morning report - hemorroid

9
Identitas Pasien Nama : Ny. R Umur : 32 tahun Pekerjaan : Buruh pabrik Tanggal : 1 April 2015

Upload: hananti-ahhadiyah

Post on 16-Nov-2015

222 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

bedah

TRANSCRIPT

Identitas PasienNama: Ny. RUmur: 32 tahun Pekerjaan: Buruh pabrikTanggal : 1 April 2015

Anamnesis Keluhan UtamaBuang air besar berdarahRiwayat Penyakit SekarangOs mengeluh BAB berdarah sejak 2 tahun yang lalu, awalnya BAB berdarah dirasakan hanya sedikit dan bercampur dengan keluarnya feses. 1 minggu SMRS BAB disertai darah yang semakin banyak. Darah berwarna merah segar, tidak bercampur dengan feses dan lendir, disertai dengan panas dan nyeri saat BAB. 1 tahun terakhir os merasa keluar benjolan pada lubang anus saat BAB. Benjolan menetap dan tidak keluar masuk. Os sering mengalami sulit BAB, os juga sering mengedan saat BAB, BAB keluar sedikit-sedikit, dan keras. Os juga mengeluh pusing, lemas, nyeri di ulu hati dan mual, muntah disangkal, nafsu makan baik, BAK lancar, tidak terdapat keluhan.

Riwayat Penyakit Dahulu Belum pernah merasakan gejala yang sama, R. Trauma disangkal, R. hipertensi disangkal, R. penyakit tumor disangkal. Riwayat Penyakit Keluarga Kakak os pernah mengalami gejala yang sama, R. penyakit tumor disangkal. R.Hipertensi disangkal, R. gula darah disangkal.Riwayat PengobatanMengkonsumsi obat herbal 1 minggu SMRS dan BAB berdarah terasa semakin berat, pernah berobat ke dokter tapi keluhan masih dirasakan.Riwayat Psikososial Os sering mengkonsumsi makanan berlemak, jarang makan makanan sayur-sayuran, merokok disangkal.

Pemeriksaan FisikKeadaan umum Kesadaran : Komposmetis, Tampak sakit sedang, GCS 15Tanda Vital :Tekanan Darah : 110/70 mmHgSuhu : 36,5 oCNadi : 76 x/menitFrekuensi pernapasan : 20 x/menitStatus GeneralisKepala: Bentuk : normocepal Mata: Reflex cahaya (+)/(+)Pupil : bulat isokhor (+)/(+) Konjungtiva : anemis (+)/(+)Sclera : ikterus (-)/(-)

Hidung: Deformitas (-), sekret (-)Mulut: Pucat (+), mukosa Kering (+)Telinga: Sekret (-)Leher: Pembengkakan KGB (-)Paru:I : bentuk dan pergerakan dada simetrisP : Nyeri tekan (-), Vokal fremitus kiri dan kanan samaP : Sonor pada kedua lapang paru A : Vesicular (+), ronki -/-, wheezing -/-JantungI : Ictus Cordis terlihat (-)P : Ictus Cordis teraba di ICS V linea midclavicularisP : Tidak dilakukan A: Bunyi jantung I dan II murni reguler, murmur (-), gallop (-)

Abdomen :I : SupelA : BU : normalP : nyeri tekan (+) pada epigastriumP : timpani diseluruh kuadran abdomenEkstremitas : Atas : akral hangat (+/+), RCT < 2 detik, udem (-), pucat (-), tremor (-)Bawah : akral hangat (+/+), RCT < 2 detik, udem (-), pucat (-), tremor (-)

Status lokalis I = terlihat benjolan di tepi atas lubang anusP = spinkter ani baik, teraba benjolan yang keluar dari anus, ukuran 2x1, mobile, permukaan licin, konsistensi lunak, NT (+)

Resume wanita 32 thn, datang dengan keluhan BAB berdarah sejak 2 tahun yang lalu, awalnya BAB berdarah sedikit dan bercampur dengan feses. 1 minggu SMRS BAB disertai darah yang semakin banyak. Darah berwarna merah segar, tidak bercampur dengan feses dan lendir, disertai dengan panas dan nyeri saat BAB. 1 tahun terakhir os merasa keluar benjolan pada lubang anus saat BAB. Benjolan menetap dan tidak keluar masuk. Kakak os pernah mengalami BAB berdarah. Os sering mengkonsumsi makanan berlemak, dan jarang makan sayuran.

Pemeriksaan FisikKeadaan umum Kesadaran : Komposmetis, Tampak sakit sedang, GCS 15Tanda Vital :TD : 110/70 mmHgSuhu : 36,5 OcPernapasan : 20 x/menitNadi : 76 x/menitStatus generalis Mata : konjungtiva anemis +/+Mulut : bibir pucat +Status lokalis I = terlihat benjolan di tepi atas lubang anusP = spinkter ani baik, teraba benjolan yang keluar dari anus, ukuran 2x1, mobile, permukaan licin, konsistensi lunak, NT (+)

DIAGNOSA BANDINGHemoroid eksternaHemoroid interna grade IVTumor RectiDIAGNOSA KERJAHemoroid eksternaRENCANA PEMERIKSAANAnoskopiPENATALAKSANAAN :

PROGNOSIS :Quo ad vitam : bonam Quo ad functionam : bonam Quo ad sanationam: bonam

Linea dentata : pertemuan antara mukosa usus besar dengan musculus spincter ani9