cover buku kurikulum prodi cetak -...

58

Upload: duongtu

Post on 01-Feb-2018

240 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan
Page 2: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

KURIKULUM 2014

PROGRAM STUDIPENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI

(PRODI PJKR)

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAANUNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

2015

Page 3: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 2

KATA PENGANTAR

Puji Syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT atas limpahan karunia, rahmat,

hidayah dan innayah-Nya sehingga kurikulum 2014 untuk Fakultas Ilmu Keolahragaan

Universitas Negeri Yogyakarta dapat terwujudkan. Kurikulum ini diperuntukkan bagi mahasiswa

baik yang mengambil jalur Tugas Akhir Skripsi (TAB) maupun Tugas Akhir Bukan Skripsi

(TABS) yang diberlakukan angkatan tahun 2014. Kurikulum ini memuat 144 SKS yang terdiri

atas matakuliah Universiter, matakuliah Fakulter dan mata kuliah keprodian yang berbasis

Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI) melalui Peraturan Presiden RI Nomor 8 Tahun

2012, disamping itu kurikulum ini juga berbasis kompetensi (KBK) seperti yang tertuang dalam

Kepmendiknas Nomor 232/U/2000 dan Nomor 045/U/2002.

Kepada tim yang telah menyusun kurikulum 2014 ini disampaikan ucapan terima

kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya semoga menjadi amal baik yang berguna untuk

pengembangan dunia pendidikan nasional

Yogyakarta, 10 November 2015Dekan,

Prof. Dr. Wawan S. Suherman, M.EdNIP. 19640707 198812 1 001

Page 4: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 3

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.................................................................................. 2

A. Visi dan Misi Program Studi..................................................................... 4

B. Profil Lulusan Prodi .................................................................................. 4

C. Capaian Pembelajaran (Learning Outcome) Prodi.................................... 4

D. Struktur Kurikulum Prodi ......................................................................... 6

1. Karakteristik Kurikulum Prodi ............................................................. 7

2. Struktur Kurikulum............................................................................... 8

3. Sebaran Matakuliah .............................................................................. 10

E. Deskripsi Matakuliah................................................................................. 14

F. Proses Pembelajaran .................................................................................. 45

G. Penilaian.................................................................................................... 46

Page 5: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 4

A. Visi dan Misi Program Studi

1. Visi

Menjadikan program studi unggul dan berdaya saing dalam bidang pendidikan jasmani,

kesehatan dan rekreasi, pendidikan jasmani adaptif ditingkat nasional pada tahun 2019

dan regional pada tahun 2025 dijiwai nilai-nilai Empati, Mandiri, Adaptif dan Sportif

(EMAS).

2. Misi

a. Menyelengarakan proses pembelajaran pendidikan jasmani, kesehatan, rekreasi dan

pendidikan jasmani adapatif pada tingkat pendidikan menengah pertama dan

menengah atas yang berkualitas dan berkelanjutan guna menghasilkan sarjana yang

unggul, bertaqwa kepada Tuhan YME, berkepribadian dan berwawasan global,

mandiri, kreatif, dan mampu bersinergi di masyarakat.

b. Menyelengarakan penelitian dan pengembangan dibidang pendidikan jasmani,

kesehatan, rekreasi dan pendidikian jasmani adaptif untuk tingkat pendidikan

menengah pertama dan menengah atas dengan dukungan IPTEK, yang dapat

digunakan sesuai dengan kebutuhan stakeholder.

c. Menyelengarakan pengabdian kepada masyarakat sesuai dengan keilmuan dibidang

pendidikan jasmani, kesehatan, rekreasi dan pendidikian jasmani adaptif pada tingkat

pendidikan menengah pertama dan menengah atas, dengan rasa empati dan sesuai

dengan kebutuhan masyarakat.

d. Menyelengarakan berbagai kerjasama dengan lembaga mitra dibidang pendidikan

jasmani dan pendidikan jasmani adaptif baik nasional maupun regional.

e. Menyelenggarakan aktivitas pendukung untuk ke pengembangan softskill dan

kemampuan bahasa inggris.

B. Profil Lulusan

Profil lulusan merupakan peran yang diharapkan dapat dilakukan oleh lulusan

program studi di masyarakat maupun di dunia kerja. Profil ini adalah outcome pendidikan

yang akan dituju. Profil lulusan program studi ini akan membentuk mahasiswa yang dapat

berperan menjadi:

a. Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PJOK) di tingkat

pendidikan dasar dan menengah.

b. Widyaiswara pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan (PJOK) di tingkat pendidikan

dasar dan menengah.

Page 6: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 5

c. Peneliti pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan (PJOK) di tingkat pendidikan dasar

dan menengah.

C. Capaian Pembelajaran (Learning Outcome)

Learning outcomes lulusan Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi

diturunkan dari profil yang telah ditetapkan, mengacu pada Peraturan Menteri Pendidikan dan

Kebudayaan RI nomor 73 tahun 2013 tentang KKNI dan nomor 49 tahun 2014 tentang Standar

Nasional Pendidikan Tinggi yaitu :

1. Sikap

a. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius

b. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama,

moral dan etika

c. Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa,

bernegara serta rasa tanggung jawab pada Negara dan bangsa

d. Berperan sebagai warga Negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki

nasionalisme serta rasa tanggung jawab pada Negara dan bangsa

e. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama dan kepercayaan serta

pendapat atau temuan orisinal orang lain

f. Bekerjasama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan

lingkungan

g. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara

h. Menginternalisasi nilai, norma dan etika akademik

i. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahlian pendidikan

olahraga secara mandiri

j. Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan dan kewirausahaan

2. Pengetahuan

Menguasai konsep teoretis bidang pengetahuan tertentu secara umum dan konsep teoretis

bagian khusus dalam bidang Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi secara

mendalam, serta mampu memformulasikan untuk penyelesaian masalah yang meliputi :

a. Memiliki pengetahuan penyelenggaraan pembelajaran pendidikan jasmani olahraga

dan kesehatan (PJOK) di tingkat SMP dan SMA/SMK sederajat dengan penguasaan

IPTEK pendidikan, olahraga, dan kesehatan.

Page 7: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 6

b. Memiliki kreasi dan improvisasi yang inovatif dan terampil dalam pengembangan

strategi pembelajaran pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan (PJOK) pada tingkat

SMP dan SMA/SMK sederajat.

c. Memiliki kemampuan memberikan pendidikan dan pelatihan pendidikan jasmani

olahraga dan kesehatan (PJOK) menggunakan pendekatan IPTEKS dan strategi

inovatif yang memiliki moral dan karakter serta menjunjung tinggi nilai-nilai

sportivitas dan nasionalisme.

d. Memiliki kemampuan memberikan bimbingan konseling pendidikan jasmani olahraga

dan kesehatan (PJOK) pada tingkat pendidikan dasar dan menengah.

e. Memiliki kemampuan menganalisa, berpikir logis dan mengembangkan pengetahuan

serta pengajaran pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan (PJOK) pada tingkat

pendidikan dasar dan menengah.

f. Memiliki kemampuan kepekaan terhadap permasalahan bidang pendidikan jasmani

olahraga dan kesehatan (PJOK) pada tingkat SMP dan SMA/SMK sederajat.

g. Menguasai pengetahuan tentang peserta didik, teori dan metodologi pembelajaran,

prinsip, prosedur, dan pemanfaatan evaluasi.

h. Menguasai metode ilmiah dan prinsip dasar piranti lunak untuk menganalisis dan

menyusun strategi penyelesaian masalah pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan

(PJOK)

3. Keterampilan Khusus

Mampu mengaplikasikan bidang keahliannya dan memanfaatkan ilmu pengetahuan,

teknologi, dan/atau seni pada bidangnya dalam penyelesaian masalah serta mampu

beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi

a. Mampu merencanakan, melaksanakan, dan mengevaluasi pembelajaran pendidikan

jasmani olahraga dan kesehatan (PJOK) sesuai dengan karakteristik peserta didik,

karakteristik materi pendidikan olahraga melalui pendekatan saintifik.

b. Mampu memanfaatkan berbagai sumber belajar, media pembelajaran berbasis ipteks,

dan potensi lingkungan setempat, sesuai standar proses dan mutu, sehingga peserta

didik memiliki keterampilan proses sains, berpikir kritis, kreatif dalam menyelesaikan

masalah .

c. Mampu melakukan analisis terhadap berbagai alternatif pemecahan masalah

pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan (PJOK) dan menyajikan simpulannya

sebagai dasar pengambilan keputusan.

Page 8: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 7

d. Mampu menguasai teknologi informasi dan komunikasi untuk mendukung

pembelajaran pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan (PJOK)

e. Mampu dan terampil membelajarkan konsep-konsep dalam ilmu pendidikan jasmani

olahraga dan kesehatan (PJOK), dan mengomunikasikannya pada peserta didik.

f. Mampu mengembangkan semangat kewirausahaan dalam bidang pendidikan jasmani

olahraga dan kesehatan (PJOK)

g. Mampu bekerjasama dengan pihak lain dalam memberikan pendidikan dan pelatihan

gerak pada tingkat SMP dan SMA/SMK sederajat serta anak berkebutuhan khusus.

h. Memiliki kemampuan mengelola penyelenggaraan event olahraga.

i. Mampu berkomunikasi dengan bahasa internasional baik secara lisan tulis, gambar dan

media lainnya.

4. Keterampilan Umum

a. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks

pengembangan atau implementasi ipteks yang menerapkan nilai humaniora dalam

bidang pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan (PJOK).

b. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan terukur.

c. Mampu mengkaji impliksi pengembangan atau implementasi ipteks yang

memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengam bidang pendidikan

jasmani olahraga dan kesehatan (PJOK) berdasakan kaidah, tata cara dan etika ilmiah

dalam rangka menghasilkan solusi, gagasan, desain atau kritik seni, menyusun

deskripsi saintifik hasil kajiannya dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir dan

mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi atau media ilmiah.

d. Mampu mengambil keputusan yang tepat berdasarkan analisis informasi dan data, dan

mampu memberikan petunjuk dalam memilih berbagai alternatif solusi secara mandiri

dan kelompok.

e. Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja dengan pembimbing, kolega,

maupun sejawat baik di dalam maupun di luar lembaga.

f. Mampu bertanggung jawab pada pekerjaan sendiri dan dapat diberi tanggung jawab

atas pencapaian hasil kerja kelompok/ organisasi.

g. Memiliki landasan keilmuan yang memadai untuk melanjutkan ke jenjang S2, serta

mampu mengikuti perkembangan dan pemutakhiran ilmu.

Page 9: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 8

D. Struktur Kurikulum Prodi

1. Karakteristik Kurikulum Prodi

Kurikulum 2014 Program studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi dapat

ditempuh melalui dua jalur, yaitu jalur Tugas Akhir Skripsi (TAS) dan jalur Tugas Akhir

Bukan Skripsi (TABS). Kurikulum Program studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan

Rekreasi mengacu pada Kurikulum berbasis kompetensi (KBK) seperti yang tertuang

dalam Kepmendiknas No. 232/U/2000 dan No. 045/U/2002, Peraturan Menteri

Pendidikan dan Kebudayaan RI nomor 73 tahun 2013 tentang KKNI dan nomor 49

tahun 2014 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi, serta pedoman penyusunan

kurikulum UNY tahun 2014.

2. Struktur Kurikulum

Jumlah Satuan Kredit Semester (SKS) yang terdapat dalam kurikulum tahun 2014

ini adalah 144 SKS yang terbagi dalam Matakuliah Universiter 20 SKS, Matakuliah

Dasar Kependidikan 8 SKS, Matakuliah Fakulter 31 SKS, matakuliah Program Studi 72

SKS, Matakuliah pengembangan pendidikan 13 SKS. Matakuliah tersebut meliputi

matakuliah teori sebanyak 103 SKS, Matakuliah praktik/praktikum 33 SKS, dan

matakuliah lapangan 8 SKS. Adapun sebaran mata kuliah tersebut adalah sebagai berikut:

Tabel 1. Struktur Kurikulum Prodi PJKRNO KODE Nama Mata Kuliah T P L Jumlah

MATA KULIAH UNIVERSITER (MKU)1 Pendidikan Agama 3 3

MKU6301 Pendidikan Agama Islam*MKU6302 Pendidikan Agama Katholik*MKU6303 Pendidikan Agama Kristen*MKU6304 Pendidikan Agama Budha*MKU6305 Pendidikan Agama Hindu*MKU6306 Pendidikan Agama Konghuchu*

2 MKU6207 Pendidikan Kewarganegaraan 2 23 MKU6208 Pendidikan Pancasila 2 24 MKU6209 Bahasa Indonesia 2 25 MKU6210 Statistika 2 26 MKU6211 Bahasa Inggris 2 27 MKU6212 Kewirausahaan 2 28 MKU6313 KKN 3 39 MKU6214 Ilmu Sosial Budaya Dasar 2 2

17 0 3 20

Page 10: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 9

MATA KULIAH DASAR KEPENDIDIKAN(MDK)

1 MDK6201 Ilmu Pendidikan 2 22 MDK6202 Psikologi Pendidikan 2 23 MDK6203 Manajemen Pendidikan 2 24 MDK6204 Sosiologi dan Antropologi Pendidikan 2 2

8 8

MATA KULIAH FAKULTER1 KIF6201 Sejarah dan Filsafat Olahraga 2 22 KIF6302 Anatomi 2 1 33 KIF6203 Fisiologi Manusia 1 1 24 KIF6204 Fisiologi Olahraga 1 1 25 KIF6205 Kinesiologi 1 1 26 KIF6206 Sosiologi Olahraga 2 27 KIF6207 Psikologi Olahraga 2 28 KIF6208 Pencegahan dan Penanganan Cedera 1 1 29 KIF6209 Perkembangan Motorik 2 210 KIF6210 Kesehatan Olahraga 2 211 KIF6211 Biomekanika Olahraga 2 212 KIF6212 Keterampilan Dasar Atletik 1 1 213 KIF6213 Keterampilan Dasar Senam 1 1 214 KIF6214 Keterampilan Dasar Renang 1 1 215 KIF6215 Keterampilan Dasar Pencak Silat 1 1 2

