memahami tugas perkembangan pada anak sekolah

14
Memahami Tugas Perkembangan dalam Proses Pembelajaran By: Fridha Zoelqaidawati, 25 Juni 2007

Upload: fridha-rasjid

Post on 06-Jul-2015

1.507 views

Category:

Education


4 download

DESCRIPTION

Memahami tugas perkembangan dikaitkan dengan konteks pembelajaran yang tepat bagi anak

TRANSCRIPT

Page 1: Memahami tugas perkembangan pada anak sekolah

Memahami Tugas

Perkembangan dalam Proses Pembelajaran

By:Fridha Zoelqaidawati,

25 Juni 2007

Page 2: Memahami tugas perkembangan pada anak sekolah

Keberhasilan Belajar

• Banyak faktor yang menentukan keberhasilan proses belajar pada anak.

• Namun demikian pemahaman tentang perkembangan anak yang tepat akan sangat membantu kita untuk memberikan program pendidikan yang efektif.

Page 3: Memahami tugas perkembangan pada anak sekolah

Memahami Proses Perkembangan

Adanya interaksi antara kematangan dan belajar pada individu.

Page 4: Memahami tugas perkembangan pada anak sekolah

Maksudnya? Kematangan:

terbukanya fungsi-fungsi secara biologis.

Belajar: latihan dan usaha aktif dari individu itu sendiri.

Page 5: Memahami tugas perkembangan pada anak sekolah

Karenanya perkembangan optimal bila: ada stimulasi untuk melatih fungsi organ yang telah matang secara biologis.

Page 6: Memahami tugas perkembangan pada anak sekolah

Tugas Perkembangan?Petunjuk bagi

individu untuk mengetahui apa yang diharapkan masyarakat.

Page 7: Memahami tugas perkembangan pada anak sekolah

Manfaat bagi pendidik………Membantu pendidik untuk

menetapkan arah pendidikan (dikaitkan dengan aspek perkembangan)

Membantu pendidik untuk menetapkan ‘waktu proses pencapaian’.

Page 8: Memahami tugas perkembangan pada anak sekolah

2 Sifat Tugas Perkembangan • Non-recurrent, sekali beres…..

• Recurrent, tugas tiada akhir……

Page 9: Memahami tugas perkembangan pada anak sekolah

Tugas Perkembangan Anak• Meningkatkan kemampuan-kemampuan motorik.• Meningkatkan kemampuan berbicara dan bahasa• Mengendalikan pembuangan• Mempelajari perbedaan dan peran seks.• Mempersiapkan diri untuk memasuki sekolah.• Mengembangkan pemahaman moral (benar-salah)

dan hati nurani.

Page 10: Memahami tugas perkembangan pada anak sekolah

• Bagaimana menuangkan pemahaman dan pengamatan kita tentang ‘anak-anak kita’ pada orangtua mereka?

• Bagaimana menggambarkan perkembangan ‘anak-anak kita’ pada orangtua mereka?

Page 11: Memahami tugas perkembangan pada anak sekolah

Proses Pembuatan Laporan Observasi Assessment

Asosiasi u mempermudah

Proses menulis

Page 12: Memahami tugas perkembangan pada anak sekolah

Global Spesifik

• Kongkret : Fisik; motorik, kognitif, bahasa.

• Abstrak: sosial, emosi, dan terapannya.

Page 13: Memahami tugas perkembangan pada anak sekolah

Saya bercerita tentang Subjek

• Gaya penyampaian: komunikatif

• Teknik penyampaian: to the point

Page 14: Memahami tugas perkembangan pada anak sekolah

Referensi

• Bredekamp Sue, editor., Developmentally Appropriate Practice in Early Childhood Programs Serving Children from Birth Through Age 8, NAEYC, Wahington: 1987.

• Britton, Lesley, Montessori Play and Learn, Crown Publishers Inc, NY:1992.

• Einon, Dorothy, Child Behavour, Penguin Books, London: 1997.

• Gessel, Arnold, M.D. And Frances L.ILG. M.D., The Child from Five to Ten, Harper & Row Publishers, New York: 1946.

• Hurlock, Elizabeth B., Psikologi Perkembangan, Erlangga, Jakarta: 1990.

• Ingersoll, Garry M., Adolescent, Prentice Hall, New jersey: 1989.

• Rose, Colin & Malcolm J. Nicholl, Accelerated Learning for the 21st Century, A Dell Trade Paperback, New York: 1997

• Whitney & Sizer, Life Choice; Health Concepts and Strategies, West Publishing Company, St. Paul: 1988.