manajemen pendidikan karakter pada masa pandemi …

10
MANAJEMEN PENDIDIKAN KARAKTER PADA MASA PANDEMI COVID 19 DI SD ISLAM AL FURQON REMBANG TESIS Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat Guna Memperoleh Gelar Magister ( S.2 ) Manajemen Pendidikan Islam ( MPI ) Oleh : SITI RUSMIYATI NIM : MP 16036 PASCASARJANA PROGRAM STUDI MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI KUDUS TAHUN 2020

Upload: others

Post on 02-Oct-2021

15 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: MANAJEMEN PENDIDIKAN KARAKTER PADA MASA PANDEMI …

MANAJEMEN PENDIDIKAN KARAKTER PADA

MASA PANDEMI COVID – 19

DI SD ISLAM AL FURQON REMBANG

TESIS

Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat

Guna Memperoleh Gelar Magister ( S.2 )

Manajemen Pendidikan Islam ( MPI )

Oleh :

SITI RUSMIYATI

NIM : MP – 16036

PASCASARJANA PROGRAM STUDI MANAJEMEN

PENDIDIKAN ISLAM INSTITUT AGAMA ISLAM

NEGERI KUDUS

TAHUN 2020

Page 2: MANAJEMEN PENDIDIKAN KARAKTER PADA MASA PANDEMI …

ii

Page 3: MANAJEMEN PENDIDIKAN KARAKTER PADA MASA PANDEMI …

iii

Page 4: MANAJEMEN PENDIDIKAN KARAKTER PADA MASA PANDEMI …

iv

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : SITI RUSMIYATI

NIM : MP-16036

Program Studi : Manajemen Pendidikan Islam

Judul : MANAJEMEN PENDIDIKAN

KARAKTER PADA MASA

PANDEMI COVID-19 DI SD ISLAM

AL FURQON REMBANG

Dengan ini menyatakan bahwa apa yang tertulis dalam tesis ini

benar-benar hasil karya sendiri, bukan jiplakan dari karya tulis

orang lain, baik sebagian maupun seluruhnya. Pendapat atau

temuan orang lain yang terdapat dalam tesis ini dikutip dan dirujuk

berdasarkan kode etik ilmiah.

Kudus, 27 November 2020

Peneliti

Siti Rusmiyati

MP-16036

Page 5: MANAJEMEN PENDIDIKAN KARAKTER PADA MASA PANDEMI …

ix

MOTTO

رسولي اللهي اسوة حسنة ليم ن كان لقد كان لكم فييراي رجوا الله والي وم الاا ر وذكر الله كثيي خي

Sesungguhnya telah ada pada (diri) Rasulullah itu suri teladan

yang baik bagimu (yaitu) bagi orang yang mengharap (rahmat)

Allah dan (kedatangan) hari kiamat dan dia banyak menyebut

Allah.

(Q.S. Al-Ahzab: 21)1

1 Al-Qur’an surat Al-Ahzab ayat 21, Yayasan penyelenggara

Penterjemah/Pentafsir Al-Qur’an. Al-Qur’an dan Terjemahnya, Departemen

Agama RI, Jakarta, 1988, hlm. 576.

Page 6: MANAJEMEN PENDIDIKAN KARAKTER PADA MASA PANDEMI …

x

PERSEMBAHAN

Saya persembahkan karya ini untuk:

1. Orang tua dan mertua yang senantiasa memberikan do’a, kasih

dan sayang serta selalu memotivasi kami demi keberhasilan

kami.

2. Semua guru saya tanpa terkecuali yang selalu mencerahkan

hati dan pikiran saya dengan sinaran-sinaran ilmu mereka.

3. Suami saya Iwan Riswana,S.Si, M.Si. yang selalu

mendampingi dan memberi motivasi, termasuk dukungannya

dalam penyusunan tesis ini.

4. Anak- anak tersayang Sumayyah asy-Syahidah, Salman

Luqmanul Hakim, Hafshah Hafizhah, Aisyah Nuha Zahirah

dan Mu’adz Abdurrahman Faqih yang senantiasa menjadi

penyejuk mata.

5. Semua keluarga besar YPPU Al Ihsan Rembang yang telah

memberi kesempatan dan mendorong langkah-langkah saya

untuk meraih sukses.

6. Sahabat-sahabatku yang senantiasa memberikan semangat dan

dukungan.

Page 7: MANAJEMEN PENDIDIKAN KARAKTER PADA MASA PANDEMI …

xi

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB – LATIN

Berdasarkan SKB

Menteri Agama dan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI

Nomor 0543 b/U/1987 tertanggal 22 Januari 1988

A. Konsonan Tunggal

HURUF

ARAB NAMA

HURUF

LATIN KETERANGAN

Alif - Tidak dilambangkan أ

- Ba B ب

- Ta T ت

Sa S s dengan titik di atas ث

- Jim J ج

Ha Ḥ h dengan titik di bawah ح

- Kha Kh خ

- Dal D د

Zal Ż z dengen titik di atas ذ

- Ra R ر

- Za Z ز

- Sin S س

- Syin Sy ش

Sad Ṣ s dengan titik di bawah ص

Dad Ḍ d dengan titik di bawah ض

Ta Ṭ t dengan titik di bawah ط

Za Ẓ z dengan titik di bawah ظ

، Ain‘ عKoma terbalik (apostrof

tunggal)

- Gain G غ

- Fa F ف

- Qof Q ق

- Kaf K ك

- Lam L ل

- Mim M م

- Nun N ن

- Waw W و

- Ha H ه

Hamzah ءApostrof lurus miring (titik

untuk awal kata)

