Transcript
Page 1: RPP Overhaul Engine KD4

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Mata Pelajaran : Kompetensi Kejuruan

Program Keahlian : Teknik Mekanik Otomotif

Kelas / Semester : XI / III

Alokasi Waktu : 12 x 45 Menit

Standar Kompetensi : Memelihara/service engine dan komponennya

Kompetensi Dasar : Melaksanakan pemeliharaan/service engine dan

komponen

Kode Kompetensi : 020 KK 06

1. INDIKATOR

A. Kognitif :

1. Jenis-jenis engine dapat disebutkan siswa.

2. Fungsi engine dapat dijelaskan siswa.

3. Komponen-komponen engine dapat disebutkan siswa antara lain:

a. Fungsi cylinder head cup dapat dijelaskan siswa

b. Fungsi cylinder head dapat dijelaskan siswa

c. Fungsi manifold dapat dijelaskan siswa

d. Fungsi crank shaft dapat dijelaskan siswa

e. Fungsi conecting rod dapat dijelaskan siswa

f. Fungsi piston dapat dijelaskan siswa

g. Fungsi cam shaft dapat dijelaskan siswa

h. Fungsi valve mecanisme dapat dijelaskan siswa

i. Fungsi cylinder block dapat dijelaskan siswa

j. Fungsi carter dapat dijelaskan siswa

4. Prinsip kerja engine berdasarkan siklus otto gas ideal dapat dijelaskan

siswa.

5. Cara kerja engine 2 langkah dapat dijelaskan siswa

6. Cara kerja engine 4 langkah dapat dijelaskan siswa

7. Cara melepas engine dari mobil dijelaskan

8. Cara melepas komponen-komponen engine:

1

Page 2: RPP Overhaul Engine KD4

a. Cara melepas cylinderr head cap dapat dijelaskan siswa

b. Cara melepas cylinder head dapat dijelaskan siswa

c. Cara melepas manifold dapat dijelaskan siswa

d. Cara melepas crank shaft dapat dijelaskan siswa

e. Cara melepas conecting rod dapat dijelaskan siswa

f. Cara melepas piston dapat dijelaskan siswa

g. Cara melepas cam shaft dapat dijelaskan siswa

h. Cara melepas valve mecanisme dapat dijelaskan siswa

i. Cara melepas cylinder block dapat dijelaskan siswa

j. Cara melepas carter dapat dijelaskan siswa

9. Cara membersihkan komponen-komponen engine dijelaskan

10. Cara memeriksa komponen engine:

a. Cara memeriksa cylinder head cap dapat dijelaskan siswa

b. Cara memeriksa cylinder head dapat dijelaskan siswa

c. Cara memeriksa manifold dapat dijelaskan siswa

d. Cara memeriksa crank shaft dapat dijelaskan siswa

e. Cara memeriksa conecting rod dapat dijelaskan siswa

f. Cara memeriksa piston dapat dijelaskan siswa

g. Cara memeriksa cam shaft dapat dijelaskan siswa

h. Cara memeriksa valve mecanisme dapat dijelaskan siswa

i. Cara memeriksa cylinder block dapat dijelaskan siswa

j. Cara memeriksa carter dapat dijelaskan siswa.

11. Cara merakit komponen-komponen engine dapat dijelaskan siswa

12. Persyaratan keselamatan diri saat bekerja dapat dijelaskan oleh siswa

dengan benar

13. Prosedur servis komponen-komponen engine dapat dijelaskan oleh

siswa sesuai dengan penggunaannya

B. Psikomotor :

1. Persiapan

a. Untuk menjaga keselamatan, baju praktik dan sepatu praktik dipakai

dengan benar

Baju praktik harus dikancing, tidak dilipat

2

Page 3: RPP Overhaul Engine KD4

Tali sepatu ditalikan dan memakai kaus kaki

b. Tempat kerja disiapkan siswa dengan benar

Bersih dari debu, kotoran, dan minyak dengan indikator

kebersihan dilihat dan diraba.

c. Satu unit engine stand untuk satu kelompok.

d. Lembar kerja (Job Sheet) servis enginel disimak oleh siswa.

Pembagian kelompok dilakukan oleh guru, setiap kelompok terdiri

dari 4 orang.

e. Benda kerja yang akan digunakan untuk pelaksanaan servis engine

yang berupa satu unit engine.

f. Untuk mempermudah pekerjaan, peralatan kerja disiapkan dengan

benar.

Kunci ring 10 mm, 12 mm, 14 mm, dan 17 mm

Kunci pas 10 mm, 12 mm, 14 mm, dan 17 mm

Kunci busi

Kunci socket satu set

Dial Tester Indikator (DTI)

Micro meter

Vernier caliper

Feller gauge

Straight edge

Thichness gauge

Piston ring expander

Kunci moment

V Block

Scraper

Sikat kawat

Lap

2. Proses Kerja

a. Engine stand

b. Komponen-komponen engine dilepas

Buka cylinder head cap menggunakan kunci ring 12 mm.

3

Page 4: RPP Overhaul Engine KD4

Buka intake manifold dan exhause manifold menggunakan

kunci ring 12 mm.

Buka baut pengikat cylinder head menggunakan kunci socket

14mm.

Buka baut pengikat valve mecanisme menggunakan kunci ring

12 mm

Lepaskan carter menggunakan kunci ring 10 mm.

Buka baut pengikat crank shaft menggunakan kunci socket 17

mm.

Buka baut pengikat connecting rod menggunakan kunci socket

14mm.

Buka baut pengikat cam shaft menggunakan kunci socket 17

mm.

Tarik dan pukul kepala piston agar keluar dari block cylinder.

c. Komponen-komponen yang telah dilepas dibersihkan dari kotoran

lalu cuci menggunakan premium dan lap hingga bersih lalu

keringkan (atau semprot dengan udara bertekanan)

Sikat valve menggunakan sikat kawat

Bersihkan cylinder head menggunakan scraper dari material

gasket

Bersihkan block cylinder menggunakan scraper dari material

gasket.

Bersihkan piston dari karbon menggunakan sikat kawat.

Bersihkan strainer menggunakan premium.

d. Periksa kerataan permukaan cylinder head menggunakan straight

edge dan thickness gauge dengan limit kebengkokan

Sisi cylinder head = 0,05 mm

Sisi manifold = 0,10 mm

e. Periksa valve mecanisme:

Diameter valve limit menggunakan micro meter dengan limit

minimum

- in valve = 0,08 mm

- ex valve = 0,10 mm

4

Page 5: RPP Overhaul Engine KD4

Ganti jika sudah melebihi limit yang telah ditentukan

Panjang keseluruhan valve menggunakan vernier caliper dengan

limit minimum

- in valve = 99,4 mm

- ex valve = 99,5 mm

Ganti jika sudah melebihi limit yang telah ditentukan

Periksa panjang bebas spring valve menggunakan vernier

caliper dengan panjang bebas 46,5 mm

Ganti jika sudah melebihi limit yang telah ditentukan

f. Periksa kerataan cylinder balock menggunakan straight edge dan

thickness gauge dengan limit kebengkokan maksimum 0, 05 mm

g. Periksa diameter lubang cylinder block menggunakan caliper gauge

h. Periksa connecting rod dari kebengkokan menggunakan tickness

gauge dengan limit kebengkokan maksimum 0,05 mm.

