laporan 3_

21
PROJECT WORK II Proyek Pembangunan Bendung Tetap Sukmajaya, Kota Depok Laporan 3 Proposal Administrasi PT. MONUS CONTRUCTION Jl. Margonda Raya No. 295, Kemirimuka, Beji, Depok, 16431 Hafiz Ibnu Tufal NIM. 1112020033 3 Sipil 1 Pagi Pembimbing: Kusumo Dradjad, ST, Msi. PROGRAM STUDI TEKNIK KONSTRUKSI SIPIL JURUSAN TEKNIK SIPIL POLITEKNIK NEGERI JAKARTA 2015

Upload: hafiz-ibnu-tufal

Post on 15-Jan-2016

54 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

aporan 4

TRANSCRIPT

Page 1: LAPORAN 3_

PROJECT WORK II

Proyek Pembangunan Bendung Tetap Sukmajaya, Kota

Depok

Laporan 3

Proposal Administrasi

PT. MONUS CONTRUCTION

Jl. Margonda Raya No. 295, Kemirimuka, Beji,

Depok, 16431

Hafiz Ibnu Tufal

NIM. 1112020033

3 Sipil 1 Pagi

Pembimbing:

Kusumo Dradjad, ST, Msi.

PROGRAM STUDI TEKNIK KONSTRUKSI SIPIL

JURUSAN TEKNIK SIPIL

POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

2015

Page 2: LAPORAN 3_

PENDAHULUAN

PENGENALAN PERUSAHAAN

I. Sejarah singkat kontraktor

II. Bidang Usaha

III. Visi dan Misi

IV. Strategi

V. Organisasi Perusahaan

VI. Proyek Yang Pernah Ditangani

VII. Data Perusahaan dan Hal-hal Yang Berhubungan Dengan Kontraktor

VIII. Pengajuan Kontraktor

DATA PERUSAHAAN

SUSUNAN PENGURUS DAN KEPEMILIKAN MODAL

DATA PERSONALIA

DAFTAR PERALATAN

STRUKTUR ORGANISASI PERUSAHAAN

STRUKTUR ORGANISASI PROYEK

JUMLAH TENAGA KERJA PERUSAHAAN

LAMPIRAN

Akte Notaris pendirian perusahaan

Keputusan Menteri Hukum dan HAM

SIUP (Surat Ijin Usaha Perdagangan)

Kartu NPWP (Nomor Pokok Wajib Pajak)

SBU ( Surat Badan Usaha)

SIUJK (Surat Ijin Usaha Jasa Konstruksi)

Surat keterangan domisili perusahaan

TDP (Tanda Daftar Perusahaan)

PKP (Pengusaha Kena Pajak)

Kartu anggota GAPENSI

Page 3: LAPORAN 3_

BPJS Ketenagakerjaan (Badan Penyelenggara Jaminan Sosial)

Surat referensi Bank

Surat Pernyataan Minat

Page 4: LAPORAN 3_

PENDAHULUAN

Dinamika roda pembangunan terus berputar, menggerakan sistem dan sub

sistem kehidupan di negeri ini, menyentuh ke segenap jiwa anak bangsa yang ikut

meramaikan nuansa Pasca merdeka.

Kiranya sampai kapan pun irama pembangunan ini tidak akan mengenal kata

usai bagi bangsa ini, apalagi bangsa yang sedang tumbuh dan berkembang yang pada

akhirnya dapat eksis diantara bangsa-bangsa lain yang di bumi ini.

Kami merupakan sekelompok anak bangsa yang tidak mau ketinggalan dalam

memainkan peran, bertekad untuk berpartisipasi aktif meramaikan deru pembangunan

di negeri ini. Bersama para professional muda yang dinamis dan inovatif dengan latar

belakang disiplin ilmu yang memiliki relevansi dengan aktivitas yang kami tekuni

dibawah bendera PT. MONUS CONSTRUCTION.

Berpegang pada pilar idealisme dan profesionalisme yang berdiri kokoh diatas

pondasi kebersamaan memiliki maksud dan tujuan memberikan pelayanan jasa

pengadaan dan jasa konstruksi pada masyarakat dan Pemerintah Republik Indonesia

dalam mewujudkan konstruksi secara fisik.

