bab-5 teknologi

8
PENYUSUNAN PEDOMAN SISTEM INFORMASI PDAM (SI PDAM) . PT REKADAYA SENTRA MAN 5.1. Umum Keberhasilan pembang dengan baik, ditentuka sesuai dengan konsep Beberapa hal yang h meliputi : 1. Jaringan Komunika 2. Perangkat Lunak 3. Perangkat Keras M NDIRI gunan dan pengembangan sistem inform an oleh perencanaan pemanfaatan tekno perancangan integriras sistem informasi harus dipersiapkan berkaitan dengan asi Laporan Final 5 Halaman 1 Bab 5 TEKNOLOGI masi yang terintegrasi ologi informasi yang i secara menyeluruh. teknologi informasi

Upload: herry-yustiana-yusuf

Post on 12-Mar-2016

233 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

Keberhasilan pembangunan dan pengembangan sistem informasi yang terintegrasi dengan baik, ditentukan oleh perencanaan pemanfaatan teknologi informasi yang sesuai dengan konsep perancangan integriras sistem informasi secara menyeluruh. Beberapa hal yang harus dipersiapkan berkaitan dengan teknologi informasi PT REKADAYA SENTRA MANDIRI 1. Jaringan Komunikasi PENYUSUNAN PEDOMAN SISTEM INFORMASI PDAM (SI PDAM) PENYUSUNAN PEDOMAN SISTEM 5 Halaman 1 SENTRA MANDIRI Laporan Final .

TRANSCRIPT

Page 1: Bab-5 TEKNOLOGI

PENYUSUNAN PEDOMAN SISTEM

INFORMASI PDAM (SI PDAM)

.

PT REKADAYA SENTRA MANDIRI

5.1. Umum

Keberhasilan pembangunan dan pengembangan sistem informasi yang terintegrasi dengan baik, ditentukan oleh perencanaan sesuai dengan konsep perancangan integriras sistem informasi secara menyeluruh.

Beberapa hal yang harus dipersiapkan berkaitan dengan teknologi informasi meliputi :

1. Jaringan Komunikasi

2. Perangkat Lunak

3. Perangkat Keras

PENYUSUNAN PEDOMAN SISTEM

SENTRA MANDIRI

Keberhasilan pembangunan dan pengembangan sistem informasi yang terintegrasi dengan baik, ditentukan oleh perencanaan pemanfaatan teknologi informasi yang sesuai dengan konsep perancangan integriras sistem informasi secara menyeluruh.

Beberapa hal yang harus dipersiapkan berkaitan dengan teknologi informasi

1. Jaringan Komunikasi

Laporan Final

5 H

ala

ma

n 1

Bab 5 TEKNOLOGI

Keberhasilan pembangunan dan pengembangan sistem informasi yang terintegrasi pemanfaatan teknologi informasi yang

sesuai dengan konsep perancangan integriras sistem informasi secara menyeluruh.

Beberapa hal yang harus dipersiapkan berkaitan dengan teknologi informasi

Page 2: Bab-5 TEKNOLOGI

PENYUSUNAN PEDOMAN SISTEM

INFORMASI PDAM (SI PDAM)

.

PT REKADAYA SENTRA MANDIRI

5.2. Jaringan Komunikasi

Jaringan komunikasi merupakan alat atau saluran yang menghubungkan data dan informasi dari satu tempat ke tempat lainnya. Istilah lainnya biasa disebut dengan nama telekomunikasi.

Beberapa model jaringan kominformasi SPAM adalah sebagai berikut :

a. Jaringan Komunikasi berbasis LAN (Local Area Network) untuk memfasilitasi komunikasi data dan informasi dalam satu area lokasi yang terbatas di lingkungan gedung atau kant

Gambar 5.1 Skema sistem dan media jaringan komunikasi LAN

b. Jaringan komunikasi berbasis MAN (Metropolitan Area Network) untuk memfasilitasi komunikasi data dan informasi dalam satu area wilayah/kota. Sebagai contoh untuk keperluan kantor cabang atau loket pembayaran (payment point) dengan lokasi yang berbeda

PENYUSUNAN PEDOMAN SISTEM

SENTRA MANDIRI

5.2. Jaringan Komunikasi

Jaringan komunikasi merupakan alat atau saluran yang menghubungkan data dan informasi dari satu tempat ke tempat lainnya. Istilah lainnya biasa disebut dengan

Beberapa model jaringan komunikasi yang dapat digunakan dalam sistem informasi SPAM adalah sebagai berikut :

Jaringan Komunikasi berbasis LAN (Local Area Network) untuk memfasilitasi komunikasi data dan informasi dalam satu area lokasi yang terbatas di lingkungan gedung atau kantor.

