jobdes farmasi

8
JOB DESCRIPTION / URAIAN TUGAS PELAYANAN INSTALASI FARMASI

Upload: erna-yanti

Post on 11-Apr-2017

24 views

Category:

Health & Medicine


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Jobdes farmasi

JOB DESCRIPTION / URAIAN TUGAS PELAYANAN INSTALASI FARMASI

NO TUGASAPOTEKER

SUMBER/DASAR

TANGGUNGJAWAB WEWENANG

1 Menandatangani SP Stock Gudang

Memastikan sumber obat dan alkes berasal dari PBF resmi dengan kualitas yang terjamin

Melakukan pengaturan persediaan dan pesanan ke PBF

2 Analisa Resep yang masuk dari pasien Resep Memastikan jenis obat dan alkes, jumlah obat, kontra indikasi antara obat, aturan pakai, umur, jenis kelamin, dokter sesuai dengan kondisi pasien.

1. Menolak permintaan obat diluar resep dengan klasifikasi golongan obat yang berlaku

2. Berhak menolak permintaan golongan obat psikotropik dan narkotik

3 Konsultasi dengan dokter penulis resep

Resep, Stock

Konfirmasi kembali ke dokter apabila terjadi kontra indikasi antara obat, stock kosong, penulisan resep yang kurang jelas

Mengajukan alternatif obat dengan obat lain yang mempunyai nama generik yang sama

4 Menyerahkan dan menginformasikan obat kepada pasien

Resep Memastikan pasien menerima obat dan alkes dengan benar dengan memeriksa kuitansi tanda lunas dengan resep

Memberikan informasi/pengetahuan tentang obat yang diberikan meliputi aturan pakai, waktu minum, kegunaan, peringatan, cara minum, penyimpanan demi meningkatkan derajat kepatuhan dalam penggunaan obat

5 Mengawasi, memantau sirkulasi obat dan alkes

Resep, Stock

1. Menjamin ketersediaan obat dan alkes sesuai dengan kebutuhan resep yang masuk

2. Menjamin kondisi dan kualitas obat sesuai dengan sifat bahan-bahan obat meliputi cara penyimpanan, pengaturan, FEFO (First Expired date First Out) dan FIFO (First In First Out)

1. Mengendalikan persediaan obat dan alkes yang ada

2. Memusnahkan obat dan alkes yang rusak atau ED

6 Check list resep setelah dilayani Resep, Nota Resep

Memastikan kembali biaya beban pasien rekanan, jenis obat dan alkes, jumlah obat antara data yang di-input oleh user dengan resep

Meminta User untuk merubah kesalahan yang ada dan diteruskan ke kasir apabila ada selisih biaya serta mengkonfirmasi ke pihak penjamin jika ada terjadi perbedaan obat yang diberikan dengan ketentuan yang berlaku di perusahaan rekanan.

Page 2: Jobdes farmasi

NO TUGASASISTEN APOTEKER

SUMBER/DASAR

TANGGUNG JAWAB WEWEWANG

1 Membuat etiket Resep Memastikan keterangan yang dietiket sesuai dengan resep meliputi no resep, nama pasien, tanggal resep, ,aturan pakai dan keterangan yang perlu ditambahkan

Menuliskan keterangan sesuai dengan resep.Etiket putih untuk obat pemakaian dalam (dimasukkan dalam tubuh/diminum) meliputi tablet, kapsul,puyer, sirup, emulsi, suspensi.Etiket biru untuk pemakaian luar (dioleskan, ditempel, dimasukkan ke anus, suntikan) meliputi salep, krim,patch, injeksi dan suppositoria

2 Mengemas obat dan alkes Resep Memastikan obat dan alkes yang dikemas sesuai dengan resep, meliputi no resep, nama pasien, tanggal resep, nama pasien, aturan pakai dan keterangan yang perlu ditambahkan

Mengemas obat sesuai dengan resep, kondisi dan umur pasienRacikan puyer dan sirup (antibioatik, analgetik-antipiretik) untuk anak, racikan kapsul untuk dewasa, racikan pot untuk salep dan krim, klip untuk strip tablet dan kapsul

3 Menghubungi dan memesan ke Apotik lain apabila obat dan alkes tidak tersedia diapotik.

Resep Memastikan obat dan alkes yang dipesan sesuai dengan resep

Melakukan pemesanan obat dan alkes sesuai dengan resep

4 Konsultasi dengan dokter penulis resep (jika apoteker tidak ditempat)

Resep Meminta persetujuan kembali/konfirmasi ke dokter tentang resep yang ditulisnya apabila ada keraguan atau stock obat dan alkes di apotik kosong

Menghubungi dokter penulis resep untuk meminta persetujuan kembali/konfirmasi apabila ada keraguan nama obat dan alkes, jumlah, aturan atau stock obat dan alkes di apotik kosong