PT. MONUS CONSTRUCTION adalah salah satu Perusahaan Swasta Nasional

yang berdiri dan berkembang di Jawa Barat dan kota-kota lain di Indonesia, dalam

melaksanakan tugas yang telah dipercaya dan senantiasa berusaha melaksanakannya

dengan baik dan penuh tanggung jawab dengan tujuan akhir untuk memuaskan

keinginan Pemberi Tugas.

Dengan dukungan tenaga professional yang kami miliki dan trampil

dibidangnya masing-masing, kiranya hambatan dan masalah yang akan dihadapi

senantiasa dapat terselesaikan dengan baik.

PT. MONUS CONSTRUCTION dengan dukungan para tenaga ahli yang

berpengalaman telah sering melaksanakan pekerjaan-pekerjaan dibidang konstruksi,

baik secara langsung maupun melalui kerjasama dengan perusahaan-perusahaan lain,

dan telah terbukti mampu menyelesaikan pekerjaannya dengan baik. Kiranya

kekurangan dan ketidak sempurnaan pasti ada pada kami, hal itu kami sadari dan kami

jadikan cambuk dan motivasi bagi kami untuk melangkah dimasa mendatang dengan

prestasi lebih baik lagi.

Page 5: LAPORAN 3_

Proposal administrasi ini berisikan keterangan-keterangan dan referensi-

referensi yang dimiliki oleh perusahaan konstruksi. Salah satunya mengenai

keterlibatan perusahaan yang bersangkutan dalam berbagai organisasi bidang

konstruksi yang ada. Misalnya, perusahaan kontraktor PT MONUS CONSTRUCTION

merupakan anggota GAPENSI (Gabungan Pengusaha Konstruksi Indonesia). Selain

itu, pada proposal ini juga terdapat beberapa lampiran antara lain:

Akte Notaris pendirian perusahaan

Keputusan Menteri Hukum dan HAM

SIUP (Surat Ijin Usaha Perdagangan)

Kartu NPWP (Nomor Pokok Wajib Pajak)

SBU ( Surat Badan Usaha)

SIUJK (Surat Ijin Usaha Jasa Konstruksi)

Surat keterangan domisili perusahaan

TDP (Tanda Daftar Perusahaan)

PKP (Pengusaha Kena Pajak)

Kartu anggota GAPENSI

BPJS Ketenagakerjaan (Badan Penyelenggara Jaminan Sosial)

Surat referensi Bank

Surat Pernyataan Minat

Adapun tujuan dari proposal administrasi ini adalah untuk memberikan

gambaran kepada klien atau owner mengenai kemampuan serta kualitas dari

perusahaan kontruksi yang akan melaksanakan proyek yang dibebankan kepada

perusahaan kostruksi tersebut. Yang paling utama, perusahaan tersebut harus memiliki

SIUJK yang berarti perusahan tersebut didirikan dengan cara yang sah. Kualitas

perusahaan konstruksi ini juga dapat dilihat dari keikutsertaannya dalam berbagai

organisasi konstruksi yang ada karena untuk menjadi anggota diperlukan kemampuan

atau kualitas yang baik dari suatu perusahaan. Demikian juga dari pengalaman kerja

yang dimiliki oleh perusahaan dalam menangani berbagai pembangunan dapat dinilai

tingkat kemampuan perusahaan yang bersangkutan dalam menangani proyek yang akan

direncanakan dan dilaksanakan oleh perusahaan konstruksi tersebut.

Page 6: LAPORAN 3_

Selain itu perlu dilampirkan akte pendirian perusahaan agar pihak owner dapat

mengetahui siapa saja yang duduk mengendalikan perusahaan konstruksi tersebut. Hal

ini juga penting bagi owner karena kualitas dari suatu perusahaan umumnya tidak

terlepas dari kualitas orang-orang yang menjalankannya.

Jadi jelasnya, tujuan utama dari proposal administrasi ini adalah untuk

memberikan gambaran serta referensi bagi pihak klien (owner) mengenai kualitas serta

pengalaman kerja dari perusahaan kontraktor yang nantinya direncanakan akan

menangani proyek pihak owner sehingga pihak owner yakin dan percaya bahwa

perusahaan tersebut layak untuk melaksanakan proyek. Dengan banyaknya referensi

yang dimiliki oleh perusahaan kontraktor berarti perusahaan tersebut telah mendapat

pengakuan akan kemampuannya dari berbagai pihak yang ada pada bidang konstruksi

pembangunan. Hal ini tentunya akan memberikan nilai tambah bagi perusahaan

tersebut sehingga dapat membangkitkan kepercayaan pihak klien dalam menyerahkan

pelaksanaan dari proyeknya kepada pihak perusahaan kontraktor.