Ganti jika sudah melebihi limit yang telah ditentukan

i. Periksa run out crank shaft yang ditempatkan diatas V-blok lalu

ukur menggunakan DTI dengan run out maksimum 0,03 mm

j. Prosedur merakit komponen engine:

Pasangkan conecting rod pada piston dengan cara memasukan

pin piston kedalamnya lalu pukul menggunakan palu plastik.

Pasangkan piston dan masukan kedalam lubang cylinder block

menggunakan alat piston ring expander.

Pasangkan cam sahaft pada dudukannya lalu kencangkan baut

pengikat cam shaft menggunakan kunci momen 17 mm dengan

momen pengencangan 24,5 N.m

Pasang crank shaft dan kencangkan baut secara bergantian

menggunakan kunci momen ukuran 17 mm dengan momen

pengencangan sebesar 24,5 N.m

Tempatkan valve mecanisme pada cylinder head menggunakan

kunci momen dengan ukuran 12 mm dengan momen 21 N.m

Pasang cylinder head dan kencangkan baut pengikat

menggunakan kunci momen dengan ukuran 14 mm dengan

momen 29,5 N.m

5

Page 6: RPP Overhaul Engine KD4

Pasangkan manifold menggunakan kunci momen dengan ukuran

12 mm dengan momen 49 N.m

Stel celah valve menggunakan feller gauge:

- in valve = 0,20 mm

- ex valve = 0,30 mm

Pasang carter dan kencangkan baut pengikat menggunakan

kunci momen dengan ukuran 10 mm dengan momen 8 N.m

Pasang kembali cylinder head cap menggunakan kunci ring 12

mm

3. Sikap Kerja

a. Ketentuan dalam persiapan kerja ditaati dan dilaksanakan sesuai

dengan prosedur kerja

b. ketentuan dalam proses kerja ditaati dan dilaksanakan langkah

demi langkah sesuai dengan prosedur kerja

c. Keselamatan kerja diperhatikan dengan teliti dan dilaksanakan

4. Produk Kerja

Guru memberikan gambaran tentang standar hasil pekerjaan (produk

kerja) servis engine. Standar produk kerja disini adalah siswa dapat

menguasai kemampuan untuk melakukan servis engine dengan langkah

kerja yang benar.

Celah katup masuk 0,20 mm dan katup buang 0,30 mm.

Kekencangan baut pengikat cylinder head 29,5 N.m

Kekencangan baut pengikat crank shaft 24,5 N.m

Kekencangan baut pengikat valve mecanisme 21 N.m

Kekencangn baut pengikat manifold 49 N.m

Kekencangan baut pengikat carter 8 N.m

5. Waktu

Pembongkaran, pemeriksaan dan perakitan engine dapat dilakukan

dalam waktu 90 menit (2x45 menit).

C. Afektif :

1. Ketentuan dalam persiapan kerja ditaati dan dilaksanakan sesuai

dengan prosedur kerja.

6

Page 7: RPP Overhaul Engine KD4

2. Ketentuan dalam proses kerja ditaati dan dilaksanakan langkah demi

langkah sesuai dengan prosedur kerja atau job sheet.

3. Keselamatan kerja diperhatikan dengan teliti dan dilaksanakan.

2. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah proses belajar mengajar siswa di harapkan menguasai kompetensi

dasar servis engine dengan aspek kognitif tingkat aplikasi, psikomotor tingkat

respon kompleks dan afektif tingkat merespon.

3. METODE PEMBELAJARAN :

1. Ceramah

2. Tanya jawab

3. Demonstrasi

4. MATERI PEMBELAJARAN :

A. Fungsi engine

B. Komponen-komponen engine

C. Cara kerja engine

D. Prinsip kerja engine

E. Servis engine

7

Page 8: RPP Overhaul Engine KD4

Kompetensi Dasar

Indikator Desain Skenario PembelajaranProduk Hasil Pembelajaran

Keterangan

Servis engine Toyota seri 4 K

Kognitif1. Jenis-jenis engine dapat

disebutkan siswa.

2. Fungsi engine dapat dijelaskan

siswa.

3. Komponen-komponen engine

dapat disebutkan siswa.

Kegiatan Awal Guru memasuki ruangan kelas dan mengucapkan salam

kepada peserta didik kemudian meminta ketua kelas memimpin doa bersama (2 menit).

Guru melihat kerapihan siswa dan kelas. Guru memberikan kaitan materi yang sebelumnya

dengan materi yang akan diajarkan (2 menit). Guru memotivasi peserta didik akan pentingnya materi

yang akan diajarkan (3 menit). Kegiatan persiapan belajar.

Kegiatan IntiKognitif1. Guru memperlihatkan gambar jenis-jenis engine, siswa

diminta untuk menyebutkan jenis-jenis engine sesuai

dengan nama yang tertera dibawah gambar.(5 menit)

2. Guru memperlihatkan gambar engine dan memberikan

ilustrasi bahwa engine berperan penting dalam

kendaraan dan untuk engine hidup ada pergerakan

piston sehingga terjadi pembakaran. Siswa diminta

memperhatikan dan guru melontarkan pertanyaan fungsi

engine.( 10 menit)

3. Guru memperlihatkan gambar komponen engine

perbagian lalu siswa diminta untuk menyebutkannya

satu persatu sesuai nama yang tertera dibawah gambar

Kognitif 1. Siswa dapat

menyebutkan jenis-jenis engine dengan benar.

2. Siswa dapat menjelaskan fungsi engine dengan benar.

3. Siswa dapat menyebutkan komponen-komponen engine dengan benar.

Referensi : Tim Toyota Motor

(1981). Pedoman

Reparasi Mesin

Seri K, PT. Toyota

Astra Motor,

Tim Toyota Motor

(1995). NEW

STEP 1 Training

Manual, PT.

Toyota Astra

Motor.

Arismunandar W

(1988). Motor

Bakar Torak, ITB.

Tim Toyota Motor

(____).

Keselamatan

Kerja, PT. Toyota

Astra Motor.