5 Mengontrol perhitungan dosis racikan Resep Memastikan pasien mendapatkan dosis terapi secara tepat

Menghitung dosis obat dan alkes sesuai dengan resep agar pasien mendapatkan dosis terapi secara tepat

6 Membuat copy resep dan biaya beban pasien

Resep Memastikan resep yang dicopy tertulis secara benar meliputi no resep, tanggal resep, tanggal penulisan copy resep, nama pasien, nama pasien, nama obatm jumlah obat, aturan pakai, keterangan khusus yang diperlukan, jumlah pengambilan per obat dan tanda tangan apoteker

Menuliskan copy resep secara benar sesuai dengan resep meliputi no resep, tanggal resep, tanggal penulisan copy resep, nama pasien, nama pasien, nama obat jumlah obat, aturan pakai, keterangan khusus yang diperlukan, jumlah pengambilan per obat dan tanda tangan apoteker

7 Mendata dan memeriksa stock obat dan alkes yang kosong untuk diminta ke gudang

Stock Memastikan ketersediaan obat dan alkes yang ada di apotik

Menyediakan stock obat dan alkes sesuai dengan kebutuhan apotik

NO TUGASJURU RACIK

SUMBER/DASAR

TANGGUNG JAWAB WEWENANG

1 Membawa rekapan data obat dan Stock Memastikan obat dan alkes yang dibawa sampai ke Membawa obat dan alkes sesuai pemesan apotik,

Page 3: Jobdes farmasi

alkes yang stocknya kosong untuk diminta ke gudang dan membawanya ke apotik

apotk dalam keadaan utuh dan tidak rusak sesuai dengan permintaan apotek

depo dalm keadaan utuh dan tidak rusakMeletakkan obat dan alkes pesanan apotik dan depo ke dalam container sesuai dengan spesifikasi obat dan alkes.Meletakkan Obat dan alkes sesuai dengan suhu penyimpanan yang direkomendasikan.

2 Menyusun dan memasukkan data obat dan alkes kedalam stock barang yang datang dari gudang setelah diperiksa oleh Asisten Apoteker atau Apoteker

SP intern apotik ke gudang

Memastikan obat dan alkes yang disusun dan dimasukkan ke kartu stok benar pada tempatnya, tanggal, nama obat dan jumlahnya dan memberikan paraf

Meyusun dan menata obat dan alkes sesuai pada tempatnya, spesifikasinya dengan ketentuan FIFO dan FEFOMeletakkan Obat dan alkes sesuai dengan suhu penyimpanan yang direkomendasikan.

3 Mengambilkan dan menyiapkan obat dan alkes sesuai dengan resep

Resep Memastikan kebenaran obat dan alkes yang diambil sesuai dengan yang tertera di resep

Mengambilkan dan meyiapkan obat dan alkes dengan nama obat, jenis sediiaan dan jumlah sesuai dengan resepMasing-masing obat dan alkes serta resep ditempatkan ke wadah/nampan plastic untuk menghindari kesalahan pengemasan

4 Menyiapkan sediaan obat racikaan yang sudah dihitung dosisnya oleh Asisten Apoteker

Resep Memastikan bentuk sediaan yang diracik ( puyer, kapsul, sirup kering, salep) dan sesuai dengan etiket yang sudah ditulis oleh Asisten Apoteker

Menghaluskan atau mencampur racikan obat dan di kemas (puyer, kapsul, salep, krim) sesuai dengan etiket yang sudah di siapkan oleh asisten Apoteker

NO TUGASUSER

SUMBER/DASAR

TANGGUNG JAWAB WEWENANG

1 Meng-input resep dan biaya beban pasien

Resep Memastkan data resep yang di-input benar meliputi no MR, no resep, nama pasien, nama obat dan alkes dan jumlah obat yang sudah dianalisa oleh Asisiten apoteker (racikan) harga jumlah obat yang akan diteruskan ke kasir untuk pasien melakukan pembayaran

Memasukkan data/ meng-input resep dan biaya beban pasien ke dalam computer meliputi no MR, no resep, nama pasien, nama obat dan alkest dan jumlah obat yang sudah dianalisa.

Page 4: Jobdes farmasi

NO TUGAS GUDANG/LOGISTIK

SUMBER/DASAR

TANGGUNG JAWAB WEWENANG

1 Menyiapkan daftar permintaan kebutuhan obat dan alkes ke bagian purchasing

Surat Pesanan

Memastikan dan merencanakan stock obat dan alkes yang tersedia sesuai dengan kebutuhan dan level inventory stock yang berlaku di rumah sakit

Merencanakan ketersediaan stock obat dan alkes sesuai dengan kebutuhan dan level inventory stock yang berlaku di rumah sakit

2 Menerima, mengecek dan menyusun obat dan alkes yang baru datang dari PBF

Surat Pesanan, Faktur

Memastikan obat dan alkes yang diterima sesuai spesifikasinya antara Surat Pesanan Rumah Sakit dan faktur PBF meliputi nama obat, jumlah, Expired DateMemastikan obat dan alkes yang disusun sesuai dengan tempatnya, suhu penyimpanannya, penataannyaPenyusunan dan penataan obat dan alkes harus berdasarkan FEFO dan FIFO

