kul 14 lepid, hymen, print out

13
1 Ordo Lepidoptera dan Hymenoptera Kuliah Entomologi PTN-510 3(2-3) Kuliah ke-14 2. ORDO LEPIDOPTERA (Butterflies, skipper, moth) Disebut Lepidoptera karena ditutupi oleh lepidos (sisik) Sayap 2 pasang atau tanpa sayap Alat mulut imago dengan probosis untuk menghisap Antena bervariasi Larva erusiform Kelenjar sutra untuk membuat kokon dan penyebaran Larva umumnya fitofag, ada yang predator, imago polinator Famili Hesperiidae Selain keduanya Superfamili Papilionoidea Klasifikasi Berpelindung Berkokon Tidak berkokon Pupa Antara Horizontal Vertikal di atas tubuh Posisi sayap saat istirahat Mengait Tidak menggada Menggada Ujung antena Sore hari (krepuskular) Malam hari (nocturnal) Siang hari (diurnal) Keaktifan Antara cerah dan gelap Gelap Umumnya cerah Warna Skipper Ngengat Kupu-kupu Ciri Perbedaan Kupu-kupu, ngengat dan skipper (informal) 1. Famili Hesperiidae (skipper) CIRI: Berukuran kecil sampai besar Ujung antena biasanya kait Oseli tidak ada Tibia belakang bertaji Sayap depan tanpa retinakulum Vena anal 1A+2A Sayap belakang tanpa frenulum Vena humeral biasanya ada Vena Anal 2 Imago umumnya berwarna agak gelap Aktif sore hari (krepuskular)

Upload: muh-herry-supriyadi

Post on 27-Dec-2015

57 views

Category:

Documents


11 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kul 14 Lepid, Hymen, Print Out

1

Ordo Lepidoptera dan Hymenoptera

Kuliah Entomologi

PTN-510 3(2-3)Kuliah ke-14

2. ORDO LEPIDOPTERA (Butterflies, skipper, moth)

Disebut Lepidoptera karena ditutupi oleh lepidos (sisik)Sayap 2 pasang atau tanpa sayapAlat mulut imago dengan probosis untuk menghisapAntena bervariasiLarva erusiformKelenjar sutra untuk membuat kokon dan penyebaranLarva umumnya fitofag, ada yang predator, imago polinator

FamiliHesperiidae

Selainkeduanya

SuperfamiliPapilionoidea

Klasifikasi

BerpelindungBerkokonTidak berkokonPupa

AntaraHorizontalVertikal di atastubuh

Posisisayap saatistirahat

MengaitTidakmenggada

MenggadaUjungantena

Sore hari(krepuskular)

Malam hari(nocturnal)

Siang hari (diurnal)Keaktifan

Antara cerahdan gelap

GelapUmumnya cerahWarnaSkipperNgengatKupu-kupuCiri

Perbedaan Kupu-kupu, ngengat dan skipper (informal)1. Famili Hesperiidae (skipper)

CIRI:Berukuran kecil sampai besarUjung antena biasanya kaitOseli tidak adaTibia belakang bertajiSayap depan tanpa retinakulum Vena anal 1A+2ASayap belakang tanpa frenulumVena humeral biasanya adaVena Anal 2 Imago umumnya berwarnaagak gelapAktif sore hari (krepuskular)

Page 2: Kul 14 Lepid, Hymen, Print Out

2

F. Hesperiidae

CIRI:Berukuran besar

Sayap depan dengan vena R4 dan R5 biasanya menangkaiVena anal 2, 2A menangkaidengan 1ASayap belakang denganvena humeralSyp blkg Sc terhubung dengan Rs dekat dasar venasi oleh R1 Vena anal 1Kadang terdapat tonjolanseperti ekor

2. Famili Papilionidae

Page 3: Kul 14 Lepid, Hymen, Print Out

3

BIONOMI:Kelompok ini memiliki sayap yang berwarna warniAktif siang hari

3. Famili Pieridae

CIRI:Berukuran sedang, biasanya berwarna putih, kuning, orangedengan bercak hitamSayap depan dengan vena Cu tampak bercabang 3R bercabang 3 atau 4,

M1 menangkai dengan R, vena anal 1Vena humeral pada sayap belakangbisa ada, atau tidak adaSayap belakang dengan 2 vena analAktif siang hari

Page 4: Kul 14 Lepid, Hymen, Print Out

4

4. Famili Nymphalidae

CIRI:Bervariasi ukuran dan warnanya

Sayap depan dengan R bercabang 5, Cu nampak bercabang 3Vena anal 1A+2A, 3A tidak adaSayap belakang biasanyamemiliki vena humeralVena anal ada 2 (3A dan 2A)Imago umumnya berwarna cerahLarva biasanya ditumbuhi filamenImago aktif siang hari

Larva dan pupa F. Nymphalidae

F. Nymphalidae

Page 5: Kul 14 Lepid, Hymen, Print Out

5

F. Nymphalidae

5. Famili Saturniidae

CIRI:Berukuran sedang sampai besar, sayap lebarAntena pendek, probosis biasanya tidak adaSayap depan tanpa retinakulumVena R bercabang 3 Sel diskal biasanya terbukaSayap belakang: Sc+R1 terpisah dari RsFrenulum kecil atau tidak adaHanya ada 1 vena analSayap biasanya dengan jendela(bagian tanpa sisik)Aktif malam hariLarva biasanya dengan duri-durikasar

