kata pengantar - · pdf filesoal latihan penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini...

38

Upload: dohuong

Post on 26-Feb-2018

229 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus
Page 2: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

ii

KATA PENGANTAR

Segala puji penyusun panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan taufiq yang

diberikan sehingga penyusun dapat menyelesaikan modul ini.

Modul ini kami susun sebagai penuntun bagi peserta Pelatihan “Penggunaan Software

Chemsketch Dalam Pembelajaran Kimia” sehingga setelah mengikuti workshop ini

diharapkan para peserta dapat menyiapkan materi pembelajaran dengan lebih kreatif dan

menarik bagi siswa.

Modul ini terbagi menjadi lima bagian utama yang terdiri dari :

1. Pengenalan software chemskecth

2. Cara menggambarkan struktur dengan chemsketch

3. Cara penggunaan chemsketch 3D

4. Memindahkan gambar struktur chemsketch atau chem 3D ke dokumen lain

5. Soal latihan

Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan.

Untuk itu penyusun mengharapkan kritik dan saran guna pengembangan modul ini lebih

lanjut.

Akhir kata penyusun mengucapkan terima kasih. Semoga modul ini bermanfaat.

Jakarta, 18 Oktober 2015

Tim Penyusun

Page 3: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

iii

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ................................................................................................................................ ii

DAFTAR ISI ............................................................................................................................................. iii

I. Pendahuluan .......................................................................................................................................... 1

II. Menggambar Struktur Molekul dengan ChemSketch ...................................................................... 2

A. Membuka Program ChemSketch ................................................................................................... 2

B. Versi ChemSketch ............................................................................................................................. 2

C. Tampilan ChemSketch ..................................................................................................................... 3

D. Mulai Menggambar Struktur dengan Program ChemSketch ..................................................... 3

a. Menggambar struktur sederhana ............................................................................................. 3

b. Menggunakan perintah Delete ................................................................................................. 4

c. Menambahkan atom Lain dengan fitur Periodic Table .......................................................... 5

d. Menggunakan Perintah Clean Structure .................................................................................. 6

e. Mengedit label atom .................................................................................................................. 6

f. Menggunakan Table of Radicals ............................................................................................... 7

g. Menambahkan cincin lain pada cincin yang telah ada sebelumnya .................................... 9

h. Mengganti/menambahkan beberapa atom karbon dalam cincin dengan atom lain ........ 9

i. Menghapus gugus atau atom dalam cincin .......................................................................... 10

j. Menambahkan ikatan rangkap pada cincin........................................................................... 10

k. Menggunakan panel Properties .............................................................................................. 11

l. Mengambil pengaturan struktur untuk penulisan jurnal ilmiah ......................................... 14

m. Menggambarkan proyeksi Fischer .......................................................................................... 15

n. Menggambarkan rantai karbon terekspansi ......................................................................... 17

o. Memberi nama struktur............................................................................................................ 18

p. Mengkalkulasi sifat fisika dan kimia molekul ........................................................................ 19

q. Mendefinisikan stereokimia pada karbon kiral ..................................................................... 20

r. Menggambarkan ikatan koordinasi ........................................................................................ 21

s. Menggunakan 3D Optimization dan 3D Rotation .............................................................. 22

t. Menggunakan fitur Template .................................................................................................. 24

u. Menggambarkan struktur Lewis .............................................................................................. 25

Page 4: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

iv

v. Menggambarkan persamaan reaksi ....................................................................................... 26

w. Menggambarkan mekanisme reaksi ....................................................................................... 28

III. ChemSketch 3D (ACD/3D Viewer) ............................................................................................... 30

IV. Memindahkan Gambar Struktur dari ChemSketch atau Chem 3D ke Dokumen Lain .......... 32

SOAL – SOAL LATIHAN ....................................................................................................................... 33

Page 5: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

1

I. Pendahuluan

ChemSketch merupakan satu perangkat lunak tanpa-bayar (Freeware)dari ACD/Labs yang

dapat memfasilitasi pengguna yang berkebutuhan untuk menggambar struktur molekul,

termasuk struktur molekul organik, senyawa organologam, polimer, dan struktur Markush.

Aplikasi ini juga menyediakan beberapa fitur penting:

1. Kalkulasi sifat fisik dan kimia (massa molekul, kerapatan, kereaktifan, pKa),

2. Optimaisi struktur 2D dan 3D,

3. Penamaan struktur dengan sistem tatanama IUPAC bagi molekul yang paling banyak

tersusun atas 50 atom dan 3 cincin,

4. Menggambarkan reaksi dan mekanisme reaksi,

5. Menghitung stoikiometri reaksi,

6. Prediksi log P (untuk studi farmakologi),

7. Gambar struktur yang telah dibuat melalui ChemSketch dapat diintegrasikan dengan

perangkat lunak lain, seperti Microsoft Word dan Microsoft PowerPoint, ataupun

diunggah ke website, blog, maupun formulir onlineyang memerlukan pengunggahan

gambar struktur.