8

Page 9: RPP Overhaul Engine KD4

a. Fungsi cylinder head cap

dapat dijelaskan siswa.

b. Fungsi cylinder head dapat

dijelaskan siswa

c. Fungsi manifold dapat

dijelaskan siswa

d. Fungsi crank

shaft dapat dijelaskan siswa

e. Fungsi conecting

rod dapat dijelaskan siswa

tersebut.( 7 menit)

a. Guru memperlihatkan gambar cylinder head cap

kemudian memberikan ilustrasi seandainya komopen

tersebut tidak ada, maka apa yang terjadi kemudian

siswa diminta memperhatikannya lalu guru melontarkan

pertanyaan fungsi cylinder head cap.( 7 menit)

b. Guru memperlihatkan gambar cylinder head kemudian

memberikan ilustrasi kepada siswa bahwa di cylinder

head ada ruang bakar dan tempat mekasisme katup

bekerja kemudian siswa diminta memperhatikan lalu

guru melontarkan pertanyaan fungsi cylinder head.

( 6 menit)

c. Guru memperlihatkan gambar manifold dan

memberikan ilustrasi aliran fluida yang melewatinya.

Siswa diminta memperhatikan kemudian guru

melontarkan pertanyaan fungsi manifold. ( 5 menit)

d. Guru memperlihatkan gambar crank shaft dan

memberikan iliustrasi bagaimana crank shaft dapat

bergerak lalu guru melontarkan pertanyaan fungsi crank

shaft setelah siswa menjawab lalu menyimpulkan

jawaban siswa. ( 6 menit)

e. Guru memperlihatkan gambar conecting rod lalu

memberikan ilustrasi arah gerak conecting rod tersebut

a. Siswa dapat menjelaskan fungsi cylinder head cup dengan benar.

b. Siswa dapat menjelaskan cylinder head dengan benar.

c. Siswa dapat menjelaskan fungsi manifold dengan benar.

d. Siswa dapat menjelaskan fungsi crank shaft dengan benar.

e. Siswa dapat menjelaskan fungsi conecting rod dengan benar.

Media Pembelajaran

OHP

Papan Tulis

Notebook

Infokus/proyektor

Gambar-gambar:

1. Jenis-

jenis engine

2. Cylin

der head cap

3. Cylin

der head

4. Manif

old

5. Crank

shaft

6. Cone

cting rod

7. Piston

8. Cam

shaft

9. Block

9

Page 10: RPP Overhaul Engine KD4

f. Fungsi piston dapat

dijelaskan siswa

g. Fungsi cam shaft dapat

dijelaskan siswa

h. Fungsi valve mecanisme

dapat dijelaskan siswa.

i. Fungsi cylinder block dapat

dijelaskan siswa

j. Fungsi carter dapat

dijelaskan siswa

kemudian guru melontarkan pertanyaan fungsi

conecting rod kepada siswa. ( 5 menit)

f. Guru memperlihatkan gambar piston dan memberikan

ilustrasi didalam cylinder sehingga piston dapat

bergerak naik turun kemudian siswa diminta

memperhatikan dan guru melontarkan pertanyaan fungsi

piston. ( 7 menit)

g. Guru memperlihatkan gambar cam shaft dan

memberikan ilustrasi bahwa untuk menggerakan

mekanisme katup harus ada penggeraknya kemudian

guru melontarkan pertanyaan fungsi cam shaft. ( 5

menit)

h. Guru memperlihatkan gambar valve mecanisme dan

memberikan ilustrasi fluida yang masuk maupun yang

keluar dari ruang silinder kemudian guru melontarkan

pertanyaan fungsi valve mecanisme. ( 10 menit)

i. Guru memperlihatkan gambar cylinder block dan

memberikan ilustrasi dimana terjadinya pembakaran

pada engine serta piston berada kemudian guru

melontarkan pertanyaan fungsi cylinder block. ( 7

menit)

j. Guru memperlihatkan gambar carter serta memberikan

ilustrasi bahwa engine agar bekerja secara maksimal

f. Siswa dapat menjelaskan fungsi piston dengan benar.

g. Siswa dapat menjelaskan fungsi cam shaft dengan benar.

h. Siswa dapat menjelaskan fungsi valve mecanisme dengan benar.

i. Siswa dapat menjelaskan fungsi cylinder block dengan benar.

cylinder

10. Carter

11. Diagr

am siklus otto

10

Page 11: RPP Overhaul Engine KD4

4. Prinsip kerja engine

berdasarkan siklus otto dapat

dijelaskan siswa.

5. Cara kerja engine 2 langkah

dapat dijelaskan siswa

6. Cara kerja engine 4 langkah

dapat dijelaskan siswa

dibutuhkan sistem pelumasan untuk itu dibutuhkan

tempat pelumas kemudian guru melontarkan pertanyaan

fungsi carter. ( 5 menit)

4. Guru memperlihatkan diagram siklus otto gas ideal

yang terdiri dari 4 proses sedangkan dibawah gambar

siklus digambarkan pula piston kemudian memberikan

arahan serta arah anak panah yang mempunyai warna

berbeda untuk setiap proses sehingga terlihat

keterkaitan antara kerja piston dengan keempat proses

tersebut lalu guru melontarkan pertanyaan prinsip kerja

engine berdasarkan siklius otto gas ideal. ( 15 menit)

5. Guru memperlihatkan gambar cara kerja engine 2

langkah dan memberikan ilustrasi apa yang terjadi saat

piston bergerak keatas juga perhatikan keadaan dibawah

piston. Selain itu apa yang terjadi saat piston bergerak

kebawah juga perhatikan keadaan diatas piston

kemudian berapa kali crank shaft berputar dalam satu

siklus kerja kemudian guru melontarkan pertanyaan

cara kerja engine 2 langkah. ( 10 menit)

6. Guru memperlihatkan gambar cara kerja engine 4

langkah dan memberikan ilustrasi saat piston bergerak

kebawah apa yang terjadi, saat piston bergerak keatas

apa yang terjadi kemudian crank shaft berputar berapa

j. Siswa dapat menjelaskan fungsi carter dengan benar.

4. Siswa dapat menjelaskan prinsip kerja engine berdasarkan siklus otto dengan benar

5. Siswa dapat menjelaskan cara kerja engine 2 langkah dengan benar

6. Siswa dapat menjelaskan cara kerja engine 4

11

Page 12: RPP Overhaul Engine KD4

7. Cara melepas komponen-

komponen engine:

a. Cara melepas cylinder head

cap dapat dijelaskan siswa

b. Cara melepas cylinder head

dapat dijelaskan siswa

kali dalam satu siklus kerja kemudian guru melontarkan

pertanyaan cara kerja engine 4 langkah. ( 10 menit)

7. Guru memperlihatkan gambar komponen engine yang

akan dilepas.

a. Guru mendemonstrasikan cara melepas cylinder

head cap. Pertama buka baut pengikat cylinder head

cap menggunakan kunci ring 12 mm kemudian

mengeluarkannya dengan hati-hati lalu guru

melontarkan pertanyaan yang berkaitan dengan cara

melepas cylinder head cap. Dengan memperhatikan

langkah kerja yang dilakukan dan alat yang

digunakan, siswa diminta untuk menjelaskan cara

melepas cylinder head caop dari cylinder head.

