi pustaka tentang definisi Atom,

Ion dan Molekul. Mengidentifikasi contoh materi yang

terdiri atas ion-ion.

TANYA JAWABMenanyakan pengertian dari Atom, Ion dan MolekulMenanyakan kapan ion dikatan positif dan negative.

DisiplinRasa ingin tahuJujur

Menjelaskan definisi Atom, ion dan molekul.

Menyebutkan partikel penyusun atom.

Menghitung jumlah proton, electron dan neutron dalam sebuah isotop.

Menjelaskan Ion negative dan ion positif.

Jenis Penilaian: Tes dan Non Tes

Teknik PenilaianTertulis dan Tugas Rumah

Bentuk Penilaian1. Pilihan ganda2. Penugasan

3 x 40 menit Buku siswa, LKS

Page 6: Silabus IPA VIII Ganjil

TUGAS MANDIRI TERSTRUKTURMemberikan tugas rumah untuk menghitung jumlah proton, electron dan neutron dalam sebuah isotop.

3.2Menghubungkan Konsep Atom, ion dan Molekul dengan produk kimia sehari-hari.

Hubungan antara Atom, Ion dan Molekul dengan produk Kimia

TATAP MUKA Studi pustaka tentang Hubungan Atom,

Ion dan Molekul dengan produk kimia sehari-hari.

Membaca isi kemasan produk kimia untuk memperoleh komponen penyusunnya.

TANYA JAWABMenanyakan tentang komponen penyusun Rinso, Bayclin dan Sabun.

TUGAS MANDIRI TERSTRUKTURMemberikan tugas rumah untuk mencari penyusun beberapa produk kimia yang sering digunakan dalam khidupan sehari-hari. Menyebutkan mana yang termasuk atom, ion dan molekul.

DisiplinRasa ingin tahuJujur

Menjelaskan hubungan atom, Ion dan Molekul.

Mendeskripsikan komponen penyusun salah satu produk kimia.

Jenis Penilaian: Tes dan Non Tes

Teknik PenilaianTes Tertulis dan Tugas rumah

Bentuk Penilaian1. Pilihan Ganda2. Penugasan

2 x 40 menit Buku siswa, LKS

3.3Membandingkan molekul Unsur & Molekul senyawa.

Molekul Unsur dan Molekul Senyawa

TATAP MUKA Mengamati gambar molekul unsure

dan molekul senyawa. Studi pustaka tentang contoh-contoh

molekul sederhana dalam kehidupan sehari-hari.

TANYA JAWABMenanyakan tentang definisi dari molekul unsure dan molekul senyawa.Menanyakan contoh-contoh molekul unsure dan molekul senyawa.

TUGAS MANDIRI TERSTRUKTURMemberikan tugas rumah untuk mencari contoh molekul sederhana dalam kehidupan sehari-hari.

DisiplinRasa ingin tahuJujur

Menjelaskan perbedaan molekul unsure dan molekul senyawa

Menyebutkan beberapa contoh molekul sederhana dalam kehidupan sehari-hari.

Jenis Penilaian: Tes dan Non Tes

Teknik PenilaianTes Tertulis dan Tugas Rumah

Bentuk Penilaian1. Pilihan Ganda2. Penugasan

3 x 40 menit Buku siswa, LKS

Page 7: Silabus IPA VIII Ganjil

Standar Kompetensi 4. Memahami Kegunaan Bahan Kimia dalam Kehidupan

KompetensiDasar

Materi Pokok/ Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Nilai-nilai Karakter Indikator Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar

4.1Mencari informasi tentang kegunaan dan efek samping bahan kimia dalam kehidupan sehari-hari

Bahan-bahan Kimia Rumah Tangga.

Bahan-bahan Kimia Rumah tangga yang termasuk Pewangi, Pembersih, Pemutih dan pembasmi serangga.

TATAP MUKA Membawa kemasan produk bahan

kimia kebutuhan rumah tangga. Mengelompokkan kemasan produk

bahan kimia rumah tangga ke dalam pewangi, pembersih, pemutih dan pembasmi serangga.

TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR Mencari contoh-contoh bahan kimia

rumah tangga yang termasuk pembersih, pewangi, pemutih dan pembasmi serangga, yang sering digunakan di lingkungan rumah sendiri. Dikumpul minggu depan.

KreatifTanggung jawabRasa ingin tahu.

Menyebutkan bahan-bahan kimia yang dapat dimanfaatkan dalam kehidupan sehari-hari

Mengelompokkan bahan kimia dari kemasan yang digunakan sebagai pembersih, pemutih, pewangi dan pembasmi serangga

Jenis Penilaian: Tes dan Non Tes

Teknik PenilaianTes Tertulis dan Penugasan

Bentuk Penilaian1. Pilihan ganda2. Tugas rumah

3 x 40 menit Buku siswa, referensi, kemasan produk

4.2

Page 8: Silabus IPA VIII Ganjil

Mengkomunikasi kan informasi tentang kegunaan dan efek samping bahan kimia

Kegunaan bahan kimia dalam rumah tangga.

Efek samping dari bahan kimia rumah tangga sebagai pembersih, pewangi, pemutih dan pembasmi serangga.

TATAP MUKA Melalui membaca dapat mengetahui

kegunaan bahan kimia yang terdapat dalam kemasan bahan kimia yang digunakan sebagai pembersih, pewangi, pemutih dan pembasmi serangga.