Gambar struktur molekul yang telah dibuat pada ChemSketch dapat disimpan dalam format

ChemSketch Documents (*.sk2), Molfiles (*.mol), ChemDraw (*.cdx), Adobe document (*.pdf),

dan beberapa format data grafik (*.bmp, *.gif, *.tif, *.png).

Untuk fitur yang lebih beragam, ACD/Labs menyediakan pula versi berbayar dari

ChemSketch. Fasilitas yang diperoleh dengan aplikasi berbayar adalah:

1. ACD/Dictionary: fasilitas pustaka molekul yang dapat digunakan untuk menyimpan

ataupun memanggil data nama dan struktur molekul yang telah diketahui.

2. ACD/3D Viewer: fasilitas penggambaran struktur 3D dari molekul

3. ACS/ChemBasic: fasilitas pemrograman kimia dan perhitungan komputasi

4. Technical support: fasilitas bantuan secara online jika pengguna mengalami kesulitan

dalam pengoperasian program

Page 6: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

2

ChemSketch dalam Pembelajaran

ChemSketch membantu penggambaran molekul dalam pembelajaran kimia, baik

pada tingkat sekolah menengah, sarjana, maupun pascasarjana sehingga memudahkan

interpretasi geometri molekul bagi siswa dan pengajar.

II. Menggambar Struktur Molekul dengan ChemSketch

A. Membuka Program ChemSketch

Program ChemSketch dapat dijalankan melalui icon di desktop komputer ataupun

start menu. Pada icon desktop, program ChemSketch dapat dijalan dengan

melakukan double click pada icon

Melalui start menu, program dapat dijalankan dengan membuka start menu All

Program ACDLabs Freeware2015 ChemSketch.

B. Versi ChemSketch

Versi ChemSketch yang terpasang pada komputer Anda dapat dilihat saat Anda

menjalankan program ini. Pada layar komputer Anda akan muncul tampilan seperti

pada Gambar 1.

Gambar 1 Tahun rilis serta versi ChemSketch yang terpasang pada komputer

Anda dapat dilihat pada bagian yang diberi kotak.

Page 7: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

3

C. Tampilan ChemSketch

Setelah program dijalankan, ChemSketch akan memberikan tampilan seperti

ditunjukkan Gambar 2.

Gambar 2 Tampilan ChemSketch, saat program dijalankan.

Terdapat beberapa bagian penting yang terdapat pada layar ChemSketch :

1. Menu Bar

2. General Toolbar

3. Structure Toolbar

D. Mulai Menggambar Struktur dengan Program ChemSketch

a. Menggambar struktur sederhana

1. Klik structure Pada general toolbar

2. Klik Draw Normal tool pada structure toolbar dan aktifkan tombol

karbon pada atoms toolbar, pada panel sebelah kiri.

WORKSPACE

Page 8: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

4

3. Klik satu kali pada workspace untuk menggambar metana (CH4). Kemudian

klik tiga kali pada karbon metana sehingga diperoleh 2–metilpropana.

CH3

CH3

CH3

2–metilpropana

4. Pada structure toolbar klik Set The Bond Vertically kemudian klik pada

salah satu ikatan yang terdapat pada 2–metilpropana sehingga mengubah

strukturnya menjadi:

CH3

CH3

CH3

5. Klik Draw Normal tool pada structure toolbar kemudian klik gugus CH3

paling kanan dan lakukan perpanjangan rantai pada 2–metilpropana sehingga

diperoleh:

CH3

CH3 CH3 CH3 CH3

CH3

b. Menggunakan perintah Delete

1. Untuk menghapus beberapa atom karbon, klik Delete pada general

toolbar kemudian klik pada atom karbon yang akan dihapus.

CH3

CH3 CH3 CH3 CH3

CH3

Page 9: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

5

2. Lakukan Delete pada beberapa atom karbon sehingga diperoleh

CH3

CH3

CH3

3. Untuk membuat ikatan rangkap, Klik Draw Normal tool pada structure

toolbar kemudian klik satu kali pada suatu ikatan untuk membuat ikatan

rangkap dua atau klik dua kali untuk membuat ikatan rangkap tiga.

CH3

CH3

CH

4. Untuk mengembalikan struktur pada pengaturan sebelumnya, klik Undo

pada general toolbar sehingga diperoleh kembali struktur

CH3

CH3

CH3

c. Menambahkan atom Lain dengan fitur Periodic Table

1. Untuk menambahkan atom lain ke dalam struktur yang Anda buat, klik pada

salah satu atom yang terdapat pada atoms toolbar, pada panel sebelah kiri.

Selanjutnya, klik pada atom karbon yang akan digantikan oleh atom tersebut.

Misalnya, kita mengganti gugus CH3 paling kiri dengan gugus Cl.

Cl

CH3

CH3

Jika atom yang akan digunakan tidak terdapat pada atoms toolbar, klik

Periodic Table pada atoms toolbar untuk menampilkan tabel periodik,

kemudian pilih atom yang akan digunakan. Misalnya, kita mengganti gugus Cl

dengan gugus I.