Direksi

PT. MONUS CONSTRUCTION

Page 7: LAPORAN 3_

PENGENALAN PERUSAHAAN

I. Sejarah Singkat Perusahaan

Diawali dari sekelompok pemuda yang meniti karier di bidang yang

berbeda. Melihat begitu bervariasinya kemampuan masing – masing dan pesatnya

pembangunan di Indonesia, maka didirikanlah PT. MONUS CONSTRUCTION,

dimana perusahaan ini dikelola dan dijalankan oleh para pemuda yang memiliki

kemampuan dibidang jasa konstruksi yang tidak kalah dengan engineer – engineer

yang berpengalaman.

Berdasarkan latar belakang diatas maka didirikan PT. MONUS

CONSTRUCTION pada tahun 2007 berdasarkan akte notaris 21/2007 tanggal 26

Desember 2007 dengan notaris B. WIRASTUTI PUNTARAKSMA, SH., di Depok.

Perusahaan ini bergerak dalam bidang jasa Pemborongan atau Kontraktor dengan

segmentasi konstruksi, yang sesuai dengan tuntutan kebutuhan jenis konstruksi

yang semakin beragam.

Seperti diketahui untuk dapat mengantisipasi kondisi persaingan yang

begitu ketat saat ini serta agar tetap eksis untuk ikut berpartisipasi dan disegani

dalam Pembangunan Nasional, PT MONUS CONSTRUCTION telah berusaha

keras untuk mendapatkan dan menerapkan sistem standarisasi mutu yang diakui

secara Internasional agar menjadi kontraktor terkemuka yang disegani karena mutu

pelayanannya. PT MONUS CONSTRUCTION menerima sertifikat ISO 9001 :

2000 untuk pertama kalinya pada tanggal 11 Desember 2009 dari Badan Sertifikat

(Certfication Body) SGS Yarsley International Certification Services. Sertifikat

ISO hanya berlaku selama 3 tahun sejak diterbitkan dengan ketentuan sepanjang

sistem Manajemen Mutu PT MONUS CONSTRUCTION dipelihara dengan

memuaskan dan semua persyaratan Badan Sertifikasi (SGS Yarsley ICS Codes of

Practice) dipenuhi.

PT MONUS CONSTRUCTION sampai dengan saat ini telah menjalani 2

periode sertifikasi , yaitu tanggal 11 Desember 2009 – 11 Desember 2012 dan

tanggal 11 Desember 2012 – 11 Desember 2015.

Page 8: LAPORAN 3_

Standar ISO 9001:2000 adalah standar sistem bukan standar produk / jasa.

Karena itu, yang disertifikasi adalah sistem Manajemen Mutu PT MONUS

CONSTRUCTION tidak bisa mengklaim bahwa pada produk yang dihasilkannya

(fisik proyek yang diserah terimakan kepada pelanggan) sesuai dengan standar ISO,

namun PT MONUS CONSTRUCTION bisa mengklaim bahwa cara kerjanya

dalam menghasilkan produk tersebut sesuai dengan standar ISO. Mutu produk/jasa

yang dihasilkan tergantung pada perencanaan, pelaksanaan, dan pengendalian

proses – proses yang diperlukan guna menghasilkan produk / jasa tersebut.

Meskipun banyak bidang yang sudah dikuasai, tetapi PT MONUS

CONSTRUCTION tidak langsung berpuas diri, tetapi hal ini dijadikan sebagai

modal dasar untuk lebih menyadari bahwa masih benyak sub-sub bidang dalam

dunia konstruksi yang masih belum dapat dikuasai dan diterapkan dalam konstruksi

sehari-hari. Karena itu PT MONUS CONSTRUCTION selalu mengadakan

peningkatan kualitas produksinya dengan mekanisme kontrol yang terus berjalan

dan berkesinambungan serta terus meningkatkan kemampuan sumber daya manusia

( SDM ) sebab bila teknologi sudah ada tetapi tidak ada yang memanfaatkan dan

pengolahannya yaitu manusia maka teknologi tersebut akan sia-sia.