Melalui membaca dapat menjelaskan efek samping yg terdpt dlm kemasan yg digunakan sbg pembersih, pemutih, pewangi dan pembasmi serangga

DisiplinKreatifGemar membaca

Mengidentifikasi efek samping bahan kimia dari kemasan yang digunakan sebagai pembersih, pemutih, pewangi dan pembasmi serangga

Menjelaskan kegunaan bahan kimia yang terdapat dalam kemasanyang digunakan sebagai pembersih, pemutih, pewangi dan pembami serangga

Menjelaskan efek samping bahan kimia yang terdapat dalam kemasan yang digunakan sebagai pembersih, pemutih, pewangi dan pembasmi serangga

Jenis Penilaian: Tes

Teknik PenilaianTes Tertulis

Bentuk Penilaian1. Isian2. Uraian

3 x 40 menit Buku siswa, referensi, kemasan suatu produk

4.3Mendeskripsikan bahan kimia alami dan bahan kimia buatan dalam kemasan yang terdapat dalam bahan makanan

Bahan kimia alami.

Contoh bahan kimia alami.

Bahan kimia buatan.

Contoh bahan kimia buatan.

TATAP MUKA Membawa kemasan produk bahan

kimia makanan. Mengelompokkan kemasan produk

bahan kimia makanan yang digunakan sebagai pemanis, pengawet, penyedap dan pewarna pada makanan.

Mengelompokkan bahan-bahan kimia alami yang digunakan sebagai pewarna, pemanis, pengawet dan penyedap bahan makanan.

Mengelompokkan bahan-bahan kimia buatan yang digunakan sebagai pewarna, pemanis, pengawet dan penyedap.

TANYA JAWAB Menyebutkan contoh bahan kimia

makanan alami yang berfungsi sebagai pemanis, pewarna, penyedap dan pengawet makanan.

Menyebutkan contoh bahan kimia buatan yang berfungsi sebagai

KreatifJujurDisiplinRasa ingin tahu

Menyebutkan bahan-bahan kimia yang digunakan sebagai pewarna, pemanis, pengawet dan penyedap pada bahan makanan kemasan

Mengelompokkan bahan-bahan kimia pada kemasan bahan makanan sebagai pewarna, pemanis, pengawet dan penyedap

Mengidentifikasi bahan-bahan kimia alami dan buatan yang digunakan sebagai pewarna, pemanis, pengawet dan penyedap

Jenis Penilaian: Tes

Teknik PenilaianTes Tertulis

Bentuk Penilaian1. Uraian

3 x 40 menit Buku siswa, referensi, kemasan suatu produk makanan ( alami dan buatan )

Page 9: Silabus IPA VIII Ganjil

pemanis, pewarna, penyedap dan pengawet makanan.

4.4Mendeskripsikan sifat/pengaruh zat adiktif dan psikotropika

Pengertian zat aditif dan Psikotropika.

Contoh-contoh zat aditif dan psikotropika

Dampak negative penggunaan zat aditif dan psikotropika.

TATAP MUKA Melalui membaca dapat mendefinisikan

tentang pengertian zat adiktif dan psikotropika

Mendata contoh zat adiktif Mendata contoh zat psikotropika

TANYA JAWAB Menyebutkan contoh jenis zat aaditif

dan psikotropika. Menyebutkan cirri-ciri orang yang

kecanduan terhadap psikotropika jenis shabu-shabu dan morfein.

TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR Mencari informasi dari nara sumber

tentang dampak negatif penggunaan zat adiktif dan psikotropika

KreatifRasa ingin tahuMandiriDisiplin

Menjelaskan pengertian zat adiktif dan psikotropika

Menyebutkan contoh zat adiktif dan piskotropika

Jenis Penilaian: Tes dan Non Tes

Teknik PenilaianTes Tertulis dan penugasan

Bentuk Penilaian1. Pilihan ganda

2. Tugas rumah

3 x 40 menit Buku siswa, referensi

4.5Menghindarkan diri dari pengaruh zat adiktif dan psikotropika

Cara menghindarkan diri dari pengaruh zat adiktif dan psikotropika

DISKUSI KELOMPOK Mendiskusikan tentang cara

menghindarkan diri dari pengaruh zat adiktif dan psikotropika

Mendiskusikan tentang manfaat psikotropika yang digunakan dibidang kesehatan.

Usaha-usaha yang harus dilakukan untuk mencegah dan menyembuhkan orang yang kecanduan.

TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR. Membuat kliping tentang narkotika,

zat aditif dan psikotropika serta dampak negatifnya ! (Sumber bisa diperoleh dari Koran, majalah atau internet )

KreatifTanggung jawabKerja kerasDisiplin

Menjelaskan cara menghindarkan diri dari zat adiktif ( rokok dan minuman keras ) dan psikotropika

Mendata zat adiktif dan psikotropika yang digunakan di bidang kesehatan.

Jenis Penilaian: Tes dan Non Tes

Teknik PenilaianTes Tertulis dan penugasan

Bentuk Penilaian1. Pilihan ganda2. Proyek

3 x 40 menit Buku siswa, referensi dan contoh gambar-gambar zat aditif dan psikotropika.

Sukasada, 22 Juli 2015Mengetahui

Page 10: Silabus IPA VIII Ganjil

Kepala SMP Negeri 1 Sukasada Guru Mata Pelajaran,

Gede Sumawan, S.Pd Dra Made Adri BudiasihNIP. 19590901 198301 1 006 NIP.196611301995012001