( 8 menit)

b. Guru mendemonstrasikan cara melepas cylinder

head dari cylinder block. Pertama buka baut pengikat

cylinde head menggunakan kunci socket 14 mm

kemudian mengeluarkannya dengan hati-hati lalu

guru melontarkan pertanyaan yang berkaitan dengan

cara melepas cylinder head. Dengan memperhatikan

langkah kerja yang dilakukan dan alat yang

digunakan, siswa diminta untuk menjelaskan cara

melepas cylinder head dari cylinder block. ( 10

langkah dengan benar

7. Siswa dapat menjelaskan komponen-komponen engine dengan benar

a. Siswa dapat menjelaskan cara melepas Cylinder head cap dengan benar.

b. Siswa dapat menjelaskan cara melepas Cylinder head dengan benar.

12

Page 13: RPP Overhaul Engine KD4

c. Cara melepas manifold

dapat dijelaskan siswa

d. Cara melepas

crank shaft dapat

dijelaskan siswa

e. Cara melepas

conecting rod dapat

menit)

c. Guru mendemonstrasikan cara melepas manifold.

Pertama buka baut pengikat manifold menggunakan

kunci ring 12 mm kemudian mengeluarkannya

dengan hati-hati lalu guru melontarkan pertanyaan

yang berkaitan dengan cara melepas manifold.

Dengan memperhatikan langkah kerja yang dilakukan

dan alat yang digunakan, siswa diminta untuk

menjelaskan cara melepas manifold. ( 8 menit)

d. Guru mendemonstrasikan cara melepas crank shaft

dari cylinder block. Pertama buka baut pengikat

menggunakan kunci socket 17 mm kemudian

mengeluarkannya dengan hati-hati lalu guru

melontarkan pertanyaan yang berkaitan dengan cara

melepas crank shaft. Dengan memperhatikan langkah

kerja yang dilakukan dan alat yang digunakan, siswa

diminta untuk menjelaskan cara melepas crank shaft

dari cylinder block. ( 15 menit)

e. Guru mendemonstrasikan cara melepas conecting

rod. Petama buka baut pengikat menggunakan kunci

socket 14 mm kemudian mengeluarkannya dengan

hati-hati lalu guru melontarkan pertanyaan yang

berkaitan dengan cara melepas conecting rod. Dengan

c. Siswa dapat menjelaskan cara melepas manifold dengan benar.

d. Siswa dapat menjelaskan cara melepas crank shaft dengan benar.

13

Page 14: RPP Overhaul Engine KD4

dijelaskan siswa

f. Cara melepas

piston dapat dijelaskan

siswa

g. Cara melepas

cam shaft dapat dijelaskan

siswa

memperhatikan langkah kerja yang dilakukan dan alat

yang digunakan, siswa diminta untuk menjelaskan

cara melepas conecting rod. ( 10 menit)

f. Guru mendemonstrasikan cara melepas piston.

Pertama buka pin yang ada pada setiap sisi piston

penggunakan snapring (untuk tipe full floating)

kemudian mengeluarkannya dengan hati-hati lalu

guru melontarkan pertanyaan yang berkaitan dengan

cara melepas piston. Dengan memperhatikan langkah

kerja yang dilakukan dan alat yang digunakan, siswa

diminta untuk menjelaskan cara melepas piston.

( 8 menit)

g. Guru mendemonstrasikan cara melepas cam shaft

dari cylinder block. Pertama buka baut pengikat

menggunakan kunci socket 17 mm (untuk tipe OHV)

kemudian mengeluarkannya dengan hati hati lalu

guru melontarkan pertanyaan yang berkaitan dengan

cara melepas cam shaft. Dengan memperhatikan

langkah kerja yang dilakukan dan alat yang

digunakan, siswa diminta untuk menjelaskan cara

melepas cam shaft dari cylinder block. ( 10 menit)

h. Guru mendemonstrasikan cara melepas valve

mecanisme dari cylinder herad. Pertama buka baut

e. Siswa dapat menjelaskan cara melepas conecting rod dengan benar.

f. Siswa dapat menjelaskan cara melepas piston dengan benar.

g. Siswa dapat menjelaskan cara melepas cam shaft dengan benar.

14

Page 15: RPP Overhaul Engine KD4

h. Cara melepas

valve mecanisme dapat

dijelaskan siswa

i. Cara melepas

cylinder block dapat

dijelaskan siswa

j. Cara melepas

carter dapat dijelaskan

pengikat menggunakan kunci ring 12 mm (untuk tipe

OHV) kemudian mengeluarkannya dengan hati-hati

lalu guru melontarkan pertanyaan yang berkaitan

dengan cara melepas valve mecanisme. Dengan

memperhatikan langkah kerja yang dilakukan dan alat

yang digunakan, siswa diminta untuk menjelaskan

cara melepas valve mecanisme dari cylinder head.

( 20 menit)

i. Guru mendemonstrasikan cara melepas cylinder

block . Pertama lepas baut pengikat crank shaft

menggunakan kunci socket 17 mm. Dengan

memperhatikan langkah kerja yang dilakukan dan alat

yang digunakan, siswa diminta untuk menjelaskan

cara melepas cylinder block. ( 10 menit)

j. Guru mendemonstrasikan cara melepas carter dari

cylinder block. Pertama buka baut pengikat carter

menggunakan kunci ring 10 mm kemudian

mengeluarkannya dengan hati-hati lalu guru

melontarkan pertanyaan yang berkaitan dengan cara

melepas carter. Dengan memperhatikan langkah kerja

yang dilakukan dan alat yang digunakan, siswa

diminta untuk menjelaskan cara melepas carter.

h. Siswa dapat menjelaskan cara melepas valve mecanisme dengan benar.

i. Siswa dapat menjelaskan cara melepas cylinder block dengan benar.

j. Siswa dapat menjelaskan cara melepas carter dengan benar.

15

Page 16: RPP Overhaul Engine KD4

siswa

8. Cara membersihkan

komponen-komponen engine

dijelaskan

9. Cara memeriksa komponen

engine:

a. Cara memeriksa

cylinder head cap dapat

dijelaskan siswa

( 8 menit)

8. Guru mendemonstrasikan cara membersihkan bagian

yang harus dibersihkan yaitu: valve; cylinder head;

cylinder block; piston baik itu menggunakan sikat

kawat, scraper, lap ataupun dibersihkan menggunakan

bensin lalu guru melontarkan pertanyaan yang berkaitan

dengan cara membersihkan komponen-komponen

engine. Dengan memperhatikan langkah kerja yang

dilakukan dan alat yang digunakan, siswa diminta untuk

menjelaskan cara membersihkan komponen-komponen

engine. ( 15 menit)

9. Guru memperlihatkan gambar cara memeriksa

komponen engine:

a. Guru mendemonstrasikan cara memeriksa cylinder

head cap dari keretakan kemudian siswa diminta

untuk menjelaskan cara memeriksa cylinder head cap.