I

CH3

CH3

Page 10: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

6

2. Untuk menggambarkan beberapa ikatan sekaligus, Anda dapat menggunakan

Draw Continuous pada structure toolbar. Dengan tombol atom florin

aktif, aktifkan Draw Continuous kemudian lakukan double click pada

beberapa atom karbon.

I

CH3

F

F

F

d. Menggunakan Perintah Clean Structure

1. Untuk membuat ikatan pada karbon–karbon yang letaknya berjauhan, saat Draw

Normal tool aktif lakukan drag untuk menghubungkan dua atom dengan

ikatan baru.

I

F

F

F

Selanjutnya, klik Clean Structure pada structure toolbar untuk

mendapatkan struktur standar dari struktur molekul yang Anda buat.

I

F

F

F

e. Mengedit label atom

Anda dapat mengganti label atom pada senyawa Anda menjadi atom lain atau

singkatan dari gugus lain sebagai berikut:

Page 11: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

7

1. Untuk mengedit/mengganti label atom, Anda dapat menggunakan fungsi Edit

Atom Label pada atomic toolbar kemudian klik pada atom Iod sehingga

muncul kotak dialog Edit Label seperti pada Gambar 3.

Gambar 3 Tampilan kotak dialog Edit Label

2. Tuliskan gugus yang akan dimasukkan pada struktur Anda, misalnya gugus trifenil

fosfin (PPh3). Selanjutnya, klik Insert dan diperoleh struktur seperti berikut:

Ph3P

F

F

F

f. Menggunakan Table of Radicals

Pada references toolbar (panel sebelah kanan), terdapat beberapa gugus yang umum

digunakan. Jika Anda akan menggunakan beberapa gugus yang tidak umum,

beberapa template struktur dapat dilihat pada kotak dialog Table of Radicals

seperti terlihat pada Gambar 4. Panel tersebut menyediakan gugus samping,

Page 12: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

8

kerangka siklik, beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus pelindung

(protecting groups).

Gambar 4 Tampilan kotak dialog Table of Radicals

1. Pada references toolbar (panel sebelah kanan) klik Cyclopentane kemudian

lakukan klik satu kali pada workspace yang masih kosong sehingga muncul

gambar struktur siklopentana berikut:

2. Selanjutnya klik Carboxyl dan klik salah satu atom karbon pada

siklopentana sehingga diperoleh struktur berikut:

O

OH

Jika tidak terdapat gugus karboksil pada references toolbar, Anda dapat

memanfaatkan fasilitas Table of Radicals .

Page 13: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

9

g. Menambahkan cincin lain pada cincin yang telah ada sebelumnya

Anda dapat menambahkan cincin lain pada ikatan karbon-karbon dengan cara:

klik Cyclohexane kemudian klik pada salah satu ikatan karbon-karbon pada

cincin siklopentana yang telah dibuat sebelumnya sehingga diperoleh struktur

berikut:

O

OH

h. Mengganti/menambahkan beberapa atom karbon dalam cincin dengan atom

lain

Anda dapat mengganti atom karbon pada cincin dengan atom lain. Misalnya, kita

akan mengganti beberapa atom karbon dengan atom nitrogen.

1. Klik Nitrogen pada atoms toolbar (panel sebelah kiri) kemudian klik pada

beberapa atom karbon pada struktur cincin yang telah dibuat sebelumnya

sehingga diperoleh struktur berikut:

NH

NH

O

OHNH

NH

2. Anda dapat menambakan gugus lain pada struktur tersebut dengan

menggunakan Draw Normal tool pada structure toolbar (panel atas).

Aktifkan Carbon pada atoms toolbar kemudian klik beberapa atom pada

struktur yang telah Anda buat sehingga diperoleh:

Page 14: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

10

N

NH

O

OHN

N

Aktifkan Oxygen kemudian klik pada beberapa atom dalam struktur yang

telah Anda buat sehingga diperoleh:

N

NH

O

OHN

N

OH

OH

i. Menghapus gugus atau atom dalam cincin

Untuk menghapus beberapa atom karbon, klik Delete pada general toolbar

kemudian klik pada atom karbon yang akan dihapus. Lakukan peritah tersebut untuk

menghapus gugus karboksil dari struktur yang Anda buat sehingga diperoleh:

N

NH

N

N

OH

OH

j. Menambahkan ikatan rangkap pada cincin

Ikatan rangkap dapat ditambahkan ke dalam struktur cincin yang Anda buat dengan

mengaktifkan Draw Normal tool pada structure toolbar (panel atas) kemudian

klik pada ikatan yang akan Anda ubah menjadi ikatan rangkap sehingga diperoleh

struktur:

Page 15: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

11

N

NN

N

O

O

k. Menggunakan panel Properties

Panel Properties merupakan panel yang sangat penting dalam program

ChemSketch. Panel ini berfungsi untuk mengatur huruf dan ikatan pada struktur

molekul yang Anda buat. Pada panel ini, terdapat beberapa pengaturan:

- Common: berfungsi untuk mengatur jenis dan ukuran huruf yang digunakan,

panjang ikatan, ketebalan ikatan serta warna dari atom dan ikatan seperti

ditunjukkan Gambar 5.