22 9 0 31

MATA KULIAH PROGRAM STUDI (MKKPP)1 JKR6201 Dasar-dasar Pendidikan Jasmani 2 22 JKR6302 Pengembangan kurikulum penjas)+ 2 1 33 JKR6203 Perencanaan Pembelajaran penjas)++ 1 1 24 JKR6204 Administrasi Penjdidikan Jasmani 2 25 JKR6205 Persiapan profesi guru pendidikan jasmani 2 26 JKR6206 Sarana Prasarana Pendidikan Jasmani 2 27 JKR6207 Pendidikan kesehatan 2 28 JKR6308 Strategi dan Model Pembelajaran Penjas 2 1 39 JKR6309 Media Pembelajaran Penjas dan Teknologi Informasi 2 1 310 JKR6210 Pendidikan jasmani adaptif 1 1 211 JKR6211 Pengembangan Ekstrakurikuler Olahraga Sekolah 1 1 212 JKR6312 Evaluasi Pembelajaran Pendidikan Jasmani 2 1 313 JKR6213 Aktivitas Ritmik 1 1 214 JKR6214 Permainan Sepakbola 1 1 215 JKR6215 Permainan Bolabasket 1 1 216 JKR6216 Permainan Bola voli 1 1 217 JKR6217 Permainan Bulutangkis 1 1 218 JKR6218 Permainan Softball dan Baseball 1 1 2

Page 11: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 10

19 JKR6219 Permainan target 1 1 220 JKR6220 Permainan dan olahraga tradisional 1 1 221 JKR6221 Kepramukaan dan Aktivitas Luar Kelas 1 1 222 JKR6222 Filsafat ilmu 2 223 JKR6223 Pertumbuhan dan Perkembangan peserta didik 2 224 Permainan pilihan 1 1 1 2

JKR6224 Tenis MejaJKR6225 Tenis LapanganJKR6226 Sepaktakraw

25 Permainan pilihan 2 1 1 2JKR6227 BolatanganJKR6228 HokiJKR6229 Futsal

26 Permainan Pilihan 3 1 1 2JKR6230 GolfJKR6231 PanahanJKR6232 Woodball

27 Beladiri pilihan 1 1 2JKR6233 TaekwondoJKR6234 KarateJKR6235 Judo

28 JKR6236 Pembelajaran Motorik 2 229 JKR6237 Pembelajaran Atletik 1 1 230 JKR6238 Pembelajaran Renang 1 1 231 JKR6239 Pembelajaran Senam dan Ritmik 1 1 232 JKR6240 Pembelajaran Permainan 1 1 233 JKR6241 Pendidikan Kebugaran Jasmani 1 1 234 JKR6242 Pembelajaran Beladiri 1 1 2

46 24 2 72

MATA KULIAH PENGEMBANGANPENDIDIKAN (MKPP)

1 JKR6243 Metodologi Penelitian Kuantitatif 2 22 JKR6244 Metodologi Penelitian Kualitatif 2 23 Tugas Akhir 6 6

JKR6645 SkripsiJKR6246 Seminar OlahragaJKR6247 Telaah Buku TeksJKR6248 Penulisan Karya Ilmiah

MATA KULIAH MAGANG1 PPL63201 PPL Kependidikan 3 3

10 0 3 13

66 Total SKS 103 33 8 144

Page 12: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 11

3. Sebaran Matakuliah

Semester INo Kode MK Nama Mata Kuliah T P L Jumlah1 MKU6208 Pendidikan Pancasila 2 22 MKU6211 Bahasa Inggris 2 23 MDK6203 Manajemen Pendidikan 2 24 MDK6204 Sosiologi dan Antropologi Pendidikan 2 25 KIF6302 Anatomi 2 1 36 KIF6212 Keterampilan Dasar Atletik )* 1 1 27 KIF6213 Keterampilan Dasar Senam )** 1 1 28 KIF6215 keterampilan Dasar Pencak Silat )*** 1 1 29 JKR6201 Dasar-Dasar Pendidikan Jasmani 2 210 JKR6216 Permainan Bolavoli )**** 1 1 2

Jumlah 16 5 0 21)* : WAJIB TEMPUH untuk prasyarat MK Pembelajaran Atletik)** : WAJIB TEMPUH untuk prasyarat MK Pembelajaran Senam dan Ritmik)*** : WAJIB TEMPUH untuk prasyarat MK Pembelajaran Beladiri)**** : WAJIB TEMPUH untuk prasyarat MK Pembelajaran Permainan

Semeter IINo Kode MK Nama Mata Kuliah T P L Jumlah1 Pendidikan Agama)* 3 3

MKU6301 Pendidikan Agama IslamMKU6302 Pendidikan Agama KatholikMKU6303 Pendidikan Agama Kristen

MKU6304 Pendidikan Agama HinduMKU6305 Pendidikan Agama BudhaMKU6306 Pendidikan Agama Konghuchu

2 MKU6207 Pendidikan Kewarganegaraan 2 23 MDK6201 Ilmu Pendidikan 2 24 MDK6202 Psikologi Pendidikan 2 25 KIF6201 Sejarah dan Filsafat Olahraga 2 26 KIF6203 Fisiologi Manusia )* 1 1 27 KIF6209 Perkembangan Motorik 2 28 KIF6214 Keterampilan Dasar Renang )** 1 1 29 JKR6214 Permainan Sepakbola )*** 1 1 210 JKR6215 Permainan Bolabasket )*** 1 1 211 JKR6218 Permainan Softball dan Baseball )*** 1 1 2

Jumlah 18 5 0 23)* : WAJIB TEMPUH untuk prasyarat MK Fisiologi Latihan)** : WAJIB TEMPUH untuk prasyarat MK Pembelajaran Renang)*** : WAJIB TEMPUH untuk prasyarat MK Pembelajaran Permainan

Page 13: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 12

Semeter IIINo Kode MK Nama Mata Kuliah T P L Jumlah1 MKU6212 Kewirausahaan 2 22 MKU6214 Ilmu Sosial Budaya Dasar 2 23 KIF6204 Fisiologi Olahraga 1 1 24 KIF6205 Kinesiologi 2 25 JKR6207 Pendidikan Kesehatan 2 26 JKR6213 Aktivitas Ritmik )* 1 1 27 JKR6217 Permainan Bulutangkis )** 1 1 28 JKR6221 Kepramukaan dan Aktivitas Luar Kelas 1 1 29 JKR6223 Pertumbuhan dan Perkembangan Peserta Didik 2 210 Beladiri Pilihan)*** 1 1 2

JKR6233 Tae Kwon DoJKR6234 KarateJKR6235 Judo

11 JKR6236 Pembelajaran Motorik 2 2

Jumlah 17 5 22)* : WAJIB TEMPUH untuk prasyarat MK Pembelajaran Senam dan Ritmik)** : WAJIB TEMPUH untuk prasyarat MK Pembelajaran Permainan)*** : Pilih Salah Satu

Semeter IVNo Kode MK Nama Mata Kuliah T P L Jumlah1 MKU6210 Statistika 2 22 JKR6302 Pengembangan Kurikulum Pendidikan Jasmani )+ 2 1 33 JKR6308 Strategi dan Model Pembelajaran Pendidikan Jasmani 2 1 34 JKR6309 Media Pembelajaran Penjas dan Teknologi Informasi 2 1 35 JKR6312 Evaluasi Pembelajaran Pendidikan Jasmani 2 1 36 JKR6219 Permainan Target 1 1 27 JKR6220 Permainan dan Olahraga Tradisional 1 1 28 Permainan Pilihan 1)* 1 1 2

JKR6224 Tenis MejaJKR6225 Tenis LapanganJKR6226 Sepaktakraw

9 Permainan Pilihan 2 )* 1 1 2

JKR6227 BolatanganJKR6228 Hoki

JKR6229 Futsal

Jumlah 14 7 1 22)* : Pilih salah satu)+ : Termasuk magang I, wajib tempuh Prayarat Matakuliah Perencanaan

Pembelajaran

Page 14: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 13

Semeter VNo Kode MK Nama Mata Kuliah T P L Jumlah1 MKU6209 Bahasa Indonesia 2 22 KIF6206 Sosiologi Olahraga 2 23 KIF6207 Psikologi Olahraga 2 24 JKR6203 Perencanaan Pembelajaran Pendidikan Jasmani )++ 1 1 2

5 JKR6206 Sarana Prasarana Pendidikan Jasmani 2 26 JKR6222 Filsafat Ilmu 2 27 JKR6237 Pembelajaran Atletik )* 2 28 JKR6238 Pembelajaran Renang )* 2 29 JKR6239 Pembelajaran Senam dan Ritmik )* 2 210 JKR6240 Pembelajaran Permainan )* 2 211 JKR6243 Metodologi Penelitian Kuantitatif 2 2

Jumlah 13 8 1 22)* : WAJIB TEMPUH untuk prasarat PPL)++ : Termasuk magang II, WAJIB LULUS untuk prasarat PPL

Semeter VINo Kode MK Nama Mata Kuliah T P L Jumlah1 KIF6208 Pencegahan dan Perawatan Cedera 1 1 22 KIF6210 Kesehatan Olahraga 2 23 KIF6211 Biomekanika Olahraga 2 24 JKR6204 Administrasi Pendidikan Jasmani 2 25 JKR6205 Persiapan Profesi Guru Pendidikan Jasmani 2 26 JKR6210 Pendidikan Jasmani Adaptif 1 1 27 JKR6211 Pengembangan Ekstrakurikuler Olahraga Sekolah 1 1 28 Permainan Pilihan 3 )* 1 1 2

JKR6230 GolfJKR6231 PanahanJKR6232 woodball

9 JKR6244 Metodologi Penelitian Kualitatif 2 210 JKR6241 Pendidikan Kebugaran Jasmani 1 1 211 JKR6242 Pembelajaran Beladiri )** 2 2

Jumlah 15 7 0 22)* : Pilih salah satu)** : WAJIB TEMPUH untuk prasarat PPL

Semeter VII (Jalur Tugas Akhir Skripsi)No Kode MK Nama Mata Kuliah T P L Jumlah1 PPL6301 PPL Kependidikan 3 32 MKU6313 KKN 3 33 JKR6245 Skripsi 6 6

Jumlah 6 0 6 12

Page 15: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 14

Semeter VII (Jalur Tugas Akhir Bukan Skripsi)No Kode MK Nama Mata Kuliah T P L Jumlah1 PPL6301 PPL Kependidikan 3 32 MKU6313 KKN 3 33 JKR6246 Seminar Olahraga 2 24 JKR6247 Telaah Buku Teks 2 25 JKR6248 Penulisan Karya Ilmiah 2 2

Jumlah 6 0 6 12

E. Deskripsi Mata kuliah

a. MATA KULIAH UNIVERSITER

NO Nama, Deskripsi Mata Kuliah, dan LO/CP yang dikembangkan1 Nama Mata Kuliah : Pendidikan Agama Islam

Kode Matakuliah/SKS : MKU 6301//3 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Pendidikan Agama Islambersifat wajib lulus bagi setiapmahasiswa yang beragama Islam disemua program studi, berbobot 3SKS. Matakuliah ini dirancangdengan maksud untuk memperkuatiman dan taqwa kepada Allah SWT,serta memperluas wawasan hidupberagama, sehingga terbentukmahasiswa yang berbudi pekertiluhur, berpikir filosofis, bersikaprasional dan dinamis danberpandangan luas, denganmemperhatikan tuntutan untukmenghormati intra dalam satu umat,dan dalam hubungan kerukunanantarumat beragama. Kegiatanperkuliahan dilakukan dengan modelceramah, dialog, dan presentasimakalah. Evaluasi dilakukan melaluiter tertulis, tugas, dan laporan, sertapresentasi.

1. Bertakwa kepada Tuhan Yang MahaEsa dan mampu menunjukkan sikapreligius

2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaandalam menjalankan tugas berdasarkanagama, moral dan etika

3. Menghargai keanekaragaman budaya,pandangan, agama dan kepercayaanserta pendapat atau temuan orisinalorang lain

2 Nama Mata Kuliah : Pendidikan Agama KatolikKode Matakuliah/SKS : MKU 6302 / 3 SKSDeskripsi LO yang dikembangkan

Matakuliah PendidikanAgama Katolik bersifat wajib lulusbagi setiap mahasiswa yangberagama Katolik di semua programstudi, berbobot 3 SKS. Matakuliahini dirancang dengan maksud untuk

1. Bertakwa kepada Tuhan Yang MahaEsa dan mampu menunjukkan sikapreligius

2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaandalam menjalankan tugas berdasarkanagama, moral dan etika

Page 16: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 15

memperkuat iman dan taqwa kepadaTuhan Yang Maha Esa, sertamemperluas wawasan hidupberagama, sehingga terbentukmahasiswa yang berbudi pekertiluhur, berpikir filosofis, bersikaprasional dan dinamis danberpandangan luas, denganmemperhatikan tuntutan untukmenghormati intra dalam satu umat,dan dalam hubungan kerukunanantarumat beragama. Kegiatanperkuliahan dilakukan dengan modelceramah, dialog, dan presentasimakalah. Evaluasi dilakukan melaluiter tertulis, tugas, dan laporan, sertapresentasi.

