paradigma baru pt

30
SISTEM PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN TINGGI DENGAN PARADIGMA BARU Disampaikan pada Pelatihan Penyusunan Proposal Program Hibah Kompetisi bagi PTS di Lingkungan Kopertis wilayah IV Jabar dan Banten Juni, 2009

Upload: rully-indrawan

Post on 25-Jun-2015

267 views

Category:

Business


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Paradigma baru  PT

SISTEM PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN TINGGI DENGAN

PARADIGMA BARU

Disampaikan pada Pelatihan Penyusunan Proposal Program Hibah Kompetisi bagi PTS di Lingkungan Kopertis wilayah IV Jabar dan Banten

Juni, 2009

Page 2: Paradigma baru  PT

• Guru Besar Kopertis wil.IV dpk. Unpas (IVE)

• Rektor Ikopin

• Reviewer DP2M Dikti, Depdiknas

• Staf Ahli DPD-RI

• Wk. Ketua Forum PT Bidang Perumahahan, Kantor Menpera RI

• Komite Perencanaan Propinsi Jawa Barat

• Ketua Umum Korpri Kopertis wilayah IV Jabar Banten

• Wk. Ketua Kop. Sauyunan, Jabar

• Staf Khusus Rektor Unpas2

Page 3: Paradigma baru  PT

3

PendahuluanPerubahan

lingkungan;Kinerja PT saat ini;Paradigma baru PT;Pembiayaan PT.

Page 4: Paradigma baru  PT

4

PT merupakan institusi tempat para scholars dan fellows berkumpul dengan cita-cita dan kompetensi dalam mengembangkan proses pendidikan bagi masyarakat, mengkaji, mengembangkan, serta menerapkan keunggulan IPTEK, bagi kemanfaatan masyarakat secara optimal;

Dinamika perubahan kebutuhan masyarakat belakangan ini berjalan cepat dan berkarakter efisien, efektip, dan produktip dengan tidak meninggalkan kearifan dan nilai-nilai sosial;

PT harus menjadi menara air yang terus memiliki posisi penting untuk tumbuh suburnya peradaban.

Page 5: Paradigma baru  PT

Tourism

5

Page 6: Paradigma baru  PT

Social and Cultural

developments

Economic developments

Technological developments

Political developments

Educational market

Research Market

Labour markets

Other suppliers

Governments

Sumber: www.illah-sailah.co.ccSumber: www.illah-sailah.co.cc

The Environment of HEThe Environment of HE

6

Page 7: Paradigma baru  PT

BERUBAH

Teaching-Learning ProccesGraduatesIncoming

Students

StaffLibrary

Physical FacilitiesLaboratories

FundingOrganization

Resources Curriculum

Management

Leadership QualityAssurance

AcademicCommunity

Job Market

CommunityAcknowledgement

Demand HE

Sistem Pendidikan Tinggi Sistem Pendidikan Tinggi

7

Page 8: Paradigma baru  PT

PTPT

Kompetensi SDM

Visi dan Misi

Sistem Tata KelolaNilai Entrepreneurship

Regulasi

Dinamika Global

Dinamika Ekonomi dan Iptek nasional

Kebutuhan Masyarakat

IncomingStudents

Graduates

8

Page 9: Paradigma baru  PT

• Pemerintah telah meratifikasi WTO melalui UU No 7 Tahun 1994.

• Melalui GATS (General Agreement on Trade in Services) WTO memposisikan pendidikan sebagai jasa yang dapat saling diperdagangkan-dan yang di dalamnya termasuk pendidikan tinggi-maka "perdagangan" jasa pendidikan tinggi akan makin sulit dielakkan.

• Implikasinya, kehadiran PTA di negara kita akan sulit dibendung. PTN dan PTS, harus siap bersaing dengan PTA bermutu.

9

Fenomena PTA Fenomena PTA

Page 10: Paradigma baru  PT

Model GATS (Model GATS (General Agreement on Trade General Agreement on Trade in Servicesin Services) )

Model Commercial Presence, yaitu penjualan jasa pendidikan (tinggi) oleh lembaga di suatu negara bagi konsumen yang ada di negara lain dengan mewajibkan kehadiran secara fisik lembaga penjual jasa dari negara itu.

Model Movement of Natural Persons, yaitu penjualan jasa pendidikan dari satu negara kepada konsumen di negara lain melalui kehadiran person-person profesionalnya ke negara konsumen.