Gambar 5 Tampilan panel Properties pada tab Common

- Atom: berfungsi untuk mengatur penulisan suatu atom atau gugus. Pada

pengaturan ini dapat dilakukan modifikasi jenis dan ukuran huruf pada atom (C)

dan atom hydrogen (H), indeks atom (n), muatan (q), valensi (V), kode isotop (I),

dan penomoran (N). Pengaturan warna berbeda pada masing-masing komponen

Page 16: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

12

tersebut dapat dilakukan pula melalui panel ini. Tampilan tab Atom dapat dilihat

pada Gambar 6.

Gambar 6 Tampilan panel Properties pada tab Atom

- Bond: pengaturan ini berfungsi untuk mengatur ketebalan ikatan serta warna

ikatan yang diinginkan. Pengaturan untuk ikatan tunggal, rangkap dua, rangkap

tiga, ikatan koordinasi, notasi ikatan untuk menunjukkan stereokimia dapat

dilakukan pada tab ini. Tampilan panel Properties pada tab Bond ditunjukkan

Gambar 7.

-

Gambar 7 Tampilan panel Properties pada tab Bond

Page 17: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

13

- Special: digunakan untuk mengatur notasi Markush, untuk menunjukkan

ikatan yang tidak didefinisikan pada suatu cincin. Tampilan panel Properties

pada tab Special diperlihatkan pada Gambar 8.

Gambar 8 Tampilan panel Properties pada tab Special

Dengan menggunakan panel Properties, kita dapat melakukan beberapa pengaturan

untuk struktur molekul yang telah dibuat:

1. Pada structure toolbar, klik Select/Move kemudian block struktur molekul

yang Anda buat. Kemudian lakukan double click pada struktur molekul Anda

untuk memunculkan panel Properties.

2. Pada tab Common klik Terminal pada kotak Show Carbons untuk

memunculkan semua atom karbon terminal. Selanjutnya, klik apply sehingga

diperoleh struktur berikut:

N

NN

N

O

CH3

CH3

O

CH3

3. Selanjutnya klik satu kali pada salah satu atom oksigen, kemudian lakukan double

click untuk memunculkan panel Properties. Secara otomatis akan muncul panel

Page 18: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

14

Properties pada tab Atom. Ubah warna atom oksigen menjadi warna merah dan

tulisannya menjadi tebal (Bold) dan klik apply. Lakukan hal yang sama untuk

mengubah semua atom nitrogen menjadi warna biru.

N

NN

N

O

CH3

CH3

O

CH3

4. Terakhir ubah ketebalan ikatan pada molekul yang Anda buat. Pada structure

toolbar, klik Select/Move kemudian lakukan double click pada struktur

molekul Anda untuk memunculkan panel Properties. Selanjutnya pilih tab Bond

kemudian ubah ketebalan ikatan tunggal menjadi 1.2 point dan ikatan rangkap

dua menjadi 1 point dan klik apply sehingga diperoleh struktur berikut:

N

NN

N

O

CH3

CH3

O

CH3

l. Mengambil pengaturan struktur untuk penulisan jurnal ilmiah

Beberapa jurnal penelitian menginginkan pengaturan khusus dalam penggambaran

struktur molekul untuk setiap artikel yang akan diterbitkan. Berikut adalah cara

mengaplikasikan pengaturan tersebut.

1. Gambarkan struktur molekul Anda. Kemudian aktifkan Select/Move

kemudian block struktur molekul Anda.

Page 19: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

15

N

NN

N

O

CH3

CH3

O

CH3

2. Lakukan double click pada molekul Anda hingga muncul panel Properties.

3. Pada kotak Current Style pilih pengaturan jurnal yang Anda inginkan (misalnya

European Journal of Organic Chemistry, Eur. J. Org. Chem) dan klik apply. Maka

akan diperoleh tampilan berikut:

N

NN

N

O

O

Menyimpan pengaturan pribadi

Anda dapat pula menyimpan pengaturan pribadi untuk setiap gambar molekul Anda

(termasuk pengaturan garis dan huruf) dengan klik set default dan menggunakannya

pada pilihan Current Style dan memilih ____AUTOSAVE___ kemudian apply.

m. Menggambarkan proyeksi Fischer

Proyeksi Fischer digunakan dalam penggambaran molekul dengan atom karbon kiral.

Senyawa yang umum digambarkan dengan proyeksi Fischer di antaranya adalah

monosakarida dan asam amino. Berikut adalah salah satu cara menggambarkan

proyeksi fischer suatu senyawa:

Page 20: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

16

1. Aktifkan Draw Normal tool kemudian gambarkan satu molekul metana

dengan perintah CH4. Selanjutnya aktifkan Select/Move dan klik molekul

CH4 yang telah Anda buat. Selanjutnya pada menu bar klik Tools Add Explicit

Hydrogens sehingga diperoleh tampilan berikut:

H

H

H

H

2. Selanjutnya, aktifkan Carbon kemudian klik pada atom H paling bawah

sehingga bertambah satu karbon sebagai berikut:

H

H

H

3. Selanjutnya, aktifkan Select/Move kemudian blok molekul Anda dan

munculkan semua atom hidrogennya dengan cara yang sama dengan

sebelumnya sehingga diperoleh tampilan berikut:

H

H

H

H

H

H

4. Lakukan hal yang sama berulang-ulang sehingga diperoleh rantai karbon

beranggotakan enam atom C.

