metode pembelajaranuns psca

27
METODE PEMBELAJARAN MK. TEORI DAN MODEL-MODEL PEMBELAJARAN Oleh: Sony Zulfikasari Crubus Joko Susilo PASCASARJANA TEKNOLOGI PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET, SURAKARTA 2014

Upload: zulfike

Post on 21-Nov-2015

17 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

mk uns

TRANSCRIPT

Metode pembelajaran

Metode pembelajaranMk. Teori dan model-model pembelajaranOleh:Sony ZulfikasariCrubusJoko SusiloPASCASARJANA TEKNOLOGI PENDIDIKANUNIVERSITAS SEBELAS MARET, SURAKARTA 2014PAPARAN MATERI:METODE CERAMAHCeramah adalah penuturan atau penerangan secara lisan oleh guru terhadap kelas. Alat interaksi yang terutama dalam hal ini adalah berbicara. Dalam situasi tertentu metode ceramah merupakan metode yang paling baik, tetapi dalam situasi lain mungkin sangat tidak efisienGuru yang bijaksana senantiasa menyadari kondisi-kondisi yang berhubungan dengan situasi pembelajaran, sehingga dapat menetapkan bilamana metode ceramah sewajarnya digunakan, dan bilamana sebaiknya dipakai metode yang lain.Bilamanakah metode ceramah dikatakan wajar digunakan?Kalau guru akan menyampaikan fakta atau pendapat dimana tidak terdapat bahan acuan yang merangkum fakta yang dimaksud.Jika guru akan menyampaikan pembelajaran kepada sejumlah peserta didik yang besar (misalnya sekitar 75 orang atau lebih)Kalau guru adalah pembicara yang bersemangat sehingga dapat memberikan motivasi kepada peserta didik untuk untuk mengerjakan suatu pekerjaan.Jika guru menyimpulkan pokok-pokok penting yang telah diajarkan.Kalau guru akan memperkenalkan pokok bahasan baru.Kelebihan dan kekurangan metode ceramahMetode tanya jawabDalam penggunaan metode mengajar, tidak hanya guru saja yang senantiasa berbicara seperti halnya dengan metode ceramah, melainkan mencakup pertanyaan pertanyaan dan menyumbangkan ide-ide dan pihak peserta didik. Cara pembelajaran yang serupa ini dalam dibedakan dalam dua jenis yaitu:Metode tanya jawab Metode diskusi