10

Page 11: Paradigma baru  PT

11

Peran Pemerin

tah

Distribusi

Antar Prodi

Mutu SDM

Manajemen

PTBudaya

Akademik SistemAkreditasi

Relevansi Kepercayaan Masyarakat

Bisnis PT

Pengendalian

Kualitas

Pembiayaan Pendidikan

Daya

beli

Penyebaran Wilayah

Ekonomi MakroGlobalisasi

Perkemb. Iptek

Bias kebijakan

Page 12: Paradigma baru  PT

Masalah UmumMasalah Umum

Kehadiran lulusan PT belum menjadi solusi atas masalah aktual yang dihadapi oleh bangsa, yakni kemiskinan dan pengangguran;

Peringkat PT kita masih lemah dalam kancah internasional.

12

Page 13: Paradigma baru  PT

Semakin tinggi tingkat pendidikan Semakin tinggi tingkat pendidikan semakin tinggi ketergantungansemakin tinggi ketergantungan

20,07 14,981,49

22,56 12,22 28,67

19,71 13,521,78

28,59 9,87 26,53

18,8 10,32,03

39,2 6,23 23,44

15,13 7,52,55

60,872,26

11,69

6,143,28

3,1283,18

0,353,93

0% 20% 40% 60% 80% 100%

Tdk/Blm tmt SD

SD/MI

SLMP/MTs

SMA/MA

PT

Sendiri Dibantu buruh tidak tetap Dibantu buruh tetapBuruh/Karyawan Pekerja bebas Pekerja keluarga

3,28

3,12

Sumber: BPS, 200313

Page 14: Paradigma baru  PT

Rangking PT versi Rangking PT versi WebometricsWebometrics (Januari 2008) (Januari 2008)

14

Page 15: Paradigma baru  PT

(1) terciptanya kemandirian, yang harus berjalan seiring dengan tumbuhnya kesadaran dan keberdayaan dan partisipasi masyarakat, internal dan eksternal PT, untuk turut serta dalam setiap implementasi tri dharma,

(2) meningkatnya akseptabilitas dan akuntabilitas publik, sehingga masyarakat tetap mempercayai PT sebagai agen perubahan dalam masyarakat yang dapat dipercaya,

(3) Meningkatkan mutu untuk datya saing bangsa.

Page 16: Paradigma baru  PT

Autonomy

Quality

Evaluation

AccreditationAccountability

Pengembangan Visi Paradigma Baru PTPengembangan Visi Paradigma Baru PT

HE NEW PARADIGM

Vision 2005Vision 2010

PengembanganInternal

Pengembangan Internal dng implikasi eksternal

Mengutamakan kebutuhanmahasiswa untuk pengembangankapabilitas intelektual

Memberikan kesempatan belajar tak berbatasbagi semua warganegara

Menyiapkanproses pendidikan

yang berkualitasdan efisien untuk

mendorong inovasi dan keunggulan

Quality

Access &Access &EquityEquity

AutonomyAutonomy

16

Page 17: Paradigma baru  PT

PEMERINTAH(DJPT)

TantanganGlobal

UNIVERSITY

• Lulusan• Ilmu Pengetahuan

• Teknologi• Tata-Nilai

Industri, Dunia Usaha,Masyarakat Umum

MekanismeMekanisme Pendanaan Pendanaan

SumberdayaSumberdaya OtonomiOtonomi

Daya Saing Daya Saing BangsaBangsa

(1)

(2) Otonomi &tonomi & DesentralisasiDesentralisasi

KesehatanKesehatanOrganisasiOrganisasi(3)

HELTS HELTS 2003-20102003-2010

PerekonomianPerekonomianNasionalNasional

Ekonomi berbasisEkonomi berbasisIlmu PengetahuanIlmu Pengetahuan

External Stakeholders:

17

Page 18: Paradigma baru  PT

Teaching-Learning ProccesGraduatesIncoming

Students

StaffLibrary

Physical FacilitiesLaboratories

FundingOrganization

Resources Curriculum

Management

Leadership QualityAssurance

AcademicCommunity

Job Market

CommunityAcknowledgement

Demand HE

Sistem Pendidikan Tinggi dalam PerspektipSistem Pendidikan Tinggi dalam PerspektipSistem Pendidikan Tinggi dalam PerspektipSistem Pendidikan Tinggi dalam Perspektip

otonomiKesehatan organisasi

Daya saingbangsa

HELTS Tahun 2003 -2010HELTS Tahun 2003 -2010

18

Page 19: Paradigma baru  PT

PT kelas duniaPT kelas dunia

1.World reputation2.Research performance3.Prominent graduates4.International participation