( 5 menit)

b. Guru mendemonstrasikan cara memeriksa cylinder

head menggunakan alat straight edge dan thickness

gauge dengan limit kebengkokan sisi cylinder head

0,05 mm dan sisi manifold 0,10 mm. Dengan

memperhatikan langkah kerja yang dilakukan dan alat

yang digunakan, siswa diminta untuk menjelaskan

8. Siswa dapat menjelaskan cara membersihkan komponen-komponen engine dengan benar.

9. Siswa dapat menjelaskan cara memeriksa komponen engine dengan benar.

a. Siswa dapat menjelaskan cara memeriksa cylinder head cap dengan benar.

16

Page 17: RPP Overhaul Engine KD4

b. Cara memeriksa cylinder

head dapat dijelaskan siswa

c. Cara memeriksa manifold

dapat dijelaskan siswa

d. Cara memeriksa crank shaft

dapat dijelaskan siswa

e. Cara memeriksa conecting

rod dapat dijelaskan siswa

cara memeriksa cylinder head. ( 10 menit)

c. Guru mendemonstrasikan cara memeriksa

manifold dari keretakan kemudian siswa diminta

untuk menjelaskan cara memeriksa manifold. ( 5

menit)

d. Guru mendemonstrasikan cara memeriksa crank

shaft dari keausan dan memeriksa run out

menggunakan alat Dial Tester Indikator (DTI) dengan

meletakan crank shaft pada V-blok dengan run out

maksimum 0,03 mm. Dengan memperhatikan

langkah kerja yang dilakukan dan alat yang

digunakan, siswa diminta

untuk menjelaskan cara memeriksa crank shaft.

( 10 menit)

e. Guru mendemonstrasikan cara memeriksa

conecting rod menggunakan alat thickness gauge

dengan limit run out 0,05 mm. Dengan

memperhatikan langkah kerja yang dilakukan dan alat

yang digunakan, siswa diminta untuk menjelaskan

cara memeriksa conecting rod. ( 8 menit)

f. Guru mendemonstrasikan cara memeriksa piston

dari keretakan dan keausan dengan cara dilihat.

Dengan memperhatikan langkah kerja yang dilakukan

b. Siswa dapat menjelaskan cara memeriksa cylinder head dengan benar.

c. Siswa dapat menjelaskan cara memeriksa manifold dengan benar.

d. Siswa dapat menjelaskan cara memeriksa crank shaft dengan benar.

17

Page 18: RPP Overhaul Engine KD4

f. Cara memeriksa piston

dapat dijelaskan siswa

g. Cara memeriksa cam shaft

dapat dijelaskan siswa

h. Cara memeriksa valve

mecanisme dapat dijelaskan

siswa

i. Cara memeriksa cylinder

block dapat dijelaskan siswa

dan alat yang digunakan, siswa diminta untuk

menjelaskan cara memeriksa piston. ( 5 menit)

g. Guru mendemonstrasikan cara memeriksa cam

shaft dari keausan dan memeriksa run out

menggunakan alat Dial Tester Indikator (DTI) dengan

meletakan crank shaft pada V-blok dengan run out

maksimum 0,03 mm. Dengan memperhatikan

langkah kerja yang dilakukan dan alat yang

digunakan, siswa diminta untuk menjelaskan cara

memeriksa cam shaft. ( 10 menit)

h. Guru mendemonstrasikan cara memeriksa valve

mecanisme menggunakan alat vernier caliper dengan

limit minimum yaitu untuk in valve 99,4 mm dan

untuk ex valve 99,5 mm

i. Guru mendemonstrasikan cara memeriksa cylinder

block menggunakan alat straight edge dan thickness

gauge dengan limit run out 0,05 mm. Dengan

memperhatikan langkah kerja yang dilakukan dan alat

yang digunakan, siswa diminta untuk menjelaskan

cara memeriksa cylinder head. ( 10 menit)

j. Guru mendemonstrasikan cara memeriksa carter

dari penyok atau cacat kemudian siswa diminta untuk

menjelaskan cara memeriksa carter. ( 5 menit)

e. Siswa dapat menjelaskan cara memeriksa conecting rod dengan benar.

f. Siswa dapat menjelaskan cara memeriksa piston dengan benar.

g. Siswa dapat menjelaskan cara memeriksa cam shaft dengan benar.

h. Siswa dapat menjelaskan cara memeriksa valve

18

Page 19: RPP Overhaul Engine KD4

j. Cara memeriksa

carter dapat dijelaskan

siswa.

10. Cara merakit komponen-

komponen engine dapat

dijelaskan siswa

Psikomotor

Persiapan

Dengan

memperhatikan

keselamatan dan kesehatan

kerja, baju dan sepatu

10. Guru mendemonstrasikan cara merakit komponen-

komponen engine dari urutan paling akhir sampai

urutan yang paling awal. Guru mendemonstrasikan cara

pengencangan baut-baut dengan menggunakan alat yang

sesuai. Dengan memperhatikan langkah kerja yang

dilakukan dan alat yang digunakan, siswa diminta untuk

menjelaskan cara merakit komponen-komponen engine.

( 60 menit )

Psikomotor

Persiapan

Guru mengingatkan siswa agar baju dan

sepatu praktek dipakai siswa dengan benar.

Guru mengingatkan siswa agar peralatan

yang akan digunakan pada kerja praktek servis

engine disiapkan dengan benar.

Guru mengingatkan siswa agar bahan

praktek yang akan digunakan pada kerja praktek

mecanisme dengan benar.

i. Siswa dapat menjelaskan cara memeriksa cylinder block dengan benar.

j. Siswa dapat menjelaskan cara memeriksa carter dengan benar.

10. Siswa dapat menjelaskan cara merakit komponen-kompone engine dengan benar.

19

Page 20: RPP Overhaul Engine KD4

praktek dipakai dengan

benar.

Dengan

memperhatikan jenis

pekerjaan, peralatan

praktek disiapkan dengan

benar.

Peralatan yang

disiapkan :

Kunci

ring 10 mm, 12mm,

14mm, dan 17mm

Kunci

pas 10mm, 12mm,

14mm, dan 17mm

Kunci

busi

Kunci

socket satu set

Dial

Tester Indikator (DTI)

Micro

servis transmisi manual disiapkan dengan benar. Psikomotor Persiapan Siswa dapat

menyiapkan peralatan

keselamatan dan

kesehatan kerja dengan

benar.

Siswa dapat

menyiapkan peralatan

yang akan digunakan

dalam praktek servis

engine dengan benar.