H

H

H

H H

H H

H H

H H

H

H

H

Page 21: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

17

5. Terakhir, lakukan beberapa modifikasi sehingga diperoleh struktur Fischer dari D-

Glukosa.

O

H

H OH

OH H

H OH

H OH

OH

n. Menggambarkan rantai karbon terekspansi

Saat mengajar siswa yang baru mengenal senyawa karbon, Anda tentu memerlukan

penggambaran struktur yang memperlihatkan semua atom dalam struktur molekul

Anda. Cara penggambaran proyeksi Fischer dapat dilakukan disertai dengan

penggunaan panel Properties sebagai berikut:

1. Aktifkan Draw Normal tool kemudian gambarkan satu molekul metana

dengan perintah CH4. Selanjutnya aktifkan Select/Move dan klik molekul

CH4 yang telah Anda buat. Selanjutnya pada menu bar klik Tools Add Explicit

Hydrogens sehingga diperoleh tampilan berikut:

H

H

H

H

2. Selanjutnya, aktifkan Carbon kemudian klik pada atom H paling kanan

sehingga bertambah satu karbon sebagai berikut:

H

H

H

Page 22: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

18

3. Selanjutnya, aktifkan Select/Move kemudian blok molekul Anda dan

munculkan semua atom hidrogennya dengan cara yang sama dengan

sebelumnya sehingga diperoleh tampilan berikut:

H

H

H H

H

H

4. Ulangi cara tersebut hingga Anda memperoleh struktur yang diinginkan sebagai

berikut:

H

H OH

HH

H

H

H

H

H

H

H

H

H

5. Aktifkan Select/Move kemudian blok molekul Anda dan lakukan double

click sehingga muncul kotak Properties. Pada tab Common, aktifkan Show

Carbon: All kemudian klik apply. Selanjutnya lakukan pengaturan panjang ikatan.

Pada bagian Bond Length ubah panjang ikatan sehingga diperoleh panjang

ikatan yang sesuai untuk molekul Andaseperti berikut:

C CH

H

CH3

OH

C

H H

C

H CH3

H

H

o. Memberi nama struktur

Anda dapat memberikan nama IUPAC pada struktur yang telah Anda buat.

1. Pada structure toolbar, klik Select/Move kemudian block struktur yang

akan Anda berikan nama IUPACnya.

2. Selanjutnya, pada menu bar pilih Tools Generate Name for Structure dan

akan muncul nama IUPAC untuk senyawa tersebut adalah 1,3,7-trimethyl-3,7-

dihydro-1H-purine-2,6-dione (kafein).

Page 23: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

19

Pemberian nama senyawa dapat dilakukan pula dengan perintah Generate

Name for Structure pada General Toolbar.

p. Mengkalkulasi sifat fisika dan kimia molekul

Sifat fisika dan kimia suatu molekul dapat dikalkulasi dengan ChemSketch dengan

mengikuti langkah-langkah berikut:

1. Gambarkan molekul Anda.

OH

2. Aktifkan Select/Move kemudian block struktur molekul Anda. Selanjutnya

pada menu bar pilih Tools Calculate All Properties sehingga diperoleh

tampilan Calculation Results seperti tampak pada Gambar 9. Jika Anda hanya

memerlukan perhitungan dari beberapa sifat tertentu saja, Anda dapat memilih

salah satu opsi yang ditampilkan pada menu tersebut atau menentukan beberapa

pilihan sekaligus pada Tools Calculate Select Properties to Calculate

diikuti Tools Calculate Selected Properties.

Gambar 9 Tampilan kotak Calculation Results

Page 24: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

20

q. Mendefinisikan stereokimia pada karbon kiral

Anda dapat menambahkan ikatan yang menunjukkan stereokimia pada struktur

molekul yang Anda buat dengan cara:

1. Gambar strukur molekul Anda.

CH3CH3

Cl

2. Pada structure toolbar aktifkan Up Stereo Bonds kemudian klik ikatan C-Cl

sehingga diperoleh struktur berikut:

CH3CH3

Cl

3. Selanjutnya berikan nama untuk struktur tersebut. Maka akan muncul nama

senyawa tersebut lengkap dengan konfigurasi absolutnya: (2E,4R)–4–chloropent–

2–ene.

4. Hapus nama senyawa sebelumnya dengan perintah Delete kemudian ubah

ikatan C-Cl dengan mengaktifkan Down Stereo Bonds .

