workshop dan lomba fotografi - eventkampus.com

14

Upload: khangminh22

Post on 22-Mar-2023

0 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

I. TUJUAN KEGIATAN

SMA & Mahasiswa

1. Sarana pelatihan bagi generasi muda kreatif dalam mengenal dan mempelajari

tentang fotografi, khususnya Travel Fotografi.

2. Memberi wadah untuk mengapresiasikan rasa cinta terhadap kota Sidoarjo

melalui travel fotografi yang nantinya akan dilombakan.

3. Sebagai ajang aktualisasi diri bagi generasi muda kreatif. Sponsor

1. Sebagai sarana untuk membranding image sponsor kepada peserta.

2. Dapat digunakan sebagai media untuk mendapatkan konsumen baru.

3. Meningkatkan income bagi sponsor karena acara ini diprediksi akan diikuti oleh

peserta workshop dan lomba fotografi SMA & Mahasiswa se Jawa Timur.

II. KONSEP EVENT

NAMA KEGIATAN

“The Travel Photography”

TEMA KEGIATAN

“LANDSCAPE SIDOARJO”

“Mengembangkan potensi wisata Sidoarjo”

BENTUK KEGIATAN

1. Workshop Fotografi sebagai bekal para peserta mengikuti lomba Travel

Fotografi.

2. Lomba fotografi dilakukan dengan cara mengumpulkan hasil foto secara online di

akun Instagram masing-masing peserta dan di tag dalam akun

@ikomumsida.official.

WAKTU DAN TEMPAT ACARA

Pendaftaran :

Hari/tanggal

: Senin, 19 Desember 2018 – Kamis, 20 Desember 2018

Waktu

: 00.01 WIB – 23.59 WIB

Tempat

: Via Online di sipresmawa.umsida.ac.id dan On The Spot di

BEM fakultas Fisip Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

Kampus 1

Workshop dan Lomba Fotografi :

Hari/tanggal

: Sabtu, 23 Desember 2018

Waktu

: 08.00 WIB – SAMPAI SELESAI

Tempat

: Aula KH. Ahmad Dahlan, lantai 7, gedung Fakultas

Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.

SASARAN KEGIATAN

- Sasaran acara “The Travel Photography” adalah SMA & Mahasiswa se- Jawa

Timur.

- Sasaran peserta untuk acara The Travel Photography adalah SMA & Mahasiswa Se-

Jawa Timur dan kami memberikan kuota sebanyak-banyaknya bagi peserta untuk

mengikuti workshop dan lomba foto.

TARGET KEGIATAN

- Mengembangkan potensi wisata Sidoarjo

- Menarik minat pengunjung baik yang sudah mumpuni maupun yang belum

untuk terjun ke dunia fotografi.

SYARAT DAN KETENTUAN LOMBA FOTOGRAFI

- Peserta lomba adalah Warga Negara Indonesia (WNI).

- Foto yang dilombakan adalah hasil karya sendiri, belum pernah dipublikasikan

di media massa dan belum pernah menang dalam perlombaan dan atau kontes

fotografi baik offline maupun online.

- Periode lomba: 23 Desember 2018 – 28 Desember 2018.

- Foto mengangkat kegiatan traveling di Sidoarjo dimana ada unsur indahnya

landscape Sidoarjo

- Foto harus sesuai dengan norma-norma sosial serta tidak mengandung unsur

kekerasan, politik, pornografi, penghinaan ataupun pelecehan terhadap SARA

dan latar belakang lainnya yang bersifat pribadi.

- Seluruh hasil foto merupakan tanggung jawab dari peserta, termasuk

penggunaan model dan/atau properti. Panitia bebas dari tuntutan pemilik

properti dan/atau model lomba yang disertakan.

- Foto harus dalam format digital. Foto diambil menggunakan kamera digital

(DSLR, pocket, mirrorless) atau smartphone yang mendukung ketentuan format

foto. Tidak diperkenankan untuk mengunggah scan negatif, transparansi atau

hasil cetak foto.

- Foto kolase tidak diperkenankan. Editing diperkenankan hanya sebatas warna,

kontras, dodging, burning, rotating dan cropping.

- Foto peserta pemenang dan nominasi berhak digunakan oleh panitia untuk

kepentingan dalam hal apapun.

- Setiap peserta hanya berhak atas 1 (satu) gelar juara. Keputusan Dewan Juri

bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

- Foto dikirimkan dalam bentuk soft copy dengan memberikan kepada panitia

seleksi.