3. Menghargai keanekaragaman budaya,pandangan, agama dan kepercayaanserta pendapat atau temuan orisinalorang lain

3 Nama Mata Kuliah : Pendidikan Agama KristenKode Matakuliah/SKS : MKU 6303 / 3 SKSDeskripsi LO yang dikembangkan

Matakuliah PendidikanAgama Kristen bersifat wajib lulusbagi setiap mahasiswa yangberagama Kristen di semua programstudi, berbobot 3 SKS. Matakuliahini dirancang dengan maksud untukmemperkuat iman dan taqwa kepadaTuhan Yang Maha Esa, sertamemperluas wawasan hidupberagama, sehingga terbentukmahasiswa yang berbudi pekertiluhur, berpikir filosofis, bersikaprasional dan dinamis danberpandangan luas, denganmemperhatikan tuntutan untukmenghormati intra dalam satu umat,dan dalam hubungan kerukunanantarumat beragama. Kegiatanperkuliahan dilakukan dengan modelceramah, dialog, dan presentasimakalah. Evaluasi dilakukan melaluiter tertulis, tugas, dan laporan, sertapresentasi.

1. Bertakwa kepada Tuhan Yang MahaEsa dan mampu menunjukkan sikapreligius

2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaandalam menjalankan tugas berdasarkanagama, moral dan etika

3. Menghargai keanekaragaman budaya,pandangan, agama dan kepercayaanserta pendapat atau temuan orisinalorang lain

4 Nama Mata Kuliah : Pendidikan Agama HINDUKode Matakuliah/SKS : MKU 6304 / 3 SKSDeskripsi LO yang dikembangkan

Agama seperti yang dipahamioleh kebanyakan orang Hindubukanlah teori yang harus dihapal,bukan pula dogma semata dan bukan

1. Bertakwa kepada Tuhan Yang MahaEsa dan mampu menunjukkan sikapreligius

2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan

Page 17: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 16

pula kata-kata yang hampa makna.Agama adalah tuntutan yangmengandung seperangkat nilai yangjika diamalkan akan sangat bergunabagi dirinya dan bagi orang lain.Matakuliah Pendidikan AgamaHindu bersifat wajib lulus bagi setiapmahasiswa yang beragama Hindu disemua program studi, berbobot 3SKS. Matakuliah ini dirancangdengan maksud untuk memperkuatiman dan taqwa kepada Tuhan YangMaha Esa, serta memperluaswawasan hidup beragama, sehinggaterbentuk mahasiswa yang berbudipekerti luhur, berpikir filosofis,bersikap rasional dan dinamis danberpandangan luas, denganmemperhatikan tuntutan untukmenghormati intra dalam satu umat,dan dalam hubungan kerukunanantarumat beragama. Kegiatanperkuliahan dilakukan dengan modelceramah, dialog, dan presentasimakalah. Evaluasi dilakukan melaluitertertulis, tugas, dan laporan, sertapresentasi.

Mata kuliah ini berisi pokokbahasan sebagai berikut:(1)Mengenal agama; (2) Sradda; (3)Marga menuju Tuhan; (4) Tatasusila; (5) Kebutuhan hidup orangHindu; (6) Hidup berkeluarga; (7)Ilmu pengetahuan dan agama; (8)Yajna: komunikasi simbolik; (9)Kerjasama antar umat beragama;(10) Pelayanan sebagai pemujaan.

dalam menjalankan tugas berdasarkanagama, moral dan etika

3. Menghargai keanekaragaman budaya,pandangan, agama dan kepercayaanserta pendapat atau temuan orisinalorang lain

5 Nama Mata Kuliah : Pendidikan Agama BUDHAKode Matakuliah/SKS : MKU 6305 / 3 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Pendidikan AgamaBudha bersifat wajib lulus bagisetiap mahasiswa yang beragamaBudha di semua program studi,berbobot 3 SKS. Matakuliah inidirancang dengan maksud untukmemperkuat iman dan taqwa kepadaTuhan Yang Maha Esa, sertamemperluas wawasan hidupberagama, sehingga terbentuk

1. Bertakwa kepada Tuhan Yang MahaEsa dan mampu menunjukkan sikapreligius

2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaandalam menjalankan tugas berdasarkanagama, moral dan etika

3. Menghargai keanekaragaman budaya,pandangan, agama dan kepercayaanserta pendapat atau temuan orisinalorang lain

Page 18: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 17

mahasiswa yang berbudi pekertiluhur, berpikir filosofis, bersikaprasional dan dinamis danberpandangan luas, denganmemperhatikan tuntutan untukmenghormati intra dalam satu umat,dan dalam hubungan kerukunanantarumat beragama. Kegiatanperkuliahan dilakukan dengan modelceramah, dialog, dan presentasimakalah.

6 Nama Mata Kuliah : Pendidikan Agama KonghuchuKode Matakuliah/SKS : MKU 6306 / 3 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanPendidikan agama budha bertujuanuntuk membantu terbinanyamahasiswa yang beriman danbertaqwa kepada Tuhan Yang MahaEsa, berbudi pekerti luhur, berfikirfilosofis, bersikap rasional dandinamis, berpandangan luas, ikutserta dalam kerjasama antar umatberagama dalam rangkapengembangan dan pemanfaatanilmu teknologi serta seni kepentinganmanusia dan nasional. Mahasiswadilatih berfikir kritir bagaimanamenjalani kehidupan yang selaras,serasi dan seimbang dalam berbagaisegi kehidupan berdasarkankeimanan dan ketaqwaan kepaTuhan Yang Maha Esa yangbersumber dari ajaran-ajarankonghuchu

1. Bertakwa kepada Tuhan Yang MahaEsa dan mampu menunjukkan sikapreligius

2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaandalam menjalankan tugas berdasarkanagama, moral dan etika

3. Menghargai keanekaragaman budaya,pandangan, agama dan kepercayaanserta pendapat atau temuan orisinalorang lain

7 Nama Mata Kuliah : Pendidikan KewarganegaraanKode Matakuliah/SKS : MKU 6207 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkan

Standar kompetensi matakuliah ini adalah: (1) Memilikipengetahuan tentang pentingnyaPendidikan Kewarganegaraan bagimahasiswa; (2) Memiliki sikap danperilaku sesuai dengan HAM; (3)Memiliki kesadaran hak dankewajiban sebagai warga negaraRepublik Indonesia; (4) Memilikikesadaran bela negara; (5) Memilikikesadaran berdemokrasi; (6)Memiliki gambaran tentang wawasannasional Indonesia; (6) Memiliki

1. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaandalam menjalankan tugas berdasarkanagama, moral dan etika.

2. Berkontribusi dalam peningkatanmutu kehidupan bermasyarakat,berbangsa, bernegara serta rasatanggung jawab pada Negara danbangsa.

3. Berperan sebagai warga Negara yangbangga dan cinta tanah air, memilikinasionalisme serta rasa tanggungjawab pada Negara dan bangsa.

4. Bekerjasama dan memiliki kepekaan

Page 19: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 18

motivasi untuk berpartisispasi dalammewujudkan ketahanan Indonesia;(7) Memiliki motivasi untukberpartisipasi dalam mewujudkanpolitik dan strategi nasionalIndonesia.

Mata kuliah PendidikanKewarganegaraan bersifat wajiblulus mahasiswa program S1 danD3, berbobot 2 SKS. Mata kuliah inimembekali peserta didik denganpengetahuan dan kemampuan dasarberkenaan dengan hubungan antarawarga negara dengan negara, sertapendidikan pendahuluan bela negaraagar menjadi waga negara yangdapat diandalkan oleh bangsa dannegaranya. Mata kuliah ini mengkaji:(1) .Hak dan kewajiban warganegara; (2) Pendidikan pendahuluanbela negara (3) DemokrasiIndonesia; (4) Hak asasi manusia;(5) Wawasan Nusantara dan identitasnasional Indonesia; (6) Ketahanannasionional Indonesia; serta (7)Politik dan strategi nasionalIndonesia.

sosial serta kepedulian terhadapmasyarakat dan lingkungan

5. Taat hukum dan disiplin dalamkehidupan bermasyarakat danbernegara

8 Nama Mata Kuliah : Pendidikan PancasilaKode Matakuliah/SKS : MKU 6208 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkan

Standar kompetensi mata kuliahPendidikan Pancasila adalah: (1)Mampu mengambil sikap bertanggungjawab sebagai warga negara yang baik(good citizen) sesuai dengan hatinuraninya; (2) Mampu memaknaikebenaran ilmiah-filsafati yang terdapatdi dalam Pancasila; (3) Mampumemaknai peristiwa sejarah dan nilai-nilai budaya bangsa untuk menggalangpersatuan Indonesia; (4) Mampuberpikir integral komprehensif tentangpersoalan-persoalan dalam kehidupanberbangsa dan bernegara; (5) Mampumemecahkan persoalan sosial politikdalam perspektif yuridis kenegaraan; (6)Mampu memecahkan persoalan sosialpolitik, perkembangan ilmupengetahuan, teknologi dan seni denganberparadigma pada Pancasila.

Perkuliahan ini membahastentang landasan dan tujuan Pendidikan

1. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaandalam menjalankan tugas berdasarkanagama, moral dan etika.

2. Berkontribusi dalam peningkatanmutu kehidupan bermasyarakat,berbangsa, bernegara serta rasatanggung jawab pada Negara danbangsa.

3. Berperan sebagai warga Negara yangbangga dan cinta tanah air, memilikinasionalisme serta rasa tanggungjawab pada Negara dan bangsa.

4. Menghargai keanekaragaman budaya,pandangan, agama dan kepercayaanserta pendapat atau temuan orisinalorang lain

5. Bekerjasama dan memiliki kepekaansosial serta kepedulian terhadapmasyarakat dan lingkungan

6. Taat hukum dan disiplin dalam

Page 20: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 19

Pancasila, Pancasila dalam kontekssejarah perjuangan bangsa Indonesia,Pancasila sebagai sistem filsafat,Pancasila sebagai etika politik danideologi nasional, Pancasila dalamkonteks ketatanegaraan R.I, danPancasila sebagai paradigma kehidupandalam bermasyarakat, berbangsa danbernegara.

kehidupan bermasyarakat danbernegara

9 Nama Mata Kuliah : Bahasa IndonesiaKode Matakuliah/SKS : MKU 6209 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah ini membekalimahasiswa keterampilan dalam halmembaca/memahami buku-bukuteks berbahasa Indonesia, menuliskarya ilmiah, dan berkomunikasisecara lisan dan tertulis. Selain itumahasiswa juga dikembangkankekayaan kosa katanya sesuaidengan perkembangan bahasaIndonesia yang baku terutama yangbanyak digunakan.

1. Menginternalisasi nilai, norma danetika akademik

2. Mampu dan terampil membelajarkankonsep-konsep dalam ilmu pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK), dan mengomunikasikannyapada peserta didik.

3. Mampu berkomunikasi dengan bahasainternasional baik secara lisan tulis,gambar dan media lainnya.

10 Nama Mata Kuliah : StatistikKode Matakuliah/SKS : MKU 6210 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah ini membahas tentangperanan statistik dalam kegiatanilmiah, teknik teknik statistik, yaituukuran tendensi sentral, ukuranvariabilitas, transformasi sekor,korelasi, distribusi, analisis data,regresi, anava, statistik deskriptif,statistika diferensial, pengujianhipotesis parametrik, dan pengenalanstatistika nonparametrik.

1. Menguasai pengetahuan tentangpeserta didik, teori dan metodologipembelajaran, prinsip, prosedur, danpemanfaatan evaluasi.

2. Menguasai metode ilmiah dan prinsipdasar piranti lunak untuk menganalisisdan menyusun strategi penyelesaianmasalah pendidikan jasmani olahragadan kesehatan (PJOK)

3. Mampu menunjukkan kinerja mandiri,bermutu dan terukur.

4. Mampu mengambil keputusan yangtepat berdasarkan analisis informasidan data, dan mampu memberikanpetunjuk dalam memilih berbagaialternatif solusi secara mandiri dankelompok.

11 Nama Mata Kuliah : Bahasa InggrisKode Matakuliah/SKS : MKU 6211 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah ini bertujuan untukmembantu mahasiswa dalammemahami buku teks sesuai denganbidang studinya serta mampu

1. Mampu dan terampil membelajarkankonsep-konsep dalam ilmu pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK), dan mengomunikasikannya

Page 21: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 20

berkomunikasi secara lisan dantulisan. Untuk mencapai tujuantersebut di atas, cakupan materiperkuliahan merliputi structure, fourskills learning English(Understanding, speaking, readingand writing) dan vocabolary yangrelevan dengan bidang ilmukeolahragaan

pada peserta didik.2. Mampu berkomunikasi dengan bahasa

internasional baik secara lisan tulis,gambar dan media lainnya.

12 Nama Mata Kuliah : Kewirausahaan.Kode Matakuliah/SKS : MKU 6212 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Kewirausahaan inibertujuan untuk memberikanpemahaman mahasiswa terkaitdengan Konsep dosenkewirausahaan, pengembangan SDMyang kreatif dan inovatif, analisisSWOT, produksi dan pemasaran.Disamping itu juga akan mampumenyusun Busines plan dan mampumempublikasikan dalam kehidupansehari-hari.

1. Menginternalisasi semangatkemandirian, kejuangan dankewirausahaan

2. Mampu mengembangkan semangatkewirausahaan dalam bidangpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK)

3. Memiliki kemampuan mengelolapenyelenggaraan event olahraga.

4. Mampu menunjukkan kinerja mandiri,bermutu dan terukur.

5. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

13 Nama Mata Kuliah : Kuliah Kerja NyataKode Matakuliah/SKS : MKU 6213 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah ini merupakanmatakuliah praktik lapangan, yangsemua pelaksanaannya dilapngan.Sebelum diterjunkan di apangandiberi pembekalan berupaketerampilan dan informasi tentangtempat yang akan diterjunkan.

1. Mampu bekerjasama dengan pihaklain dalam memberikan pendidikandan pelatihan gerak pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat serta anakberkebutuhan khusus.

2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri,bermutu dan terukur.

3. Mampu memelihara danmengembangkan jaringan kerjadengan pembimbing, kolega, maupunsejawat baik di dalam maupun di luarlembaga.

4. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

14 Nama Mata Kuliah : Ilmu Sosial Budaya DasarKode Matakuliah/SKS : MKU 6214 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkan

Dalam rangka membentengi 1. Menghargai keanekaragaman budaya,

Page 22: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 21

bangsa dari proses dekadensi moral,pemerintah merasa perlu untukmemberikan bekal kepada generasimuda bagaimana selayaknyaberkehidupan bermasyarakat itudilakukan. Terkait dengan keperluanini maka diberikanlah mata kuliahIlmu Sosial dan Budaya dasar(ISBD) untuk tingkat perguruantinggi.

Tujuan dari matakuliah iniadalah untuk memperluas wawasanmahasiswa tentang fenomena sosialbudaya yang ada di masyarakat danmemberikan bekal bagaimanamahasiswa seharusnya berkehidupanbermasyarakat. Mata kuliah IlmuSosial dan Budaya Dasar (ISBD)merupakan mata kuliah lintasfakultas. Mata kuliah ini berisimeteri tentang ISBD dalamperspektif pendidikan umum. MateriIBD meliputi: (1) Manusia sebagaimakhluk budaya; (2) Manusia danperadaban; (3) Manusia sebagaiindividu dan makhluk sosial; (4)Multikulturalisme dan kesederajatan;(5) Moralitas dan hukum; (6)Manusia dan teknologi; (7) Manusiadan lingkungan; (8) ISBD dalamtantangan globalisasi.

pandangan, agama dan kepercayaanserta pendapat atau temuan orisinalorang lain

2. Bekerjasama dan memiliki kepekaansosial serta kepedulian terhadapmasyarakat dan lingkungan

3. Taat hukum dan disiplin dalamkehidupan bermasyarakat danbernegara

15 Nama Mata Kuliah : Ilmu PendidikanKode Matakuliah/SKS : MDK 6201 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah ini wajib lulus bagimahasiswa program studikependidikan, dengan bobot 2 SKS.Mata kuliah ini berupayamenancapkan gagasan dan turunanilmu pendidikan untuk turut andildalam mencerdaskan danmencerahkan mahasiswa. Pendidikanmerupakan proses penyempurnaansegenap potensi, kemampuan, dankapasitas manusia melalui mediayang disusun sedemikian rupa, dandigunakan oleh manusia untukmenolong orang lain ataupun dirinyasendiri dalam mencapai tujuan yangdiharapkan.

1. Menginternalisasi nilai, norma danetika akademik

2. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

3. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

4. Memiliki kemampuan memberikanbimbingan konseling pendidikan

Page 23: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 22

Mata kuliah ini berisi materisebagai berikut: (1) Dasar, fungsi,tujuan, dan asas pendidikan; (2)Urgensi memahami hakikat manusia;(3) Arti pendidikan dan batas-bataspendidikan; (4) Pendidikan sebagaiilmu dan sebagai system; (5) Pesertadidik dan pendidik; (6) Isi, metode,alat dan lingkungan pendidikan; (7)Pendidikan sepanjang hayat; (8) KiHadjar Dewantara: peletak dasarpendidikan nasional.

jasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) pada tingkat SMP danSMA/SMK sederajat.

16 Nama Mata Kuliah : Psikologi PendidikanKode Matakuliah/SKS : MDK 6202 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanPsikologi pendidikan merupakanpenerapan teori-teori psikologi untukmempelajari perkembangan, belajar,motivasi, pengajaran danpermasalahan yang muncul dalamdunia pendidikan. Psikologipendidikan sebagai studi sistematistentang proses-proses dan factor-faktor kejiwaan yang berhubungandengan pendidikan manusia.

Matakuliah ini wajib lulusbagi mahasiswa program studikependidikan, dengan bobot 2 SKS.Mata kuliah ini berisi materi sebagaiberikut: (1) Pendahuluan; (2)Bentuk-bentuk gejala jiwa dalampendidikan; (3) Perbedaanindividual; (4) Belajar danpembelajaran; (5) Pengukuran danpenilaian hasil belajar; (6)Diagnostik kesulitan belajar.

1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri.

2. Memiliki kemampuan memberikanbimbingan konseling pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) pada tingkat SMP danSMA/SMK sederajat.

17 Nama Mata Kuliah : Manajemen PendidikanKode Matakuliah/SKS : MDK 6203 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanProses pendidikan itu terjadi disekolah, di luar sekolah atau dalammasyarakat, di dalam diklat. Prosespendidikan tersebut memerlukanpengadministrasian yang efektif danefisien serta perlu didukungkepemimpinan pendidikan yangtangguh dan adanya supervisipendidikan.

Matakuliah ini wajib lulusbagi mahasiswa program studi

1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

2. Menguasai pengetahuan tentangpeserta didik, teori dan metodologipembelajaran, prinsip, prosedur, danpemanfaatan evaluasi.

Page 24: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 23

kependidikan, dengan bobot 2 SKS.Mata kuliah ini berisi materi sebagaiberikut: (1) Konsep dan menajemenpendidikan; (2) Organisasi lembagapendidikan; (3) Manajemenkurikulum; (4) Manajemen pesertadidik; (5) Manajemen tenagakependidikan; (6) Manajemenfasilitas pendidikan; (7) Manajemenpembiayaan pendidikan; (8)Manajemen hubungan lembagapendidikan dengan masyarakat; (9)Ketatalaksanaan lembagapendidikan; (10) Keepemimpinandan supervisi pendidikan.

18 Nama Mata Kuliah : Sosiologi dan Antropologi PendidikanKode Matakuliah/SKS : MDK 6204 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah ini menggambarkankontribusi ilmu sosiologi dananthropologi terhadap fenomenapendidikan yang ada di masyarakat.Adapun aspek-aspek yang dibahasadalah proses social, struktur sosial,keterkaitan pendidikan dankebudayaan, serta isu-isu sosialbudaya dalam pendidikan.

1. Bekerjasama dan memiliki kepekaansosial serta kepedulian terhadapmasyarakat dan lingkungan

2. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

3. Menguasai pengetahuan tentangpeserta didik, teori dan metodologipembelajaran, prinsip, prosedur, danpemanfaatan evaluasi.

b. Matakuliah Fakulter

NO Nama, Deskripsi Mata Kuliah, dan LO/CP yang dikembangkan1 Nama Mata Kuliah : Sejarah dan Filsafat Olahraga (History and

Philosophy of Sport)Kode Matakuliah/SKS : KIF 6201 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Sejarah dan FislafatOlahraga Berbobot 2 (dua) SKS,bersifat wajib tempuh; SejarahOlahraga mencakup pembahasantentang perkembangan keolahragaandan pendidikan jasmani tingkatnasional, regional maupuninternasional; dari masa kuno hinggamodern, sedangkan Filsafat Olahragamencakup pembahasan: (1)Ontologi, epistemologi, aksiologi,etika, estetika, logika dan kebenaran

1. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

2. Memiliki kemampuan kepekaanterhadap permasalahan bidangpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat.

Page 25: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 24

mengenai pendidikan jasmani danolahraga. (2) Pengaruh pahamidealisme, realisme, pragmatisme,naturalisme dan eksistensialismeterhadap perkembangan pendidikanjasmani dan olahraga, dan (3)Pengaruh pandangan humanisticmodern terhadap perkembanganpendidikan jasmani dan olahraga.

2 Nama Mata Kuliah : Anatomi (Anatomy)Kode Matakuliah/SKS : KIF 6202 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Anatomi bersifat wajibbagi mahasiswa Fakultas IlmuKeolahragaan Mata kuliah inidengan bobot 3 SKS, 2 teori dan 1praktikum. Mata kuliah inimembahas tentang Osteologi,Myologi, Arthrologi, Topografi, danAnthropometri, serta fungsi ototberdasarkan letak otot terhadapsumbu gerak tubuh.

1. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

2. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

3 Nama Mata Kuliah : Fisiology Manusia (Human Physiology)Kode Matakuliah/SKS : KIF 6203 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Fisiologi Manusiabersifat wajib bagi mahasiswaFakultas Ilmu Keolahragaan,berbobot 2 SKS, terdiri atas 1 SKSteori dan 1 SKS praktikum Materiperkuliahan tentang sel dan reaksipendidikan olahraga yang terjadidalamnya, penghantaran implus darisatu bagian ke bagian lain, systemsaraf dan otot, sirkulasi darah, cairantubuh dan limpe, Respirasi,Pencernaan, PengaturanMetabolisme dan Suhu sertaEndokrinologi dan Reproduksi.Praktikum : Melakukan pengamatansecara langsung tentang fungsiFisiologis organ tubuh yangdilakukan di dalam Laboratorium.

1. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

2. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

4 Nama Mata Kuliah : Fisiology Olahraga (Sport Physiology)Kode Matakuliah/SKS : KIF 6204 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Fisiologi Latihanberbobot 2 SKS teori, 1 Praktek,bersifat wajib tempuh, mata kuliah

1. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaran

Page 26: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 25

ini berisi tentang adaptasi latihanterhadap fungsi neuromuskuler,cardiorespirasi, system energi dalamlatihan, adaptasi latihan regulasicairan dan elektrolit, regulai suhudalam latihan, proses latihan, prosesaklimatisasi, fitnes dan talent,adaptasi latihan regulasi cairan danelektrolit, regulasi suhu dalamlatihan, proses latihan, prosesaklimatisasi, fitness dan talent,adaptasi jenis kelamin dalamolahraga, usia dan olahraga dandopping.

pendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

2. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

5 Nama Mata Kuliah : Kinesiology (Kinesiology)Kode Matakuliah/SKS : KIF 6205 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Kinesiologi, bersifatwajib lulus, berbobot 2 SKS teori.Mata kuliah ini membahas aplikasifungsi tulang dan persendian, ototskelet, sistem saraf dan mekanika,kedalam aktivitas jasmani atauolahraga. Tujuan mata kuliah iniadalah agar mahasiswa dapatmenganalisis gerak yang efisien,efektif serta terhindar dari cidera.Kegiatan kuliah meliputi tatap muka,demonstrasi, pemberian tugas danpraktikum.

1. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

2. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

6 Nama Mata Kuliah : Sosiologi Olahraga (Sociology of Sport)Kode Matakuliah/SKS : KIF 6206 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah sosiologo Olahragabersifat wajib tempuh dengan bobot2 SKS teori, Mata kuliah inimembahas tentang kemasyarakatanolahraga yang menitikberatkan padahakikat sosiologi olahraga, tingkatsosial dalam olahraga, wanita dalamolahraga, keterkaitan olahraga danmedia massa, dan memahami teoritingkah laku kolektif dan perubahansosial dalam olahraga.

1. Bekerjasama dan memiliki kepekaansosial serta kepedulian terhadapmasyarakat dan lingkungan

2. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

3. Memiliki kemampuan kepekaanterhadap permasalahan bidangpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat.

4. Mampu bekerjasama dengan pihaklain dalam memberikan pendidikan

Page 27: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 26

dan pelatihan gerak pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat serta anakberkebutuhan khusus

5. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

7 Nama Mata Kuliah : Psikologi Olahraga (Sport Psychology)Kode Matakuliah/SKS : KIF 6207 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanPsikologi olahraga membahas studipsikologi olahraga yang meliputi:motivasi, karaktersitik kepribadian,mental dan tingkah laku atlit dalamkelompok, pengaruh penonton,peranan jenis kelamin, pemilihanatlet secara tepat, pemberianmotivasi, penggunaan strategi untukmenurunkan semangat lawan,penanggulangan tingkat stress yangluar biasa dan pengembanganstrategi tim.

1. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

2. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

8 Nama Mata Kuliah : Pencegahan dan Perawatan Cidera (Injury Careand Prevention)

Kode Matakuliah/SKS : KIF 6208 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Pencegahan danPerawatan Cedera berbobot 2 SKSteori 1 SKS dan praktikum 1 SKS.Matakuliah ini membahas konsep-konsep dan penerapan pencegahancedera meliputi ketepatan memilihalat, kelengkapan pelindung, sertaupaya perawatan dini cedera padawaktu berolahraga meliputiResusitasi Kardio Pulmoner (RKP),Sprain, Strain, penghentianpendarahan, syok/lena/pingsan, patahtulang, pembalutan, pembidaian danambulatori aid.

1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

2. Memiliki kemampuan memberikanbimbingan konseling pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) pada tingkat SMP danSMA/SMK sederajat.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

9 Nama Mata Kuliah : Perkembangan Motorik (Motor Development)Kode Matakuliah/SKS : KIF 6209 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah ini berbobot 2 SKS teori,Perkembangan Motorik inimembahas prinsip-prinsip tahap-tahap laku gerak dan menyadarigerak, tahap-tahap perkembanganmotorik, karakteritik perkembanganfisik, kogitif dan motorik,

1. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

Page 28: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 27

perkembangan gerak berdasar prinsipmekanik dan persepsi kinetik.

2. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

10 Nama Mata Kuliah : Kesehatan Olahraga (Sport Medicine)Kode Matakuliah/SKS : KIF 6210 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah kesehatan olahragaberbobot 2 SKS teori, matakuliah inimembahas tentang konsep kesehatanolahraga, respon dan adaptasi tubuhterhadap olahraga, rancangan danevaluasi program olahraga untukberbagai tujuan kesehatan, dopingdan penyalahgunaan obat, olahragadan lingkungan, seks dan olahraga,serta wanita dan olahraga

1. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

2. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

11 Nama Mata Kuliah : Biomekanika Olahraga (Sport Biomechanic)Kode Matakuliah/SKS : KIF 6211 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah kesehatan olahragaberbobot 2 SKS teori, matakuliah inimembahas tentang arti, tujuan danfungsi biomekanika olahraga, sikaptubuh, titik berat badan, prinsip-prinsip seluk beluk mekanis, sistempengungkit/lever system, ukuranbentuk badan/antropometry, analisagerak pada teknik bermacam-macamaktivitas olahraga

1. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

2. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaianhasil kerja kelompok/ organisasi.