CH3CH3

Cl

5. Aktifkan Select/Move kemudian block struktur molekul Anda. Selanjutnya

pada menu bar pilih Tools Generate Stereo Descriptors sehingga

diperoleh:

CH3CH3

ClE

S

Stereo descriptors menunjukkan stereokimia dari masing – masing atom karbon

yang memiliki konfigurasi tertentu.

Page 25: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

21

r. Menggambarkan ikatan koordinasi

Terdapat berbagai cara untuk menggambarkan ikatan koordinasi, berikut salah

satunya:

1. Pada references toolbar (panel sebelah kanan) klik Benzene kemudian klik

satu kali pada workspace.

2. Selanjutnya pada structure bar klik Set The Bond Horizontally dan klik satu

kali pada salah satu ikatan rangkap pada benzena sehingga diperoleh:

3. Aktifkan Draw Continuous pada structure toolbar. Selanjutnya aktifkan

Lithium pada atoms toolbar. Klik dua kali pada atom karbon paling kiri pada

struktur benzene sehingga didapatkan:

Li

4. Pada structure toolbar, aktifkan Draw Chains Selanjutnya aktifkan Carbon

pada atoms toolbar. Lakukan drag ke bawah sehingga muncul rantai karbon

yang terdiri atas 9 karbon seperti berikut:

Li

CH3

CH3

Page 26: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

22

5. Aktifkan Draw Normal tool dan Oxygen kemudian klik pada

beberapa atom karbon yang akan diganti oleh atom oksigen.

Li

CH3

O

O

O

CH3

6. Pada structure toolbar, klik segitiga putih pada Coordinating Bonds dan

pilih Coordinating (Dashed Arrow) Bonds . Lakukan drag dan lepaskan

mouse untuk menghubungkan atom oksigen dengan atom litium seperti berikut:

CH3

O

O

O

CH3

Li

7. Aktifkan Select/Move kemudian block struktur molekul yang Anda buat.

Terakhir klik Clean Structure pada structure toolbar sehingga diperoleh:

CH3O

O

O CH3

Li

s. Menggunakan 3D Optimization dan 3D Rotation

Kedua fungsi ini dapat digunakan untuk menggambarkan senyawa bisiklik dan

senyawa tiga dimensi seperti kuban, atau fullerene.

Page 27: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

23

Menggambarkan senyawa bisiklik

1. Pada references toolbar klik Cyclohexane kemudian klik satu kali pada

workspace untuk memunculkan sikloheksana. Selanjutnya aktifkan Draw Normal

tool kemudian drag beberapa kali untuk membuat jembatan karbon seperti

berikut:

CH3

CH3

2. Selanjutnya klik 3D Optimization sehingga diperoleh struktur tiga dimensi

dari senyawa tersebut seperti berikut:

Untuk menghilangkan atom hidrogen pada struktur tersebut, block struktur Anda

kemudian pada menu bar pilih Tools Remove Explicit Hydrogen.

3. Selanjutnya, block struktur Anda dan aktifkan 3D Rotation . Drag dan

arahkan struktur molekul Anda sehingga diperoleh tampilan struktur seperti

berikut:

4. Anda dapat menambahkan gugus lain pada struktur tersebut sehingga diperoleh

struktur berikut:

NOH

N

H3CO

Kuinin, senyawa antimalaria dari tumbuhan kina

Page 28: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

24

t. Menggunakan fitur Template

Pada ChemSketch, fitur Template menyediakan berbagai pilihan gambar yang dapat

ditambahkan pada dokumen Anda, seperti kerangka senyawa golongan alkaloid,

terpenoid, steroid, monosakarida dan asam amino, struktur Haworth dari

monosakaria, beberapa template dari polimer sintetik, orbital, template untuk

proyeksi Newman dan struktur Lewis, hingga rangkaian kit laboratorium. Tampilan

fitur Template ditunjukkan pada Gambar 10.

Gambar 10 Tampilan Template Window

Berikut adalah langkah penggunaan template Window (untuk menggambar

rangkaian alat distilasi):

1. Aktifkan Template Window dengan cara klik Template Template Window

pada menu bar. Mengaktifkan Template Window dapat dilakukan pula melalui

klik icon Show Template Window pada general toolbar.

Page 29: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

25

2. Scroll down pada bagian menu kemudian pilih Lab Kit.

3. Klik salah satu gambar Round-Bottom Flasks (labu dasar bulat) yang paling kecil,

kemudian klik pada bagian kosong dari workspace Anda.

4. Selanjutnya pilih Three-way Adapters (adaptor tiga saluran) dan sesuaikan

letaknya pada labu dasar bulat Anda.

5. Dengan cara yang sama, tambahkan kondensor kemudian putar kondensor

sehingga sesuai dengan posisi adaptor saluran tiga yang telah terpasang

sebelumnya. Untuk memutar kondensor, aktifkan Select/Move/Rotate

kemudian drag kursor Anda pada bagian titik pojok dari objek yang akan Anda

putar.