Siswa dapat

menyiapkan bahan

praktek yang akan

digunakan dalam praktek

servis engine dengan

benar

20

Page 21: RPP Overhaul Engine KD4

meter

Vernier

caliper

Caliper

gauge

Feller

gauge

Straigh

t edge

Thichn

ess gauge

Piston

ring expander

Kunci

moment

V

Block

Scraper

Sikat

kawat

Lap

pekerjaan, bahan praktek

Proses Kerja

Guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok (masing-

masing kelompok terdiri dari 4 orang siswa), kemudian

guru meminta siswa untuk melakukan kerja praktek servis

engine dengan langkah kerja seperti yang telah diberikan

dalam aspek kognitif. Setiap siswa diberi job sheet sebagai

panduan dalam melakukan proses kerja. ( 2 x 45 menit)

a. Guru membuat jobsheet tentang pembongkaran komponen, kemudian siswa diperintahkan untuk melakukan langkah kerja sesuai yang terdapat pada jobsheet

b. Guru membuat jobsheet tentang

pembersihan komponen, kemudian siswa melakukan

langkah kerja sesuai jobsheet

c. Guru membuat jobsheet tentang

pemeriksaan komponen, kemudian siswa melakukan

langkah kerja sesuai jobsheet

d. Guru membuat jobsheet tentang perakitan

21

Page 22: RPP Overhaul Engine KD4

disiapkan dengan benar

Toyota seri 4 K., Blok

silider,

a. Langkah Pembongkaran komponen dipraktekkan

b. Langkah pembersihan komponen dipraktekkan

c. Langkah Pemeriksaan komponen dipraktekkan

d. Langkah Perakitan komponen engine dipraktekkan:

komponen komponen, kemudian siswa melakukan

langkah kerja sesuai jobsheet

Sikap Kerja

1. Guru menekankan pada siswa agar praktek dilakukan

dengan memperhatikan keselamatan dan kesehatan

kerja ditaati.

2. Guru menekankan pada siswa agar peralatan digunakan

sesuai fungsinya ditaati.

3. Guru menekankan pada siswa agar tata tertib dan

peraturan yang berlaku di workshop dipatuhi siswa

ditaati.

4. Guru menekankan pada siswa agar proses kerja praktek

servis engine dilakukan dengan langkah kerja yang

benar ditaati.

Produk Kerja

1. Guru memberikan gambaran tentang standar hasil

pekerjaan (produk kerja) servis engine. Standar

Proses kerja

a. Siswa mampu melakukan pembongkaran komponen engine

b. Siswa mampu melakukan pembersiha komponen

c. Siswa mampu melakukan pemeriksaan komponen

d. Siswa mampu melakukan perakitan komponen

4 x Latihan

22

Page 23: RPP Overhaul Engine KD4

Sikap Kerja

1. Praktek dilakukan dengan

memperhatikan

keselamatan dan

kesehatan kerja

2. Dengan memperhatikan

fungsinya, peralatan

praktek digunakan dengan

benar

3. Tata tertib dan peraturan

yang berlaku di workshop

ditaati.

4. Dengan memperhatikan

kerja praktek servis

engine dilakukan dengan

benar

Produk kerja

1. Dengan memperhatikan

proses kerja, produk kerja

yang dihasilkan sesuai

produk kerja disini adalah siswa dapat menguasai

kemampuan untuk melakukan servis engine dengan

langkah kerja yang benar.

Dapat menyetel celah katup untuk katup masuk

0,20 mm dan katup buang 0,30 mm.

Kekencangan baut pengikat cylinder head 29,5

N.m

Kekencangan baut pengikat crank shaft 24,5 N.m

Kekencangan baut pengikat valve mecanisme 21

N.m

Kekencangn baut pengikat manifold 49 N.m

Kekencangan baut pengikat carter 8 N.m

Waktu

1. Guru memberitahukan kepada siswa batas waktu untuk

melakukan kerja praktek servis engine, kemudian

meminta siswa untuk melakukan kerja praktek

sesuai dengan waktu yang telah ditentukan.

Penutup KBM :

Guru mengulas ulang secara garis besar materi

Sik

ap Kerja

1. Siswa melakukan

praktek dengan

memperhatikan

keselamatan dan kesehatan

kerja.

2. Siswa dapat

menggunakan peralatan

kerja dengan tepat.

3. Siswa dapat

mematuhi tata tertib dan

peraturan yang berlaku di

workshop.

4. Siswa dapat

melakukan proses kerja

praktek servis engine

sesuai dengan langkah

kerja yang benar.

Produk Kerja

23

Page 24: RPP Overhaul Engine KD4

dengan Standard

Operational Procedur

(SOP) yang dimulai dengan

langkah kerja

pembongkaran,

pemerikasaan dan

perakitan servis engine

dilakukan dengan benar

Waktu

1. Dengan memperhatikan

waktu kerja, proses kerja

servis engine dikerjakan

sesuai dengan waktu yang

telah ditentukan yaitu 2 x

45 menit

yang telah dibahas dan mengevaluasi hasil

pembelajaran.

Guru menguji kemampuan siswa, dibuktikan

dengan tes baik secara pengetahuan, keterampilan

dan sikap melalui indikator tes yang telah disiapkan.

Guru memberikan tugas dan mengabsen siswa.

Guru menyampaikan materi yang akan dibahas

untuk minggu yang akan datang.

Guru meminta siswa untuk berdoa dengan

dipimpin oleh ketua kelas (1 menit).

1. Siswa dapat menguasai

kemampuan servis

engine sesuai dengan

Standard Operational

Procedures (SOP).

Waktu

1. Siswa dapat melakukan

kerja praktek servis

engine sesuai dengan

waktu yang telah

ditentukan.

24

Page 25: RPP Overhaul Engine KD4

25

Page 26: RPP Overhaul Engine KD4

5. ALAT/MEDIA DAN SUMBER BELAJAR

a. Alat/media :

Papan Tulis, OHP, Notebook, Infokus/proyektor, Gambar.

b. Sumber Bahan

1. Tim Toyota Motor (1995). New Step 1 Training Manual. Jakarta : PT.

Toyota Astra Motor.

2. Tim Toyota Motor (1981). Pedoman Reparasi Mesin seri K. Jakarta :

PT Toyota Astra Motor.

3. Arismunandar W. (1988). Motor Bakar Torak. Bandung : ITB

4. Tim Toyota Motor ( ____ ). Keselamatan Kerja. Jakarta : PT. Toyota

Astra Motor.

6. PENILAIAN :

1. Tes lisan

2. Tes Kompetensi Teori

3. Tes Kompetensi Praktek

26

Page 27: RPP Overhaul Engine KD4

ALAT EVALUASI PSIKOMOTOR

No.Kriteria Unjuk Kerja

Kerja siswa Skor

Ya Tidak Maksimal Nyata

Persiapan1. Sepatu dan baju seragam sesuai ketentuan sekolah dipakai siswa

dengan benar2. Tempat kerja yang berketentuan :

Bersih dari debu, kotoran dan minyak3. Peralatan

Kunci ring 10, 12, 14, dan 17

Kunci pas 10, 12, 14, dan 17

Kunci busi

Kunci socket satu set

Dial Tester Indikator (DTI)

Micro meter

Vernier caliper

Caliper gauge

Feller gauge

Straight edge

Thichness gauge

Piston ring expander

Kunci moment

V Block

Scraper

Sikat kawat

Lap

4. Proses kerjae. Komponen engine yang dilepas : Buka cylinder head cap menggunakan kunci ring 12 mm.

Buka intake manifold dan exhause manifold

menggunakan kunci ring 12 mm.