Sumber- Kai-ming Cheng, Chair Professor of Education, Senior Advisor to the Vice-Chancellor, The University of Hong Kong

19

Page 20: Paradigma baru  PT

Ranking PT Unggulan DuniaRanking PT Unggulan Dunia

1.Time Higher Education Supplement

2.Shanghai Jiaotong World Universities Ranking

3.Webometrics Ranking of World Universities

20

Page 21: Paradigma baru  PT

“top rank universities” memiliki:Favorable governance

Leadership yang kuat dan visionerTata pamong yang sehat

High concentration of talent (staff & students)Attract best staff and best students

Culture of academic excellenceBudaya risetKebebasan akademik yang kuat

Abundant of resourcesSumber pendanaan yang besar dan beragam

Syarat PT UnggulSyarat PT Unggul

21

Page 22: Paradigma baru  PT

22

Page 23: Paradigma baru  PT

Menuju PT UnggulanMenuju PT Unggulan

1.Higher education as policy priority2.Concentration of resources3.Identification of institutions4.Recruitment of academics5.Development of resources6.Reforming governance

23

Sumber- Kai-ming Cheng, Chair Professor of Education, Senior Advisor to the Vice-Chancellor, The University of Hong Kong

Page 24: Paradigma baru  PT

Strategi Pembiayaan PTStrategi Pembiayaan PT

Public Public MoneyMoney

Public Public InstitutionsInstitutions

Community Community ResourcesResources

Private Private InstitutionsInstitutions

24

Page 25: Paradigma baru  PT

25

Negara Program Anggaran Masa

Korea Selatan Brain Korea 21 US$ 1.17 Milyar 7 tahun

Jepang Japan Global CoE US$ 4 juta/CoE/th 5 tahun

China China 985 Project 28.3 Milyar RMB 3 tahun

UK UK Funding for Excellent

US$ 8.63 Milyar 5 tahun

Jerman Germany excellence initiative 2006

US$ 2.3 Milyar 5 tahun

Program Pengembangan Mutu PT di Program Pengembangan Mutu PT di beberapa negara beberapa negara

Page 26: Paradigma baru  PT

26

Institusi Endowment fund (2006)(dlm juta US$)

Harvard University 28961Yale University 18031Stanford University 14085University of Texas 13235Princeton University 13045NUS (Singapore) 774Anggaran Pembangunan Dikti (2007) 495Universitas Indonesia (RKAT 2007) 84

Endowment Fund Endowment Fund di beberapa PT duniadi beberapa PT dunia

Page 27: Paradigma baru  PT

Kasus: Stanford University(1)Kasus: Stanford University(1)

27

Didirikan tahun 1891PTS dengan student body

S1 : 6700S2/S3: 7800

Dosen: 1700 termasuk 16 pemenang nobelPerusahaan yang didirikan oleh Stanford

University memiliki nilai kapitalisasi pasar sebesar USD 300 milyar

Perusahaan yang didirikan oleh stanford mempunyai revenue tahunan sebesar USD 100 milyar

Page 28: Paradigma baru  PT

28

Anggaran: USD 2,9 milyarFee: USD 513 jutaDana penelitian: USD 1,088 milyarPendapatan dari investasi: USD 584 juta

Total:USD 2,185 milyar

• USD 715 juta dari mana? Endowment fund??

Sumber: Prof.Dr. Abdul Halim Hakim, Bahan road show Koordinator Kopertis Wil IV, 2009

Kasus: Stanford University(2)Kasus: Stanford University(2)

Page 29: Paradigma baru  PT

Skema Hibah Pendidikan Tinggi Skema Hibah Pendidikan Tinggi (dari (dari THE NEW PARADIGM OF HETHE NEW PARADIGM OF HE))

Semangat Implementasi Paradigma Baru Pendidikan Tinggi, berfokus Mutu.

Semangat “Continuous Quality Improvement” (CQI) (membangun TQM & QA)

Semangat KompetisiSemangat Internal SelectionSemangat Tumbuhnya Pola Pikir Perencanaan

Berbasis Aktifitas & OutcomesSemangat Sistem Evaluasi “PEER” &

EXTERNAL 29

Page 30: Paradigma baru  PT

30