II. Bidang Usaha

Semenjak mulai aktif beroperasi, PT MONUS CONSTRUCTION telah

berpengalaman luas dan mendalam dalam memberikan layanan konsultansi di

berbagai bidang dan sektor layanan. Berbagai sektor layanan konsultansi diberikan

oleh PT MONUS CONSTRUCTION mencakup bidang-bidang sebagai berikut:

1. Konstruksi Bangunan Gedung

2. Konstruksi Bangunan Sipil

3. Konstruksi Bangunan Mekanikal dan Elektrikal

4. Manufacturing Mesin – Mesin Konstruksi

Page 9: LAPORAN 3_

III. Visi dan Misi

Visi

Visi perusahaan tercermin dalam misi perusahaan berikut:

1. Mengembangkan bisnis yang beretika dan profesional;

2. Mengembangkan kemampuan perusahaan dalarn menghadapi kompetisi

global melalui penerapan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan

manajemen;

3. Menggalang kemitraan yang saling menguntungkan berdasarkan rasa saling

percaya (mutual trust based) dengan mensinergikan potensi dan keunggulan

yang dimiliki.

Misi

Menyediakan jasa konstruksi yang profesional kepada seluruh masyarakat

Indonesia agar dapat memberi nilai tambah kepada para stakeholder dengan

dukungan struktur keuangan yang sehat, efisien, inovatif, berwawasan global

serta memiliki karyawan sejahtera.

IV. Strategi

Strategi yang dilakukan PT. MONUS CONSTRUCTION dalam

mengembangkan dan memperluas jaringan usaha melalui beberapa strategi, sebagai

berikut :

a. Pertumbuhan pasar Jasa Konstruksi melalui peyediaan konsep dan solusi.

b. Divestasi bisnis Precast

c. Meningkatkan hasil kerja yang berkualitas tinggi dan terjamin.

d. Selalu mencari dan mengembangkan teknologi-teknologi baru dalam bidang

konstruksi.

e. Peningkatan kepuasan pelanggan.

f. Peningkatan element iklim organisasi.

g. Keseimbangan antara pertumbuhan usaha/investasi dengan tingkat

pengembalian yang diharapkan.

Page 10: LAPORAN 3_

V. Organisasi Perusahaan

PT. MONUS CONSTRUCTION yang saat ini berkantor pusat di Jl.

Margonda Raya No. 295, Depok 16431, dipimpin oleh seorang Direktur Utama

yang dalam tugasnya dipantau oleh SPI (Satuan Pengawasan Intern). Direktur

Utama ini membawahi langsung 3 orang Direktur, yang masing-masing

memiliki tugas dan tanggung jawab yang berbeda.

Direktur I menangani bidang Finansial dan diversifikasi usaha. Direktur

ini membawahi langsung Divisi Pengembangan Sumber Daya Manusia, Divisi

Akuntansi dan Keuangan, Bendahara Perusahaan dan Divisi Pengembangan

Bisnis.

Direktur II menangani diversifikasi industri dan bisnis, serta langsung

membawahi delapan buah divisi yang masing-masing mempunyai kedudukan

yang sejajar, yakni : Divisi Pengembangan Sumber Daya Manusia, Divisi

Pengawasan dan Pengembangan Usaha, Divisi Sumber Daya Air, Divisi

Bangunan Sipil, Divisi Gedung ,Divisi Realti , Divisi Beton Ready Mix / Divisi

Beton Pre cast dan Divisi Perdagangan.

Direktur III langsung membawahi Sekretaris Perusahaan Divisi

Manajemen Mutu, Divisi Hubungan Industri Kecil dan juga non struktural

perusahaan.

VI. Proyek Yang Pernah Ditangani

Adapun beberapa proyek yang pernah dilaksanakan oleh PT. I Contruction,

antara lain:

Jenis Proyek Nama Proyek Tahun

Jalan,Jembatan & Fly

Over

Pembangunan Jembatan

Manokwari, Papua 2009

Pembangunan Jalan Raya

Kinabalu - Kundasang 2009

Page 11: LAPORAN 3_

Pembangunan Jalan Raya

Serpong – Pamulang,

Tangerang.