- Ya Y ي

Ta H Di baca ah ketika waqof ة

Page 8: MANAJEMEN PENDIDIKAN KARAKTER PADA MASA PANDEMI …

xii

marbutah

ة ....Ta

marbutah t/h Dibaca ah/at ketika waqof

B. Vokal Pendek

ARAB LATIN KETERANGAN CONTOH

- A Bunyi fathah pendek أفل

- I Bunyi kasrah pendek سلم

- U Bunyi dammah pendek أحد

C. Vokal Panjang

ARAB LATIN KETERANGAN CONTOH

كان A Bunyi fathah panjang ـــــا

ـــــى /

ـــــيI Bunyi kasrah panjang بني

كونوا U Bunyi dammah panjang ــــــو

D. Diftong

ARAB LATIN KETERANGAN CONTOH

Aw ـــــوBunyi fathah diikuti

waw مور

ـــــي Ai Bunyi fathah diikuti ya’ كيد

E. Pembauran Kata Sandang Tertentu

ARAB LATIN KETERANGAN CONTOH

القمر A Bunyi al Qomariyah ألق

الشمسية I Bunyi al Syamsyyah الش

U والم / والت

Syamsiyyah diawali

huruf hidup, maka tidak

terbaca mandiri

المعاملة /

والتربية

Page 9: MANAJEMEN PENDIDIKAN KARAKTER PADA MASA PANDEMI …

xiii

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah SWT yang telah melimpahkan

rahmat, taufiq dan hidayah-Nya, sehingga pada kesempatan ini

penulis dapat menyelesaikan penyusunan tesis ini dengan sebaik-

baiknya.

Sholawat serta salam, selalu penulis haturkan kepada

junjungan kita baginda Nabi Agung Muhammad SAW. Yang telah

membawa dan menuntun kita dari zaman jahiliyah menuju zaman

Islamiyah. Dan semoga kita menjadi umat yang mendapat syafa'at-

Nya besok di hari kiamat. aamiin

Tesis yang berjudul “MANAJEMEN PENDIDIKAN

KARAKTER PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI SD

ISLAM AL FURQON REMBANG” ini disusun untuk memenuhi

salah satu syarat guna memperoleh gelar Sarjana Strata 2 (S.2)

dalam ilmu Manajemen Pendidikan Islam IAIN Kudus.

Dalam penyusunan tesis ini penulis banyak mendapatkan

bimbingan dan saran-saran dari berbagai pihak, sehingga

penyusunan tesis ini dapat terealisasikan. Untuk itu penulis

menyampaikan terima kasih kepada :

1. Bapak Dr. H. Mundakir, M.Ag. selaku Rektor IAIN Kudus

yang telah merestui pembahasan tesis ini.

2. Bapak Dr. Abdurrohman Kasdi, Lc selaku Direktur

Pascasarjana pada IAIN Kudus yang telah memberiku arahan

tentang penulisan tesis ini.

3. Ibu Dr. Fifi Nofiaturrohmah, M.Pd.I selaku Ketua Prodi

Manajemen Pendidikan Islam Pascasarjana IAIN Kudus

sekaligus Dosen Pembimbing II.

4. Bapak Dr. Adri Efferi,M.Ag. selaku Dosen Pembimbing I yang

telah bersedia meluangkan waktu, tenaga dan fikiran untuk

memberikan bimbingan, pengarahan dalam penyusunan tesis

ini.

5. Ibu Anisa Listiana M.Ag, selaku Kepala Perpustakaan IAIN

Kudus beserta seluruh petugas perpustakaan yang juga telah

memberikan izin dan layanan perpustakaan yang diperlukan

dalam penyusunan tesis ini.

6. Para Dosen/Staf pengajar di lingkungan IAIN Kudus yang telah

membekali berbagai pengetahuan sehingga penulis mampu

menyelesaikan penyusunan tesis ini.

Page 10: MANAJEMEN PENDIDIKAN KARAKTER PADA MASA PANDEMI …

xiv

7. Ibu Rita Masniyah, S.Pd selaku Kepala SD Islam Al Furqon

Rembang, beserta stafnya yang telah memberikan izin dan

bantuan kepada penulis, sehingga dapat memperoleh data-data

yang penulis perlukan dalam penyusunan tesis ini.

8. Bapak/ Ibu guru SD Islam Al Furqon Rembang yang telah

bersedia menjadi informan dengan memberikan data dan

pengalamannya kepada penulis.

9. Keluarga tercinta, yang selalu mendoakan, merestui dan

mendukung dengan sepenuh hati sehingga penulis dapat

menyelesaikan dalam penyusunan tesis ini.

10. Semua sahabat seperjuangan yang membantu dalam

penyusunan tesis ini yang tidak dapat disebutkan satu persatu.

11. Atas segala jerih payah dan bantuan beliau-beliau diatas penulis

merasa berhutang budi dan penulis tidak bisa membalasnya

kecuali hanya bisa berdoa semoga mereka mendapatkan

balasan yang sebesar-besarnya dari Allah SWT.

Akhirnya penulis menyadari bahwa penyusunan tesis ini

masih jauh mencapai kesempurnaan dalam arti sebenarnya, namun

penulis berharap semoga tesis ini dapat bermanfaat bagi penulis

sendiri khususnya dan para pembaca pada umumnya.

Kudus, 27 November 2020

Penulis

Siti Rusmiyati

NIM : MP-16036