12 Nama Mata Kuliah : Keterampilan Dasar Atletik (Foundation of Trackand Field Skill)

Kode Matakuliah/SKS : KIF 6212 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Dasar Gerak Atletik,berbobot 2 Sks, terdiri dari teori dandeklaratif. Mata kuliah membahastenang teori dan deklaratrif- dasaraktletik (jalan dan lari, lompat,lempar) berserta sejarah, falsafah,peraturan dan ketentuan alat fasilitas.

1. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

2. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

Page 29: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 28

13 Nama Mata Kuliah : Keterampilan Dasar Senam (Foundation ofGymnastic Skill)

Kode Matakuliah/SKS : KIF 6213 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah dasar gerak senamberbobot 2 SKS, terdiri teori dandeklaratif, Mata kuliah ini membahastentang, sistimatik dan metodik,peraturan perlombaan, pembinaansenam kebugaran, dan senam lantai.Praktik dasar gerak senam meliputiberbagai teknik dasar berbagai jenissenam.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

14 Nama Mata Kuliah : Keterampilan Dasar Renang (Foundation ofSwiming Skill)

Kode Matakuliah/SKS : KIF 6214 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah dasar gerak senamberbobot 2 SKS, matakuliah inimembahas tentang sejarah renang,organisasi dan administrasiperlombaan, teknik dasar danketetrampilan gaya dalam renang,start dan pembalikannya.

1. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

2. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

15 Nama Mata Kuliah : Keterampilan Dasar Pencak Silat (Foundation ofPencak Silat Skill)

Kode Matakuliah/SKS : KIF 6215 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Dasar Gerak Pencaksilatdengan bobot 2 Sks, terdiri atas teoridan deklaratif, mata kuliah inimembahas tentang konsep-konsepdasar pengetahuan pencaksilat,teknik-teknik dasar pencak silatkuda-kuda, langkah, serta teknik

1. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilai

Page 30: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 29

pukulan dan tendangan. sportivitas dan nasionalisme.2. Mampu bertanggung jawab pada

pekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

c. Mata Kuliah Program Studi

NO Nama, Deskripsi Mata Kuliah, dan LO/CP yang dikembangkan1 Nama Mata Kuliah : Dasar-Dasar Penjas

Kode Matakuliah/SKS : JKR 6201/ 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Dasar-Dasar PendidikanJasmani bersifat wajib lulus berbobot2 SKS teori. Mata kuliah inidirancang untuk memberikanpengantar agar mahasiswa dapatmemahami dan mampumengaplikasikan konsep-konsepdasar pendidikan jasmani danolahraga. Materi perkuliahanmeliputi hakikat pendidikan jasmanidan olahraga, tujuan pendidikan daripendidikan jasmani dan olahraga,peran pendidikan jasmani danolahraga dalam masyarakat danpendidikan, gerak sebagai dasarpendidikan jasmani dan olahraga.

1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri.

2. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

3. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

2 Nama Mata Kuliah : Pengembangan Kurikulum Penjas)+Kode Matakuliah/SKS : JKR 6302/ 3 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah PengembanganKurikulum bersifat wajib lulusberbobot 3 SKS. Matakuliah inidisajikan dalam bentuk kuliahteori 2 SKS dan magang(lapangan) 1 SKS. Mata kuliah inidiharapkan dapat memberikankemampuan kepada mahasiswadalam mendeskripsikan,mengkonstruksikan,mengidentifikasi, danmendemonstrasikan teori dankonsep kurikulum pendidikanjasmani dan mengkaji standarkelulusan, standar isi, standar proses,dan standar penilaian padakurikulum operasional. Pengetahuan

1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

2. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

3. Memiliki kreasi dan improvisasi yanginovatif dan terampil dalampengembangan strategi pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat.

Page 31: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 30

dan wawasan tentang hal-hal tersebutdiperlukan untuk melakukanpengembangan kurikulumoperasional, sehingga seorang guruPenjasorkes mampu membuatprogram tahunan, program semesterdan rencana pelaksanaanpembelajaran, serta menelaahkurikulum yang sedang berlaku. Disamping itu, ia memahami prosesevaluasi kurikulum yang ada agarmampu memberikan saran perbaikanbagi kurikulum yang berlaku. Matakuliah ini membahas danmempelajari teori kurikulum, modelkurikulum, dan prosespengembangan dan evaluasikurikulum. Magang dilakukan untukobservasi pembelajaran di sekolah.

4. Mampu merencanakan,melaksanakan, dan mengevaluasipembelajaran pendidikan jasmaniolahraga dan kesehatan (PJOK)sesuai dengan karakteristik pesertadidik, karakteristik materi pendidikanolahraga melalui pendekatan saintifik.

3 Nama Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran Penjas)++Kode Matakuliah/SKS : JKR 6203 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah PerencanaanPembelajaran Penjas berbobot 2SKS. Matakuliah ini disajikandalam bentuk kuliah teori 1 SKSdan magang (lapangan) 1 SKS.Perkuliahan ini bertujuan membekalimahasiswa dengan pengetahuan danketerampilan dalam perencanaanpembelajaran yang meliputimenyusun berbagai persiapan danrencana pembelajaran baik untukjangka pendek maupun jangkapanjang dengan memahami konsep-konsep dari proses belajar mengajardan teori prinsip-prinsip yangmendasarinya: perumusantujuan/indikator, metode, materi,langkah-langkah pembelajaran,media dan alat pembelajaran, sertaalat penilaian. Pada perkuliahan inijuga dilakukan magang ke sekolahterkait dengan penyusunan perangkatpembelajaran.

1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

2. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

3. Memiliki kreasi dan improvisasi yanginovatif dan terampil dalampengembangan strategi pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat.

4. Menguasai pengetahuan tentangpeserta didik, teori dan metodologipembelajaran, prinsip, prosedur, danpemanfaatan evaluasi.

5. Mampu merencanakan,melaksanakan, dan mengevaluasipembelajaran pendidikan jasmaniolahraga dan kesehatan (PJOK)sesuai dengan karakteristik pesertadidik, karakteristik materi pendidikanolahraga melalui pendekatan saintifik.

Page 32: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 31

4 Nama Mata Kuliah : Administrasi PenjasKode Matakuliah/SKS : JKR 6204 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Administrasi PendidikanJasmani bersifat wajib lulus berbobot2 SKS teori. Mahasiswa dapatmemiliki pemahaman danketerampilan mengelolaadministrasi/manajemen pendidikanjasmani serta mampumenerapkannya dalam kontekspelaksanaan pembelajaran programpendidikan jasmani di sekolahdengan efektif dan efisien.Perkuliahan berisi tentang konsepserta aplikasi teori, prinsip, danfungsi dalampengaturan/pengelolaan pendidikanjasmani di Sekolah Menengah,Atas, dan di masyarakat.

1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

2. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

3. Menguasai pengetahuan tentangpeserta didik, teori dan metodologipembelajaran, prinsip, prosedur, danpemanfaatan evaluasi.

5 Nama Mata Kuliah : Persiapan Profesi Guru Pendidikan JasmaniKode Matakuliah/SKS : JKR 6205 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Persiapan Profesi GuruPendidikan Jasmani bersifat wajiblulus berbobot 2 SKS. Mata kuliahini dirancang untuk memberikanpengetahuan dan pengalamanmengenai kompetensi pedagogis,kepribadian, sosial, dan professionalseorang guru, baik bersifat teoretismaupun praktis sehingga mampumembekali kompetensi mahasiswasebagai calon guru pendidikanjasmani. Mata kuliah ini membahastentang makna dan arti menjadi gurupenjas, kompetensi guru penjas,peran dan profil guru, makna danperan guru penjas, motivasi menjadiguru penjas, tugas dan aplikasipendidikan jasmani di sekolah,pembelajaran pendidikan jasmanidengan latar belakang danpengalaman yang berbeda, sertifikasiguru, konsep dasar pengelolaankelas, standar nasional pendidikanjasmani, konsep pengajaran dan guruprofessional.

1. Bekerjasama dan memiliki kepekaansosial serta kepedulian terhadapmasyarakat dan lingkungan

2. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

3. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

4. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

5. Menguasai pengetahuan tentangpeserta didik, teori dan metodologipembelajaran, prinsip, prosedur, danpemanfaatan evaluasi.

Page 33: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 32

6. Mampu merencanakan,melaksanakan, dan mengevaluasipembelajaran pendidikan jasmaniolahraga dan kesehatan (PJOK)sesuai dengan karakteristik pesertadidik, karakteristik materi pendidikanolahraga melalui pendekatan saintifik.

6 Nama Mata Kuliah : Sarana Prasarana PenjasKode Matakuliah/SKS : JKR 6206 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Sarana Prasarana Penjasberbobot 2 SKS, terdiri atas 2 sksteori. Mata kuliah ini berupayamembekali mahasiswa memahamisarana prasarana olahraga,memodifikasi, danmengimplementasikannya sesuaidengan keadaan di sekolahmenengah. Kegiatan di dalam kelasmembahas tentang pemahamanhakikat pendidikan jasmani danolahraga prestasi dalam perspektifsarana prasarana, persyaratan,penyiapan, dan pemeliharaan saranaprasarana penjas.

1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

2. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

7 Nama Mata Kuliah : Strategi dan Model Pembelajaran PenjasKode Matakuliah/SKS : JKR 6307 / 3 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Strategi dan ModelPembelajaran Penjas berbobot 3 SKSteori. Matakuliah ini berisi tentangberbagai perangkat kegiatanpembelajaran penjas berupapendekatan, model, metode, danbagaimana cara pembelajaran penjas.

1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

2. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

3. Memiliki kreasi dan improvisasi yanginovatif dan terampil dalampengembangan strategi pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat.

8 Nama Mata Kuliah : Media Pembelajaran Penjas dan TeknologiInformasi

Kode Matakuliah/SKS : JKR 6308 / 3 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Media Pembelajaran 1. Menunjukkan sikap bertanggung

Page 34: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 33

Penjas dan Teknologi Informasiberbobot 3 SKS teori. Matakuliah inimembahas pengertian mediapembelajaran, peran dan fungimedia pembelajaran, jenis-jenismedia pembelajaran, perencanaandan pemilihan media pembelajaran,teknik produksi media-mediapembelajaran, teknik penyajianmedia pembelajaran, dan evaluasimedia pembelajaran, yangdikhususkan pada pembelajaranPendidikan Jasmani denganmenggunakan Teknologi Informasisebagai pendukung. Bahasan-bahasan dilengkapi denganpembuatan desain dan produksibeberapa jenis media yang cocokdengan karakteristik siswa

jawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

2. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

3. Memiliki kreasi dan improvisasi yanginovatif dan terampil dalampengembangan strategi pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat.

4. Menguasai pengetahuan tentangpeserta didik, teori dan metodologipembelajaran, prinsip, prosedur, danpemanfaatan evaluasi.

5. Menguasai metode ilmiah dan prinsipdasar piranti lunak untuk menganalisisdan menyusun strategi penyelesaianmasalah pendidikan jasmani olahragadan kesehatan (PJOK)

6. Mampu menguasai teknologiinformasi dan komunikasi untukmendukung pembelajaran pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK)

7. Memiliki landasan keilmuan yangmemadai untuk melanjutkan kejenjang S2, serta mampu mengikutiperkembangan dan pemutakhiran ilmu

9 Nama Mata Kuliah : Pendidikan KesehatanKode Matakuliah/SKS : JKR 6209 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Pendidikan Kesehatanberbobot 2 SKS teori. Matakuliah inimembahas pengertian sehat dansakit, tahapan tumbuh kembangremaja, konsep kesehatan remaja(kesehatan reproduksi remaja, gayahidup sehat pada usia remaja),Pengenalan Dini Gangguankesehatan (gangguan penglihatan,gangguan pendengaran, gangguanpostur tubuh, tekanan darah), polahidup sehat, Usaha KesehatanSekolah (UKS), usaha peningkatan

1. Berkontribusi dalam peningkatanmutu kehidupan bermasyarakat,berbangsa, bernegara serta rasatanggung jawab pada Negara danbangsa

2. Bekerjasama dan memiliki kepekaansosial serta kepedulian terhadapmasyarakat dan lingkungan

3. Memiliki kemampuan kepekaanterhadap permasalahan bidangpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat.

Page 35: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 34

kesehatan pribadi. 4. Mampu merencanakan,melaksanakan, dan mengevaluasipembelajaran pendidikan jasmaniolahraga dan kesehatan (PJOK)sesuai dengan karakteristik pesertadidik, karakteristik materi pendidikanolahraga melalui pendekatan saintifik.

10 Nama Mata Kuliah : Pendidikan Jasmani AdaptifKode Matakuliah/SKS : JKR 6310 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Pendidikan JasmaniAdaptif bersifat wajib lulus berbobot2 SKS yang meliputi 1 SKS teori dan1 SKS Praktik. Mata kuliah inidirancang agar mahasiswa mengertipendidikan jasmani adaptif, tujuanpendidikan jasmani adaptif, perandan fungsi penjas adaptif, jenis-jeniskecacatan dan anak yangberkebutuhan khusus, materi danprogram penjas adaptif,pembelajaran individu, metodepembelajaran, pengembanganstrategi pembelajaran, pembelajaranafektif, mengajar keterampilankognitif, konsep-konseppembelajaran, program pemecahanmasalah melalui penjas, aktivitasmelatih memori, mendorongkreatifitas siswa, perkembanganbahasa, verbalisasi oleh para siswa,identifikasi dan pemberian nama,penguatan konsep bahasa melaluigerakan, penggunaan saluran sensor,menggunakan permainan bahasa,sosialisasi dan pembelajaran afektif.