2010

FO Tubagus Angke 2010

Sumber Daya Air

Penyediaan Air Bersih di

Kecamatan Pasar Wajo,

Bau Bau

2009

Pembangunan Bendung

Karet Jamblang,

Indramayu

2009

Pembangunan Bendung

Gerak Danau Tempe,

Wajo

2010

Penyediaan Air Bersih di

Kota Sanggau, KalBar 2011

Gedung & Perumahan

Pembangunan Kebagusan

City, Jakarta 2012

Pembangunan Gedung

Graha Pesona 15 lantai,

Jakarta

2010

Pembangunan Kebagusan

City, Jakarta 2012

Pembangunan Bogor

Green Forest 2013

Page 12: LAPORAN 3_

VII. Data Perusahaan dan Hal-hal Yang Berhubungan Dengan Kontraktor

DATA PERUSAHAAN

Nama perusahaan : PT. MONUS CONSTRUCTION

Kantor Pusat : Jl. Margonda Raya No. 295, Kemirimuka, Beji

Depok – INDONESIA

Telp. (021) 77216200

Hal-hal yang berhubungan dengan Kontaktor :

1. Kontraktor mempunyai Akte Notaris nomor 21/2007. Dikeluarkan oleh B.

WIRASTUTI PUNTARAKSMA, SH.

2. Kontraktor mempunyai Keputusan Menteri Kehakiman Republik Indonesia Nomor

AHU-0010034.AH.10.01. Tahun 2008. dikeluarkan oleh Menteri Kehakiman.

3. Kontraktor mempunyai kartu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) 06.213.595.4-

736.245 yang dikeluarkan oleh Kementiran Keuangan Republik Indonesia.

4. Kontraktor mempuyai Nomor Pengusaha Kena Pajak PEMB –

002314/WPJ.24/KP.105/2015 terhitung sejak tanggal 15 Januari 2008.

5. Kontraktor mempunyai Surat Ijin Usaha Jasa Konstruksi (SIUJK) nomor

04261.2.37.99.059832 dikeluarkan oleh Badan Pelayanan Terpadu Kota Depok

6. Kontraktor mempunyai Sertifikat Badan Usaha 00123810 yang dikeluarkan oleh

LPJK pada tahun 2014

7. Kontraktor memiliki Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) dengan nomor

00038/18-03/PB/VI/2008 yang dikeluarkan oleh Badan Pelayanan Terpadu.

8. Kontraktor mempunyai surat keterangan Domisili Perusahaan nomor 377.571.913-

ADP/2013 dikeluarkan oleh Pemerintahan Kota Depok

9. Kontraktor mempunyai Tanda Daftar Perusahaan (TDP) berdasarkan UNDANG-

UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 1982 Tentang Wajib

Daftar Perusahaan dengan nomor pendaftaran 10.26.6.21.0842 yang berlaku sampai

Page 13: LAPORAN 3_

dengan tanggal 28 Februari 2018, yang dikeluarkan oleh Dinas Perindustrian dan

Perdagangan Kota Depok

10. Kontraktor juga menjadi anggota Gabungan Pelaksana Konstruksi Nasional

(GAPENSI) dengan Nomor No. 08.74.32.1123.86 .00994

11. Kontraktor menjadi anggota BPJS Ketengakerjaan dengan Nomor 150000002124

12. Garansi Bank (Bind Bond) yang didapat dari PT. BANK Mandiri (Persero) Tbk.

Cabang Depok Nomor 25/JTI/II/IV/01/T

13. Surat Referensi Bank yang didapat dari Bank Mandiri (Persero) Tbk. cabang Depok

dengan Nomor No. 12.KCP.DPK/RB/52/2015

VIII. Pengajuan Kontraktor

Dengan melihat sejarah, hal-hal yang berhubungan dengan kontraktor, daftar

pengalaman kerja di bidang konstruksi, alat-alat yang dimiliki kontraktor untuk

melaksanakan pekerjaan dan jumlah tenaga teknik perusahaan yang dimiliki dengan ini

PT. MONUS CONSTRUCTION mengajukan diri untuk mengikuti pelelangan pada

Proyek Perencanaan Bendung Tetap Sukmajaya Kota Depok. Kontraktor berharap poin

- poin diatas dapat dijadikan bahan pertimbangan oleh Panitia Lelang untuk pemutusan

pemenang lelang selain melalui harga penawaran yang diberikan kepada Panitia

Lelang.

Page 14: LAPORAN 3_

SUSUNAN PENGURUS, SUSUNAN KEPEMILIKAN MODAL

DAN PERSONALIA PERUSAHAAN

SUSUNAN PENGURUS

DEWAN KOMISARIS

Komisiaris : Bagus Kuncoro, SE. ME.

