program kerja kemuslimahan

7
Program Kerja Kemuslimahan Visi Departemen “Menjadikan Para Muslimah Pspd Unimal Tetap Berada Pada Koridor Islam” Nama Proker : Cherry Jus (Ceria Jum’at Siang) Pj :Miftahul Jannah Deskripsi : Kegiatan Mingguan Dihari Jum’at Siang Berupa Pembuatan Kerajinan Tangan, Memasak, Nonbar, Bedah Buku Dll. Tujuan : Meningkatkan Kreativitas Dan Kemapuan Dalam Pengembangan Bakat Para Akhwat Target Objek : Seluruh Akhwat Pspd Unimal Waktu : Setiap Jum’at Pukul 12.00 Wib Teknisi :Berkumpul Disuatu Tempat, Kemudian Melaksanakan Program Dengan Pemateri Yang Berbeda-Beda Untuk Tiap Kegiatan. Instansi Terkait : Divisi Infokom Dan Danus Sarana Dan Prasarana : Tergantung Kegiatannya Rencana Biaya : Rp. 50.000,-

Upload: amna-wahyuni

Post on 12-Aug-2015

299 views

Category:

Documents


19 download

TRANSCRIPT

Page 1: Program Kerja Kemuslimahan

Program Kerja Kemuslimahan

Visi Departemen

“Menjadikan Para Muslimah Pspd Unimal Tetap Berada Pada Koridor Islam”

Nama Proker : Cherry Jus (Ceria Jum’at Siang)

Pj :Miftahul Jannah

Deskripsi : Kegiatan Mingguan Dihari Jum’at Siang Berupa Pembuatan Kerajinan Tangan, Memasak, Nonbar, Bedah Buku Dll.

Tujuan : Meningkatkan Kreativitas Dan Kemapuan Dalam Pengembangan Bakat Para Akhwat

Target

Objek : Seluruh Akhwat Pspd Unimal Waktu : Setiap Jum’at Pukul 12.00 Wib

Teknisi :Berkumpul Disuatu Tempat, Kemudian Melaksanakan Program Dengan Pemateri Yang Berbeda-Beda Untuk Tiap Kegiatan.

Instansi Terkait : Divisi Infokom Dan Danus

Sarana Dan Prasarana : Tergantung Kegiatannya

Rencana Biaya : Rp. 50.000,-

Indicator Keberhasilan : Jumlah Peserta Yang Mengikuti Kegiatan Lebih Dari 20 Orang Dan Diikuti Secara Kontinu .

.

Page 2: Program Kerja Kemuslimahan

Nama Proker : Bela Diri Akhwat

Pj :Lailatul Azizah

Deskripsi : Kegiatan Bela Diri Jenis Karate Yang Dilakukan Seminggu Sekali.

Tujuan : Meningkatkan Kemampuan Akhwat Dalam Melindungi Diri

Target

Objek : Seluruh Akhwat Pspd Unimal Waktu : Setiap Sabtu Pagi Pukul 07.00 Wib

Teknisi : Kegiatan Dilakukan Dilapangan Kampus Pspd Unimal Yang Di Koordinasi Oleh Seorang Pelatih.

Instansi Terkait : Divisi Infokom Dan Danus

Sarana Dan Prasarana : Tempat Latihan

Rencana Biaya : Rp. 16.000,-

Indicator Keberhasilan : Jumlah Peserta Yang Mengikuti Kegiatan Lebih Dari 20 Orang Dan Diikuti Secara Kontinu Setiap Sabtu Pagi.

Page 3: Program Kerja Kemuslimahan

Nama Proker : Opag (Olahraga Pagi)

Pj :Sakinah Nurul Aini

Deskripsi : Kegiatan Olahraga Yang Berupa Lari Pagi,Badminton Dan Lainnya

Tujuan : Agar Kesehatan Terjaga Dan Juga Memperkuat Ukhuwah Antar Akhwat

Target

Objek : Seluruh Akhwat Pspd Unimal Waktu : Setiap 2 Minggu Sekali Di Minggu 1 Dan 3 Pukul 07.00 Wib Pagi,

Teknisi : Kegiatan Dilakukan Dilapangan Kampus Pspd Unimal.

