perkembangan komputer dari tiap generasi

8
PERKEMBANGAN KOMPUTER DARI TIAP GENERASI

Upload: saya-danroe

Post on 25-Jan-2016

218 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Perkembangan komputer

TRANSCRIPT

Page 1: Perkembangan Komputer Dari Tiap Generasi

PERKEMBANGAN KOMPUTER DARI TIAP GENERASI

Page 2: Perkembangan Komputer Dari Tiap Generasi

1. PENGERTIAN KOMPUTERKomputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut perintah yang telah dirumuskan. Kata komputer semula dipergunakan untuk menggambarkan orang yang perkerjaannya melakukan perhitungan aritmatika, dengan atau tanpa alat bantu, tetapi arti kata ini kemudian dipindahkan kepada mesin itu sendiri.

Page 3: Perkembangan Komputer Dari Tiap Generasi

Komputer Generasi PertamaKomponen utama dalam komputer generasi pertama merupakan tiub vakum. Tiub vakum adalah tiub-tiub elektronik sebesar lampu (light bulbs). Oleh kerana beribu-ribu tiub vakum diperluakn, menyebabkan berbagai masalah terutamanya dalam pengawalan suhu komputer. Contoh komputer generasi pertama seperti ENIAC (Electronic Numerical Integrator And Calculator) dicipta oleh Dr John Mauchly dan Presper Eckert pada tahun 1946Kelebihan Komputer ENIACMerupakan komputer  yang muncul pertama kaliKelemahan Komputer ENIACMemerlukan ruangan yang luasCepat panasMemroses data lambatKapasitas penyimpanan kecilMemerlukan daya listrik yang besar

Page 4: Perkembangan Komputer Dari Tiap Generasi

Komputer Generasi Ke Dua 1959 – 1964Transistor telah dicipta oleh tiga saintis di Bell Laboratories, iaitu J. Bardeen, H. W. Brittain dan W. Shockley. Transistor adalah sebuah alat elektronik yang kecil di mana fungsinya adalah untuk memindahkan isyarat-isyarat elektrik Kelebihan komputer generasi kedua Komputer IBM-7090Dapat menangani sejumlah data yang besarMempunyai kemampuan real-time dan times sharingUkurannya lebih kecil dari generasi pertamaMembutuhkan listrik yang lebih sedikit dari generasi pertamaMenghasilkan panas yang lebih sedikit dari generasi pertamaBiaya yang dikeluarkan lebih murah dari generasi pertamaKelemahan komputer generasi kedua Komputer IBM-7090Memerlukan ruangan yang luasCepat panasMemroses data lambatKapasitas penyimpanan kecilMemerlukan daya listrik yang besar

Page 5: Perkembangan Komputer Dari Tiap Generasi

Generasi Ketiga, 1965 – 1970Intergrated Circuit (lebih dikenali sebagai IC) merupakan satu rangkaian litar elektronik lengkap dalam satu cip silikon yang kecil. Ia mula digunakan pada tahun 1965. Satu IC mampu menggantikan satu papan litar yang penuh dipasang dengan transistor-transistor, di mana IC tersebut lebih kecil saiznya daripada transistor tersebut.Kelebihan komputer generasi ketigaKecepatan proses data lebih cepat dari generasi sebelumnyaMembutuhkan listrik yang lebih sedikit dari generasi sebelumnyaDapat menyimpan sampai ratusan ribu karakterTelah dapat menggunakan penyimpanan luar yang bersifat random access, yaitu magnetic diskDapat menjalankan program secara serentakKelemahan komputer generasi ketigaUkuran fisiknya masih besarPemakaian rumitBagian dalam/sirkuitnya masih berukuran besarMenghasilkan panas yang berlebihan seperti pada komputer generasi sebelumnya

Page 6: Perkembangan Komputer Dari Tiap Generasi

Generasi Keempat, 1970 – kini: MicroprosessorMicroprosessor, atau pemproses mikro, adalah merupakan evolusi daripada cip IC, di mana ia merupakan rangkaian-rangkaian C di dalam satu cip silikon yang kecil.

Kelebihan komputer generasi keempat:Ukurannya yang lebih kecilKapasitas memori yang besarPengoperasian komputer lebih mudah

Kelemahan komputer generasi keempat:Komputer  tidak lagi menjadi dominasi perusahaan-perusahaan besar atau lembaga pemerintah.

Page 7: Perkembangan Komputer Dari Tiap Generasi

Komputer generasi kelima (masa depan)

Kelebihan komputer generasi kelima:Lebih canggihMemiliki kecerdasan yang hampir menyamai manusiaSemaikin murahSemakin kecilLebih cepat memproses dataKapasitas memori besar

Kelemahan komputer generasi kelima:Mengurangi fungsi manusia

Dua kemajuan rekayasa yang terutama adalah kemampuan pemrosesan paralel, yang mampu mengkoordinasikan banyak CPU untuk bekerja secara serempak.

Page 8: Perkembangan Komputer Dari Tiap Generasi