Buka baut pengikat cylinder head menggunakan kunci

socket 14mm.

Buka baut pengikat valve mecanisme menggunakan

kunci ring 12 mm

Lepaskan carter menggunakan kunci ring 10 mm.

Buka baut pengikat crank shaft menggunakan kunci

socket 17 mm.

Buka baut pengikat connecting rod menggunakan kunci

socket 14mm.

27

Page 28: RPP Overhaul Engine KD4

Buka baut pengikat cam shaft menggunakan kunci

socket 17 mm.

Tarik dan pukul kepala piston agar keluar dari block

cylinder.

f. Komponen yang dibersihkan : Sikat valve menggunakan sikat kawat

Bersihkan cylinder head menggunakan scraper dari

material gasket

Bersihkan block cylinder menggunakan scraper dari

material gasket.

Bersihkan piston dari karbon menggunakan sikat kawat.

Bersihkan strainer menggunakan premium.

g. Komponen yang diperiksa : Periksa kerataan permukaan cylinder head

menggunakan straight edge dan thickness gauge dengan limit

kebengkokan

- Sisi cylinder head = 0,05 mm

- Sisi manifold = 0,10 mm

Periksa valve mecanisme:

o Diameter valve limit menggunakan micro meter dengan

limit minimum

- in valve = 0,08 mm

- ex valve = 0,10 mm

Ganti jika sudah melebihi limit yang telah ditentukan

o Panjang keseluruhan valve menggunakan vernier caliper

dengan limit minimum

- in valve = 99,4 mm

- ex valve = 99,5 mm

Ganti jika sudah melebihi limit yang telah ditentukan

o Periksa panjang bebas spring valve menggunakan vernier

caliper dengan panjang bebas 46,5 mm

Ganti jika sudah melebihi limit yang telah ditentukan

Periksa kerataan cylinder

block menggunakan straight edge dan thickness gauge

dengan limit kebengkokan maksimum 0, 05 mm

Periksa diameter lubang

cylinder block menggunakan caliper gauge

Periksa connecting rod dari

kebengkokan menggunakan tickness gauge dengan limit

28

Page 29: RPP Overhaul Engine KD4

kebengkokan maksimum 0,05 mm.

Ganti jika sudah melebihi

limit yang telah ditentukan

Periksa run out crank shaft

yang ditempatkan diatas V-blok lalu ukur menggunakan DTI

dengan run out maksimum 0,03 mm

h. Merakit komponen engine : Pasangkan conecting rod pada piston dengan cara

memasukan pin piston kedalamnya lalu pukul menggunakan

palu plastik.

Pasangkan piston dan masukan kedalam lubang cylinder

block menggunakan alat piston ring expander.

Pasangkan cam sahaft pada dudukannya lalu kencangkan

baut pengikat cam shaft menggunakan kunci momen 17 mm

dengan momen pengencangan 24,5 N.m

Pasang crank shaft dan kencangkan baut secara

bergantian menggunakan kunci momen ukuran 17 mm

dengan momen pengencangan sebesar 24,5 N.m

Tempatkan valve mecanisme pada cylinder head

menggunakan kunci momen dengan ukuran 12 mm dengan

momen 21 N.m

Pasang cylinder head dan kencangkan baut pengikat

menggunakan kunci momen dengan ukuran 14 mm dengan

momen 29,5 N.m

Pasangkan manifold menggunakan kunci momen dengan

ukuran 12 mm dengan momen 49 N.m

Stel celah valve menggunakan feller gauge:

- in valve = 0,20 mm

- ex valve = 0,30 mm

Pasang carter dan kencangkan baut pengikat

menggunakan kunci momen dengan ukuran 10 mm dengan

momen 8 N.m

Pasang kembali cylinder head cap menggunakan kunci

ring 12 mm

5. Sikap kerja : Ketentuan dalam persiapan kerja ditaati dan dilaksanakan

sesuai dengan prosedur kerja

ketentuan dalam proses kerja ditaati dan dilaksanakan

29

Page 30: RPP Overhaul Engine KD4

langkah demi langkah sesuai dengan prosedur kerja

Keselamatan kerja diperhatikan dengan teliti dan

dilaksanakan

6. Hasil kerja : Celah katup masuk 0,20 mm dan katup buang 0,30 mm.

Kekencangan baut pengikat cylinder head 29,5 N.m

Kekencangan baut pengikat crank shaft 24,5 N.m

Kekencangan baut pengikat valve mecanisme 21 N.m

Kekencangn baut pengikat manifold 49 N.m

Kekencangan baut pengikat carter 8 N.m

7. Waktu : 2 x 45 menitJumlah

ALAT EVALUASI AFEKTIFMateri Pelatihan

Unjuk KerjaNilai Bobot Skor

Ya Tidak

Sikap kerja1. Persiapan kerja dapat ditaati siswea sesuai prosedur kerja2. Proses kerja pembongkaran servis engine dapat ditaati siswa sesuai pros

KRITERIA KELULUSANAspek Skor ( 0-10 ) Bobot Nilai Keterangan

Sikap 2 Syarat kelulusan nilai minimal 70 dengan setiap aspek, minimal 7

Pengetahuan 4Keterampilan 4

Nilai Akhir

Keterangan :Tidak : 0 s/d 69 (tidak lulus)Ya : 70 s/d 100

30

Page 31: RPP Overhaul Engine KD4

LEMBAR EVALUASI KOGNITIF

1. Sebutkan jenis-jenis engine !

2. Jelaskan fungsi engine !

3. Sebutkan dan tuliskan Komponen-komponen engine !

4. Jelaskan fungsi cylinder head cap !

5. Jelaskan fungsi cylinder head !

6. Jelaskan fungsi manifold !

7. Jelaskan fungsi crank shaft !

8. Jelaskan fungsi conecting rod !

9. Jelaskan fungsi piston !

10. Jelaskan fungsi cam shaft !

11. Jelaskan fungsi valve mecanisme !

12. Jelaskan fungsi cylinder block !

13. Jelaskan fungsi carter !

14. Jelaskan prinsip kerja engine berdasarkan siklus otto gas ideal dan

gambarkan diagramnya !