1. Bekerjasama dan memiliki kepekaansosial serta kepedulian terhadapmasyarakat dan lingkungan

2. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

3. Mampu bekerjasama dengan pihaklain dalam memberikan pendidikandan pelatihan gerak pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat serta anakberkebutuhan khusus

11 Nama Mata Kuliah : Pengembangan Ekstrakurikuler Olahraga SekolahKode Matakuliah/SKS : JKR 6211 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah PengembanganEkstrakurikuler Olahraga Sekolahbersifat wajib lulus berbobot 2 SKS,yang meliputi 1 SKS teori dan 1 SKSPraktik. Mata kuliah ini dirancanguntuk membekali mahasiswamemiliki kemampuan dalammengembangkan programekstrakurikuler olahraga di sekolah.Mata kuliah ini membahas tentangpengertian dan tujuan

1. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

2. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasil

Page 36: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 35

ekstrakurikuler, bentuk-bentukekstrakurikuler olahraga,perencanaan, pelaksanaan, danevaluasi program ekstrakurikuler.dasar-dasar melatih cabang olahraga,dan menyusun program latihancabang olahraga, baik secara teoritismaupun praktis.

kerja kelompok/ organisasi.

12 Nama Mata Kuliah : Evaluasi Pembelajaran Pendidikan JasmaniKode Matakuliah/SKS : JKR 6312 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Evaluasi PembelajaranPedidikan Jasmani bersifat wajiblulus berbobot 3 SKS teori.Matakuliah ini membekali calonguru pendidikan jasmani dalammelakukan penilaian hasil belajarpenjas. Mahasiswa diharapkanmampu memahami, merancang,melaksanakan, dan menindaklanjutipenilaian proses dan hasilpembelajaran dengan mempelajaritopik-topik yang mencakupperancangan alat ukur (tes dan nontes), penggunaan alat ukur, evaluasi,dan tindak lanjut penilaian.

1. Menginternalisasi nilai, norma danetika akademik

2. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

3. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

4. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

5. Menguasai pengetahuan tentangpeserta didik, teori dan metodologipembelajaran, prinsip, prosedur, danpemanfaatan evaluasi.

6. Mampu merencanakan,melaksanakan, dan mengevaluasipembelajaran pendidikan jasmaniolahraga dan kesehatan (PJOK)sesuai dengan karakteristik pesertadidik, karakteristik materi pendidikanolahraga melalui pendekatan saintifik.

13 Nama Mata Kuliah : Aktivitas RitmikKode Matakuliah/SKS : JKR 6213 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Aktivitas Ritmikberbobot 2 SKS yang meliputi 1 SKSteori dan 1 SKS Praktik. Matakuliahini membekali mahasiswa untuk

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP dan

Page 37: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 36

dapat melaksanakan rangkaian gerakmanusia yang dilakukan dalamikatan pola irama, disesuaikandengan perubahan tempo, atausemata-mata gerak ekspresi tubuhmengikuti iringan musik atauketukan diluar musik. Materipembelajaran mencakup pengenalanirama dengan berbagai variasi polalangkah, bergerak bebas menurutlagu dan irama musik, dan bergerakteratur yang merupakan rangkaiangerak berirama.

SMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

14 Nama Mata Kuliah : Permainan SepakbolaKode Matakuliah/SKS : JKR 6214 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah permainan sepakbolaberbobot 2 SKS yang meliputi 1 SKSteori dan 1 SKS Praktik. Mahasiswadiharapkan dapat mengerti,memahami, dan mempraktikkanperaturan permainan danpertandingan serta prinsip-prinsippendekatan taktik sepakbola. Materiperkuliahan mencakup peraturanpermainan dan pertandingansepakbola, serta pemahamanpendekatan taktis dalam permainansepakbola yang meliputi: strategibermain, strategi bertahan, strategimenyerang, taktik individu dankelompok, perwasitan dan peraturanpertandingan, penyelenggaraanpertandingan serta memodifikasipermainan.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

15 Nama Mata Kuliah : Permainan Bola BasketKode Matakuliah/SKS : JKR 6215 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Permainan Bola Basketberbobot 2 sks yang meliputi 1 SKSteori dan 1 SKS Praktik. Mata kuliahini dirancang agar mahasiswamampu menggunakan pembelajaranpendidikan jasmani denganpendekatan taktik dalam permainanbola basket, yang meliputi strategibermain, strategi bertahan, strategimenyerang, taktik individu dankelompok, perwasitan dan peraturan

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatan

Page 38: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 37

pertandingan, penyelenggaraanpertandingan serta memodifikasipermainan.

IPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

16 Nama Mata Kuliah : Permainan Bola VoliKode Matakuliah/SKS : JKR 6216 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Permainan Bolavoliberbobot 2 SKS yang meliputi 1 SKSteori dan 1 SKS Praktik. Mata kuliahini membekali mahasiswa tentangpemahaman pendekatan taktik dalampermainan bolavoli, yang meliputistrategi bermain, strategi bertahan,strategi menyerang, taktik individudan kelompok, perwasitan danperaturan pertandingan,penyelenggaraan pertandingan sertamemodifikasi permainan.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

17 Nama Mata Kuliah : Permainan BulutangkisKode Matakuliah/SKS : JKR 6217 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Permainan bulutangkisberbobot 2 SKS yang meliputi 1 SKSteori dan 1 SKS Praktik. Matakuliahini memperkenalkan peraturanpermainan bulutangkis, teknik dasarbulu tangkis (teknik pegangan raket,pukulan dasar permainan) taktikdasar bulutangkis dan bermain bulutangkis.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberi

Page 39: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 38

tanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

18 Nama Mata Kuliah : Permainan Softball dan BaseballKode Matakuliah/SKS : JKR 6218 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Permainan Softballbersifat wajib lulus berbobot 2 SKSyang meliputi 1 SKS teori dan 1 SKSPraktik. . Matakuliah ini berisitentang strategi bermain, strategibertahan, strategi menyerang, taktikindividu dan kelompok, perwasitandan peraturan pertandingan,penyelenggaraan pertandingan sertamemodifikasi permainan.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

19 Nama Mata Kuliah : Permainan TargetKode Matakuliah/SKS : JKR 6219 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Permainan Targetberbobot 2 SKS yang meliputi 1 SKSteori dan 1 SKS Praktik. Matakuliah ini bertujuan memberikanpembekalan kompetensi pendekatanteknik dan taktik yang terkait denganpermainan target (golf, billiard,snooker, pool, woodball, kelereng,dan sebagainya). Matakuliah iniberisi tentang Konsep permainan,prinsip dalam permainan target,strategi bermain, strategi bertahan,strategi menyerang, taktik individudan kelompok, dan modifikasipermainan target.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

20 Nama Mata Kuliah : Permainan dan Olahraga TradisionalKode Matakuliah/SKS : JKR 6220 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Permainan Dan Olahraga 1. Memiliki pengetahuan

Page 40: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 39

Tradisional bersifat wajib lulusberbobot 2 SKS, yang meliputi 1SKS teori dan 1 SKS Praktik.Matakuliah ini berisi tentang konsep,prinsip, ciri, macam dan jenispermainan dan olahraga tradisional,menyelenggarakan festifal dan ataulomba permainan dan olahragatradisional.

penyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Memiliki kemampuan mengelolapenyelenggaraan event olahraga.

4. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

21 Nama Mata Kuliah : Kepramukaan dan Aktivitas Luar KelasKode Matakuliah/SKS : JKR 6221 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Kepramukaan danAktivitas Luas Sekolah bersifatwajib lulus berbobot 2 SKS, yangmeliputi 1 SKS teori dan 1 SKSPraktik. Mata kuliah ini berisitentang kegiatan kepramukaan,dasar-dasar kepramukaan, aktivitaskepramukaan. Aktivitas luar kelasmenyajikan isi, metode, dan prosedurkeamanaan untuk berbagaipermainan yang kooperatif daninisiatif dalam kelas pendidikanjasmani. Mahasiswa akan belajarberbagai permainan outward bound,lintasan tali, dan beberapa olahragapetualangan.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri,bermutu dan terukur.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

22 Nama Mata Kuliah : Filsafat IlmuKode Matakuliah/SKS : JKR 6222 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Filsafat Ilmu merupakanmatakuliah wajib lulus dengan bobot2 SKS teori. Dalam mata kuliah inimembahas konsep-konsep dasarpengetahuan (penalaran, logika,sumber pengetahuan, dan criteriakebenaran), ontology (ilmu, ilmu danfilsafat), epistemology (sejarah

1. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

2. Memiliki kemampuan kepekaan

Page 41: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 40

pengetahuan, pengetahuan, metodeilmiah, struktur pengetahuan ilmiah)axiology, sarana berfikir ilmiah(bahasa, logika, matematika,statistika), dan penelitian sertapenulisan ilmiah (strukturnya, teknikpenulisan ilmiah, teknik notasiilmiah).

terhadap permasalahan bidangpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat.

3. Mampu memanfaatkan berbagaisumber belajar, media pembelajaranberbasis ipteks, dan potensilingkungan setempat, sesuai standarproses dan mutu, sehingga pesertadidik memiliki keterampilan prosessains, berpikir kritis, kreatif dalammenyelesaikan masalah.

4. Memiliki landasan keilmuan yangmemadai untuk melanjutkan kejenjang S2, serta mampu mengikutiperkembangan dan pemutakhiran ilmu

23 Nama Mata Kuliah : Pertumbuhan dan Perkembangan Peserta DidikKode Matakuliah/SKS : JKR 6223 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Pertumbuhan danPerkembangan Peserta Didikberbobot 2 SKS teori. Matakuliah inibertujuan membekali mahasiswadengan pengetahuan tentang hakikatpertumbuhan dan perkembanganpeserta didik, faktor-faktor yangmempengaruhi pertumbuhan danperkembangan, hukum-hukumpertumbuhan dan perkembangan,serta manfaat mempelajaraipertumbuhan dan perkembanganpeserta didik.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Menguasai pengetahuan tentangpeserta didik, teori dan metodologipembelajaran, prinsip, prosedur, danpemanfaatan evaluasi.

3. Memiliki landasan keilmuan yangmemadai untuk melanjutkan kejenjang S2, serta mampu mengikutiperkembangan dan pemutakhiran ilmu

24 Nama Mata Kuliah : Tenis MejaKode Matakuliah/SKS : JKR 6224 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Tenis Meja berbobot 2SKS yang meliputi 1 SKS teori dan 1SKS Praktik. Mata kuliah inimerupakan matakuliah pilihan.Materi pembelajaran membahastentang teori umum menyangkuttentang sejarah dan perkembangantenis meja, peraturan pertandingan,perwasitan, teknik dasar khusus tenismeja, dan masalah-masalah dalamtenis meja yang meliputipenyerangan dan pertahanan secarametodik.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter serta

Page 42: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 41

menjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

25 Nama Mata Kuliah : Tennis LapanganKode Matakuliah/SKS : JKR 6225 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Tennis Lapanganberbobot 2 SKS yang meliputi 1 SKSteori dan 1 SKS Praktik. Mata kuliahini merupakan matakuliah pilihan.Materi pembelajaran membahastentang teori umum menyangkuttentang sejarah dan perkembangantenis lapangan, peraturanpertandingan, perwasitan, teknikdasar khusus tenis meja, danmasalah-masalah dalam tenis mejayang meliputi penyerangan danpertahanan secara metodik.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

26 Nama Mata Kuliah : SepaktakrawKode Matakuliah/SKS : JKR 6226 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Sepak takraw berbobot 2SKS yang meliputi 1 SKS teori dan 1SKS Praktik. Mata kuliah inimerupakan matakuliah pilihan.Materi pembelajaran membahastentang teori umum menyangkuttentang sejarah dan perkembangansepaktakraw, peraturan pertandingan,perwasitan, teknik dasarsepaktakraw, dan masalah-masalahtaktik dalam permainan sepaktkrawayang meliputi penyerangan(mensetting serangan, mencetakpoin, menyerang secaratim/pasangan) dan pertahanan(mempertahankan ruang, bertahandari serangan, bertahan secaratim/pasangan) secara metodik.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

Page 43: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 42

27 Nama Mata Kuliah : BolatanganKode Matakuliah/SKS : JKR 6227 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata Kuliah Bola Tanganmerupakan mata kuliah permainanpilihan berbobot 2 SKS yangmeliputi 1 SKS teori dan 1 SKSPraktik. Materi perkuliahan meliputi:penguasaan teknik dasar (dribbling,passing, dan shooting), pengetahuanperaturan pertandingan, danpemahaman pendekatan taktis dalampermainan bolatangan yang meliputi:mencetak angka (mempertahankankepemilikan bola, menyerang kegawang, menciptakan danmenggunakan ruang saatmenyerang), mencegah gol(mempertahankan ruang, menjagadaerah gawang, merebut bola),memulai kembali permainan(lemparan ke dalam, lemparan pojok,lemparan bebas

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

28 Nama Mata Kuliah : HokiKode Matakuliah/SKS : JKR 6228 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Hoki berbobot 2 SKSyang meliputi 1 SKS teori dan 1 SKSPraktik. Perkuliahan membahastentang pengetahuan sejarah hoki,peraturan permainan, peraturanpertandingan, sistem pertandingan,teknik dasar push-stop-hit-flick-dribble-scoop-tackle-jab, tekniklanjutan permainan hoki, perwasitan.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

29 Nama Mata Kuliah : FutsalKode Matakuliah/SKS : JKR 6229 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata Kuliah Futsal merupakan matakuliah permainan pilihan berbobot 2

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaran

Page 44: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 43

SKS yang meliputi 1 SKS teori dan 1SKS Praktik. Materi perkuliahanmeliputi: penguasaan teknik dasar(dribbling, passing, dan shooting),pengetahuan peraturan pertandingan,dan pemahaman pendekatan taktisdalam permainan futsal yangmeliputi: mencetak angka(mempertahankan kepemilikan bola,menyerang ke gawang, menciptakandan menggunakan ruang saatmenyerang), mencegah gol(mempertahankan ruang, menjagadaerah gawang, merebut bola),memulai kembali permainan.

pendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

30 Nama Mata Kuliah : GolfKode Matakuliah/SKS : JKR 6230 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Golf berbobot 2 SKSyang meliputi 1 SKS teori dan 1 SKSPraktik. Mata kuliah ini merupakanmatakuliah pilihan. Materipembelajaran membahas tentangteori umum menyangkut tentangsejarah dan perkembangan golf,peraturan pertandingan, perwasitan,teknik dasar golf, dan masalah-masalah dalam golf yang meliputipenyerangan dan pertahanan secarametodik.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