Menerima dan mengecek obat dan alkes yang datang dari PBF sesuai dengan faktur dan SP meliputi nama obat, jumlah, Expired DateMeyusun dan menempatkan obat dan alkes sesuai dengan tempatnya, suhu penyimpanannya, penataannyaPenyusunan dan penataan obat dan alkes berdasarkan FEFO dan FIFO

3 Memasukkan data obat dan alkes yang dari diterima dari PBF ke komputer gudang

Surat Pesanan, Faktur

Memastikan kebenaran data obat dan alkes yang dimasukkan ke komputer, meliputi nama PBF, no faktur, nama obat dan alkes, dan harga jumlahnya dan ED-nya

Memasukkan data/meng-input data obat dan alkes yang dimasukkan ke komputer, meliputi nama PBF, no faktur, nama obat dan alkes, serta harga jumlahnya dan ED-nya

4 Menyiapkan permintaan obat dan alkes dari apotek, depo serta BHP ruangan perawatan pasien

Surat Permintaan Intern

Memastikan penyediaan/stock obat dan alkes sesuai dengan permintaan dari apotik, depo dan BHP ruangan perawatan pasien meliputi nama obat dan alkes, jumlah dan Expired date

Menyiapkan, menyediakan, memenuhi pesanan permintaan obat dan alkes dari apotik, depo dan BHP ruangan perawatan pasien meliputi nama obat dan alkes, jumlah dan Expired date

5 Memasukkan data permintaan obat dan alkes dari apotek, depo serta BHP ruangan perawatan pasien ke komputer gudang

Surat Permintaan Intern

Memastikan data permintaan obat dan alkes dari apotek, depo dan BHP ruangan yang dimasukkan ke komputer sesuai dengan nama obat dan jumlah yang di potong di stock

Memasukkan data/meng-input data permintaan obat dan alkes dari apotek, depo dan BHP ruangan yang dimasukkan ke komputer sesuai dengan nama obat dan jumlah yang di potong di stock

6 Melakukan stock Opname dan membuat laporannya setiap awal bulan

Stock Akhir

Memastikan stock opname berjalan sesuai jadwalMemastikan menyusun laporan stoc opname sesuai dengan hasil yang sebenarnya

Melakukan stock opname sesuai jadwalMembuat laporan stoc opname sesuai dengan hasil yang sebenarnya

7 Me-return/mengembalikan obat yang mendekati Exipred Date ke PBF sesuai dengan kebijakannya masing-masing

Kebijakan PBF

Memastikan di gudang tidak terdapat obat yang Expired dateMembuat pengajuan return obat yang mendekati Expired date secara berkala ke PBF yang bersangkutan

Mendata Expired date obat dan alkesMenghubungi PBF yang bersangkutan untuk mengembalikan obat/return obat dan alkes sesuai dengan kebijakan masing-masing PBF

NO TUGASADMINISTRASI

SUMBER/DASAR

TANGGUNG JAWAB WEWENANG

1 Rekapitulasi laporan pemakaian Narkotika dan Psikotropika

Resep, stock

Mencetak Rekapitulasi laporan pemakaian Narkotika dan Psikotropika berdasarkan laporan yang dibuat

Membuat cetakan Rekapitulasi laporan pemakaian Narkotika dan OKT berdasarkan laporan yang

Page 5: Jobdes farmasi

berdasarkan laporan yang dibuat oleh Apoteker

oleh Apoteker dibuat oleh

2 Rekapitulasi laporan Farmasi Rumah Sakit berdasarkan laporan yang dibuat oleh apoteker

Resep Mencetak Rekapitulasi laporan Farmasi Rumah Sakit berdasarkan laporan yang dibuat oleh apoteker

Membuat cetakan Rekapitulasi laporan Farmasi Rumah Sakit berdasarkan laporan yang dibuat oleh apoteker

3 Rekapitulasi laporan Stock Opname sesuai dengan hasil stock opname karyawan apotik

Stock Mencetak Rekapitulasi laporan Stock Opname sesuai dengan hasil stock opname karyawan apotik

Membuat cetakan Rekapitulasi laporan Stock Opname sesuai dengan hasil stock opname karyawan apotik

4 Meyiapkan lembar kerja stock opname yang disusun oleh apoteker

Stock Mencetak lembar kerja stock opname yang disusun oleh apoteker

Membuat cetakan lembar kerja stock opname yang disusun oleh apoteker

5 Repapitulasi sirkulasi lambat berdasar catatan oleh apoteker atau asisten apoteker

Stock Mencetak Rekapitulasi sirkulasi lambat berdasar catatan oleh apoteker atau asisten apoteker

Membuat cetakan Rekapitulasi sirkulasi lambat berdasar catatan oleh apoteker atau asisten apoteker