- Foto paling lambat diterima pada hari Jum’at, 28 Desember 2018 pukul 24.00

WIB.

- Peserta boleh mengunggah maksimal sebanyak 1 foto. Foto tidak dapat diganti

atau dihapus sejak lolos proses seleksi.

- Pengumuman pemenang: 31 Desember 2018 yang akan diumumkan dalam akun

instagram @eventkelas, @ikomumsida.official, @exploreindonesia

- Panitia berhak untuk tidak menayangkan, mendiskualifikasi atau menghapus

foto yang dianggap tidak sesuai dengan ketentuan.

Pengumpulan Foto

1. Ukuran foto kurang dari 10 MB

2. Format foto JPG

3. Resolusi foto 300 dpi

4. Mempertahankan metadata (EXIF)

5. Mendukung Adobe RGB (1998) profil warna

6. Foto yang diunggah tidak boleh terdapat watermark/identitas foto dalam bentuk

apapun

7. Foto dikumpulkan pada panitia (paling lambat) Jum’at, 28 Desember 2018 pukul

24.00 WIB.

8. Foto hanya boleh melalui editing standart.

9. Editing diperkenankan hanya sebatas warna, kontras, burning, rotating dan

cropping.

MEKANISME PENDAFTAR

- Peserta dikenakan biaya Registrasi Rp. 75.000 - Melakukan registrasi via Bank Mandiri No. Rek. 141-00-1475747-0

a.n Krisna Yudha Pratama - Formulir pendaftaran beserta fotocopy tanda pengenal (KTP/Kartu Pelajar/Kartu

Mahasiswa) dan bukti pembayaran dikumpulkan pada panitia. - Fomulir Pendaftaran dapat diakses di Sipresmawa.umsida.ac.id

- Peserta Wajib memfollow instagram @eventkelas @ikomumsida.official,

@exploreindonesia

- Pengumpulan Terakhir tanggal 28 Desember 2018

TEMPAT PENDAFTARAN

Online : sipresmawa.umsida.ac.id

On the spot : BEM Fisip, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

FASILITAS PESERTA

1. Sertifikat peserta

2. Sertifikat pemenang

3. Uang Hadiah yang sudah ditentukan

4. Ilmu yang sangat bermanfaat

Lampiran-lampiran :

- Lampiran 1 : Susunan Kepanitiaan

-

Lampiran 2

: Estimasi Anggaran Dana

-

Lampiran 3

: Rencana Susunan Workshop

- Lampiran 4 : Lembar Pengesahan

Lampiran 1

SUSUNAN KEPANITIAAN

Penanggung Jawab

Ketua

Sekretaris

Bendahara

Sie Humas / Sponshorship

Sie Acara

Sie Konsumsi

Sie Perlengkapan

: DIDIK HARIYANTO

: KRISNA YUDHA PRATAMA

: ASMAUL KASANAH PRAMIDA

ELISHA WIDYA PUTRI

: ETIKA FAKTANIA

ANISA FITRIANI

: GALANG SURYA ADI PRATAMA

LARS RASIO RAMADHAN

: MAHANI ABDULLAH

ANINDA PINASTI PUTRI

RIZQI ADILIA WAHYUDYANTI

RAKA MARDIAN ANGGORO

ISTI FATIMATUZZAHRA HATIFA

RACHMATTULLOH FIRDAUS

: EVITA NONI CIRILDA SUDRAJAD

RISNA HAPSARI PUTRIANI

RAFLY INDRA PANGESTU

NURUL FADILAH

ABIDA AL ALIYAH

: SELVIA APRILIA

ANANDA MAULANA IKHSANI

MUHAMMAD FAISAL AZAMI

RICO WIDOSENO RAHARJO

ABDUR ROZAQ RAMADHAN KHAM

Sie Pub/Dek/Dok

Registrasi

: RANGGA RIZQI FADILLAH

IBHAM DZINIE

RAMA BAGUS SATRIA

ALWILDAN DWI SYAHRUL

: PRITA INDAH RAHMAWATI

KARTIKA ALFI RACHMADITA

DESSY NANDA SARI

ERICTHA SONJI OCTAVIANUR

Lampiran 2

ESTIMASI ANGGARAN DANA

PEMASUKAN

No

Keterangan

Harga

Jumlah

Total

1 Registrasi peserta Rp. 75.000 200 Rp. 15.000.000

2 Panitia Rp. 50.000 30 Rp. 1.500.000

Total Rp. 16.500.000

PENGELUARAN

KESEKRETARIATAN :