6. Selanjutnya ambil gambar termometer dari Template Windows dan letakkan di

atas adaptor tiga saluran Anda sehingga diperoleh gambar alat distilasi berikut:

u. Menggambarkan struktur Lewis

Penggambaran struktur Lewis merupakan salah satu hal penting dalam pembelajaran

kimia, terutama bagi siswa yang sedang mempelajari ikatan kimia. Berikut adalah

salah satu cara penggambaran struktur Lewis (misalnya struktur Lewis untuk ClF3).

Page 30: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

26

1. Pada general toolbar aktifkan mode Draw sehingga tampilan

ChemSketch berubah.

2. Aktifkan Edit Text tool dan klik pada workspace Anda. Kemudian ketik Cl,

atom klor adalah atom pusat pada ClF3.

3. Selanjutnya aktifkan Show Template Window kemudian scroll down

pada bagian menu dan pilih Lewis Structure.

4. Kemudian pilih tipe dot yang akan Anda gunakan dan tempatkan di sekitar atom

Cl sehingga diperoleh:

Cl

5. Tambahkan beberapa pasangan elektron lain di sekitar atom Cl dengan cara yang

sama

Cl

6. Selanjutnya dengan Edit Text tool tambahkan lambing atom F di sekitar

atom Cl sehingga diperoleh:

Cl

F

F

F

v. Menggambarkan persamaan reaksi

Penggambaran reaksi merupakan satu hal yang penting yang dapat dilakukan pada

ChemSketch. Misal Anda akan menggambarkan persamaan reaksi eliminasi.

1. Gambarkan struktur molekul pereaksi Anda.

Page 31: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

27

Br

2. Simpan tanda (+) di samping pereaksi Anda dengan mengaktifkan Reaction Plus

pada structure toolbar kemudian gambarkan pereaksi selanjutnya sebagai

berikut:

Br+ OH

3. Selanjutnya gambarkan tanda panah dengan mengaktifkan Coordinating Bonds

dan klik satu kali di sebelah pereaksi Anda kemudian gambarkan struktur

molekul produk Anda.

Br+ OH

O

4. Atur panjang tanda panah yang Anda buat dengan mengaktifkan Select/Move

, klik tanda panah Anda kemudian tarik ujung panah yang Anda buat

sehingga diperoleh panjang yang sesuai.

5. Anda dapat menambahkan keterangan reaksi lain pada tanda panah Anda

dengan mengaktifkan Reaction Arrow Labelling kemudian melakukan klik

pada tanda panah reaksi Anda sehingga muncul kotak dialog Edit Reaction

Condition seperti terlihat pada Gambar 11.

Gambar 11 Tampilan kotak dialog Edit Reaction Condition

Page 32: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

28

Anda dapat menambahkan keterangan reaksi pada kotak yang tersedia, berikut

mengatur jenis dan ukuran huruf yang Anda inginkan. Jika telah selesai, klik OK

dan diperoleh tampilan reaksi berikut:

Br+ OH

O

25 oC

-HBr

w. Menggambarkan mekanisme reaksi

Penggambaran mekanisme reaksi penting untuk membuat rasionalisasi suatu reaksi.

Contohnya, substitusi alkil halida menjadi suatu eter berikut:

Br+ OH

O

25 oC

-HBr

1. Gambarkan pereaksi Anda.

Br

2. Pada general toolbar aktifkan mode Draw sehingga tampilan

ChemSketch berubah. Selanjutnya pada Drawing Toolbar (panel sebelah kiri) klik

Arc kemudian pilih kelengkungan yang diinginkan, misal Arc 90o .

Selanjutnya lakukan drag dari ikatan C-Br keluar (menandakan ikatan C-Br telah

terputus) sehingga diperoleh panah lengkung berikut:

Br

Lakukan pengaturan terhadap tanda panah yang Anda buat. Double click

tanda panah tang telah Anda buat sehingga muncul kotak dialog Objects

Panel seperti diperlihatkan Gambar 12. Kemudian Anda dapat mengatur

warna dan ketebalan panah pada tab Pen serta mengatur tipe dan ukuran

panah pada tab Arrow.

Page 33: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

29

Gambar 12 Tampilan Objects Panel pada tab Pen (kiri) dan tab Arrow (kanan)

3. Aktifkan kembali mode Structure kemudian aktifkan Coordinating

Bonds dan gambarkan tanda panah di sebelah pereaksi Anda.

4. Gambarkan sikloheksana di sebelah kanan tanda panah.

5. Selanjutnya, Anda dapat menambahkan tanda muatan pada atom karbon yang

terikat Br dengan mengaktifkan Increment (+) Charge pada atomic toolbar.

Klik atom karbon pada sikloheksana yang dianggap mengikat atom brom

sebelumnya, sehingga diperoleh tampilan berikut:

BrCH

+

6. Selanjutnya lakukan langkah yang sama sehingga diperoleh mekanisme

reaksi utuh sebagai berikut:

BrCH

+ + OHO

-Br- -H+

Page 34: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

30

Anda dapat pula menambahkan warna pada struktur Anda sehingga dapat

memberikan penjelasan mengenai atom yang berasal dari pereaksi

ataupun yang berasal dari reagen seperti berikut:

BrCH

+ + OHO

-Br- -H+

III. ChemSketch 3D (ACD/3D Viewer)

ChemSketch 3D atau ACD/3D Viewer merupakan perangkat lunak bagian dari paket yang

disediakan ACD/Labs bersama dengan ChemSketch. Program ini dapat memberikan citra

3D (kerapatan elektron di sekitar ikatan dan atom) dari molekul yang telah Anda buat.

