pengembangan alat evaluasi.docx

12
PENGEMBANGAN ALAT EVALUASI NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 1 MATA PELAJARAN : BIOLOGI KELAS/SEMESTER : XI/I Pilihlah satu jawaban yang benar ! A. Plihan ganda 1. Komponen kimiawi sel terbagi atas …. a. 2 b. 3 c. 4 d. 5 e. 6 2. Berikut ini adalah komponen organik dari sel, kecuali …. a. Air b. Karbohidrat c. Protein d. Asam nukleat e. Lemak 3. Membrane sel berupa selaput tipis, yang disebut …. a. Plasma

Upload: mardiana-sumbung

Post on 23-Jan-2016

19 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGEMBANGAN ALAT EVALUASI.docx

PENGEMBANGAN ALAT EVALUASINAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 1MATA PELAJARAN : BIOLOGIKELAS/SEMESTER : XI/I

Pilihlah satu jawaban yang benar !

A. Plihan ganda

1. Komponen kimiawi sel terbagi atas ….

a. 2

b. 3

c. 4

d. 5

e. 6

2. Berikut ini adalah komponen organik dari sel, kecuali ….

a. Air

b. Karbohidrat

c. Protein

d. Asam nukleat

e. Lemak

3. Membrane sel berupa selaput tipis, yang disebut ….

a. Plasma

b. Plasmalemma

c. Fibrin

d. Kloroplas

e. Membrane nukleus

Page 2: PENGEMBANGAN ALAT EVALUASI.docx

4. Dibawah ini merupakan perbedaan sel eukariotik dan prokariotik, kecuali ….

Prokatiot Eukariot

A Contoh organismenya

Bakteri dan ganggang hijau-biru

Protista, fungi, tumbuhan dan hewan

B Ukuran sel Umumnya 1-10µm Umumnya 5-100µm

C metabolisme Aerobik dan Anaerobik Aerobik

D DNA Sirkular, dalam inti sel Sangat panjang terdapat dalam sitoplasma

E Sitoplasma Tidak ada sitoskeleton Sitoskeleton tersusun dari filament protein

5. Bagian dari sel eukariotik adalah

1. Sitoplasma

2. Dinding sel

3. Lisosom

4. Nukleus

5. Ribosom

Pilihlah jawaban yang benar !a. 1-2-3

b. 2-3-4

c. 1-3-4

d. 4-5-2

e. 2-3-5

6. Berikut ini adalah fungsi dari sel, kecuali ….

a. Sebagai unit structural

b. Sebagai unit fungsional

c. Sebagai kesatuan hereditas

Page 3: PENGEMBANGAN ALAT EVALUASI.docx

d. Sebagai kesatuan keseimbangan

e. Sebagai kesatuan pertumbuhan

7. Penyusun sel terdiri atas ….

a. Sitoplasma dan nucleus

b. Nucleus, lisosom dan sitoplasma

c. Sitoplasma, membrane sel dan nucleus

d. Membrane sel dan lisosom

e. Ribosom, sitoplasma dan nukleus

8. Sel merupakan unit fungsional karena ….

a. Sel tersusun atas organ, dan organ trsusun atas jaringan

b. Sel membawa sifat menurun yang terdapat pada kromosom

c. Semua kegiatan hidup seperti metabolisme, ekskresi, dan sintesis terjadi di

dalam sel

d. Sel merupakan pertumbuhan dan perkembangan akan bertambahnya volume

tubuh

e. mengatur segala aktifitas di dalam sel

9. Bagian sel yang berfungsi untuk pergerakan adalah ….

Page 4: PENGEMBANGAN ALAT EVALUASI.docx

a. Pili

b. Flagellium

c. Ribosom

d. Membrane plasma

e. Dinding sel

10. Pada sel prokariot, selnya disusun oleh dinding sel yang tersusun dari ….

a. Lipid, protein dan karbohidrat

b. Protein dan asam nukleat

c. Asam nukleat dan lipid

d. Peptidoglikan dan lipid

e. Peptidoglikan, lipid, dan protein

B. EssayJawablah pertanyaan berikut dengan benar!1. Mengapa sel dikatakan sebagai unit structural kehidupan ?

2. Buatlah tabel mengenai perbedaan dari sel Prokatiot dan Eukariot !

3. Gambar dengan lengkap sel prokariotik dan eukarioti dan berikan keterangannya

masing-masing !

4. Jelaskan bagian-bagian struktur sel !

5. Jelaskan komponen-komponen kimia dari sel, baik dari komponen organic

maupun komponen anorganik !

C. Isian

Arsirlah jawaban atau beri tanda garis secara horizontal atau vertikal pada kolom

jawaban yang telah disediakan.

Pertanyaan

Page 5: PENGEMBANGAN ALAT EVALUASI.docx

1. Makhluk hidup tersusun dari beberapa organ dan tiap organ tersusun atas jaringan, dan

tiap jaringan tersusun oleh sel. Jadi sel merupakan kesatuan ….

2. Sel sebagai unit … karena semua kegiatan hidup seperti metabolisme, ekskresi, dan

sintesis terjadi di dalam sel.

3. Pembagian sel ada dua yaitu, sel … dan ….

4. Struktur sel ada tiga, yaitu membrane sel, … dan ….

5. Membrane sel berupa selaput tipis, yang disebut ….

6. Sitoplasma merupakan cairan yang terdapat di dalam ….

7. Elemen utama sebuah sel adalah protoplasma. Terdiri atas dua komponen utama, yaitu

komponen ... dan komponen ....

8. Komponen organic terbagi atas, karbohidrat, protein, … dan asam nukleat.

P A N O R G A N I KK A L T K A I U N FF U N G S I O N A LP D L B A A A U Y SL C A U R I S K S VA V N L P G U L G HS N D U R N H E L SM A U S O J A U L TA U L D K A T S I RL G A I A L I I P UE U K A R I O T I KM E U T I U R N D TM N S A O L G M L UA T E L T I A N U RR E L B I O N P S AU S I O K I I S E LL I F C A E K G B SS I T O P L A S M AS C K G A V M M L P

KUNCI JAWABAN

Page 6: PENGEMBANGAN ALAT EVALUASI.docx

A. Pilihan ganda1. A2. A3. B4. D5. C6. D7. C8. C9. B10. E

B. Essay

1. Sel dikatakan sebagai unit struktural kehidupan karena makhluk hidup tersusun dari

beberapa organ dan tiap organ tersusun atas jaringan, dan tiap jaringan tersusun oleh

sel. Jadi sel merupakan kesatuan structural.

2. Tabel perbedaan antar sel Prokariot dan Eukariot

Prokatiot Eukariot

Contoh organismenya

Bakteri dan ganggang hijau-biru

Protista, fungi, tumbuhan dan hewan

Ukuran sel Umumnya 1-10µm Umumnya 5-100µm

metabolisme Aerobik dan Anaerobik Aerobik

DNA Sirkular, dalam sitoplasma

Sangat panjang terdapat dalam inti sel

Sitoplasma Tidak ada sitoskeleton Sitoskeleton tersusun dari filament protein

Organisasi seluler

Umumnya uniseluler Umumnya multiseluler, sel-sel dengan tugas yang berbeda-beda

3.

Page 7: PENGEMBANGAN ALAT EVALUASI.docx

4. Struktur sel

a. Membrane plasma

Membrane sel berupa selaput tipis, yang disebut plasmalemma.

b. Sitoplasma

Sitoplasma merupakan cairan yang terdapat di dalam sel, kecuali di dalam inti dan

organel sel. Khusus cairan yang terdapat di dalam inti sel dinamakan

nukleoplasma. Sitoplasma bersifat koloid, yaitu tidak padat dan tidak cair

c. Nucleus

Nukleus adalah organel yang ditemukan pada sel eukariotik. Fungsi utama

nukleus adalah untuk menjaga integritas gen-gen tersebut dan mengontrol

aktivitas sel dengan mengelola ekspresi gen

5. Komponen kimia sel

Komponen organic

a. Karbohidrat

Page 8: PENGEMBANGAN ALAT EVALUASI.docx

Karbohidrat disusun oleh unsur C ( karbon ), H ( hidrogen ) dan O ( oksigen ).

Karbohidrat merpakan senyawa yang terdapa dalam tubuh dalam jumlahbesar di

dalam tubuh.

b. Protein

Protein tersusun atas unsur : C (karbon), H (hidrogen) dan O (oksigen) dan N

(nitrogen). Protein merupakan polipeptida atau biopolimer  yang tersusun atas

asam amino. Ada sekitar 20 macam asam amino sebagai unit dasar penyusun

protein.

c. Lipid/ lemak

Merupakan senyawa yang tersusun atas unsur C (karbon), H (hidrogen) dan O

(oksigen). Lemak  tersusun atas senyawa gliserol dan asam lemak yang

merupakan unit dasar penyusun lemak. Sifat lemak diantaranya tidak larut dalam

air, densitas atau kerapatanna lebih rendah dari air , memiliki viskositas atau

kekentalan yang tinggi.

d. Asam nukleat

Asam nukleat merupakan polinukleotida (terdiri atas nukleotida-nukleotida) yang

terdiri atas DNA (Deoksiribonucleic acid) dan RNA (Ribonucleic acid). Asam

nukleat bertindak sebagai penyipan informasi genetik pada sel.

Komponen anorganik

a. Air

Air merupakan bagian esensial cairan tubuh yang terdiri dari cairan intrasel

(sitoplasma), plasma darah dan cairan ekstraseluler . Air berfungsi sebagai pelarut

dan sebagai katalisator reaksi-reaksi biologis.

Page 9: PENGEMBANGAN ALAT EVALUASI.docx

b. Garam mineral

Garam mineral, yang sebagian besar terdapat dalam bentuk ion positif (anion)

ataupun ion negatif (kation).