Larva F. SaturniidaeF. Saturniidae

Page 6: Kul 14 Lepid, Hymen, Print Out

6

F. Saturniidae

6. Famili Sphingidae

CIRI:Antena tebal dan tidakmenggadaTubuhnya relatif besardan berisik lebatSayap depan panjang, relatif ramping 1A+2A menggarpu pada dasarRetinakulum hampir selalu adaSayap belakang lebih kecil, frenulum biasanya kuatLarva memiliki tanduk diujung abdomenAktif malam hari (nokturnal)Dapat terbang di tempat

Larva dan pupa F. Sphingidae

Page 7: Kul 14 Lepid, Hymen, Print Out

7

F. Sphingidae

7. Famili Noctuidae

CIRI:Bervariasi dlm ukuran dan warnatapi umumnya berwarna gelapOseli hampir selalu adaAntena ramping seperti benangSayap depan dengan vena M2 muncul lebih dekat ke M3 daripada ke M1Sayap belakang dengan Sc dan R1 menyatuCu nampak bercabang 3 atau 4Aktif malam hariBanyak berperan sebagai hama

Larva F. Noctuidae

F. Noctuidae

Page 8: Kul 14 Lepid, Hymen, Print Out

8

* Ordo terbesar ke-4 setelah Coleoptera, Lepidoptera dan Diptera

Ordo Hymenoptera (kerawai daun, tabuhan, lebah dansemut)

Hymen = membranAlat mulut kombinasi: menggigit mengunyah, menghisapSayap 2 pasang (membran), sayap belakang lebih kecilJenis tertentu tanpa sayapOvipositor ada yang berfungsi sebagai alat sengatPerkembangan holometabola

* Ordo Hymenoptera terdiri dari 2 Subordo:Subordo Symphyta (kerawai daun)Tanpa penggentingan antara toraks dan abdomenJumlahnya sedikit, umumnya fitofagUmumnya larva eruciform, seperti ulat, tanpa kuku-kuku(crocet) pada tungkai palsu

Subordo Apocrita (tabuhan, lebah dan semut)Ada penggentingan antara toraks dan abdomen

Symphyta Apocrita

Symphyta

Page 9: Kul 14 Lepid, Hymen, Print Out

9

Antena umumnya panjang (16 ruas atau lebih)Imago umumnya berwarna cerahOvipositor umumnya sangat panjangParasitoid berbagai larva serangga

Subordo Apocrita1. Famili Ichneumonidae

Famili terbesar dalam O. Hymenoptera, salah satu terbesar dalam Insekta, sedikitny 60.000 spesies, terdapat di seluruh duniaEndoparasitoid atau ektoparasitoidInang: larva holometabola (Coleoptera, Diptera, Hymenoptera, Lepidoptera, Raphidioptera, Trichoptera); atau laba-laba

F. Ichneumonidae

2. Famili ChalcididaeUkurannya Sedang sampai kecilImago umumnya berwarna gelapFemur tungkai belakang melebarOvipositor pendekParasitoid atau hiperparasitoidInang: Lepidoptera (pupa muda), Diptera (larva akhir), kadang-kadang Hymenoptera atau Coleoptera

Page 10: Kul 14 Lepid, Hymen, Print Out

10

Kosmopolitan, banyak terdapat di daerah tropisImago umumnya hitam, biasanya dengan strip kuning, putih ataumerahSerangga soliterLarva ektoparasitoid pada larva Coleoptera, biasanyaF. Scarabaeidae (lundi), kadang-kadangF. Curculionidae

3. Famili ScoliidaeBerukuran besarTubuhnya ditutupi rambutUmumnya berwarna gelap dengan garis-garis cerahOvipositor pendek

Page 11: Kul 14 Lepid, Hymen, Print Out

11

F. Scoliidae

Kosmopolitan, banyak terdapat di daerah tropisUmumnya serangga soliter, tapi banyak juga hidup sosialPada Vespidae soliter: larva di dalam sarang predator ulatPada Vespidae sosial: larva diberi makan oleh imago

4. Famili VespidaeUmumnya berukuran besar, hitam atau coklat dengan garis-garis kuning atau putihPredator larva Lepidoptera atau Coleoptera

F. Vespidae

F. Vespidae

Page 12: Kul 14 Lepid, Hymen, Print Out

12

5. Famili Formicidae (semut)Serangga sosial, terdiri dari ratu dan pejantan

(bersayap) serta pekerja (tanpa sayap) Antena genikulatPada petiol terdapat tonjolan yang disebut nodeNode dapat 1 atau 2Makanan bervariasi, umumnya predatorBanyak yang berasosiasi dengan kutu-kutuan atau

larva Lepidoptera

F. Formicidae

F. Formicidae6. Famili Sphecidae

Ukurannya bervariasiImago sering membuat sarang dari tanah atau lumpurBanyak yang membuat sarang di dalam tanahPredator laba-laba, belalang, ulatKosmopolitan, sekitar 660 spesies

Page 13: Kul 14 Lepid, Hymen, Print Out

13

F. Sphecidae

7. Famili ApidaePada tubuhnya banyak terdapat seta bercabangTungkai belakang dilengkapi dengan struktur khusus pengumpulpolen (korbikulum)Serangga sosial, kasta: ratu, pejantan dan pekerjaMemakan nektar, polen, penghasil madu

F. Apidae