Instansi Terkait : Divisi Infokom Dan Danus

Sarana Dan Prasarana : Alat Olahraga Seperti Raket, Bola Dll

Rencana Biaya : Rp. 16.000,-

Indicator Keberhasilan : Jumlah Peserta Yang Mengikuti Kegiatan Lebih Dari 20 Orang Dan Diikuti Secara Kontinu.

Page 4: Program Kerja Kemuslimahan

Nama Proker : Tukadot (Tukar Kado Antar Akhwat)

Pj :Novia Nurinta Jayanti Saragih

Deskripsi : Kegiatan Yang Dilakukan Dengan Cara Membeli Kado, Kemudian Dikumpulkan Dan Diacak, Lalu Dibagikan Kemasing-Masing Akhwat. Tidak Boleh Ada Yang Mendapat Kado Bawaan Sendiri.

Tujuan : Agar Menumbuhkan Rasa Ukhuwah Yang Lebih Kuat Antar Sesama Akhwat, Dan Bisa Memiliki Barang Pemberian Dari Akhwat Lain.

Target

Objek : Seluruh Akhwat Pspd Unimal Diutamakan Kepada Pengurus Waktu : Setiap Sebulan Sekali, Diawal Bulan. Di Hari Jum’at Sebelum Kegiatan Cherry Jus Dimulai.

Teknisi : Setiap Akhwat Harus Membeli Kado Dengan Harga Yang Sudah Ditentukan Yaitu Rp. 10.000, Kemudian Kado Dikumpulkan Dan Diacak, Dan Masing-Masing Mengambil Satu Kado, Tidak Boleh Dapat Kado Sendiri.

Instansi Terkait : Divisi Infokom

Sarana Dan Prasarana : Tempat

Rencana Biaya : -

Indicator Keberhasilan : Jumlah Peserta Yang Mengikuti Kegiatan Lebih Dari 20 Orang Dan Diikuti Secara Kontinu Setiap Bulannya.

Page 5: Program Kerja Kemuslimahan

Nama Proker : Mabid Akhwat

Pj :Cut Ummusalma

Deskripsi : Bermalam Disalah Satu Rumah Akhwat, Dan Melakukan Kegiatan Sesuai Schedule.

Tujuan : Agar Menumbuhkan Rasa Ukhuwah Yang Lebih Kuat Antar Sesama Akhwat,Dan Saling Mengenal Lebih Dalam Lagi.

Target

Objek : Seluruh Akhwat Pspd Unimal Diutamakan Kepada Pengurus Waktu : Setiap 3 Bulan Sekali, Diawal Bulan. Di Hari Sabtu-Minggu.

Teknisi : Para Akhwat Melakukan Kegiatan Sesuai Jadwal Secara Bersama-Sama, Seperti Shalat Berjamaah, Tadarusan, Tahajud Dan Dhuha Bareng, Memasak Bareng, Nonbar Dll.

Instansi Terkait : Divisi Infokom Dan Danus

Sarana Dan Prasarana : Tempat

Rencana Biaya : Rp. 100.000,-

Indicator Keberhasilan : Jumlah Peserta Yang Mengikuti Kegiatan Lebih Dari 20 Orang Dan Semakin Eratnya Ukhuwah Antar Akhwat.

Page 6: Program Kerja Kemuslimahan

Waktu Pelaksanaan Proker

Program KerjaWaktu Pelaksanaan

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

Cherry Jus

Bela Diri Akhwat

Opag (Olahraga Pagi)Tukadot (Tukar Kado Antar Akhwat)

Mabid Akhwat