Perbedaan tanya jawab dengan diskusiTanya JawabDiskusiMenyanyakan apakah peserta didik telah mengetahui tingkat-tingkat proses pemikira peserta didik. Melalui metode ini guru ingin mencari jawabab yang tepat dan faktualGuru merangsang peserta didik untuk menggunakan fakta fakta yang telah di pelajari untuk memecahkan suatu persoalan.Kelebihan dan kelemahan tanya jawabMetode diskusiMetode diskusi adalah cara penyampaian bahan pelajaran yang memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk mengumpulkan pendapat, membuat kesimpulan atau menyusun berbagai alternatif pemecahan masalah. Pertanyaan pertanyaan yang baik untuk metode diskusi:Menguji kemungkinan jawaban yang dapat dipertahankan lebih dari satuTidak menanyakan manakah jawaban yang benar, tetapi lebih menekankan kepada mempertimbangkan dan membandingkan.Menarik minat peserta didik dan sesuai dengan taraf kemampuannya.Kelebihan dan kelemahan metode diskusiMetode kerja kelompokMetode kerja kelompok dapat diartikan sebagai suatu kegiatan pembelajaran yang memandang peserta didik di dalam suatu kelas sebagai suatu kelompok atau dibagi kedalam kelompok-kelompok kecil untuk mencapai tujuan pembelajaran tertentu.Penggunaan metode kerja kelompokPengelompokan untuk mengatasi kekurangan alat-alat pelajaranPengelompokan atas dasar kemampuan belajarPengelompokan atas dasar minat belajarPengelompokan untuk memperbesar partisipasi peserta didikPengelompokan untuk pembagian pekerjaanPengelompokan untuk belajar bekerjasama secara efisien menuju ke suatu tujuanKelebihan dan kelemahan kerja kelompokMetode demonstrasi dan eksperimenMetode demonstrasi merupakan metode mengajar yang dilakukan guru, orang luar atau manusia sumber yang sengaja diminta atau peserta didik menunjukkan kepada kelas suatu benda aslinya, tiruan, atau suatu proses, misalnya bagaimana cara membuat peta timbul, menggunakan kamera dengan hasil yang baik, dan sebagainya. Metode eksperimen adalah suatu metode mengajar yang melibatkan guru bersama peserta didik mencoba mengerjakan sesuatu dan mencoba mengamati proses dan hasil percobaan itu.Kelebihan dan kelemahan metode demonstrasiKelebihan dan kelemahan metode eksperimenMetode sosiodrama dan bermain peranMelalui metode ini guru ingin mengajarkan cara-cara bertingkah laku dalam hubungan antar sesama manusia.Cara yang paling baik untuk memahami nilai sosio drama adalah : mengalami sendiri sosiodrama, mengikuti penuturan terjadinya sosiodrama dan mengikuti langkah-langkah guru pada saat memimpin sosiodrama.Kelemahan dan kelebihan sosiodramaMetode pemberian tugas dan resitasiPemberian tugas sebagai metode pembelajaran merupakan pemberian pekerjaan oleh guru kepada peserta didik untuk mencapai tujuan pembelajaran tertentu. Tahap akhir dalam pemberian tugas ini adalah resitasi yang berarti melaporkan atau menyajikan kembali tugas yang telah dikerjakan atau dipelajari. Penggunaan metode tugas dan resitasi wajar bila:Memperdalam pengertian peserta didik terhadap pelajaran yang telah diterimaMelatih peserta didik kearah belajar mandiriPeserta didik dapat membagi waktu secara teraturAgar peserta didik dapat memanfaatkan waktu luangMelatih peserta didik untuk menemukan sendiri cara-cara yang tepat untuk menyelesaikan tugasMemperkaya pengalaman-pengalaman disekolah melalui kegiatan diluar kelasKelebihan dan kelemahan tugas dan resitasiMetode drill Drill merupakan suatu cara mengajar dengan memberikan latihan-latihan terhadap apa yang telah dipelajari peserta didik sehingga memperoleh suatu keterampilan tertentu. Hal yang perlu diperhatikan dalam metode drill:Tujuan harus dijelaskan pada peserta didik sehingga selesai latihan peserta didik diharapkan dapat mengerjakan dengan tepat sesuai tujuan yang diharapkanTentukan dengan jelas kebiasaan yang dilatihkan sehingga peserta didik mengetahui apa yang harus dikerjakanLama latihan harus disesuaikan dengan kemampuan peserta didikSelingilah latihan agar tidak membosankanPerhatikan kesalahan-kesalahan umum yang dilakukan peserta didik untuk perbaikan secara klasikal, sedangkan kesalahan perorangan dibetulkan secara perorangan.Metode karyawisataDengan metode karyawisata, guru mengajak peserta didik kesuatu tempat (objek) tertentu untuk mempelajari sesuatu dalam rangka suatu pelajaran di sekolah. Metode karyawisata berguna untuk membantu memahami kehidupan riil dalam lingkungan dengan segala masalahnya. Langkah-langkah pelaksanaan:Persiapan (merencanakan tujuan karyawisata)Perencanaan (survei, penyusunan kepanitiaan, menentukan metode pengumpulan data, penyusunan acara, mengurus perijinan, menentukan biaya, penginapan, konsumsi, serta peralatan yang dierlukan)PelaksanaanPembuatan laporanSekian dan terima kasihSemoga bermanfaat untuk kita.