NO

Keterangan

Harga

Jumlah

Total

1 Sertifikat Panitia Rp. 5000 30 Rp. 150.000

2 Sertifikat Peserta Rp. 5000 200 Rp. 1.000.000

3 Pengadaan Proposal Rp. 10.000 20 Rp. 200.000

4 Pengadaan Surat Rp. 200.000 50 Rp. 200.000

5 Amplop Rp. 100.000 2 kotak Rp. 200.000

6 Stempel Kegiatan Rp. 40.000 1 Rp. 40.000

Total Rp. 1.590.000

KONSUMSI

NO Keterangan Harga Jumlah Total

1 Makan Juri Rp. 20.000 4 Rp. 80.000

2 Makan Dosen Rp. 20.000 7 Rp. 140.000

3 Snack Juri RP. 10.000 2 Rp. 20.000

4 Buah Rp. 30.000 6 piring Rp. 180.000

5 Makan Panitia Rp. 10.000 30 Rp. 300.000

6 Air Botol Tanggung Rp. 40.000 1 karton Rp. 40.000

7 Air mineral (gelas) Rp. 20.000 6 karton Rp. 120.000

8 Tissue Rp. 10.000 5 buah Rp. 50.000

9 Makan peserta Rp. 10.000 200 Rp. 2.000.000

10 Roti peserta Rp. 5000 207 Rp. 1.035.000

Total Rp. 3.965.000

ACARA

NO

Keterangan

Harga

Jumlah

Total

1 Biaya Pemateri dan Juri Rp. 3.000.000 1 Rp. 3.000.000

2 Pengadaan Rundown Rp. 5.000 20 Rp. 100.000

3 Uang Juara 1 Rp. 700.000 - Rp. 700.000

4 Uang Juara 2 Rp. 500.000 - Rp. 500.000

5 Uang Juara 3 Rp. 300.000 - Rp. 300.000

Total Rp. 4.600.000

DEKORASI & DOKUMENTASI

NO Keterangan Harga Jumlah Total

1 Poster Rp. 10.000 20 Rp. 200.000

2 Banner 1,53 X 3,53 Rp. 200.000 1 Rp. 200.000

3 X Banner Rp. 50.000 2 Rp. 100.000

4 Photobooth 2,4m X 3,5m Rp. 400.000 1 Rp. 400.000

Total Rp. 900.000

PERLENGKAPAN

NO Keterangan Harga Jumlah Total

1 HT Rp. 25.000 10 Rp. 250.000

2 Sewa Aula Rp. 5.000.000 - Rp. 5.000.000

3 Pigora Rp. 25.000 2 Rp. 50.000

4 Vandel Rp. 100.000 2 Rp. 200.000

Total RP. 5.500.000

HUMAS

NO Keterangan Harga Jumlah Total

1 Pengiriman surat Rp. 150.000 - Rp. 150.000

2 Transportasi Rp. 150.000 - Rp. 150.000

Total Rp. 300.000

Total seluruh pengeluaran Rp. 16.855.000

Lampiran 3

SUSUNAN ACARA WORKSHOP DAN LOMBA

Hari/tanggal Jam Kegiatan Penanggung jawab

Prita indah

07:30-08:00 Registrasi peserta

Kartika alfi

Dessy nanda

Erichta sonji

08:00-08:15 Pembukaan oleh mc Rachmattulloh

Menyanyikan lagu

08:15-08:25 Indonesia raya dan mars Isti fatimatuzzarah

muhammadiyah

08:25-08:30 Pembacaan kalam ilahi Azmi

08:30-08:35 Sambutan ketupel Krisna Yudha Pratama

08:35-08:40 Sambutan kaprodi Pak didik

08:40-08:50

Mc mengalihkan acara Poppy febriana

kepada moderator

Sabtu

08:50-10:00 Pemateri mengisi acara Syarifudin fahmi adimara 27 Oktober 2018

10:00-10:15 Sesi tanya jawab

10:15-10:30 Break Mahani abdullah

10:30-11:00 Briefing teknis lomba Mahani abdullah

11:00-14:00 Pengambilan gambar

14:00

Kembali ke acara Mahani abdullah

(pengumpulan hasil)

14:00-15:00 Hiburan (penilaian juri) Ananda maulana

15:00-15:30 Pengumuman pemenang Rachmattulloh

15:30-15:50 Pemberian hadiah

Nur maghfirah a. Sos., m.

Med.kom

15:50-16:00

Moderator mengalihkan

acara ke mc

16:00 Mc menutup acara Rachmattulloh