DEWAN DIREKSI

Direktur Utama : Hafiz Ibnu Tufal ST., MT., MBA

Direktur I : Puspa Ulfah Nurdesse, ST., MT., MM.

Direktur II : Ardiansyah , ST. MT.

Direktur III : Syifannie Alexander, ST. ME.

SUSUNAN KEPEMILIKAN MODAL

No. Nama Banyak

Saham Jumlah

1 Hafiz Ibnu Tufal ST., MT., MBA 30.000 Rp. 6.000.000.000,-

2 Puspa Ulfah Nurdesse, ST., MT.,

MM.

30.000 Rp. 6.000.000.000,-

Jumlah

60.000

Saham

Rp 12.000.000.000,00

Depok, 28 Maret 2015

PT. MONUS CONSTRUCTION

Hafiz Ibnu Tufal ST., MT., MBA Direktur Utama

Page 15: LAPORAN 3_

DATA PERSONALIA

NO. NAMA PENDIDIKAN

TERAKHIR JABATAN

PROFESI/

KEAHLIAN

I TENAGA PIMPINAN

1 Bagus Kuncoro, SE. ME. S2 Komisiaris Ekonomi

2 Hafiz Ibnu Tufal ST., MT.,

MBA S2 Direktur Utama Teknik Sipil

3 Puspa Ulfah Nurdesse, ST.,

MT., MM. S2 Direktur I Teknik Sipil

4 Ardiansyah , ST. MT. S2 Direktur II Teknik Sipil

5 Syifannie Alexander, ST. ME. S2 Direktur III Ekonomi

II TENAGA TEKNIS

1 Ferri Gustian Praman S1 Koordinator Proyek Teknik Sipil

2 Budi Budiman S1 Koordinator Proyek Teknik Sipil

3 Setiandro Aleman S1 Project Manager Teknik Sipil

4 Rangga Julian S1 Site Manager M/E

5 Dwi Saputra S1 Planning/Scheduling M/E

6 Fachrudin Mustafiq S1 Planning/Scheduling Teknik Sipil

7 M. Ilham Agung S1 Site Manager Teknik Sipil

8 Kurnia Saputra S1 Quality Control Teknik Sipil

9 Andika Saputra D3 Safety Office Teknik Sipil

10 Ruayih D3 Koord. Pelaksana Teknik Sipil

11 Nyoman Saputra D3 Koord. Surveyor Teknik Sipil

12 Muhammad Akbar D3 Cost Control Teknik Sipil

13 Kristianto D3 Estimator Teknik Sipil

14 Ahmad Ryansyah D3 Drafter / CAD Teknik Sipil

15 Firman Rizki D3 Drafter / CAD Teknik Sipil

16 Dodi Gumilang D3 Pelaksana M/E M/E

17 Agung Sabudi D3 Pelaksana Teknik Sipil

Page 16: LAPORAN 3_

NO. NAA PENDIDIKAN

TERAKHIR JABATAN

PROFESI/

KEAHLIAN

18 Ahmad Rifai D3 Pelaksana Teknik Sipil

19 Zandy Kurniawan D3 Pelaksana Teknik Sipil

20 Sadry Ramadhan D3 Pelaksana Teknik Sipil

21 Richard Gunawan D3 Costumer Service Teknik Sipil

22 Anggoro Suseno D3 Surveyor Teknik Sipil

23 Ratno D3 Surveyor Teknik Sipil

24 Sabeni D3 Surveyor Teknik Sipil

25 Abdul Ghofar D3 Surveyor Teknik Sipil

III TENAGA NON TEKNIS

1 Nikita Syahrini S1 Marketing Marketing

2 Dhea Aridinna S1 Marketing Marketing

3 Muhammad Triono S1 Personalia/Keuangan Ekonomi

4 Luthfan Taris S1 Personalia/Keuangan Ekonomi

5 Reyan Bewinda D3 Procuremen/Equipmen Equipment

6 Fahrezi Alwi D3 Keuangan Keuangan

7 Muhammad Saputra D3 Administrasi Ekonomi

8 Fajar Ramadhan SMA Keamanan Umum

9 Sentot SMA Keamanan Umum

10 Abi Bisrih SMA Logistik Umum

11 Joko Mulyo SMA Logistik Umum

Depok, 28 Maret 2015

PT. MONUS CONSTRUCTION

Hafiz Ibnu Tufal, ST., MT., MBA

Direktur Utama