Skema sistem dan media jaringan komunikasi LAN

Jaringan komunikasi berbasis MAN (Metropolitan Area Network) untuk memfasilitasi komunikasi data dan informasi dalam satu area wilayah/kota. Sebagai contoh untuk keperluan komunikasi data antara kantor pusat dengan kantor cabang atau loket pembayaran (payment point) dengan lokasi yang

Laporan Final

5 H

ala

ma

n 2

Jaringan komunikasi merupakan alat atau saluran yang menghubungkan data dan informasi dari satu tempat ke tempat lainnya. Istilah lainnya biasa disebut dengan

unikasi yang dapat digunakan dalam sistem

Jaringan Komunikasi berbasis LAN (Local Area Network) untuk memfasilitasi komunikasi data dan informasi dalam satu area lokasi yang terbatas di

Skema sistem dan media jaringan komunikasi LAN

Jaringan komunikasi berbasis MAN (Metropolitan Area Network) untuk memfasilitasi komunikasi data dan informasi dalam satu area wilayah/kota.

komunikasi data antara kantor pusat dengan kantor cabang atau loket pembayaran (payment point) dengan lokasi yang

Page 3: Bab-5 TEKNOLOGI

PENYUSUNAN PEDOMAN SISTEM

INFORMASI PDAM (SI PDAM)

.

PT REKADAYA SENTRA MANDIRI

Gambar 5.2 Skema sistem dan media jaringan komunikasi MAN

c. Jaringan Komunikasi berbasis WAN (Wide Area Network) untuk komunikasi data dan informasi antar kota atau negara. Misalnya penyelenggara SPAM yang berada di daerah dapat memanfaatkan WAN ini untuk keperluan komunikasi pelaporan.

Penyelenggara SPAM Daerah

Kota 1

PENYUSUNAN PEDOMAN SISTEM

SENTRA MANDIRI

Skema sistem dan media jaringan komunikasi MAN

Jaringan Komunikasi berbasis WAN (Wide Area Network) untuk komunikasi data dan informasi antar kota atau negara. Misalnya penyelenggara SPAM yang berada di daerah dapat memanfaatkan WAN ini untuk keperluan komunikasi pelaporan.

Pusat PemerintahanPenyelenggara SPAM

* BPSPAM* PU CIPTA KARYA

Kota 2

Laporan Final

5 H

ala

ma

n 3

Skema sistem dan media jaringan komunikasi MAN

Jaringan Komunikasi berbasis WAN (Wide Area Network) untuk memfasilitasi komunikasi data dan informasi antar kota atau negara. Misalnya penyelenggara SPAM yang berada di daerah dapat memanfaatkan WAN ini untuk keperluan

Pusat Pemerintahan

BPSPAMPU CIPTA KARYA

Page 4: Bab-5 TEKNOLOGI

PENYUSUNAN PEDOMAN SISTEM

INFORMASI PDAM (SI PDAM) Laporan Final

.

PT REKADAYA SENTRA MANDIRI

5 H

ala

ma

n 4

Gambar 34 Skema sistem dan media jaringan komunikasi WAN

d. Jaringan Komunikasi berbasis Intranet (detailnya minta ke pa herry)

e. Jaringan Komunikasi berbasis Internet (detailnya minta ke pa herry)

Peralatan Penghubung yang digunakan untuk komunikasi data dan informasi yaitu sebagai berikut :

1. Peralatan Listrik atau Elektromagnetik. Jenis Kabel yang digunakan yaitu : Coaxial, UTP dan STP.

2. Kabel Serat Optik (Fiber Optik) merupakan media transmisi terkini untuk standard kabel jaringan. Perbedaan utama dalam hal fungsi antara kabel fiber optic dan kabel elektromagnetik adalah sebagia berikut:

• Jarak lebih jauh • Harga lebih mahal • Kurang interferensi magnetic, membuatnya lebih aman • Dapat menunjang keceptan sampai 10 Gigabits

3. Media Jaringan Tanpa kabel (Wireless). Merupakan Media jaringan yang menggunakan sinyal gelombang radio.

7.2 Perangkat Lunak

Untuk melakukan pengoperasian suatu data atau informasi diperlukan teknologi pendukung yang berbentuk perangkat lunak (Software). Perangkat lunak inilah

Page 5: Bab-5 TEKNOLOGI

PENYUSUNAN PEDOMAN SISTEM

INFORMASI PDAM (SI PDAM) Laporan Final

.

PT REKADAYA SENTRA MANDIRI

5 H

ala

ma

n 5

yang memberikan perintah/instruksi pada komputer agar siap menjalankan tugasnya sesuai dengan permintaan.

Sebagai acuan dalam rangka membangun dan mengembangkan sistem informasi penyelenggaraan SPAM dibutuhkan perangkat lunak yang terdiri dari :

a. Sistem Operasi

Sistem operasi atau juga dikenal dengan operating system adalah program yang berfungsi untuk mengoperasikan, mengendalikan dan mengkomunikasikan perangkat komputer yang ada antara perangkat keras, program aplikasi dan pemakai komputer.

Tujuan sistem operasi adalah menyediakan sarana yang memungkinkan pemakai dapat menjalankan program apa pun dengan mudah. Beberapa contoh pemanfaatan sistem operasi yang sering digunakan yaitu : Windows, Unix, Linux dan Mac Os.

b. Program Aplikasi

Program aplikasi adalah program yang digunakan untuk menjalankan aplikasi tertentu. Program ini dikelompokan menjadi 2 bagian, yaitu :

1. Program Aplikasi Umum; adalah program aplikasi yang digunakan untuk melaksanakan hal–hal yang bersifat umum, misalnya pengetikan dokumen, pembuatan tabel dan laporan lainnya yang bersifat umum. Termasuk dalam kategori ini antara lain adalah pengolah kata (word processor), lembar kerja (spreadsheet) dan program presentasi. Beberapa contoh aplikasi umum diantaranya : Microsoft Office, Star Office dan Open Office.

2. Program Aplikasi Spesifik adalah program aplikasi yang dibuat khusus dan ditujukan untuk menangani hal-hal tertentu yang sifatnya spesifik. Misalnya bekaitan dengan pembuatan program aplikasi sistem informasi. Untuk membuat program aplikasi spesifik tersebut, dibutuhkan bahasa pemrograman.

f. Bahasa Pemrograman

Bahasa pemrograman adalah perangkat lunak yang berfungsi untuk membuat program aplikasi atau sistem operasi. Bahasa pemrograman saat ini banyak yang berbasis client server dan berbasis web. Contoh dari bahasa pemrograman yang berbasis client-server adalah Visual Basic, Delphi, Foxpro,

Page 6: Bab-5 TEKNOLOGI

PENYUSUNAN PEDOMAN SISTEM

INFORMASI PDAM (SI PDAM) Laporan Final

.

PT REKADAYA SENTRA MANDIRI

5 H

ala

ma

n 6

sedangkan yang berbasis web seperti PHP, ASP, JSP, AJAX.

g. Database

Database merupakan perangkat lunak yang berisi data yang diatur sedemikian rupa sehingga mudah untuk diakses untuk dijadikan informasi. Database yang saat ini banyak digunakan antara lain Oracle, MySql, PostgreSql, DB2, Microsoft SQL, Microsoft Access, Paradox.

f. Lisensi

Hal lain yang perlu diperhatikan dalam penggunaan perangkat lunak ini adalah masalah lisensi. Lisensi adalah ijin yang diberikan oleh pembuat perangkat lunak kepada pemakai sesuai dengan aturan yang telah ditentukan. Ada beberapa istilah lisensi yang digunakan dalam perangkat lunak yaitu :

a. OEM (Original Equipment Manufacturer), yaitu lisensi perangkat lunak yang sudah disatukan dengan pembelian komputer atau laptop. Biasanya lisensi ini berbentuk sticker yang ditempelkan pada komputer atau laptop.

b. OLP (Open License Program), yaitu lisensi yang dibeli langsung dan berbentuk media penyimpanan data (CD, DVD) dengan minimum pembelian sebanyak 5 (lima) lisensi.

c. FPP (Full Packet Product), yaitu lisensi yang diberikan jika membeli produk perangkat lunak berbentuk paket, biasanya berupa boks yang berisi CD, Buku manual dan lisensi itu sendiri.

d. GPL (General Public License), yaitu lisensi yang diberikan kepada user tanpa harus membayarnya, lisensi ini biasanya digunakan untuk perangkat lunak yang berbasis open source, seperti Open Office, Ubuntu, Fedora, Kubuntu, MySql dan PostgreSql.

Untuk mengurangi biaya investasi, penyelenggara SPAM dapat memanfaatkan perangkat lunak legal berbasis open source.

7.3 Perangkat Keras

Perangkat keras adalah perangkat fisik yang meliputi semua bagian fisik komputer dan perangkat fisik pendukung lainnya yang menunjang penyelenggaraan sistem informasi SPAM. Beberapa Jenis perangkat keras yang dibutuhkan meliputi :

a. Personal komputer (PC).

Page 7: Bab-5 TEKNOLOGI

PENYUSUNAN PEDOMAN SISTEM

INFORMASI PDAM (SI PDAM) Laporan Final

.

PT REKADAYA SENTRA MANDIRI

5 H

ala

ma

n 7

Personal komputer digunakan untuk kegiatan analisis dan pelaporan, pembuatan program aplikasi dan kegiatan Input data transaksi harian. Beberapa hal yang harus diperhatikan dalam menentukan sebuah personal komputer yaitu sebagai berikut :

• Untuk kegiatan pemrograman aplikasi memerlukan spesifikasi yang lebih tinggi dibandingkan dengan kegiatan pengetikan dokumen dan pelaporan.

• Untuk keperluan informasi yang bersifat visual, grafis, data grafik dan pemetaan diperlukan PC dengan spesififkasi yang cukup tinggi, dengan kapasitas media penyimpanan data yang cukup besar dan kecepatan prosesnya yang lebih tinggi. Khusus untuk sistem informasi geografis dibutuhkan layar monitor yang cukup besar agar gambar detail dapat dilihat dengan jelas.

b. i-Server. Adalah sebuah sistem komputer yang menyediakan jenis layanan tertentu dalam sebuah jaringan komputer. Pada umumnya server ini digunakan sebagai pusat penyimpanan data, sistem operasi dan program aplikasi yang mengatur seluruh kegiatan transaksi dari setiap komputer yang masuk dalam satu sistem jaringan komputer. Jenis-jenis server yang biasa digunakan antara lain : file server, database server, backup server, map server, mail server, web server, dan application server,

c. Printer. Merupakan alat bantu untuk pencetakan laporan. Beberapa jenis Printer yang biasa digunakan adalah meliputi; Ploter atau Printer Large Format untuk pencetakan data pemetaan jaringan perpipaan pada sistem informasi geografis. Dot Matrix atau Dot Impact, untuk pencetakan laporan transaksi harian. Deskjet atau Laser, untuk pencetakan laporan yang bersifat administrasi seperti surat dan laporan administrasi lainnya.

7.4. Prinsip Transaksi Data

Beberapa prinsip transaksi data yang berkaitan dengan pemanfaatan teknologi informasi adalah sebagai berikut :

a. Batch Transaction. Merupakan prinsip pengakuan transaksi. Contoh pada transaksi pencatatan meter, dimana proses transaksi sebenarnya diakui pada database setelah data terkumpul dan atau selesai melakukan pencatatan.

Page 8: Bab-5 TEKNOLOGI

PENYUSUNAN PEDOMAN SISTEM

INFORMASI PDAM (SI PDAM) Laporan Final

.

PT REKADAYA SENTRA MANDIRI

5 H

ala

ma

n 8

b. On Line. Merupakan sistem komputerisasi yang sudah terhubung antara satu komputer dengan komputer lainnya dalam satu jaringan. On line sistem sangat diperlukan untuk menghubungkan setiap transaksi yang ada pada proses kerja fungsi unit air baku, unit produksi, unit distribusi dan unit pelayanan.

c. Real Time. Merupakan kegiatan transaksi yang dilakukan pada satu komputer yang sudah terhubung dalam sistem jaringan komputer yang sudah on line, dimana setiap transaksi secara otomatis akan terbaca oleh komputer lainnya secara bersamaan. Salah satu contoh real time sangat diperlukan pada transaksi pembayaran rekening di loket-loket pembayaran.

d. Terintegrasi; adalah proses terhubungnya satu sistem informasi dengan sistem informasi lainnya dalam satu kesatuan data, sistem dan program aplikasi. Dengan sistem yang terintegrasi akan menyatukan sistem informasi yang ada pada fungsi unit air baku, fungsi unit produksi, fungsi unit distribusi dan fungsi pelayanan.