31 Nama Mata Kuliah : PanahanKode Matakuliah/SKS : JKR 6231 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Panahan berbobot 2SKS yang meliputi 1 SKS teori dan 1SKS Praktik. Mata kuliah inimerupakan matakuliah pilihan.Materi pembelajaran membahastentang teori umum menyangkuttentang sejarah dan perkembanganpanahan, peraturan pertandingan,

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikan

Page 45: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 44

perwasitan, teknik dasar panahan,dan masalah-masalah dalam panahanyang meliputi penyerangan danpertahanan secara metodik.

pendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

32 Nama Mata Kuliah : WoodballKode Matakuliah/SKS : JKR 6232 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Woodball berbobot 2SKS yang meliputi 1 SKS teori dan 1SKS Praktik. Mata kuliah inimerupakan matakuliah pilihan.Materi perkuliahan membahastentang teori umum menyangkuttentang sejarah dan perkembanganWoodball, peraturan pertandingan,perwasitan, teknik dasar Woodball,dan masalah-masalah dalamWoodball yang meliputipenyerangan dan pertahanan secarametodik.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

33 Nama Mata Kuliah : TaekwondoKode Matakuliah/SKS : JKR 6233 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Taekwondo berbobot 2SKS yang meliputi 1 SKS teori dan 1SKS Praktik. Mata kuliah inimerupakan matakuliah pilihan.Materi perkuliahan membahastentang teori umum menyangkuttentang sejarah dan perkembanganTaekwondo, peraturan pertandingan,perwasitan, teknik dasar Taekwondo,dan masalah-masalah dalamTaekwondo yang meliputipenyerangan dan pertahanan secarametodik.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilai

Page 46: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 45

sportivitas dan nasionalisme.3. Mampu bertanggung jawab pada

pekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

34 Nama Mata Kuliah : KarateKode Matakuliah/SKS : JKR 6234 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Karate berbobot 2 SKSyang meliputi 1 SKS teori dan 1 SKSPraktik. Mata kuliah ini merupakanmatakuliah pilihan. Materiperkuliahan membahas tentang teoriumum menyangkut tentang sejarahdan perkembangan karate, peraturanpertandingan, perwasitan, teknikdasar karate, dan masalah-masalahdalam karate yang meliputipenyerangan dan pertahanan secarametodik.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

35 Nama Mata Kuliah : JudoKode Matakuliah/SKS : JKR 6235 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Judo berbobot 2 SKSyang meliputi 1 SKS teori dan 1 SKSPraktik. Mata kuliah ini merupakanmatakuliah pilihan. Materiperkuliahn membahas tentang teoriumum menyangkut tentang sejarahdan perkembangan judo, peraturanpertandingan, perwasitan, teknikdasar judo, dan masalah-masalahdalam judo yang meliputipenyerangan dan pertahanan secarametodik.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Memiliki kemampuan memberikanpendidikan dan pelatihan pendidikanjasmani olahraga dan kesehatan(PJOK) menggunakan pendekatanIPTEK dan strategi inovatif yangmemiliki moral dan karakter sertamenjunjung tinggi nilai-nilaisportivitas dan nasionalisme.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

Page 47: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 46

36 Nama Mata Kuliah : Pembelajaran MotorikKode Matakuliah/SKS : JKR 6236 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata Kuliah Pembelajaran Motorikmemiliki bobot 2 SKS teori. MataKuliah ini membahas tentangkonsep-konsep pembelajaran,persepsi, atensi, memori,pengendalian gerak, perbedaan gerakantar individu dan pengetahuantentang hasil belajar gerak manusia.

1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

2. Memiliki kreasi dan improvisasi yanginovatif dan terampil dalampengembangan strategi pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat.

3. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

37 Nama Mata Kuliah : Pembelajaran AtletikKode Matakuliah/SKS : JKR 6237 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Pembelajaran Atletikberbobot 2 SKS yang disajikandalam bentuk praktik, praktik dalamhal ini menekankan pada simulasimengajar, maupun pemodelan. Padamatakuliah ini diberikan latihan,keterampilan melaksanakan tugassebagai calon guru di sekolah untukmelaksanakan pembejaran atletik.Perkuliahan meliputi penyusunanperangkat pembelajaran atletikdilanjutkan dengan simulasi kegiatanbelajar mengajar dalam bentuk peerteaching/micro teaching.

1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

2. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

3. Memiliki kreasi dan improvisasi yanginovatif dan terampil dalampengembangan strategi pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat.

4. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

38 Nama Mata Kuliah : Pembelajaran RenangKode Matakuliah/SKS : JKR 6238 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Pembelajaran renangberbobot 2 SKS yang disajikandalam bentuk praktik, praktik dalamhal ini menekankan pada simulasimengajar, maupun pemodelan. Padamatakuliah ini diberikan latihan,

1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

2. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaran

Page 48: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 47

keterampilan melaksanakan tugassebagai calon guru di sekolah untukmelaksanakan pembejaran renang.Perkuliahan meliputi penyusunanperangkat pembelajaran renangdilanjutkan dengan simulasi kegiatanbelajar mengajar dalam bentuk peerteaching/micro teaching.

pendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

3. Memiliki kreasi dan improvisasi yanginovatif dan terampil dalampengembangan strategi pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat.

4. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

39 Nama Mata Kuliah : Pembelajaran Senam dan RitmikKode Matakuliah/SKS : JKR 6239 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Pembelajaran senam danritmik berbobot 2 SKS yangdisajikan dalam bentuk praktik,praktik dalam hal ini menekankanpada simulasi mengajar, maupunpemodelan. Pada matakuliah inidiberikan latihan, keterampilanmelaksanakan tugas sebagai calonguru di sekolah untuk melaksanakanpembejaran senam dan ritmik.Perkuliahan meliputi penyusunanperangkat pembelajaran senam danritmik dilanjutkan dengan simulasikegiatan belajar mengajar dalambentuk peer teaching/micro teaching.

1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

2. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

3. Memiliki kreasi dan improvisasi yanginovatif dan terampil dalampengembangan strategi pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat.

4. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

40 Nama Mata Kuliah : Pembelajaran PermainanKode Matakuliah/SKS : JKR 6240 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Pembelajaran Permainanberbobot 2 SKS yang disajikandalam bentuk praktik, praktik dalamhal ini menekankan pada simulasimengajar, maupun pemodelan. Padamatakuliah ini diberikan latihan,keterampilan melaksanakan tugassebagai calon guru di sekolah untuk

1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

2. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP dan

Page 49: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 48

melaksanakan pembejaranpermainan. Perkuliahan meliputipenyusunan perangkat pembelajaranpermainan dilanjutkan dengansimulasi kegiatan belajar mengajardalam bentuk peer teaching/microteaching.

SMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

3. Memiliki kreasi dan improvisasi yanginovatif dan terampil dalampengembangan strategi pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat.

4. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

41 Nama Mata Kuliah : Pendidikan Kebugaran JasmaniKode Matakuliah/SKS : JKR 6241 / 2 SKS

Deskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Pendidikan KebugaranJasmani berbobot 2 SKS yangmeliputi 1 SKS teori dan 1 SKSPraktik. Materi perkuliahan meliputikonsep kebugaran jasmani,komponen kebugaran jasmani, faktoryang mempengaruhi kebugaranjasmani, aktivitas untukmeningkatkan kebugaran jasmanidan pengukuran kebugaran jasmani.

1. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

2. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberitanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

42 Nama Mata Kuliah : Pembelajaran BeladiriKode Matakuliah/SKS : JKR 6242 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Pembelajaran Beladiriberbobot 2 SKS yang disajikandalam bentuk praktik, praktik dalamhal ini menekankan pada simulasimengajar, maupun pemodelan. Padamatakuliah ini diberikan latihan,keterampilan melaksanakan tugassebagai calon guru di sekolah untukmelaksanakan pembejaran Beladiri.Perkuliahan meliputi penyusunanperangkat pembelajaran Beladiridilanjutkan dengan simulasi kegiatanbelajar mengajar dalam bentuk peerteaching/micro teaching.

1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

2. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

3. Memiliki kreasi dan improvisasi yanginovatif dan terampil dalampengembangan strategi pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat.

4. Mampu bertanggung jawab padapekerjaan sendiri dan dapat diberi

Page 50: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 49

tanggung jawab atas pencapaian hasilkerja kelompok/ organisasi.

43 Nama Mata Kuliah : Metodologi Penelitian KuantitatifKode Matakuliah/SKS : JKR 6243 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Metodologi PenelitianKuantitatif berbobot 2 SKS teori.Matakuliah ini mempelajaripemahaman dan aplikasi metode-metode penelitian kuantitatif.Termasuk di dalam pembahasanmata kuliah ini adalah: ParadigmaPenelitian Kuantitatif; Langkah-langkah Penelitian KuantitatiPenelitian, Penyusunan KerangkaBerpikir, Hipotesis dan VariabelPenelitian, Teknik Sampling,Pengukuran Variabel danInstrument Penelitian, Kegunaanstatistika dan matematika dalampenelitian, Teknik Analisis Data,Penarikan kesimpulan, danPelaporan Hasil penelitian.

1. Menginternalisasi nilai, norma danetika akademik

2. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

3. Menguasai metode ilmiah dan prinsipdasar piranti lunak untuk menganalisisdan menyusun strategi penyelesaianmasalah pendidikan jasmani olahragadan kesehatan (PJOK)

4. Mampu memanfaatkan berbagaisumber belajar, media pembelajaranberbasis ipteks, dan potensilingkungan setempat, sesuai standarproses dan mutu, sehingga pesertadidik memiliki keterampilan prosessains, berpikir kritis, kreatif dalammenyelesaikan masalah.

5. Mampu melakukan analisis terhadapberbagai alternatif pemecahanmasalah pendidikan jasmani olahragadan kesehatan (PJOK) danmenyajikan simpulannya sebagaidasar pengambilan keputusan.

6. Mampu menerapkan pemikiran logis,kritis, sistematis, dan inovatif dalamkonteks pengembangan atauimplementasi ipteks yang menerapkannilai humaniora dalam bidangpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK).

7. Memiliki landasan keilmuan yangmemadai untuk melanjutkan kejenjang S2, serta mampu mengikutiperkembangan dan pemutakhiran ilmu

44 Nama Mata Kuliah : Metodologi Penelitian KualitatifKode Matakuliah/SKS : JKR 6244 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMata kuliah Metode Penelitiankualitatif berbobot 2 SKS teori,matakuliah ini mempelajari

1. Menginternalisasi nilai, norma danetika akademik.

2. Memiliki kemampuan menganalisa,

Page 51: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 50

pemahaman dan aplikasi metode-metode penelitian kualitatif.Termasuk di dalam pembahasanmata kuliah ini adalah berbagaibentuk metode kualitatif dalamolahraga, menyusun desainpenelitian, tahap dan prosespenelitian serta berbagai analisiskualitatifnya dan interpretasi hasilpenelitian. Melalui presentasi materi,tutorial, latihan penyusunan desainpenelitian dan penelitian, mahasiswadapat menjelaskan dan menyusunsuatu desain sampai denganpelaporan penelitian bidangpendidikan olahraga

berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

3. Menguasai metode ilmiah dan prinsipdasar piranti lunak untuk menganalisisdan menyusun strategi penyelesaianmasalah pendidikan jasmani olahragadan kesehatan (PJOK).

4. Mampu memanfaatkan berbagaisumber belajar, media pembelajaranberbasis ipteks, dan potensilingkungan setempat, sesuai standarproses dan mutu, sehingga pesertadidik memiliki keterampilan prosessains, berpikir kritis, kreatif dalammenyelesaikan masalah.

5. Mampu melakukan analisis terhadapberbagai alternatif pemecahanmasalah pendidikan jasmani olahragadan kesehatan (PJOK) danmenyajikan simpulannya sebagaidasar pengambilan keputusan.

6. Mampu menerapkan pemikiran logis,kritis, sistematis, dan inovatif dalamkonteks pengembangan atauimplementasi ipteks yang menerapkannilai humaniora dalam bidangpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK).

7. Memiliki landasan keilmuan yangmemadai untuk melanjutkan kejenjang S2, serta mampu mengikutiperkembangan dan pemutakhiran ilmu

45 Nama Mata Kuliah : SkripsiKode Matakuliah/SKS : JKR 6645 / 6 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanTugas Akhir Skripsi (TAS)merupakan matakuliah tugas akhirskripsi berupa penelitian pendidikanatau disiplin ilmu-ilmu keolahragaansebagai tugas akhir mahasiswa

1. Menginternalisasi nilai, norma danetika akademik

2. Memiliki kreasi dan improvisasi yanginovatif dan terampil dalampengembangan strategi pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat.

3. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaran

Page 52: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 51

pendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

4. Mampu memanfaatkan berbagaisumber belajar, media pembelajaranberbasis ipteks, dan potensilingkungan setempat, sesuai standarproses dan mutu, sehingga pesertadidik memiliki keterampilan prosessains, berpikir kritis, kreatif dalammenyelesaikan masalah.

5. Mampu melakukan analisis terhadapberbagai alternatif pemecahanmasalah pendidikan jasmani olahragadan kesehatan (PJOK) danmenyajikan simpulannya sebagaidasar pengambilan keputusan.

6. Mampu menerapkan pemikiran logis,kritis, sistematis, dan inovatif dalamkonteks pengembangan atauimplementasi ipteks yang menerapkannilai humaniora dalam bidangpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK).

7. Mampu mengkaji impliksipengembangan atau implementasiipteks yang memperhatikan danmenerapkan nilai humaniora sesuaidengam bidang pendidikan jasmaniolahraga dan kesehatan (PJOK)berdasakan kaidah, tata cara dan etikailmiah dalam rangka menghasilkansolusi, gagasan, desain atau kritikseni, menyusun deskripsi saintifikhasil kajiannya dalam bentuk skripsiatau laporan tugas akhir danmengunggahnya dalam lamanperguruan tinggi atau media ilmiah.

8. Memiliki landasan keilmuan yangmemadai untuk melanjutkan kejenjang S2, serta mampu mengikutiperkembangan dan pemutakhiran ilmu

46 Nama Mata Kuliah : Seminar OlahragaKode Matakuliah/SKS : JKR 6246 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanTugas Akhir BukanSkripsi (TABS)merupakan matakuliah tugas akhirbukan skripsi berupa penulisanlaporan kajian pendidikan atau

1. Menginternalisasi nilai, norma danetika akademik

2. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkan

Page 53: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 52

disiplin ilmu-ilmu keolahragaansebagai tugas akhir mahasiswa

pengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

47 Nama Mata Kuliah : Telaah Buku TeksKode Matakuliah/SKS : JKR 6247/ 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Telaah Buku Teksmerupakan matakuliah teori denganbobot 2 SKS. Mata kuliah inimembahas dan memberikan bekalkemampuan membaca danmenyarikan buku teks IlmuKeolahragaan untuk perguruantinggi, terutama buku teks yangberbahasa Inggris dengan materipemahaman arti kata, frase, dankalimat Bahasa Inggris untukmembentuk kemampuan memahamidan menterjemahkan wacana tulisBahasa Inggris.Materi Kuliahmeliputi pembentukan Kalimatdalam Bahasa Inggris, caramenganalisis kalimat, cara membacaTextbook, memahami bacaanTextbook, Mencari, menemukan, danmenganalisis sumber referensi, caramenulis referensi.

1. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

2. Mampu memanfaatkan berbagaisumber belajar, media pembelajaranberbasis ipteks, dan potensilingkungan setempat, sesuai standarproses dan mutu, sehingga pesertadidik memiliki keterampilan prosessains, berpikir kritis, kreatif dalammenyelesaikan masalah.

3. Mampu berkomunikasi dengan bahasainternasional baik secara lisan tulis,gambar dan media lainnya.

48 Nama Mata Kuliah : Penulisan Karya IlmiahKode Matakuliah/SKS : JKR JKR 6248 / 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah Penulisan Karya TulisIlmiah bersifat wajib lulus berbobot2 SKS. Mata kuliah ini diperuntukanbagi mahasiswa yang mengambilpilihan tugas akhir bukan skripsi.Matakuliah ini berisi cara-caramengembangkan dan menemukanide/permasalahan dalam bidangkeolahragaan untuk disusun menjadikarya ilmuah. Mengenalkan jenis-jenis karya ilmiah, dan prosespemyusunan karya ilmiah. Setelahselesai perkuliahan, mahasiswadiharapkan sudah memiliki makalahatau proposal tugas akhirnya.

1. Menginternalisasi nilai, norma danetika akademik

2. Memiliki kemampuan menganalisa,berpikir logis dan mengembangkanpengetahuan serta pengajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat padatingkat SMP dan SMA/SMKsederajat.

3. Mampu memanfaatkan berbagaisumber belajar, media pembelajaranberbasis ipteks, dan potensilingkungan setempat, sesuai standarproses dan mutu, sehingga pesertadidik memiliki keterampilan prosessains, berpikir kritis, kreatif dalammenyelesaikan masalah.

4. Mampu melakukan analisis terhadap

Page 54: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 53

berbagai alternatif pemecahanmasalah pendidikan jasmani olahragadan kesehatan (PJOK) danmenyajikan simpulannya sebagaidasar pengambilan keputusan.

5. Mampu menerapkan pemikiran logis,kritis, sistematis, dan inovatif dalamkonteks pengembangan atauimplementasi ipteks yang menerapkannilai humaniora dalam bidangpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK).

48 Nama Mata Kuliah : Praktik Pengalaman Lapangan (PPL)Kependidikan

Kode Matakuliah/SKS : PPL 6201/ 2 SKSDeskripsi LO yang dikembangkanMatakuliah PPL merupakanmatakuliah wajib yang berbobot 2SKS. Mata kuliah ini memebrikankesempatan kepada mahasiswa untukmelaksanakan profesi guru langsungdi sekolah melalui magang. Selamamelakukan PL, mahasiswadibimbing oleh guru daan dosenpembimbing. Mahasiswa diharapkanmemperoleh pengalaman yangsesungguhnya tentang praktikmengajar, dan mampu berinteraksidengan masyarakat sekolah.

1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidangkeahlian pendidikan olahraga secaramandiri

2. Memiliki pengetahuanpenyelenggaraan pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) di tingkat SMP danSMA/SMK sederajat denganpenguasaan IPTEK pendidikan,olahraga, dan kesehatan.

3. Memiliki kreasi dan improvisasi yanginovatif dan terampil dalampengembangan strategi pembelajaranpendidikan jasmani olahraga dankesehatan (PJOK) pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat.

4. Mampu merencanakan,melaksanakan, dan mengevaluasipembelajaran pendidikan jasmaniolahraga dan kesehatan (PJOK)sesuai dengan karakteristik pesertadidik, karakteristik materi pendidikanolahraga melalui pendekatan saintifik.

5. Mampu bekerjasama dengan pihaklain dalam memberikan pendidikandan pelatihan gerak pada tingkat SMPdan SMA/SMK sederajat serta anakberkebutuhan khusus

6. Mampu menunjukkan kinerja mandiri,bermutu dan terukur.

Page 55: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 54

F. Proses Pembelajaran

1. Sistem Pembelajaran

a. Perencanaan Pembelajaran

Sistem pembelajaran/perkuliahan dibangun berdasarkan perencanaan yang relevan

dengan tujuan, ranah belajar, dan hierarkinya. Proses pembelajaran direncanakan secara

sistematis dengan merujuk pada perkembangan teori, strategi, dan metode

pembelajaran.Setiap dosen atau tim dosen pengampu mata kuliah wajib membuat

perencanaan proses pembelajaran yang meliputi Rencana Pembelajaran Semester

(RPS)/Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP). RPP disusun dengan

mempertimbangkan tingkat partisipasi mahasiswa, penerapan teknologi informasi dan

komunikasi, keterkaitan dan keterpaduan antar materi, umpan balik, dan tindak

lanjut. RPP memuat identitas mata kuliah, standar kompetensi (SK), kompetensi dasar

(KD), indikator pencapaian kompetensi, tujuan pembelajaran, materi ajar, alokasi waktu,

metode pembelajaran, kegiatan pembelajaran, penilaian hasil belajar, dan sumber belajar.

b. Pelaksanaan Pembelajaran

Pelaksanaan proses pembelajaran/perkuliahan memfasilitasi keterlibatan aktif

mahasiswa, membangkitkan rasa ingin tahu mahasiswa, dan memberi peluang kepada

mahasiswa untuk mengakses dan memanfaatkan fasilitas pendukung dan sumber belajar,

serta memberikan ruang yang cukup bagi prakarsa, kreativitas, dan kemandirian

mahasiswa sesuai dengan bakat dan minat mereka.Pelaksanaan proses pembelajaran

diarahkan agar mahasiswa mencapai kemampuan berpikir tingkat tinggi (higher order

thinking) dan kebebasan berpikir sehingga mampu merangsang penemuan dan konstruksi

pengetahuan mahasiswa. Pelaksanaan proses pembelajaran diarahkan agar mahasiswa

memiliki keterampilan berargumentasi, melakukan inkuiri, meneliti, memprediksi, dan

mampu mengkomunikasikan pengetahuannya kepada pihak lain, baik secara lisan

maupun tertulis.Pelaksanaan proses pembelajaran dikembangkan agar mahasiswa

memahami perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi dan mampu menggunakan

pengetahuannya untuk memecahkan masalah.

Pelaksanaan proses pembelajaran dilaksanakan dengan Sistem Kredit Semester.

Proses pembelajaran secara umum dilaksanakan dengan urutan: (i) Kegiatan

pendahuluan; (ii) Kegiatan inti; dan (iii) Kegiatan penutup. Jumlah tatap muka

perkuliahan sebanyak 16 kali per semester. Setiap mahasiswa diwajibkan mengikuti

perkuliahan setiap mata kuliah dalam satu semester paling sedikit 75% tatap muka.

Page 56: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 55

Dosen yang belum memenuhi jumlah tatap muka perkuliahan diwajibkan memenuhinya

dengan cara mengganti jam perkuliahan dan/atau dengan kegiatan yang ekivalen.

c. Pengawasan Pembelajaran

Universitas, Fakultas, Jurusan, dan Program Studi, memiliki mekanisme untuk

memonitor, mengkaji, dan memperbaiki secara periodik pelaksanaan kegiatan belajar-

mengajar, minimal menyangkut kehadiran dosen dan mahasiswa, dokumen materi

perkuliahan dan praktikum, dan dokumen instrumen dan hasil penilaian hasil belajar

mahasiswa. Universitas, Fakultas, Jurusan, dan Program Studi memiliki mekanisme

untuk memfasilitasi mahasiswa menyampaikan ketidakpuasan mereka.Program Studi

mempunyai prosedur baku tentang mekanisme sistem evaluasi hasil studi mahasiswa

maupun penilaian berkesinambungan dan pemanfaataanya untuk memperbaiki program

pembelajaran.

G. Penilaian

Penilaian pencapaian kompetensi mahasiswa dilakukan pada mata kuliah teori,

praktik, lapangan, tugas akhir, skripsi, tesis atau disertasi. Sasaran penilaian pencapaian

kompetensi mahasiswa pada mata kuliah teori/deklaratif, praktik, dan lapangan

mencakup: 1) pengetahuan, keterampilan, dan perilaku, 2) partisipasi/kinerja mahasiswa,

3) hasil kerja berupa karya tulis/laporan.

Sasaran penilaian pencapaian kompetensi mahasiswa pada pengerjaan tugas

suatu mata kuliah mencakup: (1) penguasaan dan pemanfaatan pengetahuan,

keterampilan, dan perilaku dalam pengerjaan tugas, (2) kedalaman isi, penggunaan

bahasa dan struktur penulisan laporan, (3) hasil kerja berupa karya tulis/laporan, (4)

partisipasi/kinerja mahasiswa.

Sasaran penilaian pencapaian kompetensi mahasiswa pada mata kuliah tugas

akhir (TAS atau TABS) mencakup: (1) penguasaan pengetahuan, sikap dan

keterampilan serta pemanfaatannya dalam penyusunan tugas akhir, (2) kedalaman isi,

penggunaan bahasa dan struktur penulisan tugas akhir, (3) metode

penelitian/penyusunan/penciptaan/perancangan, (4) kreativitas dan penyajian, (5)

kebenaran ilmiah dan orisinalitas, (6) partisipasi/kinerja mahasiswa, (7) penerapan norma

akademik yang berlaku, (8) kemampuan mempertahankan skripsi, tesis, dan disertasi

Teknik penilaian capaian kompetensi mahasiswa dapat berupa tes, observasi,

penilaian diri, penilaian sejawat, dan/atau penilaian kinerja, serta mempertimbangkan

mahasiswa berkebutuhan khusus.Dosen dapat memilih satu atau lebih teknik penilaian

Page 57: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan

Kurikulum 2014

Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi 56

capaian kompetensi mahasiswa berdasarkan sifat kompetensi dan masukan dari teman

sejawat atau pemangku kepentingan.

Instrumen penilaian pencapaian kompetensi mahasiswa dapat berbentuk soal,

lembar penilaian kinerja, lembar observasi, kuisioner, atau checklist. Instrumen penilaian

pencapaian kompetensi mahasiswa harus memenuhi validitas dan reliabilitas. Penilaian

capaian kompetensi mahasiswa dapat dilakukan oleh (1) dosen tunggal; (2) tim dosen; (3)

dosen tunggal atau tim dengan mengikutsertakan penilaian mahasiswa; dan/atau penilaian

dosen tunggal atau tim dengan mengikutsertakan penilaian pemangku kepentingan dalam

magang, ekskursi, praktek, dan/atau kegiatan sejenis.

Hasil penilaian akhir pencapaian kompetensi oleh mahasiswa terhadap mata

kuliah teori atau praktik merupakan gabungan dari hasil penilaian harian, hasil ujian

tengah semester, dan hasil dengan rumus sebagai berikut:

NA = (2*NH+3*NUTS+5*NUAS)/10

Keterangan:

NA = Nilai Akhir.

NH = Nilai Harian/tugas-tugas/partisipasi.

NUTS = Nilai Ujian Tengah Semester.

NUAS = Nilai Ujian Akhir Semester.

Hasil penilaian akhir pencapaian kompetensi oleh mahasiswa terhadap mata

kuliah lapangan dihitung berdasarkan format penilaian yang disiapkan oleh Fakultas.

Hasil penilaian akhir pencapaian kompetensi oleh mahasiswa terhadap mata kuliah tugas

akhir dihitung berdasarkan format penilaian yang disiapkan oleh Fakultas. Hasil penilaian

pencapaian kompetensi mahasiswa untuk setiap matakuliah dinyatakan dalam angka

skala 100, kemudian dikonversi menjadi nilai huruf, bobot, dan kategori seperti tabel

sebagai berikut:

Tabel 2. Standar dan Cara Penilaian

Standar Nilai Nilai10 100 Huruf Angka/Bobot

8,6 – 1,0 86 – 100 A 4,008,0 – 8,5 80 – 85 A- 3,757,5 – 7,9 75 – 79 B+ 3,257,1 – 7,4 71 – 74 B 3,006,6 – 7,0 66 – 70 B- 2,756,4 – 6,5 64 – 65 C+ 2,255,6 – 6,3 56 – 63 C 2,000 – 5,5 0 – 55 D 1,00

Page 58: Cover Buku Kurikulum Prodi CETAK - pendidikan-olahraga…pendidikan-olahraga.fik.uny.ac.id/sites/pendidikan-olahraga.fik.uny... · Tenaga Pendidik Pendidikan Jasmani Olahraga dan