15. Jelaska cara kerja engine 2 langkah !

16. Jelaskan cara kerja engine 4 langkah !

17. Jelaskan cara melepas cylinder head cap !

18. Jelaskan cara melepas cylinder head !

19. Jelaskan cara melepas manifold !

20. Jelaskan cara melepas crank shaft !

21. Jelaskan cara melepas conecting rod !

22. Jelaskan cara melepas piston !

23. Jelaskan cara melepas cam shaft !

24. Jelaskan cara melepas valve mecanisme !

25. Jelaskan cara melepas cylinder block !

26. Jelaskan cara melepas carter !

27. Jelaskan cara membersihkan komponen-komponen engine !

28. Jelaskan cara memeriksa cylinder head cap !

31

Page 32: RPP Overhaul Engine KD4

29. Jelaskan cara memeriksa cylinder head !

30. Jelaskan cara memeriksa manifold !

31. Jelaskan cara memeriksa crank shaft !

32. Jelaskan cara memeriksa conecting rod !

33. Jelaskan cara memeriksa piston dapat !

34. Jelaskan cara memeriksa cam shaft !

35. Jelaskan cara memeriksa valve mecanisme !

36. Jelaskan cara memeriksa cylinder block !

37. Jelaskan cara memeriksa carter !

38. Jelaskan cara merakit komponen-komponen engine !

32

Page 33: RPP Overhaul Engine KD4

KUNCI JAWABAN

1. Engine terbagi dua buah yaitu : Engine 2 langkah Engine 4 langkah

2. Engine berfungsi sebagai penggerak dengan memanfaatkan tenaga panas dari hasil pembakaran bahan bakar menjadi tenaga mekanis

3. Komponen-komponen engine terdiri atas : Cylinder head cap Cylinder head Manifold Crank shaft Conecting rod Piston Cam shaft Valve mecanisme Cylinder block Carter

4. Cylinder head cap berfungsi sebagai penutup cylinder head

5. Cylinder head berfungsi sebagai tempat mekanisme katup bekerja, tempat dudukan busi, sebagai saluran masuk dan buang gas sisa pembakaran dan juga berfungsi sebagai ruang bakar ( combustion chamber)

6. Manifold berfungsi sebagai saluran masuk campuran bahan bakar dan udara ataupun buang dari gas sisa pembakaran

7. Crank shaft berfungsi untuk merubah gerak bolak balik piston menjadi gerak putar

8. Conecting rod berfungsi untuk meneruskan gaya piston ke crank shaft

9. Piston berfungsi untuk merubah enrgi pasan menjadi energi mekanis

10. Cam shaft berfungsi untuk mengatur saat membukanya katup saluran masuk

11. Valve mecanisme berfungsi untuk membuka dan menutup katup baik itu katup masuk maupun katup buang

12. Cylinder block berfungsi sebagai tempat piston bekerja13. Carter berfungsi sebagai bak penampung oli14. Prinsip kerja engine berdasarkan siklus otto terdiri dari

4 bagian : Pada saat langkah hisap tekanan (P) sama dengan 1 atmosfer dan

volume (v) bertambah sehingga fluida masuk ke ruang silinder

33

Page 34: RPP Overhaul Engine KD4

Pada saat langkah kompresi tekanan (P) meningkat dan volume (v) mengecil sehingga fluida dimanpatkan maka terjadilah pemasukan kallor (Qm)

Pada saat langkah usaha tekanan (P) menurun dan volume (v) bertambah

Pada saat langkah buang tekanan (P) menurun dan volume (v) mengecil sehingga fluida keluar dari ruang silinder, maka terjadi pengeluaran kallor (Qk)

15. Cara kerja engine 2 langkah dalam satu kali siklus terdiri dari empat kali proses dalam satu kali putaran poros engkol

16. Cara kerja engine 4 langkah dalam satu kali siklus terdiri dari empat kali proses dalam dua kali putaran poros engkol

17. Cara melepas cylinder head cap yaitu dengan membuka baut pengikat menggunakan kunci ring 12 mm

18. Cara melepas cylinder head yaitu dengan membuka baut pengikat menggunakan kunci socket 14 mm

19. Cara melepas manifold yaitu dengan cara membuka mur pengikat menggunakan kunci ring 12 mm

20. Cara melepas crank shaft yaitu dengan membuka baut pengikat menggunakan kunci socket 17 mm

21. Cara melepas connecting rod yaitu dengan membuka baut pengikat menggunakan kunci socket 14 mm

22. Cara melepas piston yaitu dengan membuka pin piston keluar lalu pukul sehingga dapat dikeluarkan

23. Cara melepas cam shaft yaitu dengan membuka baut pengikat menggunakan kunci socket 17 mm

24. Cara melepas valve mecanisme yaitu dengan membuka baut pengikat menggunakan kunci ring 12 mm

25. Cara melepas cylinder block yaitu dengan membuka baut pengiakt menggunakan kunci socket 17 mm

26. Cara melepas carter yaitu dengan membuka baut menggunakan kunci ring 10mm

34

Page 35: RPP Overhaul Engine KD4

27. Cara membersihkan komponen-komponen engine yaitu dengan disikat ataupun dikerik menggunakan scraper bila masih ada gasket pada permukaan antara cylinder head dengan cylinder block taupun cuci menggunakan bensin kemudian lap supaya bersih

28. Cara memerikas cylinder head cap cukup dilihat apakah kondisinya masih dalam keadaan baik dalam artian tidak terjadi retak, penyok ataupun patah

29. Cara memeriksa cylinder head harus menggunakan alat yaitu straight edge dan thickness gauge alat ini digunakan untuk melihat kebengkokan dari cylinder head dengan limit kebengkokan Sisi cylinder head = 0,05 mm Sisi manifold = 0,10 mm

30. Cara memeriksa manifold dengan cara dilihat apakah ada retak atau bahkan patah pada bagian sisi manifold

31. Cara memeriksa crank shaft harus mengunaka alat yaitu DTI dengan cara meletakan crank shaft pada V-blok lalu DTI simpan dibagian atas crank safat kemudian putar crank shaft, maka DTI akan menunjukan angka tertentu dengan run out maksimal 0,03 mm

32. Cara memeriksa connecting rod harus menggunakan alat yaitu tickness gauge alat ini bertujuan untuk mengetahui kebengkokan conecting rod dengan limit kebengkokan maksimum 0,05 mm.

33. Cara memeriksa piston yaitu dengan cara dilihat secara pisik apakah terjadi cacat atau tidak

34. Cara memeriksa cam shaft yaitu dengan cara dilihat apakah sudah terjadi aus atau tidak

35. Cara memeriksa valve mecanisme yaitu: Periksa diameter valve menggunakan micro meter dengan limit

minimum ( in = 0,08 mm dan ex = 0,10 mm ) Periksa panjang keseluruhan valve menggunakan vernier caliper

dengan limit minimum ( in = 99,4 mm dan ex = 99,5 mm) Periksa panjang bebas spring valve menggunakan vernier caliper

dengan panjang bebas 46,5 mm36. Cara memeriksa cylinder block yaitu menggunakan alat

straight edge dan thickness gauge limit kebengkokan maksimum 0,05 mm37. Cara memeriksa carter yaitu dengan dilihat apakah

sudah penyok ataupun bocor38. Cara merakit komponen servis engine diawali pada

bagian terakhir yang dibuka diawal tadi, sehingga urutan pengerjaannya jelas

35


Top Related