Page 17: LAPORAN 3_

DAFTAR PERALATAN

No. Jenis Peralatan Merk/Type

Tahun

Jumlah

Keterangan

1 Mixer Molen Yanmar TF55H 2007 10 Unit Milik sendiri

2 Bulldozer D6N CAT 2014 6 Unit Milik sendiri

3 Komatsu WS23-1 Motor

Scraper

Komatsu 2014 6 Unit Milik sendiri

4 Excavator Komatsu 2008 6 Unit Milik sendiri

5 Dump Truck Hino 2008 8 Unit Milik sendiri

6 Mobil Crane Komatsu 2006 2 Unit Milik sendiri

7 Wheel Loader Mikasa 12 ton 2007 4 Unit Milik sendiri

8 Genset Komatsu WA180 2009 2 Unit Milik sendiri

9 Truck Nissan/CKA-12 2005 2 Unit Milik sendiri

10 Mobil Pick up Toyota 2006 2 Unit Milik sendiri

11 Mesin Las Honda 2005 2 Unit Milik sendiri

12 Pesawat Theodolite Topcon 2007 5 Unit Milik sendiri

13 Pesawat Waterpass Topcon 2007 3 Unit Milik sendiri

14 Pompa Submersible Pedrolia 2008 3 Unit Milik sendiri

15 Alat Grinda Mikasa 2009 3 Unit Milik sendiri

16 Bor beton Mikasa 2010 3 Unit Milik sendiri

17 Scafolding (lengkap) 2007 2500 set Milik sendiri

18 Kompresor Honda 2008 1 Unit Milik sendiri

19 Vibrator Honda 2006 5 Unit Milik sendiri

20 Water Pump Goldstar 2010 5 Unit Milik sendiri

21 Concrete Pump Pedrolia 2007 3 Unit Milik sendiri

22 Concrete Mixer Mikasa 2007 5 Unit Milik sendiri

23 Mixer Truck Yanmar TF55H 2008 6 Unit Milik sendiri

Page 18: LAPORAN 3_

24 Vibratory Soil Compactor

CP 44

CAT 2014 2 Unit Milik Sendiri

25 Komputer + Printer Dell 2013 6 Unit Milik sendiri

26 Peralatan Penunjang Lengkap Milik sendiri

27 Stamper Kodok 2008 10 Unit Milik Sendiri

JUMLAH TENAGA TEKNIK PERUSAHAAN

JASA PELAKSANA KONSTRUKSI (KONTRAKTOR)

PT. I CONTRUCTION

S

T

A

T

U

S

NO

BIDANG KEAHLIAN

TINGKAT PENDIDIKAN

STM D3 S1 S2 S3

1 2 3 4 5 6 7 8

TUGAS

PENUH

1 Teknik Sipil/Bangunan XX 16 6 3 XX

2 Teknik Mesin XX 1 2 XX XX

3 Ekonomi XX 3 4 2 XX

TIDAK

TUGAS

PENUH

1 Teknik Sipil/Bangunan 2 XX XX XX XX

2 Teknik Mesin 1 XX XX XX XX

3 Teknik Listrik 1 XX XX XX XX

Depok, 28 Maret 2015

PT. MONUS CONSTRUCTION

Hafiz Ibnu Tufal, ST., MT., MBA.

Direktur Utama

Page 19: LAPORAN 3_

STRUKTUR ORGANISASI

PT. MONUS CONSTRUCTION

Depok, 28 Maret 2015

PT. MONUS CONSTRUCTION

DIREKTUR UTAMA

Hafiz Ibnu Tufal, ST.,

MT., MBA

DIREKTUR I

Puspa Ulfah

Nurdesse

DIREKTUR II

Ardiansyah

DIREKTUR III

Syifannie Alexander

Wakil Direktur

Setiandro Aleman

UMUM

Andhika Yuda

Wakil Direktur

Ferri Gustian

Praman

TEAM ISO

Nikita Syahrini

Cash Operation

Luthfan Taris

Cost Control

Fahrezi Alwi

Accounting

Muhammad

Triono

Project

Budi Budiman

Estimasi

Kristianto

Quality Assurance

Reyan Bewinda

Customer Service

Muhammad

Saputra

Human Resources

Dhea Aridinna

Page 20: LAPORAN 3_

Hafiz Ibnu Tufal, ST., MT., MBA

Direktur Utama

Page 21: LAPORAN 3_