Anda dapat melakukan rotasi bebas ke semua Arah sehingga Anda dapat

memvisualisasikan molekul Anda dengan baik.

Berikut merupakan salah satu cara memunculkan data 3D dari molekul Anda:

1. Gambarkan molekul Anda. Kemudian blok molekul Anda.

c

2. Pada Window Switching bar (menu paling bawah) klik sehingga

tampilan Windows Anda berubah. Jika menu tersebut tidak terdapat pada Window

Switching bar, pada menu bar klik ACD/Labs 3D Viewer.

Br

COOH

3. Selanjutnya lakukan 3D Optimization dan ubah tampilan struktur dengan

mengaktifkan Ball and Stick sehingga diperoleh gambar sebagai berikut:

Page 35: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

31

4. Anda dapat mengubah tampilan dari atom-atom dengan mengaktifkan Wireframe

, Sticks, atau Spacefill. Selain itu Anda dapat mengaktifkan dots halo dengan

mengaktifkan With Dots sehingga pencitraan molekul secara keseluruhan dapat

tergambarkan.

5. Putar molekul Anda dengan cara klik dan tahan pada molekul Anda kemudian

gerakkan mouse Anda. Anda dapat memilik beberapa mode rotasi yang Anda

inginkan. Anda dapat mengubah mode rotasi dengan beberapa mode rotasi yang

tersedia: Rotate untuk pemutaran dua dimensi dan 3D rotate untuk

pemutaran tiga dimensi. Anda dapat melakukan rotasi otomatis dengan mengaktifkan

Auto Rotate .

6. Anda dapat menyimpan molekul 3D Anda ataupun memindahkannya ke dalam

dokumen lain.

Menghitung panjang ikatan

Melalui ACD/3D Viewer, Anda dapat memperoleh informasi mengenai panjang ikatan

antar-atom:

1. Aktifkan mode Ball and Stick kemudian aktifkan Bond Length .

Page 36: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

32

2. Klik dua atom yang akan dihitung panjang ikatannya. Pada layar akan muncul

kotak dialog Internuclear Distance seperti tampak pada Gambar 13. Kotak

tersebut memberikan informasi panjang ikatan atom-atom yang Anda maksud

(dalam Angstrom, Å). Di samping itu Anda dapat mengubah panjang ikatan

dengan menuliskan panjang ikatan yang Anda ikatan pada kotak New Value.

Gambar 13 Tampilan kotak dialog Internuclear Distance

IV. Memindahkan Gambar Struktur dari ChemSketch atau Chem 3D ke Dokumen Lain

(Third-Party Documents)

Anda dapat memindahkan gambar struktur yang telah Anda buat ke dalam dokumen lain

(third-party documents) seperti Microsoft Word atau Microsoft PowerPoint.

1. Aktifkan Select/Move kemudian blok molekul Anda.

2. Klik Copy (Ctrl + C) pada general toolbar. Kemudian lakukan Paste (CTRL +

V) pada software yang Anda kehendaki sebagai bagian dari pekerjaan Anda.

Page 37: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

33

SOAL – SOAL LATIHAN

1. Duplikasi struktur molekul dari beberapa senyawa berikut! Gunakan perintah Clean

Structure untuk menyempurnakan gambar struktur molekul yang Anda buat!

a.

Cl

f.

NH

O

OO

NH

b.

O

OOH

OH

O

g.

NN

N N

CH2

CH3

FeII

CH3

CH2

CH3 CH3

HO2C CO2H

c.

NH

O

OO

NH

R

h. C

C

C

C

C

CH

H

H

H

H

N+

O-

O

d. C C

H

H

H

C

O

H

C

H

CH3

CH3

H

i.

CH3

H

Br

CH3

H

NH2

e.

O2N

j.

H

H

Page 38: KATA PENGANTAR - · PDF fileSoal latihan Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan modul ini masih banyak kekurangan. Untuk itu ... beberapa gugus fungsi, struktur asam amino dan gugus

34

2. Gambarkan tahapan reaksi pembentukan aspirin berikut!

NH2

1) HNO3, H

2SO

4

2) Fe, CaCO3, EtOH:H

2O OH

COOH

OH

1) NaNO2, HCl

2) Cu2O, Cu2+, H

2O

COOH

O

O

1) KMnO4, OH-/H

2O,

2) H3O+/H

2O O

O O

toluena

3. Gambarkan mekanisme reaksi Diels Alder berikut!

Me

Me

+ O

O

O

O

O

O

Me

Me

H

H

4. Berikan simulasi 3D untuk molekul berikut:

H

H

O2N

5. Hitung sifat psikokimia untuk masing – masing molekul berikut: