pemilihan bahan

4
Pemilihan Bahan Oleh : Mujur Sahata E.S.Matondang, S.Pd.,M.Si Disampaikan Pada Diklat Kompetensi Guru SMK Pemesinan Komplek 2014

Upload: mujur-matondang

Post on 27-Sep-2015

229 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

pemilihan bahan

TRANSCRIPT

  • Pemilihan Bahan

    Oleh :

    Mujur Sahata E.S.Matondang, S.Pd.,M.Si

    Disampaikan Pada Diklat Kompetensi Guru SMK

    Pemesinan Komplek

    2014

  • Pengetahuan Bahan Teknik

    Besi Tuang Tuangan Keras Tuangan Temper Hitam

    Besi Tidak Dapat Ditempa

    Kandungan C>2%

    Tidak Dipadu Paduan

    Baja Perkakas

    Kandungan C 0,5 - 2%

    Baja Mutu Tinggi

    Tidak Dipadu Paduan Rendah Paduan Tinggi

    Baja Perkakas

    Kandungan C 0,5 - 2%

    Baja Mulia

    Baja Tuangan Baja Tuangan Temper Putih

    Besi Dapat Ditempa (Baja)

    Kandungan C < 2 %

    Besi Mentah

  • Kandungan Kimia Biji Besi

    Besi mentah diperoleh dari biji besi

    melalui pengolahan lebur pada dapur

    tinggi.

    Biji besi mengandung :

    Imbuhan lain :

  • Penggolongan Biji Besi

    Biji Besi

    digolongkan atas 3

    kelompok

    1. Kelompok Oksid :

    yaitu : Magnetit

    (Fe2O4) 60-70%Fe

    ; Hematit (Fe2O3)

    .40-60%Fe

    2. Kelompok Hidroksida

    : Limonite (2Fe2O3 +

    3H2O) 20-50%Fe

    3. Kelompok Karbonat :

    Spatik/siderit

    (Fe2CO3) 30-40%